LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01....

40
LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P ) SKPD DINAS KESEHATAN KOTA BUKITTINGGI TAHUN 2017

Transcript of LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01....

Page 1: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH

( L K I P )

SKPD DINAS KESEHATAN KOTA BUKITTINGGI

TAHUN 2017

Page 2: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

1

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Undang-Undang Nomor 28 tahun 1999 mengamanatkan bahwa setiap program

dan kegiatan dari penyelenggara Negara harus dapat dipertanggungjawabkan kinerja

atau hasil akhir kepada masyarakat atau rakyat sebagai pemegang kedaulatan tertinggi

negara sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Menurut

Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor

53 Tahun 2014 menjelaskan Laporan Kinerja merupakan bentuk akuntabilitas dari

pelaksanaan tugas dan fungsi yang dipercayakan kepada setiap instansi Pemerintah

atas penggunaan anggaran, Hal terpenting yang diperlukan dalam penyusunan laporan

kinerja adalah pengukuran kinerja dan evaluasi serta pengungkapan (disclosure) secara

memadai hasil analisis terhadap pengukuran kinerja.

Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi adalah instansi yang berada didalam jajaran

Pemerintah Kota Bukittinggi dan bertanggungjawab langsung kepada Kepala Daerah

Kota Bukittinggi untuk menyampaikan laporan kinerja tahunan berdasarkan perjanjian

kinerja yang disepakati.

Pembangunan kesehatan diarahkan guna mewujudkan Visi Dinas Kesehatan

Kota Bukittinggi “Mewujudkan Pelayanan Kesehatan yang Berkualitas Untuk

Menciptakan Masyarakat Kota Bukittinggi Sehat, Mandiri dan Berkeadilan “.

dimana untuk mencapai visi tersebut didukung oleh Misi Dinas Kesehatan Kota

Bukittinggi sebagai berikut :

1. Mewujudkan pelayanan kesehatan yang paripurna, merata, bermutu dan terjangkau

2. Mewujudkan penurunan angka kesakitan penyakit menular dan penyaki tidak

menular

3. Mewujudkan tersedianya pembiayaan jaminan kesehatan yang menyeluruh

4. Mewujudkan tata kelola Pemerintahan yang baik

Untuk mewujudkan Visi dan melaksanakan Misi di atas, Dinas Kesehatan

menetapkan 4 (empat) tujuan yang akan dicapai yakni sebagai berikut:

1. Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat

2. Meningkatkan upaya pengendalian angka kesakitan penyakit menular dan penyaki

tidak menular

3. Meningkatkan jaminan kesehatan masyarakat

Page 3: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

2

4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

Dalam pencapaian tujuan yang telah ditetapkan tersebut , maka yang menjadi

sasaran yang dituju Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi adalah sebagai berikut:

1. Sasaran dari tujuan Pertama “ Meningkatnya derajat kesehatan masyarakat” adalah

1) Meningkatnya status kesehatan dan gizi masyarakat

Diukur dengan indikator :

a. Angka Harapan Hidup

b. Angka Kematian Ibu

c. Angka Kematian Bayi

2) Meningkatnya pemerataan dan mutu pelayanan kesehatan serta sumber

daya kesehatan

Diukur dengan indikator :

a. Persentase masyarakat yang memiliki Jaminan Kesehatan

b. Persentase Puskesmas yang terakreditasi

3) Meningkatnya upaya pengendalian penyakit menular dan tidak menular

Diukur dengan indikator :

a. Insiden rate kejadian DBD

b. Persentase anak usia 0 sampai 11 bulan yang mendapat imunisasi dasar

lengkap

c. Persentase angka keberhasilan pengobatan TB paru BTA positif

(Success Rate)

d. Persentase kasus baru HIV

2. Sasaran dari tujuan Kedua “Meningkatnya kualitas manajemen penyelenggaraan

reformasi birokrasi DInas Kesehatan” adalah Peningkatan kualitas pengelolaan

Sistem Akuntabilitas KInerja Instansi Pemerintah (SAKIP) yang diukur dengan

indikator :

1) Nilai SAKIP Dinas Kesehatan

Dalam mencapai visi, misi, tujuan dan sasaran perlu ditindaklanjuti dengan

strategi yang akan dilaksanakan, yang nantinya akan dijabarkan dalam bentuk program

dan kegiatan. Adapun strategi yang dilaksanakan adalah :

1. Meningkatkan pelayanan kesehatan yang merata, terjangkau, bermutu dan

berkeadilan serta berbasis bukti, dengan pengutamaan pada upaya promotif dan

preventif

Page 4: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

3

2. Meningkatkan manajemen kesehatan yang akuntabel, transparan, berdayaguna dan

berhasil guna untuk memantapkan desentralisasi kesehatan yang bertanggung

jawab.

3. Meningkatkan pemberdayaan masyarakat, swasta dan masyarakat madani dalam

pembangunan kesehatan melalui kerjasama antar kelompok dan antar lembaga.

4. Meningkatkan pengembangan dan permberdayaan SDM kesehatan yang merata dan

bermutu.

5. Meningkatkan ketersediaan, pemerataan dan keterjangkauan obat dan alat

kesehatan serta menjamin keamanan/khasiat, kemanfaatan dan mutu sediaan

farmasi, alat kesehatan dan makanan.

6. Meningkatkan pembiayaan pembangunan kesehatan, terutama untuk mewujudkan

jaminan kesehatan masyarakat di Kota Bukittinggi.

Secara lebih konkrit dalam RPJMD disebutkan bahwa untuk pencapaian misi

tersebut dilakukan dengan strategi berikut:

1) Akselerasi pemenuhan akses pelayanan kesehatan Ibu, anak, remaja dan lanjut

usia yang berkualitas

2) Mempercepat perbaikan gizi masyarakat

3) Meningkatkan pengendalian penyakit dan penyehatan lingkungan

4) Meningkatkan ketersediaan, keterjangakauan, pemerataan dan kualitas farmasi

dan alat kesehatan

5) Meningkatkan akses pelayanan kesehatan dasar dan rujukan berkualitas.

Pada awal tahun 2016, sudah disepakati Penetapan Indikator Kinerja antara

Kepala Dinas Kesehatan dengan Walikota Bukittinggi yang merupakan komitmen

penerima amanah dan kesepakatan antara penerima dan pemberi amanah atas kinerja

terukur tertentu berdasarkan tugas, fungsi dan wewenang serta sumber daya yang

tersedia. Secara umum seluruh target Penetapan Indikator Kinerja sudah dapat dicapai

dan seluruh program dan kegiatan yang direncanakan sudah dapat dilaksanakan

dengan baik.

Page 5: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

4

B. DATA UMUM ORGANISASI

a. Tugas dan Wewenang Organisasi

Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi mempunyai tugas pokok melaksanakan

urusan pemerintah kota Bukittinggi didalam bidang pelayanan umum kesehatan

berdasarkan asas otonomi dan tugas pembantuan serta menyelenggarakan fungsi

a. Perumusan kebijakan teknis dibidang kesehatan

b. Penyelenggaraan urusan pemerintahan dan pelayanan umum di bidang

kesehatan;

c. Pembinaan dan pelaksanaan urusan di bidang kesehatan;

d. Pembinaan unit pelaksana teknis dinas;

e. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan pimpinan sesuai dengan tugas dan

fungsinya.

b. Susunan Organisasi

Struktur organisasi SKPD Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi ditetapkan

berdasarkan Peraturan Walikota Bukittinggi Nomor 53 Tahun 2016 tanggal 05

Desember 2016 tentang Tugas Pokok dan Fungsi eselon II,III dan Unit Pelaksana

teknis serta Rincian Tugas Eselon IV dan Fungsional pada Dinas kesehatan Kota

Bukittinggi dengan Susunan Organisasi Dinas Kesehatan terdiri dari :

A. Kepala Dinas.

B. Sekretaris, membawahi :

1. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian;

2. Sub Bagian Perencanaan dan Keuangan;

C. Bidang-bidang, terdiri dari :

1. Bidang Bidang Kesehatan Masyarakat, Pencegahan & Penanggulangan Penyakit

:

a. Seksi Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit;

b. Seksi Kesehatan Keluarga dan Gizi Masyarakat;

c. Seksi Kesehatan Lingkungan, Kesehatan Kerja dan Olahraga.

2. Bidang Pelayanan Promosi & Sumberdaya Kesehatan, membawahi :

a. Seksi Pelayanan Kesehatan;

b. Seksi Promosi dan Pemberdayaan Masyarakat

c. Seksi Sumberdaya Kesehatan.

D. Unit Pelaksana Teknis Dinas

E. Kelompok Jabatan Fungsional

Page 6: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

5

c. Sumber Daya

1. Sumber Daya Manusia

Jumlah tenaga kesehatan di lingkungan Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi

terhitung Desember 2017 adalah berjumlah 315 orang, tenaga PNS 282 dan 29

orang tenaga non PNS, yang tersebar pada kantor Dinas Kesehatan Kota

Bukittinggi serta 9 unit pelaksana teknis (7 UPTD Puskesmas, 1 UPTD Instalasi

Farmasi, 1 UPTD Laboratorium).

