Kuesioner Skill Lab

2
 KUESIONER SKILL LAB Adek-adekku semua… Ini bukan program resmi UPK ya, hanya inisiatif saya saja,,, Mohon partisipasinya demi per baikan ke depan. Saya mohon kesediaan masing-masing orang untuk mengirim jawabannya dari email pribadi masing-masing ke [email protected] , supaya saya bisa yakin bahwa semua adek-adek aktif menggu nakan email, dan ber ani mengut ara kan pen dap at. Den gan di kir imnya  jawaban kuesioner ini ke email tersebut, saya menyimpulkan bahwa adek setuju untuk berpartisipasi. Hasil kuesioner ini secara kolektif (bukan personal ya..) akan saya bawa di rapat kerja supaya bila ada kekurangan dapat dicari solusinya ya ng lebih baik. Sebelumnya, makasih atas partisipasinya ya… Oia, sebagai pengingat, skill lab blok 1 ada 7 : 1. Wawancara 2. Membuat fil e presentasi 3. Teknik presentasi 4. Membaca Cep at 5. Di nami ka kelompok 6. Menelus uri med ia e lek tro nik 7. Mengambil kes impulan Jurnal Selamat mengisi (^_^) (Silahkan ketik jawaban langsung di bawah per tan yaan, silahkan dir inci untuk masing-masing skill lab) I.  Jadwal dan Tempat Skill Lab a. Bagaimana pendapa t Anda tent ang jadwal skill lab selama ini? b. Apaka h tempat sk ill la b cukup me mada i? Jika be lum, menu rut Anda ap a yang menjadi kekurangannya? II. Narasumber, instruktur, dan penuntun a. Apakah narasumber sudah menyampaikan materi dengan baik dan cukup dimengerti? b. Apakah narasumb er dan instr uktur cukup baik dalam membimbing?

Transcript of Kuesioner Skill Lab

Page 1: Kuesioner Skill Lab

5/11/2018 Kuesioner Skill Lab - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kuesioner-skill-lab 1/3

 

KUESIONER SKILL LAB

Adek-adekku semua…

Ini bukan program resmi UPK ya, hanya inisiatif saya saja,,, Mohon partisipasinya

demi perbaikan ke depan. Saya mohon kesediaan masing-masing orang untukmengirim jawabannya dari email pribadi masing-masing ke

[email protected] , supaya saya bisa yakin bahwa semua adek-adek aktif 

menggunakan email, dan berani mengutarakan pendapat. Dengan dikirimnya

 jawaban kuesioner ini ke email tersebut, saya menyimpulkan bahwa adek setuju

untuk berpartisipasi.

Hasil kuesioner ini secara kolektif (bukan personal ya..) akan saya bawa di rapat

kerja supaya bila ada kekurangan dapat dicari solusinya yang lebih baik.

Sebelumnya, makasih atas partisipasinya ya…

Oia, sebagai pengingat, skill lab blok 1 ada 7 :

1. Wawancara

2. Membuat file presentasi

3. Teknik presentasi

4. Membaca Cepat

5. Dinamika kelompok

6. Menelusuri media elektronik

7. Mengambil kesimpulan Jurnal

Selamat mengisi (^_^)

(Silahkan ketik jawaban langsung di bawah pertanyaan, silahkan dirinci untuk

masing-masing skill lab)

I.  Jadwal dan Tempat Skill Lab

a. Bagaimana pendapat Anda tentang jadwal skill lab selama ini?

b. Apakah tempat skill lab cukup memadai? Jika belum, menurut Anda apa yangmenjadi kekurangannya?

II. Narasumber, instruktur, dan penuntun

a. Apakah narasumber sudah menyampaikan materi dengan baik dan cukup

dimengerti?

b. Apakah narasumber dan instruktur cukup baik dalam membimbing?

Page 2: Kuesioner Skill Lab

5/11/2018 Kuesioner Skill Lab - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kuesioner-skill-lab 2/3

 

c. Apakah penuntun yang diberikan cukup jelas dan mudah dipahami?

III. Pelaksanaan

a. Apakah pelaksanaan skill lab dinilai sudah cukup baik?

b. Jika belum, apa hambatan yang dirasakan cukup menganggu pelaksanaanskill lab?

IV. Tugas

a. Apakah tugas atau laporan dapat dikerjakan dengan baik dan cukup

dimengerti dalam pengerjaannya?

b. Apakah masing-masing orang/ kelompok mengerjakan tugas secara mandiri,

atau Anda mengetahui masih ada orang/kelompok yang copy-paste ?

V. Hasil

a. Apakah setelah mengikuti skill lab, ada kemampuan baru yang di dapatkan?

b. Menurut Anda, apakah perlu diadakan skill lab lain pada blok 1 untuk

menambah kemampuan Anda? Bila ya, mohon dideskripsikan skill lab seperti

apa yang dimaksud.

VI. Saran dan kritik lain

(Silahkan ketik pendapat Anda tentang hal-hal yang mungkin tidak ada dalam

pertanyaan di atas)

Page 3: Kuesioner Skill Lab

5/11/2018 Kuesioner Skill Lab - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kuesioner-skill-lab 3/3