LAPORAN AKHIR BUDAYA KERJA APARATUR

7

Click here to load reader

Transcript of LAPORAN AKHIR BUDAYA KERJA APARATUR

Page 1: LAPORAN AKHIR BUDAYA KERJA APARATUR

Presentasi Laporan Akhir

BUDAYA KERJA APARATUR PADA PELAKSANAAN PENERBITAN

KARTU KELUARGA DI DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN

SIPIL KABUPATEN SUKOHARJO

Presented By :

KUNTI INDIRA MURTI

22.0872

Page 2: LAPORAN AKHIR BUDAYA KERJA APARATUR

Rumusan masalah

Bagaimana budaya kerja aparat di dinas

kependudukan di dinas pencatatan sipil pada

penerbitan kartu keluarga?Apa saja faktor

pendukung dan penghambat pada penerbitan kartu

keluarga?Upaya apa yang dilakukan aparat untuk mengatasi hambatan dalam memberikan

pelayanan pembuatan kartu keluarga?

Page 3: LAPORAN AKHIR BUDAYA KERJA APARATUR

AnalisisSikap terhadap kerja

Semangat kerja

Ketegasan terhadap kerja

Budaya Kerja

Page 4: LAPORAN AKHIR BUDAYA KERJA APARATUR

kesimpulan• Budaya kerja aparatur Dinas Kependudukan dan Pencatatan

Sipil Kabupaten Sukoharjo belum baik atau belum efektif. Hal ini dibuktikan dengan masih kurangnya sikap pegawai terhadap pekerjaan dari bentuk kesadaran pegawai terhadap pelaksanaan penerbitan Kartu Keluarga, ketegasan terhadap kerja dan semangat kerja.

• Faktor Pendukung: tanggung jawab aparat dalam menjalankan tugasnya diberi wewenang dan tanggung jawab sesuai dengan kedudukan posisi jabatannya serta jelas dan tegas, ada kepastian dan perlindungan hukum bagi aparat dalam menjalankan tugas, disiplin dan keteraturan kerja aparat menjalankan tugas dengan disiplin dan teratur sesuai aturan yang berlaku

Page 5: LAPORAN AKHIR BUDAYA KERJA APARATUR

• Faktor Penghambat: sumber daya manusia pada aparat masih terbatas, masih terdapat beberapa kekurangan seperti kurangnya jumlah pegawai dan masih terdapat pegawai yang tidak dapat mengoperasikan komputer. Sarana dan prasarana kurang memadai seperti terbatasnya komputer.

• Upaya yang dilakukan oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil dalam meningkatkan Budaya Kerja pada Penerbitan Kartu Keluarga adalah: Meningkatkan kerja sama antarindividu, antarkelompok dan antarunit kerja, memperlancar komunikasi dan hubungan kerja, menciptakan suasana kerja yang menyenangkan sehingga dapat mendorong kreativitas pegawai, melaksanakan tugas pokok dan fungsi secara baik dan bertanggung jawab, meningkatkan profesionalisme pegawai.

Page 6: LAPORAN AKHIR BUDAYA KERJA APARATUR

Saran• Bagi Dinas Kependudukan Pencatatan Sipil Kabupaten Sukoharjo untuk

lebih Meningkatkan kerjasama, mengefektifkan koordinasi, memperlancar komunikasi dan hubungan kerja antar pegawai, menumbuh kembangkan kepemimpinan yang partisipatif, menciptakan suasana kerja yang menyenangkan dan mendorong kreativitas pegawai.Mengembangkan sikap dan perilaku kerja yang berorientasi pada hasil (outcome) yang diperoleh dari produktivitas kerja dan kinerja yang tinggi.

• Perlu adanya penambahan sarana dan prasarana khususnya komputer dan alat pencetakan guna bisa menunjang kinerja pegawai dalammelaksanakan pelaksanaan penerbitan Kartu Keluarga kepada masyarakat.

• Bertindak tegas dalam memberikan pelayanan terhadap seluruh masyarakat Kabupaten Sukoharjo tanpa memandang dari segi ekonomi dan jabatan.

Page 7: LAPORAN AKHIR BUDAYA KERJA APARATUR

SEKIANTERIMA KASIH