Tabel 1.1

Data Kepegawaian Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi Berdasarkan

Golongan / Status Kepegawaian Tahun 2017

No. GOLONGAN Jumlah

(PNS / NON PNS ) ( Orang )

1 IV 11 2 III 236 3 II 34 4 I 1 5 Honor 2 6 Kontrak 13 7 PTT 14

J U M L A H 315

Tabel 1.2

Data Kepegawaian Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi Berdasarkan

Pendidikan Tahun 2017

No. PENDIDIKAN PNS NON PNS

A STRATA 2 (S.2)

1 Magister Kesehatan 9

2 Magister Non Kesehatan 4

C STRATA 1 (S.1)

1 Dokter spesialis 2 2 Kedokteran Umum 13

3 Kedokteran Gigi 12

Page 7: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

6

No. PENDIDIKAN PNS NON PNS

4 Keperawatan (Nurse) 10

5 Keperawatan 8

6 Farmasi (Apoteker) 4

7 Kimia 1

8 Biologi 3

9 Tehnik Kimia 1

10 Kesmas Gizi 1

11 Kesmas Promkes 8

12 Kesmas Adminkes 12

13 Kesmas Keselamatan Tenaga Kerja

3

14 Kesmas Epidemiologi 4

15 Kesmas Statistik 1

16 Kesmas Kesling 3

17 Kesmas Bidan Komunitas 4

18 Sosial 3

19 Hukum 3 1

20 Ekonomi ( Akuntansi) 1

21 Pendidikan 1

22 Pertanian 1

22 Komputer 2

D DIPLOMA IV (D.4)

1 Kebidanan 1

E DIPLOMA III (D.3)

1 Kebidanan 51 14

2 Keperawatan 31

3 Farmasi 12

4 Kimia Analis 5

5 Analis Kesehatan 4

6 Kesehatan Lingkungan 7

7 Gizi 8

8 Rekam Medik 6

9 Kesehatan Gigi 10

10 Tehnik Gigi 1

F DIPLOMA I (D.1)

Page 8: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

7

No. PENDIDIKAN PNS NON PNS

1 Kebidanan 10

2 Kesehatan Lingkungan 1

G S L T A

1 Keperawatan 12

2 Farmasi 5 1

3 Perawat Gigi 2

4 SLTA Non Kesehatan 5 11

H S L T P 1

I S D 1

J U M L A H 315

Jenjang pendidikan tenaga PNS pada Dinas Kesehatan sebagian besar

adalah jenjang D3 dan S1, dan masih terdapat tenaga bidan yang berpendidikan D1

yang harus ditingkatkan kualifikasinya minimal D3 hingga memenuhi syarat untuk

sertifikasi bidan. Tenaga non PNS lebih dinominasi oleh tenaga bidan yang tersebar

diseluruh Pos Kesehatan kelurahan sebagai tenaga PTT ( Pegawai Tidak Tetap) yang

diperbantukan dari propinsi.

Sesuai dengan standar pelayanan kesehatan, jumlah tenaga kesehatan yang

ada saat ini relatif bisa memenuhi kebutuhan pelayanan kesehatan dari seluruh

profesi kesehatan yang harus ada, baik medis, paramedis maupun tenaga

administrasi. Namun dengan berlakunya Jaminan Kesehatan Nasional, tenaga dokter

umum masih dalam jumlah yang terbatas. Permasalahan ini perlu mendapat

perhatian khusus oleh Pemerintah Kota Bukittinggi, apalagi dengan berlakunya

Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) mengakibatkan peningkatan jumlah masyarakat

yang akan berobat ke Puskesmas.

2. Sarana dan Prasarana

Pada bagian ini diuraikan tentang sarana kesehatan diantaranya Puskesmas,

institusi pendidikan tenaga kesehatan, Rumah Sakit dan Sarana Upaya Kesehatan

Bersumberdaya Masyarakat.

Page 9: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

8

Sarana kesehatan yang dimiliki Pemda Kota Bukittinggi adalah puskesmas,

puskesmas pembantu dan puskesmas keliling. Sebaran sarana kesehatan di Kota

Bukittinggi dapat dilihat pada tabel dibawah ini:

Tabel 1.3

Data Sarana Dan Prasarana Kesehatan Kota Bukittinggi Tahun 2017

Fasilitas Kesehatan

Pemilikan/Pengelolaan

Pem.

Pusat

Pem.

Propinsi

Pem.

Kota TNI Swasta Jumlah

Rumah Sakit Umum 0 1 0 1 2 4

Rumah Sakit Jiwa 0 0 0 0 0 0

RS. Bersalin 0 0 0 0 0 0

RS. Khusus 1 0 0 0 1 2

Puskesmas 0 0 7 0 0 7

Pusk. Pembantu 0 0 14 0 0 14

Pusk. Keliling 0 0 7 0 0 7

Posyandu 0 0 0 0 133 133

Poskeskel 0 0 0 0 26 26

Rumah Bersalin 0 0 0 0 4 4

Balai Pengobatan/Klinik 0 0 0 0 13 13

Apotek 2 1 0 1 54 54

Fasilitas Kesehatan

Pemilikan/Pengelolaan

Pem.

Pusat

Pem.

Propinsi

Pem.

Kota TNI Swasta Jumlah

Toko Obat 0 0 0 0 6 6

IFK 0 0 1 0 0 1

Industri Obat Tradisonal 0 0 0 0 0 0

Praktek Dokter Bersama 0 0 0 0 0 0

Praktek Dokter Perorangan 0 0 0 0 115 115

Jumlah 3 2 29 2 354 386

Sarana pelayanan kesehatan di Kota Bukittinggi, jumlahnya sudah sangat

memadai. Puskesmas induk sudah ada pada setiap Kecamatan, Puskesmas

Page 10: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

9

Pembantu pada beberapa wilayah kelurahan, Poskeskel ada pada setiap Kelurahan.

Apalagi untuk pelayanan kesehatan rujukan sudah ada beberapa buah rumah sakit

baik RS Pemerintah maupun swasta. Akan tetapi Kota Bukittinggi belum

mempunyai Rumah Sakit Milik Daerah sehingga pada tahun 2017 dilakukan

persiapan Pembangunan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Bukittinggi.

Sarana dan prasarana kesehatan khususnya di puskesmas seluruhya sudah

dapat disediakan oleh dana APBD, dana DAK Tahun 2017 dan dana kapitasi JKN dari

BPJS Kesehatan. Baik berupa obat, alat kesehatan, bahan kimia, Mobil Puskel,

Kendaraan roda dua untuk operasional pelayanan dimasyarakat.

C. SISTEMATIKA PENYAJIAN

Bab I Pendahuluan

Menjelaskan secara ringkas latar belakang pelaporan Kinerja Instansi

Pemerintah, Gambaran Umum Dinas Kesehatan serta gambaran

permasalahan utama yang yang dihadapi Dinas Kesehatan.

Bab II Perencanaan dan Penetapan Kinerja

Menjelaskan dokumen perencanaan yang menjadi dasar pelaksanan

program, kegiatan dan anggaran Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi

Tahun 2017 meliputi ringkasan / ikhtisar perjanjian kinerja tahun

2017.

Bab III Akuntabilitas Kinerja Tahun 2017

Menjelaskan analisis pencapaian kinerja dan realisasi anggaran Dinas

Kesehatan Kota Bukittinggi dikaitkan dengan pertanggungjawaban

atas sasaran strategis untuk Tahun 2017.

Bab IV Penutup

Menjelaskan simpulan menyeluruh dari Laporan Akuntabilitas Kinerja

Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi dan menguraikan rekomendasi

yang diperlukan bagi perbaikan kinerja di masa datang.

Page 11: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

10

BAB II

PERENCANAAN KINERJA

Perencanaan kinerja Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi diwujudkan dalam

bentuk perjanjian kinerja tahunan. Perjanjian kinerja merupakan lembar / dokumen

yang berisikan penugasan dari pimpinan daerah kepada Pimpinan SKPD Dinas

Kesehatan Kota Bukittinggi untuk melaksanakan program / kegiatan yang disertai

dengan indikator kinerja. Perjanjian kinerja yang dibuat merupakan wujud nyata

komitmen antara penerima dan pemberi amanah untuk meningkatkan integritas,

akuntabilitas, transparansi dan kinerja aparatur.

Berdasarkan penetapan indikator kinerja yang ditetapkan pada bulan

Februari 2017 terdapat 5 sasaran strategis yang ingin dicapai, yaitu :

1. Meningkatkan status kesehatan dan gizi masyarakat

2. Meningkatkan pemerataan dan mutu pelayanan kesehatan

3. Meningkatnya pengendalian penyakit menular dan tidak menular

4. Penataan manajamen penyelenggaraan pemerintahan

Dari 5 sasaran strategis yang ditetapkan terdapat 11 indikator kinerja dengan 22

program yang akan dilaksanakan untuk mewujudkan sasaran strategis tersebut.

