Kesalahan Yang Timbul Pada Saat Titrasi Adalah Penentuan Titik Akhir

download Kesalahan Yang Timbul Pada Saat Titrasi Adalah Penentuan Titik Akhir

of 3

Transcript of Kesalahan Yang Timbul Pada Saat Titrasi Adalah Penentuan Titik Akhir

  • 8/19/2019 Kesalahan Yang Timbul Pada Saat Titrasi Adalah Penentuan Titik Akhir

    1/3

    Kesalahan yang timbul pada saat titrasi adalah penentuan titik akhir, kesalahan ini

    disebabkan karena perubahan warna yang seharusnya yerjadi adalah dari coklat

    pekat, kemudian kuning, lalu berubah menjadi putih pucat. Perubahan warna dari

    kuning ke putih tersebut tidak terlalu kontras dan menyebabkan titik akhir sulitditentukan.

    Berdasarkan praktikum volume titrasi cukup banyak apabila dibandingkan dengan

    kelompok lain dengan sample yang sama yaitu sebanyak 9,2 mL !l yang terpakai.

    Penentuan ini juga hanya dilakukan " kali #simplo$, sehingga nilai rata%ratanya tidak

    dapat diketahui.

    &ntuk mengetahui hasil pengujian tersebut benar atau tidak, maka perlu

    dibandingkan dengan titrasi blanko yang dilakukan oleh kelompok lain, akan tetapi

    dalam titrasi blanko juga terjadi kesalahan yaitu pelarut yang dipergunakan untuk

    melarutkan K' adalah a(uadest, padahal pelarut yang seharusnya dipergunakan

    adalah alkohol. al ini menyebabkan volume titrasi tinggi dan tidak terjadi

    perubahan warna, perubahan warna yang terjadi seharusnya adalah dari merah

    muda menjadi bening saat titik akhir tercapai, akan tetapi yang terjadi adalah

    larutan menjadi semakin pekat dan tidak terjadi perubahan warna menjadi bening

    kembali. )ehingga hasil titrasi sample tidak dapat dihitung, karena perbandingan

    dengan titrasi blanko tidak dapat dilakukan.

    Pada percobaan ini dilakukan penentuan angka penyabunan

    dari lemak. Bilangan penyabunan adalah jumlah alkali yang dibutuhkan

    untuk menyabunkan sejumlah contoh minyak. Bilangan penyabunan

    dinyatakan dalam jumlah miligram K' yang dibutuhkan untuk

    menyabunkan " gram minyak.

    *ngka penyabunan menunjukan berat molekul lemak dan minyak

    secara kasar. +inyak yang disusun oleh asam lemak berantai karbon yang

    pendek. +empunyai berat molekul yang relative kecil, akan mempunyai

    angka penyabunan yang besar dan sebaliknya bila mempunyai berat

    molekul yang besar, maka angka penyabunan relative kecil, angka

    penyabunan ini dinyatakan sebagai banyaknya #mg$ K' yang

    dibutuhkan untuk menyabunkan satu gram lemak atau minyak. Penentuan

  • 8/19/2019 Kesalahan Yang Timbul Pada Saat Titrasi Adalah Penentuan Titik Akhir

    2/3

    bilangan penyabunan dilakukan untuk mengetahui siat minyak dan

    lemak. Pengujian siat ini dapat digunakan untuk membedakan lemak

    yang satu dengan yang lainnya.

    Pada percobaan K' yang digunakan dilarutkan dalam alkohol hal ini

    penambahan alkohol dimaksudkan untuk melarutkan asam lemak hasil hidrolisis

    agar dapat membantu mempermudah reaksi dengan basa dalam pembentukan

    sabun karena lemak larut dalam alkohol dan tidak larut dalam air

     Pada proses penyabunan dilakukan pemanasan. -ujuan pemanasan adalah

    untuk mempercepat reaksi penyabunan. Pemanasan dilakukan dengan

    metode reuks. /euks adalah ekstraksi dengan pelarut pada temperatur

    titik didihnya, selama waktu tertentu dan jumlah pelarut terbatas yang

    relati konstan dengan adanya pendingin balik. sampel yang akan diuji disabunkandengan larutan K' berlebih dalam alkohol, maka K' akan bereaksi dengan

    trigliserida, yaitu tiga molekul K' bereaksi dengan satu molekul minyak atau

    lemak.

    /eaksi Penyabunan 0

    Proses selanjutnya adalah mendinginkan larutan dengan menggunakan es,

    penggunaan es dalam proses pendinginan dimaksudkan untuk menurunkan suhu

    larutan sehingga ketika titrasi tidak terlalu panas. *pabila )uhu larutan terlalu tinggi

    maka dikhawatirkan terjadinya penguapan K'.+etode yang dilakukan untuk

    menentukan jumlah K' yang

    dikonsumsi oleh lemak digunakan metode titrasi balik. 1aitu dengan

    mentitrasi dari K' berlebih sisa dari reaksi penyabunan. al ini

    dibuktikan warna pink jika diberikan indikator pp. umlah K' total

  • 8/19/2019 Kesalahan Yang Timbul Pada Saat Titrasi Adalah Penentuan Titik Akhir

    3/3

    ditentukan dengan titrasi blanko. +aka jumlah K' yang digunakan

    untuk proses penyabunan adalah selisih dari jumlah K' hasil titrasi

    tersebut. Biasanya bilangan penyabunan tergantung dari berat molekul.

    +inyak yang memiliki berat molekul rendah akan mempunyai bilangan

    penyabunan lebih tinggi dari minyak yang berat molekulnya tinggi.

    /eaksi Balik 0 K' sisa 3!L K!L 3 2'