Kombis Penulisan Resume

15
PENULISAN RESUME

description

bagaimana cara menulis sebuah resume

Transcript of Kombis Penulisan Resume

Page 1: Kombis Penulisan Resume

PENULISAN RESUME

Page 2: Kombis Penulisan Resume

Nama anggota :

Inda suci irlaks(1010521020 )

Rani tania (1010522002 )

Suci Utami Measta(1010523001 )

Febrina Sari (1010523015 )

Chintya Amelia (1010523025 )

Page 3: Kombis Penulisan Resume

Persiapan Menulis Resume

Rencana Pengorganisasian

Masalah Dalam Membuat Resume

Page 4: Kombis Penulisan Resume

PERSIAPAN MENULIS RESUME

Mencari informasi penting

• Analisis diri mengenali diri sendiri secara mendalam, termasuk semua kelebihan dan kekurangannya.

• Analisis karier mengenali karier yang akan dipilih untuk masa depan

• Analisis pekerjaan mengenali pekerjaan yang akan dipilih.

Page 5: Kombis Penulisan Resume

•Tujuan karier Memutuskan posisi yang di minati atau yang akan menjadi tujuan karier tersebut.•Informasi pribadi data pribadi yang tercantum dalam resume.•Referensi orang-orang tertentu yang akan memberikan surat rekomendasi kepada orang yang akan melamar pekerjaan.

Perencanaa

n resume

Page 6: Kombis Penulisan Resume

Pembuatan resume

secara umum, resume mencakup :NamaAlamat lengkapTujuan kerjaKualifikasiInformasi pribadiDan referensi

Page 7: Kombis Penulisan Resume

Rencana pengorganisasian

Resume kronologis

Resume fungsional

Resume kombinasi

Page 8: Kombis Penulisan Resume

Resume kronologis

• Cara pengorganisasian resume yang didasarkan pada kronologisnya.

Page 9: Kombis Penulisan Resume

Contoh resume kronologis

RIDHO AMIRUDINAlamat kampus alamat permanenJalan………… jalan……..Kota, provinsi, kode pos kota, provinsi, kode posNomor telepon……. Nomor telepon…..

Tujuan : ………………….Pendidikan : ………………….Pengalaman kerja : ………………….Referensi : ………………….

Page 10: Kombis Penulisan Resume

Resume fungsional

Resume yang disusun atas dasar fungsi-fungsi dalam organisasi yang dapat dilakukannya dengan baik.

Page 11: Kombis Penulisan Resume

Contoh resume fungsional

Nama ……..Alamat ……Kota, provinsi, kode posNomor telepon

TUJUAN…………………………………………………………………………….

Kualifikasi utama…………………………………………………………………………….

PEKERJAANOktober 2000-2005 nama lembaga, ( kota, provinsi)Fungsional pengalaman kerja :Manajemen Umum …………………………Staf Manajemen ……………………………

PENDIDIKANLulusan tertinggi, nama PT, kapan lulus, kota, provinsi………….Lulusan yang lebih rendah, nama PT, kapan lulus, kota, provinsi………….

DATA PRIBADIHobby, kesehatan, keahlian…………….

REFERENSI

Page 12: Kombis Penulisan Resume

Resume kombinasi

kombinasi antara resume kronologis dan fungsional.

Page 13: Kombis Penulisan Resume

Contoh resume kombinasi

DANY SATRIAalamat rumah : jalan ………

kota, provinsi, kode posnomor telepon

Tujuan karier …………………………………………………………………………….

Data pribadi ……………………………………………………………………………..

Pendidikan manajemen ……………………………………………………………Pengalaman manajerial ……………………………………………………………Keterampilan komunikasi …………………………………………………………Keterampilan komputer …………………………………………………………….

Page 14: Kombis Penulisan Resume

Masalah dalam membuat resume

Resume terlalu panjangResume terlalu singkatFormat penulisan resume kurang baikTerlalu banyak menggunakan kalimat yang kompleksResume mengandung banyak kesalahan ketik/tulisPelamar tidak menunjukkan secara tegas tujuan

pekerjaan yang dikehendakiPelamar menampakkan keyakinan yang berlebihanAda pelamar yang tidak jujur saat mencantumkan

data dalam resume.

Page 15: Kombis Penulisan Resume

Terima kasih