Beberapa program yang dilaksanakan adalah :

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

3. Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan

Keuangan

4. Program Obat dan Perbekalan Kesehatan

5. Program Upaya Kesehatan Masyarakat

6. Program Pengawasan Obat dan Makanan

7. Program Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat

8. Program Perbaikan Gizi Masyarakat

9. Program Pengembangan Lingkungan Sehat

10. Program Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Menular

11. Program Standarisasi Pelayanan Kesehatan

12. Program Pelayanan Kesehatan Penduduk Miskin

13. Program Pengadaan, Peningkatan dan Perbaikan Sarana dan Prasarana

Puskesmas/Puskesmas Pembantu dan Jaringannya

Page 12: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

11

14. Program Pengadaan, Peningkatan Sarana dan Prasarana Rumah Sakit/Rumah

Sakit Jiwa/Rumah Sakit Paru-Paru/Rumah Sakit Mata

15. Program Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan BLUD

16. Program Peningkatan Pelayanan Kesehatan Lansia

17. Program Pengawasan dan Pengendalian Kesehatan Makanan

18. Program Peningkatan Keselamatan Ibu Melahirkan dan Anak

19. Program Kebijakan dan Manajemen Kesehatan

20. Program Peningkatan Sumber Daya Kesehatan

21. Program peningkatan penanggulangan narkoba, PMS termasuk HIV/ AIDS

Perjanjian kinerja selengkapnya dapat dilihat pada tabel berikut :

. Tabel 2.1

Perjanjian kinerja Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi Tahun 2017

NO TUJUAN SASARAN

URAIAN INDIKATOR TARGET

I Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat

1. Meningkatnya status kesehatan dan gizi masyarakat

Angka Harapan Hidup

72.56

Angka kematian bayi (1000 kelahiran hidup)

20

Angka kematian ibu (100.000 kelahiran hidup)

3

II Meningkatnya pemerataan dan mutu pelayanan kesehatan serta sumber daya kesehatan

4. Meningkatnya pemerataan dan mutu pelayanan kesehatan serta sumber daya kesehatan

Persentase masyarakat yang memiliki Jaminan Kesehatan

100

Persentase Puskesmas yang terakreditasi

71,4

III Meningkatkan upaya pengendalian angka kesakitan penyakit menular dan penyaki tidak menular

3. Meningkatnya upaya pengendalian penyakit menular dan tidak menular

Insiden rate kejadian DBD (Persen)

95

, Persentase anak usia 0 sampai 11 bulan yang mendapat imunisasi dasar

92,5

Page 13: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

12

NO TUJUAN SASARAN

URAIAN INDIKATOR TARGET

lengkap (Persen)

Persentase angka keberhasilan pengobatan TB paru BTA positif (Success Rate) (Persen)

81

Persentase kasus baru HIV (Persen)

< 1

Persentase Puskesmas yang terakreditasi

71,4

IV Meningkatnya kualitas manajemen penyelenggaraan reformasi birokrasi DInas Kesehatan

5. Meningkatnya kualitas pengelolaan Sistem Akuntabilitas KInerja Instansi Pemerintah (SAKIP)

Nilai SAKIP Dinas Kesehatan.

cc

Perjanjian kinerja berdasarkan anggaran program urusan kesehatan adalah

sebagai tabel berikut :

NO PROGRAM KEGIATAN ANGGARAN

I Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

1,517,726,858

1 Penyediaan Jasa Surat

Menyurat 5,000,000

2 Penyediaan Jasa Komunikasi,

Sumber Daya Air dan Listrik 263,644,170

3 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

232,463,500

4 Penyediaan Jasa Kebersihan

Kantor

67,005,000

5 Penyediaan Jasa Perbaikan

Peralatan dan Perlengkapan Kantor

70,000,000

6 Penyediaan Alat Tulis Kantor

26,615,600

7 Penyediaan Barang Cetakan

dan Penggandaan

13,300,000

8 Penyediaan Komponen

Instalasi Listrik/Penerangan

10,000,000

Page 14: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

13

NO PROGRAM KEGIATAN ANGGARAN

Bangunan Kantor

9 Penyediaan Makanan dan Minuman

29,190,000

10 Rapat-rapat Koordinasi, Konsultasi, Sosialisasi dan Perjalanan Dinas Lainnya Ke Luar Kota Bukittinggi

230,000,000

11 Penyediaan Jasa Pegawai

Non PNS 417,715,588

12 Penyediaan Jasa

Pengamanan Kantor

36,113,000

13 Pelaksanaan Proses

administrasi Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah

100,000,000

14 Penyediaan Penunjang

Pengelolaan dan Pelaksanaan Dana Alokasi Khusus (DAK)

16,680,000

II Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

716,450,000

1 Pengadaan Perlengkapan

Kantor 205,950,000

2 Pengadaan Peralatan Kantor 65,000,000

3 Pemeliharaan Rutin/Berkala

Gedung Kantor 233,000,000

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala

Peralatan Gedung Kantor 12,500,000

5 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

200,000,000

III

Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

12,657,000

1 Penyusunan laporan

keuangan semesteran 4,440,000

2 Penyusunan Rencana Kerja

dan keuangan SKPD 992,000

3 Penyusunan laporan capaian

kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD

1,725,000

4 Penyusunan dokumen perencanaan , monitoring dan evaluasi pembangunan kesehatan

5,500,000

IV Program Obat dan Perbekalan Kesehatan

1,709,648,190

1 Pengadaan obat dan

perbekalan kesehatan

210,000,000

Page 15: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

14

NO PROGRAM KEGIATAN ANGGARAN

2 Pengadaan obat dan perbekalan kesehatan (DAK pelayanan kesehatan kefarmasian 2017)

1,200,000,000

3 Penyediaan sarana dan prasarana Instalasi Farmasi Kota (DAK pelayanan Kesehatan kefarmasian 2017)

65,000,000

4 Penunjang pengelolaan obat

dan perbekalan kesehatan 81,533,290

5 Distribusi obat dan e-logistik

(DAK BOK Non Fisik 2017) 153,114,900

V Program Upaya Kesehatan Masyarakat

9,735,468,527

1 Pelayanan Kesehatan di

Puskesmas Rasimah Ahmad

206,478,072

2 Pelayanan Kesehatan di Puskesmas Guguk Panjang

153,488,800

3 Pelayanan Kesehatan di

Puskesmas Nilam Sari

183,193,500

4 Pelayanan Kesehatan di Puskesmas Mandiangin

111,933,500

5 Pelayanan Kesehatan di

Puskesmas Gulai bancah 189,897,000

6 Pelayanan Kesehatan di

Puskesmas Tigo baleh 154,339,200

7 Pelayanan Kesehatan di

Puskesmas Plus Mandiangin 78,269,600

8 Pelayanan kesehatan dasar

dan rujukan

272,628,700

9 Sosialisasi dan pengawasan

perizinan tenaga/sarana kesehatan

29,425,250

10 Peningkatan pelayanan

kesehatan pegembangan

34,139,975

11 Bantuan Operasional

Kesehatan Untuk Puskesmas Guguk Panjang (DAK 2016)

435,000,000

12 Bantuan Operasional Kesehatan Untuk Puskesmas Perkotaan Rasimah Ahmad (DAK 2016)

434,993,000

13 Bantuan Operasional

Kesehatan Untuk Puskesmas Tigo Baleh (DAK 2016)

423,000,000

14 Bantuan Operasional

Kesehatan Untuk Puskesmas Mandiangin (DAK 2016)

279,583,250

Page 16: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

15

NO PROGRAM KEGIATAN ANGGARAN

15 Bantuan Operasional

Kesehatan Untuk Puskesmas Plus Mandiangin (DAK 2016)

255,000,000

16 Bantuan Operasional

Kesehatan Untuk Puskesmas Gulai Bancah (DAK 2016)

250,000,000

17 Bantuan Operasional

Kesehatan Untuk Puskesmas Nilam Sari (DAK 2016)

257,000,000

18 Manajemen Pengelolaan

Bantuan Operasional Kesehatan (DAK 2016)

