Kuliah GagalJantung

download Kuliah GagalJantung

of 25

Transcript of Kuliah GagalJantung

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    1/25

    GAGALJANTUNG

    Renny Bagus, dr, SpA; Abdul Rohim, dr, SpA;Retno HMA, dr, SpA; Marito Logor, dr, SpA

    LAB/SMF ILMU KESEHATAN ANAK

    PPD UNCEN - RSUD JAYAPURA

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    2/25

    DYSRHITHMIA

    HEART FAILURESHOCK CYANOTIC

    SPELS

    THROMBOEMBOLIC

    TAMPONADE

    HYPERTENSIVE CRISIS

    PEDIATRIC

    CARDIACEMERGENCY

    PROBLEMS

    KEGAWAT DARURATANDI BIDANG JANTUNG ANAK

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    3/25

    LATAR BELAKANG :Gagal jantung kongestif pada bayi dan anak

    - Bentuk tersering dari kegawat-daruratan jantung- Mortalitas tertinggi

    - Beda dengan dewasa

    GAGAL JANTUNG KONGESTIF

    DEFINISI :Keadaan patologis dimana jantung tidak mampu memompa

    darah cukup utk memenuhi kebutuhan metabolik tubuh.

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    4/25

    Gagal jantung dimulai dg merosotnya kontraktilitas miokard Memacu mekanisme kompensasi hipertrofi miokard danDilatasi

    Kompensasi gagal gagal jantung

    Faktor-faktor yg mempengaruhi sirkulasi :

    Kontraktilitas miokard : Adl kemampuan intrinsik dari serat2

    otot jantung utk memendek pd wkt sistolik

    Preload

    Afterload

    Frekwensi denyut jantung

    Apabila salah satu faktor berubah,maka faktor lainnya berubah pula

    sbg reaksi kompensasi

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    5/25

    Volume akhir diastol ventrikel menentukan panjang serabut

    miokard (makin panjang serabut miokard pd akhir diastol

    makin kuat kontraksi)

    Batas keregangan terlampaui kontraksi Gagal jantung preload ventrikel pengisian ventrikel

    Preload ventrikel

    Beban yg diterima oleh dinding ventrikel pd waktu ejeksi drh Komponen yg mempengaruhi :

    - tahanan perifer yd ditentukan oleh arteri kecil dan arteriole

    - kelenturan pembuluh drh yg ditentukan oleh sifat dinding

    arteri besar

    Afterload ventrikel

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    6/25

    Frekwensi denyut jantung

    Frekwensi jantung waktu pengisian diastolik

    , kontraktilitas miokard curah jantung Batas frekwensi terlampaui curah jantung

    (waktu diastolik sangat singkat)

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    7/25

    Gangguan dari beban kerja yg berlebihan

    biasanya kelebihan beban volume atau tekanan akibat

    penyakit jantung kongenital atau didapat, miokardium

    normalBeban kerja normal,miokardium tidak normal (peny.radang)

    Perinatal dan bayi : cacat struktural

    ETIOLOGI

    JaninAnemia : anemia hemolitik pd Rhesus

    Aritmia : Blokade jantung total, fibrilasi atrium, takikardi

    ventrikel

    Beban volume berlebih : regurgitasi trikuspidalis

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    8/25

    Disfungsi miokardium : asfiksia, sepsis,hipoglikemi

    Beban tekanan berlebih : stenosis aorta

    Beban volume berlebih : PDA, VSD

    Takiaritmia : fibrilasi atriumBradiaritmia : blokade jantung total kongenital

    Neonatus

    Bayi

    Beban volume berlebih : PDA, VSD, VSD + transposisi pmbdrh, VSD + atresi trikuspid, ventrikel tunggal

    Kelainan otot jantung : Miokarditis

    Gagal jantung sekunder : Peny.ginjal, HT, Sepsis

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    9/25

    Penyakit jantung kongenital

    Demam rematik

    Miokarditis

    Sebab sekunder :

    - HT

    - Kardiomiopati krn obat sitostatika

    Anak

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    10/25

    (Bayi)

    Kesukaran minum

    Keringat berlebihan, tdk sebanding dg suhu sekeliling/pakaian

    Pertumbuhan terganggu

    Pemeriksaan FisikTakikardi

    Takipnea

    Ekstremitas dingin, nadi lemah, capilary refil memanjang

    Wheezing ringan (kadang-kadang), ronki (jarang)

    Prekordium aktif (beban volume berlebihan)

    Pembesaran hati

    Edema tungkai (jarang)

