MANUAL BOOK MUSRENBANG DESA/KELURAHANeplanning.tapselkab.go.id/download/manual_musdes.pdf · Manual...

9
Manual book aplikasi e-musrenbang desa 1 MANUAL BOOK MUSRENBANG DESA/KELURAHAN E-PLANNING KABUPATEN TAPANULI SELATAN BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH B A P P E D A 2017

Transcript of MANUAL BOOK MUSRENBANG DESA/KELURAHANeplanning.tapselkab.go.id/download/manual_musdes.pdf · Manual...

Page 1: MANUAL BOOK MUSRENBANG DESA/KELURAHANeplanning.tapselkab.go.id/download/manual_musdes.pdf · Manual book aplikasi e-musrenbang desa 6 3. Untuk tanggal usulan sudah di setting otomatis

Manual book aplikasi e-musrenbang desa

1

MANUAL BOOK MUSRENBANG

DESA/KELURAHAN

E-PLANNING

KABUPATEN TAPANULI SELATAN

BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH

B A P P E D A

2017

Page 2: MANUAL BOOK MUSRENBANG DESA/KELURAHANeplanning.tapselkab.go.id/download/manual_musdes.pdf · Manual book aplikasi e-musrenbang desa 6 3. Untuk tanggal usulan sudah di setting otomatis

Manual book aplikasi e-musrenbang desa

2

OUTLINE BUKU PANDUAN

E-MUSRENBANG DESA/KELURAHAN

1 Mengakses Aplikasi E-Planning Kabupaten Tapanuli Selatan

2 Halaman Login

3 Input Profil Desa Kelurahan

4 Input Usulan

5 Verifikasi Usulan Desa/Kelurahan

6 Cetak Hasil Verifikasi Usulan Desa Kelurahan

7 Pelaksanaan Musrenbang Desa/Kelurahan

8 Cetak Hasil Musrenbang

9 Cetak Berita Acara Musrenbang

Page 3: MANUAL BOOK MUSRENBANG DESA/KELURAHANeplanning.tapselkab.go.id/download/manual_musdes.pdf · Manual book aplikasi e-musrenbang desa 6 3. Untuk tanggal usulan sudah di setting otomatis

Manual book aplikasi e-musrenbang desa

3

1 Mengakses Aplikasi E-Planning Kabupaten Tapanuli Selatan

Aplikasi e-Planning Musrenbang Desa/Kelurahan dapat diakses melalui komputer yang

terkoneksi dengan internet, untuk mengakses ikuti langkah berikut

1. Buka browser internet. Untuk memaksimalkan tampilan direkomendasikan menggunakan

browser Mozilla Firefox dan Google Chrome.

2. Isi URL Dengan Alamat bappeda.tapselkab.go.id

3. Kemudian tekan Enter pada tombol keyboard atau klik Go pada browser.

4. Tampilan Laman Awal (dashboard) Aplikasi Akan muncul.

2 Halaman Login

Ada 5 Sistem menu Login di tengah dari laman seperti tampilan berikut

1. Pilih Login E-Musrenbang, anda akan di rujuk system login seperti tamplian berikut.

Page 4: MANUAL BOOK MUSRENBANG DESA/KELURAHANeplanning.tapselkab.go.id/download/manual_musdes.pdf · Manual book aplikasi e-musrenbang desa 6 3. Untuk tanggal usulan sudah di setting otomatis

Manual book aplikasi e-musrenbang desa

4

2. Pilih Musrenbang desa, Masukkan Username dan Password desa dan pilih Periode RPJMD

kemudian Klik Login.

3 Input Profil Desa Kelurahan

Setelah Login, langkah pertama yang anda lakukan adalah memasukkan Profil

Desa/Kelurahan pada menu profil desa.Adapun tampilan dari e-musrenbang Desa/Kelurahan tampak

seperti berkut

Page 5: MANUAL BOOK MUSRENBANG DESA/KELURAHANeplanning.tapselkab.go.id/download/manual_musdes.pdf · Manual book aplikasi e-musrenbang desa 6 3. Untuk tanggal usulan sudah di setting otomatis

Manual book aplikasi e-musrenbang desa

5

1. Pilih Menu Profil Desa.

2. Pada Tampilan (view) profil desa/ kelurahan klik button tambah

3. Kemudian masukkan profil desa/kelurahan, Tampilan (View) Input Profil Desa/Kelurahan

seperti gambar berikut.

4. Setelah melakukan penginputan, klik simpan.

4 Input Usulan

Setelah melakukan penginputan profil Desa/Kelurahan, berikutnya anda bisa menginput

usulan Desa/kelurahan. Dengan mengklik menu input usulan.

1. Klik input usulan, boleh memilih link atas atupun link yang di tengah laman

2. Pada tampilan view klik tombol tambah. Akan muncul form input usulan seperti tampilan

berikut.