85,907,850

19 Pelayanan kesehatan non kapitasi JKN puskesmas (Dana Non Kapitasi 2017)

45,853,000

20 Pelayanan kesehatan di FKTP Puskesmas Guguk Panjang – BLUD (Dana Kapitasi JKN 2017)

964,150,441

21 Pelayanan kesehatan di FKTP Puskesmas Rasimah Ahmad – BLUD (Dana Kapitasi JKN 2017)

1,048,977,844

22 Pelayanan kesehatan di FKTP Puskesmas Tigo Baleh – BLUD (Dana Kapitasi JKN 2017)

842,409,177

23 Pelayanan kesehatan di FKTP Puskesmas Mandiangin – BLUD (Dana Kapitasi JKN 2017)

916,363,257

24 Pelayanan kesehatan di FKTP Puskesmas Gulai Bancah – BLUD (Dana Kapitasi JKN 2017)

321,482,822

25 Pelayanan kesehatan di FKTP Puskesmas Plus Mandiangin – BLUD (Dana Kapitasi JKN 2017

224,183,429

26 Pelayanan kesehatan di FKTP Puskesmas Nilam Sari – BLUD (Dana Kapitasi JKN 2017

396,775,860

27 Upaya Kesehatan Masyarakat Tingkat Kota (DAK BOK Non Fisik 2017)

567,848,000

28 Jaminan Persalinan (DAK Non

Fisik 2017) 571,147,000

VI Program Pengawasan Obat dan Makanan

284,591,365

1 Pembinaan dan pengawasan farmasi komunitas dan klinis

26,893,000

Page 17: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

16

NO PROGRAM KEGIATAN ANGGARAN

2 Pembinaan, pengawasan pengelolaan dan distribusi sediaan farmasi/bahan berbahaya disarana kefarmasian

41,875,000

3 Pengawasan sanitasi depot

air minum 14,982,100

4 Pemeriksaan kualitas air 174,283,835

5 Penunjang pengelolaan

laboratorium 26,557,430

VII

Program Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat

787,576,400

1 Promosi program

pembangunan kesehatan 157,170,000

2 Pengembangan program promosi kesehatan dan upaya kesehatan bersumber daya masyarakat

52,866,000

3 Pembinaan pengetahuan dan keterampilan tentang Kesakaan bagi Anggota Saka Bakti Husada

109,905,000

4 Pembinaan PHBS Toga dan

lingkungan sehat 29,798,000

5 Fasilitasi kota sehat 338,528,900

6 Pembinaan dan monitoring

Pokjanal Posyandu dan DBD 53,011,550

7 Penilaian kader posyandu

berprestasi 46,296,950

VIII Program Perbaikan Gizi Masyarakat

417,831,400

1 Pemberian makanan

tambahan dan vitamin

178,030,000

2 Penanggulangan KEP, anemia

gizi besi, GAKY, KVA dan kekurangan zat mikro lainnya

178,417,100

3 Monitoring dan evaluasi, KIE,

integrasi program gizi

31,835,500

4 Penanggulangan kegemukan

dan obesitas 29,548,800

IX Program Pengembangan Lingkungan Sehat

68,411,500

1 Pengkajian lingkungan sehat

68,411,500

Page 18: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

17

NO PROGRAM KEGIATAN ANGGARAN

X Program Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Menular

715,315,600

1 Pelayanan, pencegahan dan

penanggulangan penyakit menular

102,730,000

2 Pengendalian masalah

kesehatan akibat bencana 38,462,000

3 Peningkatan dan surveilans

epidemiologi dan penanggulangan wabah

56,012,800

4 Pemeriksaan kesehatan haji 36,292,000

5 Pengendalian penyakit tidak

menular 53,487,800

6 Peningkatan imunisasi 58,020,000

7 Pengendalian penyakit

bersumber dari binatang 129,311,000

8 Pencegahan masalah kesehatan akibat rokok (Dana cukai rokok)

241,000,000

XI

Program Standarisasi Pelayanan Kesehatan

811,502,000

1 Akreditasi puskesmas (DAK

Akreditasi Puskesmas 2017)

611,502,000

2 Persiapan Akreditasi

Puskesmas

200,000,000

XII Program Pelayanan Kesehatan Penduduk Miskin

2,069,974,000

1 Penyediaan premi Jaminan

Kesehatan Nasional (JKN) bagi penduduk miskin

2,013,696,000

2 Pengembangan dana

peningkatan pengelolaan JKN

56,278,000

XIII

Program Pengadaan, Peningkatan dan Perbaikan Sarana dan Prasarana Puskesmas/Puskesmas Pembantu dan Jaringannya

3,618,489,018

1 Rehab gedung puskesmas, pustu dan Poskeskel (DAK Bidang kesehatan Pelayanan Kesehatan Dasar 2017)

989,416,000

Page 19: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

18

NO PROGRAM KEGIATAN ANGGARAN

2 Pengadaan alat kesehatan untuk pelayanan kesehatan dasar di Puskesmas, Pustu dan Poskeskel (DAK bidang Kesehatan Pelayanan Dasar 2017)

812,199,000

3 DAK Bidang Kesehatan (Sisa

DAK 2010-2015) 1,816,874,018

XIV

Program Pengadaan, Peningkatan Sarana dan Prasarana Rumah Sakit/Rumah Sakit Jiwa/Rumah Sakit paru-paru/Rumah Sakit Mata

35,498,268,000

1 Pengelolaan Tim Pembangunan RSUD Bukittinggi

60,000,000

2 Pembangunan Rumah Sakit Umum Daerah

0

3 Pembangunan Rumah sakit Umum Daerah (DAK Penugasan Bidang Kesehatan –RS Rujukan dan Pratama)

33,740,124,000

4 Perencanaan Pembangunan RSUD Kota Bukittinggi

1,475,200,000

5 Studi Lalu Lintas untuk Pembangunan RSUD Kota Bukittinggi

50,000,000

6 Studi UKL-UPL Pembangunan RSUD Kota Bukittinggi

50,000,000

7 Review Dokumen Studi Kelayakan RSUD

122,944,000

XV Program Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan BLUD

41,232,500

1 Persiapan PPK BLUD Puskesmas

41,232,500

XVI Program Peningkatan Pelayanan Kesehatan Lansia

31,425,500

1 Peningkatan Pelayanan kesehatan lansia

31,425,500

XVII Program Pengawasan dan Pengendalian Kesehatan Makanan

29,427,600

1 Peningkatan pengawasan keamanan pangan

29,427,600

XVIII Program Peningkatan Keselamatan Ibu Melahirkan dan Anak

228,735,550

Page 20: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

19

NO PROGRAM KEGIATAN ANGGARAN

1 Peningkatan kesehatan ibu 130,414,700

2 Peningkatan kesehatan anak 98,320,850

XIX Program Kebijakan dan Manajemen Kesehatan

314,090,550

1 Penyusunan profil kesehatan dan aplikasi SIK

75,926,050

2 Pelayanan administrasi kesehatan dengan aplikasi infokes/P-Care

194,405,000

3 Penyelenggaraan komunikasi data

43,759,500

XX Program Peningkatan Sumber Daya Kesehatan

149,908,600

1 Pembinaan pengembangan sumber daya kesehatan

127,092,600

2 Pelaksanaan penilaian kredit fungsional medis dan paramedis

22,816,000

XXI Program Peningkatan Penanggulangan

462,866,000

1 Pencegahan dan penanggulangan HIV/AIDS melalui Komisi Penanggulangan AIDS

450,000,000

2 Pengembangan IPWL 12,866,000

TOTAL 59,221,596,158

Page 21: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

20

BAB III

AKUNTABILITAS KINERJA

A. CAPAIAN KINERJA

Capaian kinerja merupakan dasar dalam menilai keberhasilan dan kegagalan

pelaksananaan kegiatan sesuai tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan dalam

rangka mewujudkan visi dan misi Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi. Pencapaian

masing-masing sasaran terhadap target yang direncanakan dalam tahun 2017 dapat

dilihat pada tabel berikut :

A. Tujuan 1

Meningkatnya derajat kesehatan masyarakat, yang diukur dengan Angka

Harapan Hidup, Angka Kematian Bayi dan Angka Kematian Ibu.

Sasaran 1 : Meningkatnya status kesehatan dan gizi masyarakat

Tabel 3.1 Capaian Sasaran Meningkatnya status kesehatan dan gizi masyarakat

Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi Tahun 2017

TUJUAN SASARAN CAPAIAN URAIAN INDIKATOR TARGET REALISASI

Meningkatkan status kesehatan dan gizi masyarakat

Meningkatkan status kesehatan dan gizi masyarakat

Angka Harapan Hidup 72.56 73.12 > 100 % (tercapai)

Angka kematian bayi (1000 kelahiran hidup)

22 4.8 > 100 % (tercapai)

Angka kematian ibu (100.000 kelahiran hidup)

4 1.2 > 100 % (tercapai)

Berdasarkan tabel diatas, jika dilakukan analisa capaian kinerja dapat

disimpulkan bahwa:

Tabel 3.2 Analisa Capaian Indikator Kinerja Sasaran 1

No Klasifikasi Penilaian Predikat Jumlah indikator

sasaran

1 100% Sangat baik 3

2 85 % s/d <100% Baik 0

3 70 % s/d < 85% Sedang 0

4. 0 s/d < 70% Kurang baik 0

Jumlah 3

Page 22: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

21

Hasil analisa diatas menunjukkan bahwa dari 3 indikator kinerja pada sasaran

Meningkatkan status kesehatan dan gizi masyarakat di atas, untuk indikator angka

harapan hidup sudah sangat baik hal ini didukung oleh indikator untuk angka

kematian ibu, angka kematian bayi persentase capaiannya rendah yang merupakan

indikator terbalik dimana semakin rendah capaiannya semakin menunjukan hasil

yang lebih baik.

Indikator kinerja sasaran untuk meningkatkan status kesehatan dan gizi

masyarakat Kota Bukittinggi menunjukkan bahwa seluruh penduduk sudah sudah

sangat baik. Akses kesehatan yang sudah baik di Kota Bukittinggi ditunjang oleh

adanya 7 Puskesmas induk pada setiap Kecamatan di Kota Bukittinggi. Dari 3

Kecamatan yang ada, 1 Puskesmas di Kecamatan Aur Birugo Tigo Baleh, 2

Puskesmas di Kecamatan Guguk Panjang dan 4 Puskesmas di Kecamatan

Mandiangin Koto Selayan. Disamping itu, pelayanan kesehatan juga dilengkapi

dengan 14 Puskesmas Pembantu dan 26 Pos Kesehatan Kelurahan yang sudah ada

pada setiap Kelurahan.

