index

11

Click here to load reader

Transcript of index

Page 1: index

dokumentasi pengkajian keperawatan

Written by christantie effendyThursday, 09 April 2009 07:30 -

DOKUMENTASI PENGKAJIAN KEPERAWATAN 

Sri Setiyarini, SKp. MKes

 PENDAHULUAN Dokumentasi keperawatan merupakan bagian dari pelaksanaan  asuhankeperawatan yang menggunakan pendekatan proses keperawatan yang memilliki nilai hukumyang sangat penting . Tanpa dokumentasi  keperawatan maka semua implementasi keperawatan yang telah dilaksanakan oleh perawattidak mempunyai makna dalam hal tanggung jawab dan tanggung gugat. Dokumentasikeperawatan dapat dikatakan sebagai “pegangan” bagi perawat dalam mempertanggungjawabkan dan membuktikan pekerjaannya. Oleh karena itu ada berbagai aturan dan kaidahyang harus ditaati oleh setiap perawat dalam melakukan pendokumentasian keperawatan.  Dokumentasi keperawatan merupakan BUKTI OTENTIK yang dituliskan dalam format yang telah disediakan dan harus disertai dengan pemberian “tanda tangan” dan nama perawat serta harus menyatu dengan status / rekam medik pasien.Dalam pelaksanaan asuhan keperawatan pada pasien, setiap langkah dari proses keperawtanmemerlukan pendokumentasian mulai dari tahap pengkajian, penentuan diagnosakeperawatan, intervensi , implementasi dan evaluasi keperawatan harus didokumentasikan.Pada makalah ini akan dibahas tentang dokumentasi pengkajian keperawatan.

PENGERTIAN PENGKAJIAN KEPERAWATAN          Adalah  mengumpulkan seluruh datayang berhubungan dengan kondisi pasien dan mengidentifikasi masalah dan kebutuhan pasien  TUJUAN PENGKAJIAN KEPERAWATAN UMUM  :  Mengumpulkan data yang berhubungan dengan  pasien untuk menegakan diagnosa keperawatan, kekuatan (kemampuan) pasien dan rencanayang efektif  dalam perawatan pasien KHUSUS:    Dapat digunakan sebagai :§        

1 / 11

Page 2: index

dokumentasi pengkajian keperawatan

Written by christantie effendyThursday, 09 April 2009 07:30 -

Informasi utama (inti) bagi pasien dan keluarga§         Dasar menentukan diagnosa keperawatan§         Sumber informasi yang dapat membantu mendiagnosa masalah yang baru muncul §         Mendukung keputusan klinis agar tercapai tujuan dan tindakan yang sesuai§         Dasar menentukan kebutuhan pasien, keluarga dan  pengasuh pasien§         Dasar menentukan kebutuhan pasien jika pulang§         Dasar pemilihanperawatan  dan penentuan biaya perawatan§         Memproteksi hak-hak legal§         Komponen sistem pelayanan pasien ( dapat untuk menetukan kebutuhan staf perawatan, biayaperawatan pasien, dll) PRIORITAS PENGUMPULAN DATA DITENTUKAN OLEH OLEH KONDISI PASIEN SECARACEPAT ATAU KEBUTUHAN PASIEN (ANA 1991) Dalam menentukan siapa yang harus dikaji perawat harus mencatat : ;             kebutuhan- kebutuhan perawatan kesehatan pasien, masalah dan keluhan pasien;             potensial komplikasi pada pasien baik fisik ataupun psikologis;             kebutuhan pembelajaran pasien dan keluarga;

