Mengukur Kadar Bioetanol _ Berbagi Tak Pernah Rugi

download Mengukur Kadar Bioetanol _ Berbagi Tak Pernah Rugi

If you can't read please download the document

Transcript of Mengukur Kadar Bioetanol _ Berbagi Tak Pernah Rugi

  • 22/05/13 Mengukur Kadar Bioetanol | Berbagi Tak Pernah Rugi

    1/21isroi.com/2008/12/19/mengukur-kadar-bioetanol/

    Berbagi Tak Pernah Rugi

    Mengukur Kadar BioetanolPosted on December 19, 2008 | 104 Comments

    Mengukur kadar bioetanol dalam cairan fermentasi adalah salah satu hal penting y ang

    harus kita ketahui, jika kita ingin membuat bioetanol. Ada bany ak cara untuk mengukur

    bioetanol. Mulai dari cara y ang paling mudah, rumit, dan paling canggih. Setiap metode

    pengukuran memiliki keunggulan dan kekuranganny a sendiri-sendiri. Beberapa metode

    itu adalah analisis dengan GC (Gas Chromatography ), HPLC (High Performance Liquid

    Chromatography ), metode enzy m, dan hy drometer. Tiga metode y ang pertama sangat

    sensitif, dapat mengukur kadar bioethanol dalam konsentrasi y ang sangat rendah, tetapi

    juga lebih rumit dan mahal. Metode enzy m relatif lebih mudah dan murah dibandingkan

    dengan metode GC atah HPLC. Saat ini tersedia beberapa produk enzy m kit untuk

    mengukur bioetanol. Tetapi metode ini masih cukup mahal untuk ukuran UKM atau

    rumahan. Metode terakhir adalah metode y ang paling mudah, murah, tetapi juga kurang

    teliti. Meskipun begitu untuk ukuran UKM atau rumahan rasany a sudah cukup memadai.

    Alat untuk mengukur kadar etanol tersebut juga dikenal dengan nama alkohol meter atau

    hy drometer alkohol. Alat ini sebenarny a digunakan dalam industri minuman keras (bir,

    wine) untuk mengukur kandungan alkohol dalam minuman tersebut. Di bagian atas alkohol meter

    tersebut dilengkapi dengan skala y ang menunjukkan kadar alkohol. Prinsip kerjany a berdasarkan

    berat jenis campuran antara alkohol dengan air. Bentukny a seperti gambar di bawah ini.

  • 22/05/13 Mengukur Kadar Bioetanol | Berbagi Tak Pernah Rugi

    2/21isroi.com/2008/12/19/mengukur-kadar-bioetanol/

    Skala pada alkohol meter

    Ini adalah hy drometer alkohol paling murah y ang say a dapatkan. Hargany a kurang dari Rp. 100 rb.

    Sebenarny a ada juga alkohol meter jenis lain, hargany a juga lain-lain tergantung kualitasny a.

    Hy drometer ex Jerman kualitasny a bagus dan ada y ang dilengkapi dengan thermometer juga.

    Hargany a sebanding dengan kualitasny a, kalau tidak salah di atas Rp. 250rb.

    Pengunaan alkohol meter sangat sederhana. Pertama masukkan bioetanol ke dalam gelas ukur atau

    tabung atau botol y ang tingginy a lebih panjang dari panjang alkohol meter. Kemudian masukkan

    batang alkohl meter ke dalam gelas ukur. Alkohol meter akan tenggelam dan batas airny a akan

    menunjukkan berapa kandungan alkohol di dalam larutan tersebut. Mudah sekali kan

  • 22/05/13 Mengukur Kadar Bioetanol | Berbagi Tak Pernah Rugi

    3/21isroi.com/2008/12/19/mengukur-kadar-bioetanol/

    Mengukur KadarBioetanol

  • 22/05/13 Mengukur Kadar Bioetanol | Berbagi Tak Pernah Rugi

    4/21isroi.com/2008/12/19/mengukur-kadar-bioetanol/

    Bioetanol y ang bisa diukur dengan etanol meter di atas adalah bioetanol y ang sudah didistilasi

    dengan distilator. Alat distilator sederhana skala lab atau rumah tangga adalah seperti di bawah ini.

    Jika Anda membutuhkan mini distilator skala lab, silahkan klik di sini.

  • 22/05/13 Mengukur Kadar Bioetanol | Berbagi Tak Pernah Rugi

    5/21isroi.com/2008/12/19/mengukur-kadar-bioetanol/

    DOWNLOAD BIOETHANOL

    Silahkan didownload resources y ang mungkin Anda perlukan juga:

    Daftar bahan lain y ang bisa didownload: Download Di Sini

    Cara mendownload: Klik dua kali pada link y ang akan didownload. Kemudian ikuti perintah

    selanjutny a. Kalau ada iklan y ang muncul, klik aja iklanny a atau langsung ke SKIP ADD y ang ada di

    pojok kanan atas.