Di Kota Bukittinggi terdapat 4 Rumah Sakit Umum, 2 Rumah Sakit Khusus,

115 Praktek dokter perorangan, 45 apotek dan pendukung lainnya. Untuk

mobilisasi program kesehatan, pada 7 Puskesmas juga sudah ada Mobil Puskesmas

keliling. Sebagai program unggulan kesehatan di Kota Bukittinggi, juga sudah ada

mobil ambulance siaga yang siap 24 jam gratis untuk menjemput dan mengantar

masyarakat yang mengalami gawat darurat.

Dilain pihak upaya perbaikan gizi masyarakat dilaksanakan dengan

pemantauan status gizi yang meliputi pertumbuhan dan perkembangan balita,

pemberian makanan tambahan bagi balita gizi kurang. Promosi kesehatan dan

pemberdayaan masyarakat terus menerus dilakukan oleh petugas kesehatan serta

dukungan dari masyarakat. Ketersediaan anggaran dan kelengkapan sarana dan

prasarana sebagaimana dijelaskan diatas, meningkatkan capaian sasaran untuk

meningkatkan status kesehatan dan gizi masyarakat.

Page 23: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

22

Sasaran 2 : Meningkatnya pemerataan dan mutu pelayanan kesehatan serta

sumber daya kesehatan

Tabel 3.3 Capaian sasaran meningkatnya pemerataan dan mutu pelayanan kesehatan serta sumber daya kesehatan Dinas Kesehatan Kota

Bukittinggi Tahun 2017

TUJUAN SASARAN CAPAIAN URAIAN INDIKATOR TARGET REALISASI

Meningkatnya pemerataan dan mutu pelayanan kesehatan serta sumber daya kesehatan

Meningkatnya pemerataan dan mutu pelayanan kesehatan serta sumber daya kesehatan

Persentase puskesmas yang terakreditasi

71,4 71,4 100%

Persentase masyarakat yang memiliki Jaminan Kesehatan

87 90 > 100 % (tercapai)

Berdasarkan tabel diatas, jika dilakukan analisa capaian kinerja dapat

disimpulkan bahwa:

Tabel 3.4 Analisa Capaian Indikator Kinerja Sasaran 2

No Klasifikasi Penilaian Predikat Jumlah indikator

sasaran

1 100% Sangat baik 2

2 85 % s/d <100% Baik 0

3 70 % s/d < 85% Sedang 0

4. 0 s/d < 70% Kurang baik 0

Jumlah 2

Hasil analisa diatas menunjukkan bahwa dari 2 indikator kinerja pada sasaran

Meningkatnya pemerataan dan mutu pelayanan kesehatan serta sumber daya

kesehatan di atas, untuk indikator persentase puskesmas terakreditasi sudah

tercapai dan persentase masyarakat yang memiliki jaminan kesehatan juga

telah melbihi target yang diharapkan.

Indikator kinerja sasaran meningkatnya pemerataan dan mutu pelayanan

kesehatan serta sumber daya kesehatan di Kota Bukittinggi menunjukkan sudah

sangat baik. Sudah terakreditasinya 5 puskesmas dari 7 puskesmas di Kota

Page 24: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

23

Bukittinggi menunjukkan bahwa pelayanan kesehatan di puskesmas sudah

memenuhi standar akreditasi. Dilain pihak dengan diberlakukannya Jaminan

Kesehatan Nasional (JKN) makin mempermudah akses masyarakat terhadap

pelayanan kesehatan, baik masyarakat yang mampu secara mandiri menjadi

anggota JKN maupun masyarakat miskin yang sudah ditanggung dari APBD Kota

Bukittinggi. Sebagai penunjang pelaksanaan JKN, sudah adanya dana kapitasi

Puskesmas yang diberikan oleh BPJS sehingga kebutuhan pelayanan mulai dari dana

untuk jasa medis, kebutuhan alat dan bahan dan alat kesehatan dapat terpenuhi.

Ketersediaan anggaran dan kelengkapan sarana dan prasarana sebagaimana

dijelaskan diatas, meningkatkan capaian sasaran untuk meningkatnya pemerataan

dan mutu pelayanan kesehatan serta sumber daya kesehatan.

Sasaran 3 : Meningkatkan upaya pengendalian angka kesakitan penyakit

menular dan penyakit tidak menular serta penyehatan lingkungan

Tabel 3.5 Capaian Sasaran Meningkatkan upaya pengendalian angka kesakitan

penyakit menular dan penyaki tidak menular serta penyehatan lingkungan Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi Tahun 2017

TUJUAN SASARAN CAPAIAN

URAIAN INDIKATOR TARGET REALISASI Meningkatkan upaya pengendalian angka kesakitan penyakit menular dan penyaki tidak menular

Meningkatkan upaya pengendalian angka kesakitan penyakit menular dan penyaki tidak menular

Insiden rate kejadian DBD

95 85 111.76

Persentase anak usia 0 sampai 11 bulan yang mendapat imunisasi dasar lengkap

91 91.2 101

Persentase angka keberhasilan pengobatan TB paru BTA positif (Success Rate)

81 82.98 102

Persentase kasus baru HIV (Persen)

< 1 0.5 100

Berdasarkan tabel diatas, dapat dilakukan analisa capaian kinerja sebagai

berikut :

Page 25: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

24

Tabel 3.6 Analisa Capaian Indikator Kinerja sasaran 2

No Klasifikasi Penilaian Predikat Jumlah indikator

sasaran

1 100% Sangat baik 4

2 85 % s/d <100% Baik 0

3 70 % s/d < 85% Sedang 0

4 0 s/d < 70% Kurang baik 0

Jumlah 4

Tabel diatas menunjukkan bahwa dari 4 indikator pencapaian sasaran 3,

semuanya dengan predikat sangat baik. Upaya pengendalian penyakit menular dan

tidak menular telah dilaksanakan dengan melibatkan unsur lintas sektor dan lintas

program serta masyarakat seperti kader kesehatan di dasawisma, guru UKS, siswa di

sekolah, mahasiswa di perguruan tinggi dan anggota Saka Bakti Husada yang

terlatih di Dinas Kesehatan. Stakeholder lain yang ikut mendukung upaya

pengendalian penyakit ini adalah Forum Kota Sehat serta Komisi Penanggulangan

Aids Kota Bukittinggi yang secara konsisten dan berkesinambungan selalu dilibatkan

oleh Dinas Kesehatan.

B. Tujuan 2

Meningkatnya kualitas manajemen penyelenggaraan reformasi birokrasi

DInas Kesehatan.

Sasaran 4 : Meningkatnya kualitas pengelolaan sistem Akuntabilitas Kinerja

Instansi Pemerintah (SAKIP)

Tabel 3.7 Capaian Sasaran Meningkatnya kualitas pengelolaan sistem

Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi Tahun 2017

TUJUAN SASARAN CAPAIAN URAIAN INDIKATOR TARGET REALISASI

Meningkatnya kualitas manajemen penyelenggaraan reformasi birokrasi DInas Kesehatan

Meningkatnya kualitas pengelolaan Sistem Akuntabilitas KInerja Instansi Pemerintah (SAKIP)

Nilai SAKIP Dinas Kesehatan

cc b 100

Page 26: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

25

Berdasarkan tabel diatas, dapat dilakukan analisa capaian kinerja sebagai

berikut :

Tabel 3.8 Analisa Capaian Indikator Kinerja sasaran 4

No Klasifikasi Penilaian Predikat Jumlah indikator

sasaran

1 100% Sangat baik 1

2 85 % s/d <100% Baik 0

3 70 % s/d < 85% Sedang 0

4 0 s/d < 70% Kurang baik 0

Jumlah 1

Hasil analisa diatas menunjukkan bahwa dari 1 indikator yang ada pada sasaran 4,

sudah pada kategori sangat baik. Upaya peningkatan kualitas manajemen dan

birokrasi di Dinas Kesehatan terus menerus ditingkatkan dengan melaksanakan

perbaikan manajemen perencanaan, sumberdaya manusia serta sarana dan

prasarana. Sehingga ketersediaan anggaran dan kelengkapan sarana dan prasarana

sebagaimana dijelaskan diatas dapat meningkatkan capaian sasaran untuk

meningkatnya kualitas pengelolaan sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah

(SAKIP).

B. AKUNTABILITAS KEUANGAN Total anggaran Belanja Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi Tahun 2017 adalah

Rp.43.340.436.318.92,- dengan realisasi belanja Rp. 36,454,085,858,- (84 %). Belanja

Tidak Langsung terealisasi sebesar 99 % dan Belanja Langsung terealisasi sebesar

71 %. Urusan wajib kesehatan terdiri dari dari 16 program dengan 97 kegiatan dan

Urusan pilihan Dinas Kesehatan terdiri dari dari 4 program dengan 24 kegiatan.

