Kuliah Triad Epidemiologik Host Agen Environtment

61
03/13/22 Triad epidemiologik Epidemiologik Interaksi genetik dan lingkungan Ns. Hendri Budi M.Kep SP.MB

description

cba

Transcript of Kuliah Triad Epidemiologik Host Agen Environtment

  • *Triad epidemiologikTriad Epidemiologik

    Interaksi genetik dan lingkungan Ns. Hendri Budi M.Kep SP.MB

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikTriad EpidemiologikDisebut juga segitiga epidemiologik atau triadAdalah model tradisional atau dari teori penyebab penyakit infeksiTeori epidemiologik klasik tentang penyebab penyakitDiusulkan oleh John Gordon

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikTriad epidemiologikTiga komponenFaktor Agen Faktor Pejamu (host) yang rentanFaktor Lingkungan (environment)

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikTriad EpidemiologikPada model ini,Lingkungan mempengaruhi agen, pejamu dan jalur transmisi agen dari suatu sumber ke pejamu

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikSegitiga epidemiologik atau triadLingkunganAgenPejamuLingkunganAgenPejamu

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikAgenFaktor yang harus ada pada sebab penyakitSubstansi yang ada atau tidaknya, bila diikuti kontak yang efektif pada manusia yang rentan (suseptibel), akan menjadi rangsangan atau stimulasi bagi terjadinya suatu penyakit.

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKlasifikasi Agen5 Kelompok:Agen biologikAgen kimiaAgen nutrisiAgen mekanikAgen fisika

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikAgen BiologikProtozoaMetazoaBakteriaVirusJamurRiketsiaPrion

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikAgen biologikProtozoaMikroorganisme uniselularContoh:Plasmodium vivax malariaTrypanosoma trypanosomiasisAmoeba amoebiasisToxoplasma gondii toksoplasmosis

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikAgen biologikMetazoaMikroorganisme parasitik multiselulerContoh:Trichuris trichuria trikhinosisAscaris lumbricoides askariasisSchistosoma spp sistosomiasis

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikAgen biologikBakteriaMikroorganisme uniselularContoh:Mycobacterium tuberculosis TBC (Tuberkulosis)Salmonella spp salmonellosisClostridium tetani tetanusCorynaebacterium diphteriae difteriVibrio chlolerae koleraSpirochaeta spp sifilis

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikAgen biologikVirusMikroorganisme yang sangat kecilDalam hidupnya memerlukan sel hidupContoh:Virus penyebab penyakit:InfluenzaRabiesSARS (Severe Acute Respiratory Syndrome)HIV/AIDSHepatitis A, B, CPolioCampak, cacar, herpes

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikAgen biologikJamur (fungi)Tanaman tidak berklorofilContoh:Penyebab penyakitEpidermofitosisMoniliasis (kandidiasis mulut)Histoplasmosiskoksidiomikosis

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikAgen biologikRickettsiaBakteri yang sangat kecilContohPenyebab penyakitRocky Mountain spotted feverQ-fever (Rickettsia prowazeki)

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikAgen biologikPrionSemacam virusCJS (Creufeldt Jacob Syndrome)

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKarakter agen biologikInherenViabilitas (resistensi)InfektivitasPatogenitasVirulensiAntigenisitas

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKarakter agen biologikInherenMorfologiFisiologiReproduksiToksinNutrisidll

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKarakter agen biologikViabilitas (resistensi)Kemampuan hidup di alam bebasAerob hidup memerlukan oksigenAnaerob hidup tidak memerlukan oksigen. Oksigen merupakan racun

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKarakter agen biologikInfektivitasKemampuan menginfeksi pejamuProporsi orang terpajan yang menjadi terinfeksi

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKarakter agen biologikPatogenisitasKemampuan menimbulkan reaksi pada pejamu. Subklinis dan klinisProporsi orang yang terinfeksi berkembang menjadi penyakit klinis

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKarakter agen biologikVirulensiDerajat berat ringannya reaksi yang ditimbulkan oleh agen biologikProporsi orang dengan penyakit klinis menjadi sakit yang berat atau matiContoh: Virus Hepatitis A (patogenisitas rendah dan virulensi yang rendah)Campak (patogenisitas tinggi, tetapi virulensi rendah)Rabies (patogenisitas tinggi, virulensi tinggi)