Page 6: MANUAL BOOK MUSRENBANG DESA/KELURAHANeplanning.tapselkab.go.id/download/manual_musdes.pdf · Manual book aplikasi e-musrenbang desa 6 3. Untuk tanggal usulan sudah di setting otomatis

Manual book aplikasi e-musrenbang desa

6

3. Untuk tanggal usulan sudah di setting otomatis

4. Usulan Kegiatan, Di isi Sebagai Keterangan Usulan

5. Analisa Biaya, merupakan Usulan yang bersumber dari kamus usulan, admin desa/kelurahan

tinggal memilih nama usulan yang usulkan pada musrenbang. Jika Dana bersumber dari

Dana Desa, Analisa biaya Tidak usah di pilih.

6. Sasaran Kegiatan, Di jelaskan sasaran dari usulan tersebut

7. Lokasi, Pilih lokasi kegiatan yang di usulkan

8. Volume, Isi volume Usulan

9. Satuan, Isi satuan

10. Harga Satuan, Ada dua field input harga satuan, field yang pertama otomatis terisi ketika

mengisi Analisa biaya. Dan field yang kedua di isi secara manual apabila usulan kegiatan

bersumber dari dari dana desa.

11. Sumber Dana, Pilih Sumber Dana

12. Tahun Usulan, Terisi secara otomatis

13. Klik Simpan

Gambar di atas merupakan contoh usulan yang sudah berhasil di input. Untuk mengedit

maupun membataalkan uslan, pilih link edit atau hapus yang ada di sebelah kanan table.

5 Verifikasi Usulan Desa/Kelurahan

Verifikasi adalah menentukan bobot dari suatu usulan, yang mana usulan di klasifikasi

Page 7: MANUAL BOOK MUSRENBANG DESA/KELURAHANeplanning.tapselkab.go.id/download/manual_musdes.pdf · Manual book aplikasi e-musrenbang desa 6 3. Untuk tanggal usulan sudah di setting otomatis

Manual book aplikasi e-musrenbang desa

7

kedalam 4 kategori yaitu Hijau (Sangat Prioritas), Kuning (Prioritas), Orange (Kurang Prioritas), Dan

Merah (Tidak Prioritas) yang ditandai dengan kode warna.

1. Klik Link Verifikasi Usulan, akan di tampilkan laman view verifikasi tampak seperti gambar

berikut

Jika dilihat table skala yang ada pada view, Masih kosong karna belum melakukan verifikasi

2. Klik link verifikasi, laman verifikasi usulan kegiatan muncul seperti berikut.

Pada tampilan, dapat dilihat nama usulan kegiatan yang akan di verifikasi dan untuk

Page 8: MANUAL BOOK MUSRENBANG DESA/KELURAHANeplanning.tapselkab.go.id/download/manual_musdes.pdf · Manual book aplikasi e-musrenbang desa 6 3. Untuk tanggal usulan sudah di setting otomatis

Manual book aplikasi e-musrenbang desa

8

melakukan verifikasi, ada 6 pertanyaan yang harus di isi. Pertanyaan ini lah menentukan

skala dari sebuah usulan dimana usulan kegiatan yang harus mempunyai bukti-bukti valid.

3. Pastikan Semua usulan sudah dijawab, kemudian klik simpan Pilihan

Setelah melakukan verifikasi pada table skala mucul kode warna yang merupakan klasifikasi

usulan seperti yang sudah di jelaskan sebelumya.

6 Cetak Hasil Verifikasi Usulan Desa Kelurahan

Hasil verifikasi usulan kegiatan merpakan bahan untuk Musrenbang Desa. Oleh sebab itu,

setelah melakukan verifikasi maka hasilnya harus di cetak. Untuk mencetak hasil verifikasi

1. Klik cetak hasil verifikasi

2. Form cetak hasil verifikasi akan muncul seperti gambar berikut

Page 9: MANUAL BOOK MUSRENBANG DESA/KELURAHANeplanning.tapselkab.go.id/download/manual_musdes.pdf · Manual book aplikasi e-musrenbang desa 6 3. Untuk tanggal usulan sudah di setting otomatis

Manual book aplikasi e-musrenbang desa

9

3. Tahun usulan, Pilih Tahun 2019

4. Tempat Cetak , Masukan Nama Desa Tempat Hasil Verif Usula Di cetak

5. Tanggal Cetak, Pilih Tanggal Hasil Verifikasi Usulan di cetak

6. Cetak Pilih Jenis PDF Atau excel

7. Klik Tombol Cetak

Report Hasil verifikasi akan di cetak dalam bentuk PDF seperti gambar berikut

7 Pelaksanaan Musrenbang Desa/Kelurahan