Rincian Realisasi anggaran Belanja Langsung dan Tidak Langsung Tahun

2015 dan 2016 dapat dilihat pada tabel berikut :

Page 27: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

26

Tabel 3.12 Realisasi Anggaran Tahun 2016 dan 2017

Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi

N

O

JENIS PROGRAM

KEGIATAN

TAHUN ANGGARAN 2016

SISA ANGGARAN

TAHUN ANGGARAN 2017

SISA

ANGGARAN ANGGARAN

ANGGARAN

KEUANGAN KEUANGAN

Rp. % Rp. %

TOTAL BELANJA

43,340,436,318.9

36,840,857,166 85.0%

6,499,579,153

79,821,823,607 40,057,776,914 50,18

40,389,980,392

A BELANJA TIDAK

LANGSUNG

20,341,844,539.92 20,148,813,364 99.1% 193,031,176

20,600,227,449 19,974,293,750

96,96 625,933,699

BELANJA

PEGAWAI

20,341,844,539.92 20,148,813,364 99.1% 193,031,176

20,600,227,449 19,974,293,750

96,96 625,933,699

B BELANJA

LANGSUNG

22,998,591,779.00 16,692,043,802 72.6% 6,306,547,977 59,221,596,158 20,083,483,164 33,91%

39,138,112,994

Page 28: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

27

Secara total anggaran keuangan, terlihat adanya penurunan kinerja Keuangan Dinas

Kesehatan dari Belanja Langsung dan peningkatan kinerja keuangan pada belanja tidak

langsung.

Rincian realisasi program dan kegiatan dapat dilihat pada tabel berikut :

Tabel 3.13

Realisasi Anggaran Program dan Kegiatan Dinas Kesehatan

Kota Bukittinggi Tahun 2017

NO JENIS PROGRAM KEGIATAN

TAHUN ANGGARAN 2017

SISA ANGGARAN ANGGARAN

KEUANGAN

Rp. % I Program Pelayanan

Administrasi Perkantoran

1,517,726,858

1,398,940,266 92.17%

118,786,592 1 Penyediaan Jasa Surat

Menyurat

5,000,000

3,949,000 78.98%

1,051,000 2 Penyediaan Jasa Komunikasi,

Sumber Daya Air dan Listrik

263,644,170

225,224,218 85.43%

38,419.952 3 Penyediaan Jasa Pemeliharaan

dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 232,463,500

198,849,945 85.54%

33,613,555

4 Penyediaan Jasa Kebersihan

Kantor

67,005,000

67,004,500 100% 500

5 Penyediaan Jasa Perbaikan Peralatan dan Perlengkapan Kantor

70,000,000

58,406,859

83.44%

11,593,141

6 Penyediaan Alat Tulis Kantor 26,615,600

26,615,600 100%

0

7 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan

13,300,000

13,279,025 99.84%

20,975

8 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

10,000,000

8,012,400 80.12%

1,987,600

9 Penyediaan Makanan dan Minuman

29,190,000

27,629,200 94.65%

1,560,800

10 Rapat-rapat Koordinasi, Konsultasi, Sosialisasi dan Perjalanan Dinas Lainnya Ke Luar Kota Bukittinggi

230,000,000

229,744,080 99.89%

255,920

11 Penyediaan Jasa Pegawai Non PNS

417,715,588

405,450,763 97.06%

12,264,825

12 Penyediaan Jasa Pengamanan Kantor

36,113,000

36,113,000 100%

0

13 Pelaksanaan Proses administrasi Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah

100,000,000

83,815,000 83,82%

16,185,000

14 Penyediaan Penunjang Pengelolaan dan Pelaksanaan Dana Alokasi Khusus (DAK)

16,680,000

14,846,676 89.01%

1,833,324

Page 29: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

28

NO JENIS PROGRAM KEGIATAN

TAHUN ANGGARAN 2017

SISA ANGGARAN ANGGARAN

KEUANGAN

Rp. % II Program Peningkatan

Sarana dan Prasarana Aparatur

716,450,000

700,904,000

97,83%

15,546,000

1 Pengadaan Perlengkapan Kantor

205,950,000

203,606,500 98.86%

2,343,500

2 Pengadaan Peralatan Kantor 65,000,000

62,519,600 96.18%

2,480,400

3 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

233,000,000

225,295,900 96.69%

7,704,100

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan Gedung Kantor

12,500,000

11,190,000 89.52%

1,310,000

5 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

200,000,000

198,292,000 99.15%

1,708,000

III Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

12,657,000

11,576,775

91.47%

1,080,225

1 Penyusunan laporan keuangan semesteran

4,440,000

3,605,000 81.19%

835,000

2 Penyusunan Rencana Kerja dan keuangan SKPD

992,000

972,000 97.98%

20,000

3 Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD

1,725,000

1,504,900 87.24%

220,100

4 Penyusunan dokumen perencanaan , monitoring dan evaluasi pembangunan kesehatan

5,500,000

5,494,875 99.91%

5,125

IV Program Obat dan

Perbekalan Kesehatan

1,709,648,190

1,370,001,925 80.13%

339,646,265 1 Pengadaan obat dan

perbekalan kesehatan

210,000,000

199,744,050 95.12%

10,255,950 2 Pengadaan obat dan

perbekalan kesehatan (DAK pelayanan kesehatan kefarmasian 2017)

1,200,000,000

1,023,075,572

85.26%

176,924,428

3 Penyediaan sarana dan prasarana Instalasi Farmasi Kota (DAK pelayanan Kesehatan kefarmasian 2017)

65,000,000

57,016,100 87.72%

7,983,900

4 Penunjang pengelolaan obat dan perbekalan kesehatan

81,533,290 72,964,353 89.49%

8,568,937

5 Distribusi obat dan e-logistik (DAK BOK Non Fisik 2017)

153,114,900

17,201,850 11.23%

135,913,050

V Program Upaya Kesehatan Masyarakat

9,735,468,527

7,558,423,653 77.64%

2,177,044,874

1 Pelayanan Kesehatan di Puskesmas Rasimah Ahmad

208,478,072

158,757,850 76.15%

49,720,222

2 Pelayanan Kesehatan di Puskesmas Guguk Panjang

153,488,800

130,142,380 84.79%

23,346,420

Page 30: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

29

NO JENIS PROGRAM KEGIATAN

TAHUN ANGGARAN 2017

SISA ANGGARAN ANGGARAN

KEUANGAN

Rp. % 3 Pelayanan Kesehatan di

Puskesmas Nilam Sari

183,193,500

169,756,500 92.67%

13,437,000 4 Pelayanan Kesehatan di

Puskesmas Mandiangin

111,933,500

78,950,805 70.53%

32,982,695 5 Pelayanan Kesehatan di

Puskesmas Gulai bancah

189,897,000

162,985,833 85.83%

26,911,167 6 Pelayanan Kesehatan di

Puskesmas Tigo baleh

154,339,200

114,851,250 74.41%

39,487,950 7 Pelayanan Kesehatan di

Puskesmas Plus Mandiangin

78,269,600

68,411,100 87.40%

9,858,500 8 Pelayanan kesehatan dasar

dan rujukan 272,628,700

245,756,232 90.14%

26,872,468

9 Sosialisasi dan pengawasan perizinan tenaga/sarana kesehatan

29,425,250

28,301,975 96.18%

1,123,275

10 Peningkatan pelayanan kesehatan pengembangan

34,139,975

27,546,550 80.69%

6,593,425

11 Bantuan Operasional Kesehatan Untuk Puskesmas Guguk Panjang (DAK 2017)

435,000,000

391,031,140 89.89%

43,968,860

12 Bantuan Operasional Kesehatan Untuk Puskesmas Perkotaan Rasimah Ahmad (DAK 2017)

434,993,000

384,893,300 88.48%

50,099,700

13 Bantuan Operasional Kesehatan Untuk Puskesmas Tigo Baleh (DAK 2017)

423,000,000

390,571,530 92.33

32,428,470

14 Bantuan Operasional Kesehatan Untuk Puskesmas Mandiangin (DAK 2016)

279,583,250.00 222,484,785.00 79.58% 57,098,465

15 Bantuan Operasional Kesehatan Untuk Puskesmas Plus Mandiangin (DAK 2016)

255,000,000.00 231,123,190.00 90.64% 23,876,810

16 Bantuan Operasional Kesehatan Untuk Puskesmas Gulai Bancah (DAK 2016)

250,000,000.00 207,259,950.00 82.90% 42,740,050

17 Bantuan Operasional Kesehatan Untuk Puskesmas Nilam Sari (DAK 2016)

257,000,000.00 219,638,100.00 85.46% 37,361,900

18 Manajemen Pengelolaan Bantuan Operasional Kesehatan (DAK 2016)

85,907,850.00 37,488,650.00 43.64% 48,419,200

19 Upaya Kesehatan Masyarakat Tingkat Kota (DAK BOK Non Fisik 2017)

567,848,000.00

336,293,542.00

59.22%

231,554,458

20 Pelayanan Kesehatan non Kapitasi JKN Puskesmas(Dana

45,853,000.00 23,231,250.00 50.66%

Page 31: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

30

NO JENIS PROGRAM KEGIATAN

TAHUN ANGGARAN 2017

SISA ANGGARAN ANGGARAN

KEUANGAN

Rp. % non Kapitasi 2017)