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    11/25

    Pemeriksaan penunjang

    Radiologi : kardiomegaliEKG : hampir selalu abnormal, dg kelainan spesifik

    tergantung pd lesi penyebab gagal jantung

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    12/25

    (Anak)

    Menyerupai dewasa

    Kesukaran bernapas

    Batuk kronis

    Kelelahan, kelemahanPemeriksaan Fisik

    Takikardi

    Takipnea

    Ekstremitas dingin, nadi lemah, capilary refil memanjangCVP

    Suara jantung 3 (kekakuan ventrikel)

    Kardiomegali, efusi perikardial & efusi pleura (jrg pd by)

    Pembesaran hati

    Edema tungkai

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    13/25

    Pemeriksaan penunjang

    BJ ,proteinuria,BUN ,S.creatinin ,

    hiponatremi

    Radiologi : kardiomegali, edema paru (gambaran

    kupu-kupu di hilus, garis Kerley)

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    14/25

    * Bronkopneumonia

    * Bronkiolitis

    * Asma bronkiale

    * Asidosis

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    15/25

    * Normalisasi perubahan hemodinamik

    * Stabilisasi dan optimalisasi

    * Prevensi kondisi yang memperburuk keadaan

    * Disusul terapi paliatip atau definitip

    Agar

    * Survival meningkat* Morbiditas menurun

    * Mempertahankan pertumbuhan yang normal

    * Meningkatkan kualitas hidup

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    16/25

    UMUM Istirahat, pengurangan aktivitas fisik (bila perlu

    diberi sedasi)

    Diet adekuat (cairan dibatasi, mudah dicerna)

    Oksigen

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    17/25

    PENGOBATAN

    Preload : menghilangkan bendungan vena dg diuretikadan venodilator

    Afterload : memperbaiki pengosongan ventrikel dg

    menurunkan tekanan dinding ventrikel (vasodilator

    arteriol) Kontraktilitas :

    - memperbaiki keseimbangan asam-basa, glukosa darah,

    calcium, Hb

    - digitalisasi

    - katekolamin

    Tindakan pembedahan (bila pengobatan medikal tdk

    memberi hasil)

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    18/25

    Diuretika

    Menurunkanpreload

    Menghilangkan edema paru

    Pilihan loop diuretika : furosemide (1 mg/kg BB/x IV, 2-5

    mg/kg BB/hr,dlm 2-3 x pemberian) efektif walaupun

    GFR yang menurun

    Spironolakton (collecting tubule) : 1-2 mg/kg BB/hrEfek samping : hipokalemia

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    19/25

    Digitalis

    Menambah kekuatan dan kecepatan kontraksi

    ventrikel

    Menurunkan frekuensi denyut jantung pengisian

    ventrikel lbh efektif Kerugian : Ratio toksik : terapetik rendah

    Dosis : 0,02-0,03 mg/kg BB/hr

    Tanda intoksikasi : aritmia, anoreksia,mual,muntah (jarang)

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    20/25

    Dopamin

    Vasodilatasi ginjal

    Merangsang diuresis

    Dosis : 5 g/kg BB/mnt

    Dosis > 8 g/kg BB/mnt menyebabkan takikardi

    Dosis > 10 g/kg BB/mnt menyebabkan

    vasokonstriksi arteriol

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    21/25

    3 macam vasodilator :

    1. Venodilator : nitroglycerin,nitrat

    2. Vasodilator arteriol : captopril

    3. Efek seimbang, vena dan arteri : prazosin

    Venodilator Relaksasi otot polos vena bendungan vena sistemik &

    paru berguna utk mengatasi edema paru

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    22/25

    Vasodilator arteriol Relaksasi arteriol tahanan sistemik

    Captopril : menghambat ACE,mencegah terbentuknya

    angiotensin II yg menyebabkan vasokonstriksi sistemik

    dan retensi Na dan airDosis : 0,1-0,4 mg/kg BB/x, 3-4 x

    Vasodilator vena & arteriol Relaksasi otot polos vena dan arteriol gagal jantung

    kronik

    Prazosin : 5 g/kg BB/x dinaikkan perlahan-lahan (max

    25 g/kg BB/x )

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    23/25

    Terapi nutrisi Terutama pada gagal jantung khronis

    Tinggi kalori, rendah garam, mudah dicerna,

    volume kecil

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    24/25

    Intake kalori, energi expenditure

    Hipoksia kronis

    Cadangan energi (-)

    Usaha bernapas

    Diskoordinasi antara mengisap, menelan

    Failure to Thrive

  • 7/29/2019 Kuliah GagalJantung

    25/25