Kesepakatan Calon Kepala Dusun Kradenan Desa Manaruwi

2
Kesepakatan Calon Kepala Dusun Kradenan Desa Manaruwi Kecamatan Bangil Pada Hari ini, Minggu Tanggal 13 November 2011 bertempat di lokasi pemungutan suara Kepala Dusun Kradenan Desa Manaruwi Kecamatan Bangil menyepakati: 1.Menerima dengan legowo apapun hasil dari penghitungan suara Kepala Dusun Kradenan Desa Manaruwi. 2.Bagi yang menang akan melaksanakan tugas sesuai tugas dan fungsi sebagai Kepala Dusun. 3.Bagi yang kalah tidak akan menuntut hasil perolehan suara dan tidak berbuat sesuatu yang mengganggu ketentraman masyarakat. Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya, untuk dilaksanakan sebagaimana mestinya. Kradenan, 13 November 2011 Calon Kepala Dusun Kradenan: Panitia Pemilihan: 1.M. Effendi :…………………. 1. SODIKIN :…………... 2.Abd. Hanan :…………………. Ketua Saksi-Saksi: 2. ANAS :…………... 1.Taufik :…………………. Sekretaris 2.Sobirin :…………………. 3. KASAN :…………... Bendahara 4. H. SUEB : …………...

description

.

Transcript of Kesepakatan Calon Kepala Dusun Kradenan Desa Manaruwi

Kesepakatan Calon Kepala Dusun Kradenan Desa ManaruwiKecamatan Bangil

Pada Hari ini, Minggu Tanggal 13 November 2011 bertempat di lokasi pemungutan suara Kepala Dusun Kradenan Desa Manaruwi Kecamatan Bangil menyepakati: 1. Menerima dengan legowo apapun hasil dari penghitungan suara Kepala Dusun Kradenan Desa Manaruwi.2. Bagi yang menang akan melaksanakan tugas sesuai tugas dan fungsi sebagai Kepala Dusun.3. Bagi yang kalah tidak akan menuntut hasil perolehan suara dan tidak berbuat sesuatu yang mengganggu ketentraman masyarakat.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya, untuk dilaksanakan sebagaimana mestinya.

Kradenan, 13 November 2011

Calon Kepala Dusun Kradenan:Panitia Pemilihan:1. M. Effendi:. 1. SODIKIN:...2. Abd. Hanan:. KetuaSaksi-Saksi: 2. ANAS:...1. Taufik:.Sekretaris2. Sobirin:. 3. KASAN:...Bendahara 4. H. SUEB:...Anggota 5. ROSUL:...Anggota