Leaflet CA Endometrium

2
Pengobatan pada kanker endo- metrium 1. Operasi / pembedahan 2. Radioterapi (bias dilakukan sebelum atau sesudah operasi) 3. Kemoterapi Tujuan kemoterapi adalah untuk mem- bunuh sel-sel kanker, menghambat pertumbuhan sel-sel kanker 4. Terapi hormon Pemberian terapi hormon bertujuan un- tuk menghambat atau mengurangi kelebihan hormon estrogen yang terjadi Apa saja yang dapt dilakukan untuk mencegah kanker endometrium? 1. Berperilaku hidup sehat (pola makan, yang sehat, dan rutin olahraga) 2. Menjaga atau mengontrol kadar gula darah 3. Menjaga atu mengontrol tekanan darah? 4. Menjaga kebersihan vagina atau organ kewanitaan. 5. Tidak menaburi vagina dengan bedak saat vagina terasa gatal. 6. Tidak berganti– ganti pasangan. KANKER ENDOMETRIUM RSUD Dr. SAIFUL ANWAR MALANG [ PKRS ] ( PROMOSI KESEHATAN RUMAH SAKIT 2015

description

fhjghsdchs

Transcript of Leaflet CA Endometrium

Page 1: Leaflet CA Endometrium

Pengobatan pada kanker endo-

metrium

1. Operasi / pembedahan

2. Radioterapi (bias dilakukan sebelum

atau sesudah operasi)

3. Kemoterapi

Tujuan kemoterapi adalah untuk mem-

bunuh sel-sel kanker, menghambat

pertumbuhan sel-sel kanker

4. Terapi hormon

Pemberian terapi hormon bertujuan un-

tuk menghambat atau mengurangi

kelebihan hormon estrogen yang terjadi

Apa saja yang dapt dilakukan

untuk mencegah kanker

endometrium?

1. Berperilaku hidup sehat (pola makan,

yang sehat, dan rutin olahraga)

2. Menjaga atau mengontrol kadar gula

darah

3. Menjaga atu mengontrol tekanan darah?

4. Menjaga kebersihan vagina atau organ

kewanitaan.

5. Tidak menaburi vagina dengan bedak

saat vagina terasa gatal.

6. Tidak berganti– ganti pasangan.

K A N K E R E N D O M E TR I U M

RSUD Dr. SAIFUL ANWAR MALANG

[ PKRS ]

( PROMOSI KESEHATAN RUMAH

SAKIT

2015

Page 2: Leaflet CA Endometrium

Kanker endometrium adalah kanker yang

terjadi pada endometrium atau pada

dinding rahim.

Apa saja yang membuat seseorang

beresiko untuk terkena kanker endo-

metrium ? 1. Kegemukan / kelebihan berat badan

2. Hormon estrogen yang berlebih

3. Pertumbuhan jaringan yang tidak nor-

mal pada dinding rahim

4. Tekanan darah tinggi

5. Diabetes mellitus / kencing manis

6. Makanan yang dikonsumsi

7. Adanya riwayat keluarga yang terkena

kanker

8. Tidak pernah melahirkan

Apa saja tanda dan gejala kanker

endometrium ?

1. Terasa sakit pada saat menstruasi 2. Terasa sakit yang parah pada perut ba-

gian bawah, sakit akan bertambah saat

berhubungan seks

3. Sakit punggung bagian bawah

Apa itu kanker endometrium?

4. Sulit buang air besar atau diare

5. Keluar darah dan terasa sakit saat buang

air kecil

6. Keputihan bercampur nanah dan darah

7. Perdarahan yang tidak normal / biasa