22,621,750

21 Jaminan Persalinan (DAK Non Fisik 2017)

571,147,000.00

59,073,271.00

10.34%

512,073,729

22 Pelayanan Kesehatan di FKTP Puskesmas Guguk Panjang - BLUD (Dana Kapitasi JKN 2017)

964,150,441.00

884,663,726.00

91.76%

79,486,715

23 Pelayanan Kesehatan di FKTP Puskesmas Rasimah Ahmad - BLUD (Dana Kapitasi JKN 2017)

1,048,977,844.00

833,077,506.00

79.42%

215,900,338

24 Pelayanan Kesehatan di FKTP Puskesmas Tigo Baleh - BLUD (Dana Kapitasi JKN 2017)

842,409,177.00

637,929,615.00

75.73%

204,479,562

25 Pelayanan Kesehatan di FKTP Puskesmas Mandiangin - BLUD (Dana Kapitasi JKN 2017)

916,363,257.00

676,141,358.00

73.79%

240,221,899

26 Pelayanan Kesehatan di FKTP Puskesmas Gulai Bancah - BLUD (Dana Kapitasi JKN 2017)

321,482,822.00

276,744,526.00

86.08%

44,738,296

27 Pelayanan Kesehatan di FKTP Puskesmas Plus Mandiangin - BLUD (Dana Kapitasi JKN 2017)

224,183,429.00

202,031,402.00

90.12%

22,152,027

28 Pelayanan Kesehatan di FKTP Puskesmas Nilam Sari - BLUD (Dana Kapitasi JKN 2017)

396,775,860.00

359,286,337.00

90.55%

37,489,523

Page 32: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

31

NO JENIS PROGRAM KEGIATAN

TAHUN ANGGARAN 2017

SISA ANGGARAN ANGGARAN

KEUANGAN

Rp. %

29 Jaminan Persalinan (DAK Non Fisik 2017)

571,147,000.00

59,073,271.00

10.34%

512,073,729

VI Program Pengawasan Obat dan Pengawasan Makanan 284,591,365.00 268,138,721.00 94.22%

16,452,644

1 Pembinaan dan pengawasan Farmasi Komunitas dan Klinis

26,893,000.00 25,462,500.00 94.68% 1,430,500

2 Pembinaan, pengawasan, pengelolaan dan distribusi sediaan farmasi/bahan berbahaya disarana distribusi sediaan kefarmasian

41,875,000.00 39,827,900.00 95.11%

2,047,100

3 Pengawasan Sanitasi Depot Air Minum

14,982,100.00 14,110,100.00 94.18% 872,000

4 Pemeriksaan Kualitas Air 174,283,835.00 164,136,582.00 94.18% 10,147,253

5 Penunjang Pengelolaan Laboratorium

26,557,430.00 24,601,639.00 92.64% 1,955,791

VII Program Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat

787,576,400.00 707,484,401.00 89.83% 80,091,999

1 Promosi Program Pembangunan Kesehatan

157,170,000.00 151,626,750.00 96.47% 5,543,250

2 Pengembangan Program Promosi Kesehatan Dan Upaya Kesehatan Bersumber Daya Masyarakat

52,866,000.00 43,455,650.00 82.20%

9,410,350

3 Pembinaan Pengetahuan Dan Keterampilan Tentang Kesakaan Bagi Anggota Saka Bakti Husada

109,905,000.00 106,159,863.00 96.59%

3,745,137

4 Pembinaan PHBS,Toga Dan Lingkungan Sehat

29,798,000.00 16,768,500.00 56.27% 13,029,500

5 Fasilitasi Kota Sehat Bukittinggi

338,528,900.00 312,344,848.00 92.27% 26,184,052

Page 33: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

32

NO JENIS PROGRAM KEGIATAN

TAHUN ANGGARAN 2017

SISA ANGGARAN ANGGARAN

KEUANGAN

Rp. % 6 Pembinaan dan Monitoring

Pokjanal Posyandu dan DBD 53,011,550.00 44,696,790.00 84.32%

8,314,760

7 Penilaian Kader Posyandu Berprestasi

46,296,950.00 32,432,000.00 70.05% 13,864,950

VIII Program Upaya Perbaikan dan Peningkatan Gizi Masyarakat

417,831,400.00 394,873,855.00 94.51% 22,957,545

1 Pemberian Makanan Tambahan Dan Vitamin

178,030,000.00 172,109,955.00 96.67% 5,920,045

2 Penangulangan KEP, Anemia Gizi Besi, GAKY, KVA Dan Kekurangan Zat Mikro Lainnya.

178,417,100.00 172,334,200.00 96.59%

6,082,900

3 Monitoring dan Evaluasi, KIE, Integrasi Program Gizi

31,835,500.00 30,171,000.00 94.77% 1,664,500

4 Penanggulangan Kegemukan Dan Obesitas

29,548,800.00 20,258,700.00 68.56% 9,290,100

IX Program Pengembangan Lingkungan Sehat

68,411,500.00 66,507,950.00 97.22% 1,903,550

1 Pengkajian Lingkungan Sehat 68,411,500.00 66,507,950.00 97.22% 1,903,550

X Program Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Menular

715,315,600.00 524,147,150.00 73.27%

191,168,450

1 Pelayanan, Pencegahan Dan Penanggulangan Penyakit Menular

102,730,000.00 84,366,150.00 82.12%

18,363,850

2 Pengendalian Masalah Kesehatan Akibat Bencana

38,462,000.00 20,805,500.00 54.09% 17,656,500

3 Peningkatan Dan Surveillance Epidemiologi Dan Penanggulangan Wabah

56,012,800.00 44,005,200.00 78.56%

12,007,600

4 Pemeriksaan Kesehatan Haji 36,292,000.00 30,968,100.00 85.33% 5,323,900

Page 34: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

33

NO JENIS PROGRAM KEGIATAN

TAHUN ANGGARAN 2017

SISA ANGGARAN ANGGARAN

KEUANGAN

Rp. % 5 Pengendalian Penyakit Tidak

Menular 53,487,800.00 39,296,950.00 73.47%

14,190,850

6 Peningkatan Imunisasi 58,020,000.00 44,950,500.00 77.47% 13,069,500

7 Pengendalian Penyakit Bersumber Dari Binatang

129,311,000.00 90,159,750.00 69.72% 39,151,250

8 Pencegahan masalah kesehatan akibat Rokok (Dana Cukai Rokok)

241,000,000.00 169,595,000.00 70.37%

71,405,000

XI Program Standarisasi Pelayanan Kesehatan

811,502,000.00 754,681,426.00 93.00% 56,820,574

1 Akreditasi Puskesmas (DAK Akreditasi Puskesmas 2017)

611,502,000.00 559,784,511.00 91.54% 51,717,489

2 Persiapan Akreditasi Puskesmas

200,000,000.00 194,896,915.00 97.45% 5,103,085

XII Program Pelayanan Kesehatan Penduduk Miskin

2,069,974,000.00 2,055,192,830.00 99.29% 14,781,170

1 Penyediaan Premi Jaminan Kesehatan Nasional (JKN ) Bagi Penduduk Miskin

2,013,696,000.00 2,012,463,200.00 99.94%

1,232,800

2 Pengembangan Dan Peningkatan Pengelolaan JKN

56,278,000.00 42,729,630.00 75.93% 13,548,370

XIII Program Pengadaan, Peningkatan dan Perbaikan Sarana dan Prasarana Puskesmas/Puskesmas Pembantu dan Jaringannya

3,618,489,018.00 1,489,306,150.00 41.16%

2,129,182,868

1 Rehab Gedung Puskesmas, Pustu Dan Poskeskel (Dak Bidang Kesehatan Pelayanan Dasar 2017)

989,416,000.00 911,046,000.00 92.08%

78,370,000

2 Pengadaan Alat Kesehatan Untuk Pelayanan Kesehatan Dasar di Puskesmas, Pustu Dan Poskeskel (Dak Bidang Kesehatan Pelayanan Dasar

812,199,000.00 102,480,150.00 12.62%

709,718,850

Page 35: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

34

NO JENIS PROGRAM KEGIATAN

TAHUN ANGGARAN 2017

SISA ANGGARAN ANGGARAN

KEUANGAN

Rp. % 2017)

3 Dak Bidang Kesehatan (Sisa DAK 2010-2015)

1,816,874,018.00 475,780,000.00 26.19% 1,341,094,018

XIV Program Pengadaan, Peningkatan Sarana dan Prasarana Rumah Sakit/Rumah Sakit Jiwa/Rumah Sakit Paru-Paru/Rumah Sakit Mata