    Handbook on Bioethanol: Production and utilization

    Biofuel for Transportation

  • 22/05/13 Mengukur Kadar Bioetanol | Berbagi Tak Pernah Rugi

    6/21isroi.com/2008/12/19/mengukur-kadar-bioetanol/

    Panduan Membuat Distilator

    Buku lengkap tentang fermentasi:

  • 22/05/13 Mengukur Kadar Bioetanol | Berbagi Tak Pernah Rugi

    7/21isroi.com/2008/12/19/mengukur-kadar-bioetanol/

    6KDUHWKLV

    /LNHWKLV

    %HWKHILUVWWROLNHWKLV

    104 RESPONSES TO MENGUKUR KADAR BIOETANOL

    About these ads

    This entry was posted in Bioethanol, Biofuel and tagged alkohol, bioetanol, Bioethanol, Biofuel,

    distilator, etanol, ethanol, hy drometer, kadar, kemurnian, meter. Bookmark the permalink.

    DLQL | January 7, 2009 at 1:22 pm | Reply

    mas isroi y ang baok

    aku mau nany a,,,

    apakah waktu akan destilasi hasil y ang telah difermentasi dicampur dengan air dulu atau

    langsung aja didestilasi?

    LVURL | January 8, 2009 at 1:43 am | Reply

    Lansung didistilasi dan tidak perlu ditambah air. Semoga bermanfaat.

    DLQL | January 7, 2009 at 1:24 pm | Reply

    mas,,maaf y a

    maksud say a tadi mas isroi y ang baik

    DLQL | January 13, 2009 at 12:35 pm | Reply

    mas, ada gak literatur tentang pengujian kadar etanol berdasarkan SNI?

    LVURL | January 14, 2009 at 6:23 am | Reply

    Coba lihat di bagian panel pustaka y ang ada di sisi kanan blog ini. Sudah ada contohny a

    dan bisa dibuat sendiri.

  • 22/05/13 Mengukur Kadar Bioetanol | Berbagi Tak Pernah Rugi

    8/21isroi.com/2008/12/19/mengukur-kadar-bioetanol/

    LVURL | June 12, 2009 at 12:57 am | Reply

    Menguji kadar etanol sudah ada sni-ny a. Cuma nomorny a lupa. Cari disitusny a BSN

    (badan standarisasi nasional). Kadang-kadang kita harus datang sendiri untuk

    mendapatkan copy sni-ny a.

    ZDZDQ | January 21, 2009 at 7:33 pm | Reply

    mas isroi kemaren aq beli alkoholmeter y ang kualitas paling rendah cuma 10 rb dan

    lumay an koq mas n kl mau cari bahan zeolit sintetis 3A dimana y a buat dehy drasi etanol

    agar bisa 100 %

    LVURL | January 22, 2009 at 6:17 am | Reply

    Dulu say a dengar Kreatif Energi Indonesia mengecer zeolit sintetis. Say a lihat iklanny a

    di majalah trubus. Coba cari di majalah trubus, say a rasa masih ada iklanny a.

    GHZL | February 5, 2009 at 12:54 pm | Reply

    mas isroi aku mau nany a % konversi (XA) dari ethanol berapa y a soalny a mau ngitung

    kecepatan reaksi

    LVURL | June 12, 2009 at 12:58 am | Reply

    Persen konversi dari apa? dari gula? kalau tidak salah untuk glukosa 0.51 .

    MXOLDQ | February 10, 2009 at 10:42 am | Reply

    maaf jika ada komentar ini di topik lain, apakah untuk menggunakan alkohol meter

    tersebut hasil fermentasi harus didestilasi terlebih dahulu? karena say a anak SMA dan

    harus dngn cepat mengetahui hasilny a, dan di sekolah say a tidak terdapat distilator, jadi

    say a kesulitan..mohon cepat ditanggapi, terima kasih.

    LVURL | June 12, 2009 at 1:00 am | Reply

    Mengukur bioetanol dengan alkohol meter tenpa distilasi biasany a hasily a bias. Saran

    say a harus didestilasi dulu. Destilasi bisa dengan cara y ang sederhana, meskipun

    mungkin ada y ang terbuang. Coba lihat di menu pustaka di kolom sebelan kanan. Ada

    petunjuk bagaimana membuat distilator.

    KDUQXP | March 2, 2009 at 5:56 am | Reply

    air nira apakah fermentasi nira aren harus di ukur kadar gula ny a bru bsa dilakukan

    fermentasi???

    dan apa beda ny a dengan air perasan tebu???

    LVURL | March 3, 2009 at 1:10 am | Reply

    Kalau mau coba-coba diukur pake perasaan aja. Jangan takut untuk mencoba,

    fermentasi aja. Setelah itu lihat hasilny a

    Selamat mencoba.