Jawaban PI no 1

1

Click here to load reader

description

PBL dengan kemunculan PI, merupakan jawaban PI no 1 di week 1 blok fsfp

Transcript of Jawaban PI no 1

Page 1: Jawaban PI no 1

1. Bagaimana patofisiologi daripenyakit kanker?

Awal mula dari terjadinya kanker adalah terjadinya kerusakan atau mutasi genetik yang didapat karena pengaruh lingkungan, seperti zat kimia, radiasi atau virus, atau diwariskan. Ada empat golongan gen yang diidentifikasi memainkan peranan penting dalam mengatur sinyal mekanisme faktor pertumbuhan dan siklus sel itu sendiri, gen-gen tersebut adalah protoonkogen yang mendorong pertumbuhan, gen penekan kanker (tumor suppressor gene) yang menghambat pertumbuhan, gen yang mengatur kematian sel terencana (programmed cell death) dan gen yang mengatur perbaikan DNA. Ketika akumulasi kelainan genetik terkumpul, pertumbuhan sel menjadi tidak terkendali dan selanjutnya menjadi sel kanker yang berinvasi dan bermetastase ke seluruh tubuh.

Sumber : Wahyuningsih, Retno. 2013.Penatalaksanaan Diet pada Pasien. Yogyakarta : Graha Ilmu.