35,498,268,000.00 1,691,892,989.00 4.77%

33,806,375,011

1 Pengelolaan Tim Pembangunan RSUD Bukittinggi

60,000,000.00 44,919,989.00 74.87%

15,080,011

2 Pembangunan Rumah Sakit Umum Daerah (DAK Penugasan Bidang Kesehatan - RS Rujukan dan Pratama )

33,740,124,000.00 0.00 0.00%

33,740,124,000

3 Perencanaan Pembangunan RSUD Kota Bukittinggi

1,475,200,000.00 1,475,200,000.00 100.00% -

4 Studi Lalu Lintas Untuk Pembangunan RSUD Kota Bukittinggi

50,000,000.00 0.00 0.00%

50,000,000

5 Studi UKL-UPL Pembangunan RSUD Kota Bukittinggi

50,000,000.00 48,829,000.00 97.66% 1,171,000

6 Review Dokumen Studi Kelayakan RSUD

122,944,000.00 122,944,000.00 100.00% -

XV Program Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan BLUD

41,232,500.00 39,831,710.00 96.60% 1,400,790

1 Persiapan PPK BUD Puskesmas

41,232,500.00 39,831,710.00 96.60% 1,400,790

XVI Program Peningkatan Pelayanan Kesehatan Lansia

31,425,500.00 28,111,600.00 89.45% 3,313,900

1 Peningkatan Pelayanan Kesehatan Lansia

31,425,500.00 28,111,600.00 89.45% 3,313,900

XVII Program Pengawasan dan Pengendalian Kesehatan

29,427,600.00 28,302,300.00 96.18%

Page 36: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

35

NO JENIS PROGRAM KEGIATAN

TAHUN ANGGARAN 2017

SISA ANGGARAN ANGGARAN

KEUANGAN

Rp. % Makanan 1,125,300

1 Peningkatan Pengawasan Keamanan Pangan

29,427,600.00 28,302,300.00 96.18% 1,125,300

XVIII Program Peningkatan Keselamatan Ibu Melahirkan dan Anak

228,735,550.00 185,237,520.00 80.98%

43,498,030

Peningkatan Kesehatan Ibu 130,414,700.00 119,192,520.00 91.40% 11,222,180

Peningkatan Kesehatan Anak 98,320,850.00 66,045,000.00 67.17% 32,275,850

XIX Program Kebijakan dan Manajemen Kesehatan

314,090,550.00 309,854,846.00 98.65% 4,235,704

1 Penyusunan Profil Kesehatan dan Aplikasi SIK

75,926,050.00 75,486,850.00 99.42% 439,200

2 Pelayanan Administrasi Kesehatan Dengan Aplikasi infokes/P-Care

194,405,000.00 194,242,000.00 99.92%

163,000

3 Penyelenggaraan Komunikasi Data

43,759,500.00 40,125,996.00 91.70% 3,633,504

XX Program Peningkatan Sumber Daya Kesehatan

149,908,600.00 148,244,447.00 98.89% 1,664,153

1 Pembinaan Pengembangan Sumber Daya Kesehatan

127,092,600.00 125,947,897.00 99.10% 1,144,703

2 Pelaksanaan Penilaian Kredit Fungsional Medis Dan Paramedis

22,816,000.00 22,296,550.00 97.72%

519,450

XXI Program peningkatan penanggulangan narkoba, PMS termasuk HIV/ AIDS

462,866,000.00 351,828,650.00 76.01%

111,037,350

1 Pencegahan dan Penanggulangan HIV AIDS Melalui Komisi Penanggulangan AIDS

450,000,000.00 341,998,650.00 76.00%

108,001,350

2 Pengembangan IPWL 12,866,000.00 9,830,000.00 76.40%

Page 37: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

36

NO JENIS PROGRAM KEGIATAN

TAHUN ANGGARAN 2017

SISA ANGGARAN ANGGARAN

KEUANGAN

Rp. % 3,036,000

Page 38: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

37

Hampir seluruh kegiatan di Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi dapat terlaksana

dengan baik (80% - 100 %). Beberapa kegiatan dengan realisasi anggaran dibawah 75 % ,

beberapa diantaranya adalah efisiensi anggaran dan sisa belanja kegiatan seperti:

1. Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Pelayanan kesehatan indera di Puskesmas.

2. Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan Gedung Kantor

3. Penunjang Pengelolaan Laboratorium

4. Penyediaan Sarana dan Prasarana Instalasi Farmasi

5. Pengendalian Masalah Kesehatan akibat bencana

Dan beberapa kegiatan lainnya terdapat realisasi rendah karena adanya beberapa

kendala dan permasalahan yaitu:

1. Pengadaan Obat ( DAK 2017 )

2. Manajemen Pengelolaan Bantuan Operasional Kesehatan (DAK 2017)

3. Penyediaan Pelayanan Kapitasi JKN (FKTP Puskesmas Nilam Sari)

4. Penyediaan Pelayanan Kapitasi JKN (FKTP Puskesmas Guguk Panjang)

5. Penyediaan Pelayanan Kapitasi JKN (FKTP Puskesmas Perkotaan Rasimah Ahmad)

6. Penyediaan Pelayanan Non Kapitasi JKN PADA 7 FKTP Puskesmas

7. Penyediaan Pelayanan Kapitasi JKN (FKTP) Puskesmas Gulai Bancah (Luncuran 2014

dan 2015)

8. Jaminan Persalinan DAK 2017

6. Penanggulangan masalah kesehataan akibat rokok (bagi hasil cukai tembakau 2017)

7. Penyediaan Alat-alat Kesehatan (DAK 2017)

Berdasarkan kajian yang dilakukan bersama pengelola program, ada Beberapa

permasalahan yang ditemukan dalam pelaksanaan belanja, diantaranya berupa :

- Pengadaan obat dana DAK

- Pengadaan alat kesehatan yang menggunakan dana Kapitasi JKN secara umum

disebabkan karena Belanja alat kesehatan setelah perubahan yang diadakan dengan

e –catalog. Pada saat pemesanan barang, penyedia tidak dapat memenuhi karena

kekosongan stok.

- Dana Jaminan Persalinan dari dana DAK Non Fisik disebabkan karena kegiatan yang

diperbolehkan pada Petunjuk Teknis tidak sesuai dengan kondisi Kota Bukittinggi.

Page 39: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

38

BAB IV

PENUTUP

Berdasarkan Laporan capaian kinerja dan akuntabilitas keuangan, secara

umum dapat disimpulkan bahwa hampir seluruh sasaran strategis Dinas Kesehatan Kota

Bukittinggi yang ditetapkan dalam Penetapan/Perjanjian Kinerja tahun 2017 telah

mencapai hasil sebagai berikut :

A. Capaian Kinerja

1. Capaian kinerja sasaran Peningkatan akses dan mutu pelayanan kesehatan, dari 4

indikator kinerja pada sasaran nomor 1 seluruhnya sudah mencapai kinerja sangat

baik ( 100%).

2. Capaian kinerja Peningkatan pelayanan kesehatan, dari 22 indikator sebagian besar

dengan predikat sangat baik yaitu sebanyak 11 indikator, predikat baik sebanyak 8

indikator dan predikat sedang sebanyak 3 indikator.

3. Capaian kinerja Peningkatan Sumber Daya Kesehatan, dari 11 indikator yang ada

pada sasaran 3, seluruhnya sudah pada kategori sangat baik.

4. Capaian kinerja Peningkatan Manajemen kesehatan, dari 4 indikator yang ada seluruh

indikatornya sudah pada kategori sangat baik.

5. Capaian kinerja Terciptanya sanitasi lingkungan yang layak dan memadai, sudah

jauh melebihi target yaitu maksimal 5 % penduduk berperilaku buang air besar

sembarangan.

6. Capaian kinerja terciptanya perilaku hidup bersih dan sehat, sudah sangat baik.

7. Capaian kinerja terciptanya pemukiman yang sehat, seluruhnya masuk pada kategori

baik.

B. Strategi Tahun 2018

Beberapa strategi yang perlu dipersiapkan untuk pelaksanaan program tahun

2018 adalah :

1. Capaian indikator dalam rangka meningkatkan status kesehtaan dan dan gizi

masyarakat perlu adanya peningkatan kinerja Dinas kesehatan dan Puskesmas agar

lebih mengintensifkan upaya pencatatan dan pelaporan dan melakukan sweeping ke

tingkat sasaran serta koordinasi dengan praktek kesehatan mandiri diwilayah kerja

masing-masing dalam rangka menurunkan angka kematian Ibu, Angka Kematian Bayi

Page 40: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K I P )dokumen.bukittinggikota.go.id/wp-content/01. Dokumen/01. Sistem...2 4. Mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi pemerintahan yang baik

39

, angka kematian balita serta menurunkan angka stunting ( pendek dan sangat

pendek) pada Balita.

2. Beberapa indikator perlu peningkatan terutama yang berhubungan dengan

rendahnya kesadaran masyarakat terhadap kesehatan, perlu dilakukan upaya

promosi yang lebih gencar lagi ke masyarakat tentang kesehatan, penyakit dan

perilaku hidup bersih dan sehat. Promosi yang dilakukan menggunakan metoda dan

media yang lebih efektif yang dapat diakses dengan mudah oleh masyarakat.

3. Perlu dilakukan kerjasama dan koordinasi yang lebih baik dengan pihak-pihak Lintas

Sektor dan Lintas Program yang terlibat langsung dengan program kesehatan seperti

rumah sakit, praktek dokter, praktek bidan, klinik-klinik, apotek, lembaga pendidikan

kesehatan dan SKPD terkait.

4. Akreditasi Puskesmas merupakan tuntutan masyarakat untuk mendapatkan

pelayanan kesehatan dasar yang lebih baik dan menjadi target yang harus dicapai

dimana seluruh Puskesmas wajib sudah terakreditasi pada tahun 2019.

Bukittinggi, Februari 2018