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKarakter agen biologikAntigenisitasKemampuan menimbulkan atau menstimulasi mekanisme pertahanan pejamu (antibodi)

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikAgen kimiaPestisidaFood-additivesObat-obatanZat yang diproduksi oleh tubuh manusiaL-triptofan sindrom eosinofilia-mialgiaUreum uremiaBenda-benda keton asidosis

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikAgen kimiaAsbesLogam beratMerkuriKadmiumTimbalUraniumMinuman kerasBahan-bahan kosmetikObat-obatan, alergen

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikAgen nutrisiKarbohidrat: berlebihan obesitasLemak: berlebihan hiperlipidemiaProtein: kekurangan protein energi malnutrisiVitamin: Defisiensi vitamin A rabun senjaDefisiensi vitamin C skorbut

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikAgen nutrisiMineralCuZnMgFeAir

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikAgen mekanikFriksi yang kronikPemakaian sepatu yang sempit verucca vulgaris (kutil)Kompresi atau daya mekanik menekan atau memutarMenimbulkan carpal tunnel syndrom

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikAgen fisikaRadiasiDapat menyebabkan kanker kulitSuhu udaraDingin: menimbulkan frost bitePanas: menimbulkan dehidrasi, heat strokeKelembabanRendah: hiperhidrosisIntensitas suaraBising, frekuensi tinggi: Gangguan pendengaranVibrasi

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikAgen fisikaPanasmenimbulkan luka bakarTerang cahayaGangguan daya lihat mata Objek Air, makanan, tanah, udara

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikFaktor pejamu (host)Organisme manusia atau hewan yang merupakan faktor tempat (berabuh penyakit)

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikFaktor pejamuFaktor intrinsik yang mempengaruhi keterpajanan individual, kerentanan dan respon terhadap agen penyebab (kausatif)

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikFaktor pejamuFaktor intrinsik pada manusiaUmurRasJenis kelaminStatus sosio-ekonomik

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikFaktor intrinsik pada manusiaStatus perkawinanStatus kesehatan / kebugaranRiwayat penyakit terdahuluSifat-sifat genetik

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikFaktor intrinsik pada manusiaPerilakuMerokokPenyalahgunaan obatGaya hidup (lifestyle)Aktivitas seksualPenggunaan kontrasepsiKebiasaan makan

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikFaktor intrinsik pada manusia Status nutrisi Status imunologik Status keterpajanan (level of exposure) Struktur anatomik

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikFaktor intrinsik pada manusia Karakteristik psikologikKepribadianTipe A : terburu-buruTipe B : lamban, pasif Adanya penyakit atau medikasi Golongan darahSistem ABORhesus positif, rhesus negatifDll

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikFaktor intrinsik pada manusiaStatus imunologik berdasarkan cara didapatImunitas alamiah (tanpa intervensi)AktifPasifImunitas didapat (dengan intervensi)Aktif: TT, DPTPasif: ABU, ATS, gamma globulin, serum anti rabiesHerd immunity (Imunitas Kelompok)

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikFaktor lingkunganFaktor ekstrinsik yang mempengaruhi agen dan peluang untuk terpajanFaktor luar / kondisi ekternal yang menyebabkan atau memungkinkan transmisi penyakit

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikFaktor LingkunganLingkungan fisisLingkungan biologikLingkungan sosio-ekonomik

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikLingkungan fisisKondisi cuaca, musim, udaraFaktor kelembabanKondisi geologiStruktur dan lapisan geologik, sifat fisis tanahKondisi geografiFaktor ketinggian

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikLingkungan biologikSemua mahluk hidupHewanTumbuhanManusia

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikLingkungan sosio-ekonomikKepadatan pendudukKehidupan sosialOlahragaFasilitas rekreasiFasilitas umumFasilitas sosial lainnya

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikLingkungan sosio-ekonomikStratifikasi sosialTingkat pendidikanLatar belakang etnisMacam pekerjaanNilai-nilai sosial yang berlakuAturan-aturan agamaBesar kecilnya keluargadll

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikLingkungan sosio-ekonomikKemiskinanKetersediaan pelayanan kesehatan dan fasilitas kesehatanAda atau tidaknya sistem asuransiTingginya pengangguranTidak tersedianya pekerjaan bagi orang yang cacat fisik

