Konsep instruktur skill lab yang efektif

10
ABDUL MUGHNI ROZY FK UNDIP SEMARANG www.undip.a c.id KONSEP INSTRUKTUR SKILL LAB YANG EFEKTIF

Transcript of Konsep instruktur skill lab yang efektif

Page 1: Konsep instruktur skill lab yang efektif

ABDUL MUGHNI ROZYFK UNDIP SEMARANGwww.undip.ac.id

KONSEP INSTRUKTUR SKILL LAB YANG

EFEKTIF

Page 2: Konsep instruktur skill lab yang efektif

CURRICULUM VITAE

 dr. Abdul Mughni Rozy, MSi. Med, SpB-KBD

Gresik, 24 Oktober 1970Islam, MenikahPekerjaan

Dosen FK UNDIP RSUP Dr. Kariadi RS Hermina Pandanaran RS Permata Medika Ngaliyan

Hobi :Tenis dan menulis Novel

Page 3: Konsep instruktur skill lab yang efektif

1. Overview 2. Visualisasi3. Verbalisasi – (pertama)4. Verbalisasi – (Kedua)5. Praktek

5 LANGKAH INSTRUKTUR SKILL LAB YG EFEKTIF

Page 4: Konsep instruktur skill lab yang efektif

Instruktur Skill Lab (Tutor) menerangkan dan memberi kesempatan mahasiswa untuk mempelajari dan memahami latar belakang pengetahuan yang diperlukan terutama prosedur yang akan diajarkan misalnya: Apa prosedur yang akan diajarkan. Indikasi, kontraindikasi dan efek samping prosedur yang

akan diajarkan Hal-hal yg harus diperhatikan saat melakukan prosedur itu.

1. OVERVIEW

Page 5: Konsep instruktur skill lab yang efektif

Instruktur Skill Lab mendemonstrasikan langkah-langkah prosedur yang diajarkan dengan detail dan menyeluruh sehingga mahasiswa mengetahui bagaimana melakukan prosedur itu.

2. VISUALISASI

Page 6: Konsep instruktur skill lab yang efektif

Instruktur Skill Lab menunjukkan langkah demi langkah prosedur yang diajarkan sambil mengucapkan langkah-langkah itu

3. VERBALISASI -PERTAMA

Page 7: Konsep instruktur skill lab yang efektif

Instruktur Skill Lab meminta kepada mahasiswa untuk mengucapkan langkah demi langkah prosedur yang diajarkan dan Instruktur melakukan langkah-langkah itu.

4. VERBALISASI -KEDUA

Page 8: Konsep instruktur skill lab yang efektif

Instruktur memberi kesempatan kepada mahasiswa untuk melakukan prosedur

Instruktur memantau dan memberikan koreksi, penekanan dan feedback (umpan balik) bila diperlukan.

5. PRAKTEK

Page 9: Konsep instruktur skill lab yang efektif

REFERENSI:

Dwiyana Ocviyanti : Teaching Procedural Skill, ICTEC ,FKUI

Rolla Ajjawi, Julie Smith : Education in the Clinical workplace, Centre of Medical Education, University of Dundee

Page 10: Konsep instruktur skill lab yang efektif

TERIMAKASIH