JUDUL KAK: Inovasi dan Pengembangan Teknologi...

15
Potensi Bahan Bahan Potensi Bungkil inti sawit 7. Juta Ha kebun sawit/ 600.000 ton/tahun Biji kapuk Produksi 150 kg/th/pohon Biji karet ? / 3.5 juta Ha kebun karet Daun lamtoro 6-8 ton/th Kulit ubi kayu 3.9 juta ton Kendala2 Pemanfaatan -Ant nutrisi -Serat kasar --keterbatasan data

Transcript of JUDUL KAK: Inovasi dan Pengembangan Teknologi...

Potensi Bahan

Bahan Potensi

Bungkil inti sawit 7. Juta Ha kebun sawit/ 600.000 ton/tahun

Biji kapuk Produksi 150 kg/th/pohon

Biji karet ? / 3.5 juta Ha kebun karet

Daun lamtoro 6-8 ton/th

Kulit ubi kayu 3.9 juta ton

Kendala2 Pemanfaatan-Ant nutrisi-Serat kasar--keterbatasan data

Perbaikan Kualitas Bahan Baku

Teknik FermentasiMerupakan proses pemecahan senyawa organik menjadi senyawa sederhana yang melibatkan mikro-organisme

m.organismePegertian klasik: Urai seny organik komplek--------------- senyawa

Anaerobik sederhana

m.organismePengertian moderenn: Pengubahan suatu substrat----------------:> bahan

Terkontrol bermanfaat

Menghasilkan suatu produk (bahan pakan) yang mempunyai kandungan Nutrisi lebih baik, tektur, biological availability yang lebih baik

Tujuan Fermentasi

Lanjutan

• Daya Cerna Membaik

• Sintesis Vitamin B

• Mengurangi anti nutrisi

Komponen Fermentasi (medium, nutrient, fermentator)

Jenis medium fermentasi

•Fermentasi medium padat (Kadar Air 12-60%)•Fermentasi Medium semi padat (Kadar Air 61-80)• Fermentasi medium cair (Kadar Air > 80%)

Fermentator: Aspergillus niger, Rhizophus oligosphorus, Trichodermavaridae, ragi tape, ragi tempe

Beberapa Hasil Uji Pebaikan Kualitas Bahan Baku dengan Fermentasi

Jenis Bahan Protein awal(%)

Protein fermentasi (%)

Kenaikan(%)

Fermentator

Bungkil inti sawit 15.23 21.47 39.65 Aspergillus niger

Dedak Padi 12.50 14.90 19.00 R. oligosphorus

Polar 13.95 19.20 38.00 R. oligosphorus

Jagung 9.49 12.83-17.68 35.19—86.30 R. Oligosphorus,R. Oryzae, Aspergillus

niger

Kulit Ubi kayu 5.36 8.49-21.81 58.49-306.90 R. oligosphorus, Aspergillus niger’

Trichoderma varidae,

Tongkol jagung 2.00 12.58 600 Konsorsium mikrobaAspergillus oryzae, Rhilo, T viridae, T ressei

Perubahan nutrisi setelah fermentasi

Pengamatan

K . Air (%)

Protein (%)

Lemak(%)

Abu (%) S. Kasar(%)

Awal 4.60 9.49 3.95 1.24 9.71

Fermentasi

- 17.68 6.04 2.94 15.30

Fermentasi jagung sebagai contoh

Terjadi penurunan hemi seluloasa 50%

Uji Fermentasi Tepung Kulit ubi KayuDengan Berbagai Kapang/fungi/jamur

Jenis Kapang Lama Fermentasi(hari)

Protein (%)

Awal - 5.36

Trichoderma varidae 7 20.20

R. Oligosphorus 6 16.82

Aspergillus niger 6 20.87

Ragi tape 6 15.16

Uji fermentasi pada maggot

Jenis kapang Protein (%) Lemak (%)

Awal 32.38 14.20

Aspergillus niger 33.28 5.71

Rhizophus oligosphorus 34.17 5.92

Trichoderma viridae 34.23 1.63

Kandungan Protein Kasar, Serat Kasar dan Gula pada Substrat TongkolJagung Yang Difermentasi Konsorsium Trichoderma viride, Trichoderma reesei,Aspergillus oryzae, Rhizopus oligosporus (Rostika.2010)

POTENSI BAHAN BAKU

DOKUMENTASI SURVEI LAPANG

A. LAMPUNG

Kolam SukarmanSampel Pakan Sukarman Limbah jagung potensial

Limbah Kulit Ubi Kayu Limbah Keripik PisangOnggok Kering

HASIL SEMENTARA

B. PALEMBANG

LANJUTAN DARI HALAMAN SEBELUMNYA…

Pakan Hadian (Ogan Ilir) Pakan Bastian (Banyuasin) Ikan Asin BS (Bastian)

Pabrik Pakan Hadian Pabrik Pakan Bastian Kolam Patin Bastian

HASIL SEMENTARA

C. CIRATA

LANJUTAN DARI HALAMAN SEBELUMNYA…

Siput Tutut Waduk Cirata Mesin Pelet (H. Mahfud)

Home Industry Pakan Mandiri (H. Mahfud)Sampel Pakan Bawal H. Mahfud

PENUTUP

- Pengurangan bahan baku import, substitusikan dengan bahan baku lokal

- Identifikasi ketersediaan bahan baku harus dilakukan untuk mendukung

industri pakan

- Penelitian Perbaikan kualitas bahan baku terus dilaksanakan melalui

mikrobiologi dan teknologi (identifkasi anti nutrisi, senyawa lain yang

susah di cerna, mereduksi bahan penganggu pecernaan

- Partisipasi pemerintah dalam mengatur eksport bahan baku potensial

- Pembinaan terhadap industri pakan mandiri

-

TERIMA KASIH