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikLingkungan sosio-ekonomikPerangKemiskinanPerpindahan pendudukBencana alamBanjirLetusan gunung berapiGempa / tanah longsor

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikLingkungan sosio-ekonomikBencana karena ulah manusiaBencana nuklir di Chernobyl (Russia)Letusan bom atom di Nagasaki dan Hiroshima (Jepang)KasusDll

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikInteraksi antara agen, pejamu dan lingkunganInteraksi agen dan lingkunganContoh:Ketahanan bakteri terhadap sinar matahariStabilitas vitamin di dalam lemari pendinginInteraksi agen dan pejamuTimbulnya gejala dan tanda penyakitInteraksi pejamu dan lingkunganKetersediaan fasilitas kesehatanKebiasaan penyiapan makananKeadaan ruangan (panas, dingin)

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikInteraksi antara agen, pejamu dan lingkunganKetiga komponen (agen, pejamu dan lingkungan) saling mempengaruhi dan menginisiasi timbulnya proses penyakit

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikPenyakitTerjadi karena ketidakseimbangan antara faktor agen, pejamu dan lingkungan

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKeadaan tidak berpenyakitLingkunganAgenPejamuLingkunganAgenPejamu

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKeadaan berpenyakitA = AgenP = PejamuL = LingkunganAAAPPLLLLAPP

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKeadaan berpenyakitALPJumlah agen bertambah banyak timbul penyakit

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKeadaan berpenyakitAPLKerentanan (suseptibel) pejamu bertambah berat daya tahan berkurang timbul penyakit

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKeadaan berpenyakitAPLJumlah agen bertambah banyak, karena perubahan lingkungan

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKeadaan berpenyakitAPLKerentanan (suseptibel) pejamu bertambah berat karena perubahan lingkungan

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKeadaan epidemikEpidemikPeningkatan jumlah kasus yang melebihi dari keadaan biasanya, dapat disebabkan oleh

    Pengenalan agen baru ke dalam populasiPeningkatan kemampuan suatu agen tetap hidup dalam suatu lingkungan

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKeadaan epidemikEpidemik disebabkanPeningkatan kemampuan agen menginfeksi pejamu (infektivitas)Peningkatan kemampuan agen menyebabkan penyakit sekali masuk ke pejamu (patogenisitas)Peningkatan dalam keparahan penyakit yang disebabkan oleh agen sekali setelah agen itu sendiri berada dalam pejamu

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKeadaan epidemikEpidemik disebabkanPeningkatan proporsi kerentanan dalam populasiLingkungan berubah sehingga memungkinkan pertumbuhan agenLingkungan berubah sehingga memungkinkan transmisi agenLingkungan berubah sehingga daya tahan pejamu menurun

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKata simpulanFaktor agen, pejamu, dan lingkungan saling berkaitan dalam berbagai cara yang kompleks untuk dapat menyebabkan penyakit pada manusiaKeseimbangan dan interaksi ketiganya berbeda untuk penyakit yang berbeda pula

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikKata simpulanBila kita mencari hubungan kausal, kita harus melihat tiga komponen itu dan menganalisis interaksinya untukMendapatkan pencegahan yang praktis dan efisienUkuran-ukuran pengendalian

    Triad epidemiologik

  • *Triad epidemiologikDAFTAR KEPUSTAKAAN1. Leavell, H.R., Clark, E., and Gurney. 1965. Preventive Medicine for the Doctor in His Community. 3rd ed. Blackiston Division, Mc Graw-Hill Book Company, Inc. New York.2. Benenson, A.S. (ed). 1990. Control of Communicable Diseases in Man. 11th ed. An official Report of the American Public Health Association, New York, N.Y.3. U.S. Department of Health and Human Services. Agent, host, environment in Principles of Epidemiology. Manual 1. Atlanta, Georgia.4. Alan Dever, G.E. 1984. Epidemiology in Health Services Management. 1st ed. Aspen Publisher, Gaithersburg, Maryland.Page RM, Cole GE, Timmreck TC. 1995. Basic Epidemiological Methods and Biostatisticss. A practical Guidebook. Jones and Barlett Publisher. Boston. London

    Triad epidemiologik

    *************************************************************