Ktpngantar Dan Dftarisi AIK

3
KATA PENGANTAR Assalamualaikum wr.wb Salam sejahtera bagi kita semua. Puji dan syukur kehadirat Allah SWT karena atas rahmat dan ridho-Nya penulis dapat menyelesaikan makalah Al-Islam Kemuhammadiyahan mengenai “Manfaat dan Hikmah Iman Bagi Kehidupan” sebagai tugas kompetensi individu. Salawat beriring salam selalu tercurah kepada junjungan kita, nabi besar Muhammad SAW beserta para keluarga, sahabat, dan pengikut- pengikutnya hingga akhir zaman. Penulis menyadari bahwa makalah ini jauh dari sempurna. Oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun guna perbaikan di masa mendatang. Dalam penyelesaian makalah ini, penulis banyak mendapat bantuan, bimbingan, dan saran. Pada kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan rasa hormat dan terima kasih kepada : 1. Allah SWT, yang telah memberi kehidupan dengan sejuknya keimanan. 2. Kedua orang tua yang selalu memberi dukungan. 3. Ibu Melpa Marizah, S.Pdi selaku dosen pembimbing 4. Teman-teman seperjuangan 5. Semua pihak yang membantu penulis. Semoga Allah SWT memberikan balasan pahala atas segala amal yang diberikan kepada semua orang yang telah mendukung Page | i

description

aik

Transcript of Ktpngantar Dan Dftarisi AIK

KATA PENGANTARAssalamualaikum wr.wb

Salam sejahtera bagi kita semua.

Puji dan syukur kehadirat Allah SWT karena atas rahmat dan ridho-Nya penulis dapat menyelesaikan makalah Al-Islam Kemuhammadiyahan mengenai Manfaat dan Hikmah Iman Bagi Kehidupan sebagai tugas kompetensi individu. Salawat beriring salam selalu tercurah kepada junjungan kita, nabi besar Muhammad SAW beserta para keluarga, sahabat, dan pengikut-pengikutnya hingga akhir zaman.

Penulis menyadari bahwa makalah ini jauh dari sempurna. Oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun guna perbaikan di masa mendatang.

Dalam penyelesaian makalah ini, penulis banyak mendapat bantuan, bimbingan, dan saran. Pada kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan rasa hormat dan terima kasih kepada :

1. Allah SWT, yang telah memberi kehidupan dengan sejuknya keimanan.

2. Kedua orang tua yang selalu memberi dukungan.3. Ibu Melpa Marizah, S.Pdi selaku dosen pembimbing4. Teman-teman seperjuangan

5. Semua pihak yang membantu penulis.

Semoga Allah SWT memberikan balasan pahala atas segala amal yang diberikan kepada semua orang yang telah mendukung penulis dan semoga makalah ini bermanfaat bagi kita semua. Semoga kita selalu dalam lindungan Allah SWT. Amin.

Palembang, Desember 2011

Penulis

DAFTAR ISIKATA PENGANTAR

iDAFTAR ISI

iiBAB I. PENDAHULUAN1.1. Latar Belakang

11.2. Rumusan Masalah

11.3. Maksud dan Tujuan 1BAB II. ISI2.1. Bertamu dan Menerima Tamu

22.2. Hubungan Baik Dengan Tetangga 42.3. Hubungan Baik Dengan Masyarakat 52.4. Pergaulan Muda-Mudi 72.5. Ukhuwah Islamiyah 7BAB III. PENUTUP3.1. Kesimpulan

9DAFTAR PUSTAKA

10Page | ii