2 / 11

Page 3: index

dokumentasi pengkajian keperawatan

Written by christantie effendyThursday, 09 April 2009 07:30 -

             hububgan keluarga, kemapuan pengasuh dan kemauan memberi perawatan pada pasien;             sumber-sumber yang dimiliki pasien dan keluarga ;             faktor-faktor yang berhubungan dengan perencanaan pasien pulang   untuk pengkajian semua hal diatas , masing-masing institusi ( rumah sakit ) berbeda-beda. ADA  2 KOMPONEN PENTING YANG HARUS  selalu ada dalam pengkajian yaitu : 1.       DATA DASAR RIWAYAT PERAWATAN PASIEN2.       PENGKAJIAN FISIK  Sda.1. DATA DASAR RIWAYAT PERAWATAN PASIEN RIWAYAT PERAWATAN adalah :Mengumpulkan informasi tentang status kesehatan pasienRiwayat kesehatan pasien, coping sebelum sakit ( karena adanya perubahan perawatan diridan perubahan gayahidup) ISI PENGKAJIAN RIWAYAT PERAWATAN PASIEN  umumnya  terdiri dari :?                hospitalisasi  yang lalu?               

3 / 11

Page 4: index

dokumentasi pengkajian keperawatan

Written by christantie effendyThursday, 09 April 2009 07:30 -

riwayat operasi?                masalah kesehatan yang lalu dan sekarang?                alergi?                rivew sistem untuk mengidentifikasi : masalah, kebutuhan pembelajaran , pengkajianpsikososial?                keterbatasan fungsi, kemampuan untuk dibantu atau aktivitas kebutuhan sehari-hari yangmampu dilakukan  mandiri ?                perubahan gayahidup akibat sakit yang dideritanya atau terapi yang dijalaninya?                pemakaian alkohol, tembakau/ rokok,obat-batan sebelumnya?                persepsi akan sakitnya?                informasi tentang perawatan dan yang merawat dirumah?                harapan akan terapi dan perawatan medis / keperawatan yang sedang dijalaninya?                persepsi pasien akan keterlibstsn dirinys dan tanggung jawab dalam perawatannya. Data diatas tersebut dapat digolongkan dalam data OBYEKTIF  & SUBYEKTIF   Sda.2. PENGKAJIAN FISIK 

4 / 11

Page 5: index

dokumentasi pengkajian keperawatan

Written by christantie effendyThursday, 09 April 2009 07:30 -

§         ditulis terpisah§         format bias dalam bentuk : HEAD TO TOE atau  per SISTEM§         terkadang menggunakan gambar  ( tampakan depan & belakang ) untuk memudahkan§         tulis hah-hal yang baik / buruk yang ditemukan selama pengkajian NAMUN hindari penulisandengan cara : normal, abnormal, baik, buruk memuaskan.  FORMAT PENGKAJIAN   KEPERAWATAN E                  tipenya bermacam-macamE                  bentuk format yang berbeda-beda dikarenakan  terdapatnya lingkungan yang spesifik ( missal UGD, ICU)  yang memerlukan pengkajian khusus.E                  Berdasar waktu pemakaian , Ada2 macam  format pengkajian : o              Format  INITIAL ASSESSMENT FORM  

5 / 11

Page 6: index

dokumentasi pengkajian keperawatan

Written by christantie effendyThursday, 09 April 2009 07:30 -

=  NURS ADMITION FORM  ( format  pengkajian awal ) adalah format pengkajian keperawatan awal yang digunakan saat pertamakali pasien masuk.  Format ini biasanya berbentuk  cek list  dan isian singkat ( untuk masalah status kesehatan lalu & kini ) o              Format REASSESSNT ( Format pengkajian harian / lanjutan yang bersifat kontinue )  E                  Format reassessment  dapat berupa :-                focus primer : pengelompokan pengkajian berdasar hubungan  dengan symptom group yang kemudian dikoordinasi dengan diagnosa keperawatan -                body system ( pengkajian persistem tubuh ) TIPE  FORMAT PENGKAJIAN  1.       FORMAT  OPEN - 

6 / 11

Page 7: index

dokumentasi pengkajian keperawatan

Written by christantie effendyThursday, 09 April 2009 07:30 -

ENDED  2.       FORMAT CEK LIST3.       FORMAT CEK LIST TERINTEGRASI    Sda.1. FORMAT  OPEN - ENDEDf         bersifat TRADISIONALf         pengisiannya berupa NARASI f         KEUNTUNGAN : dapat dengan cepat dituliskan keluhan utama / spesifik  saat pengkajian f         KERUGIAN : karena pengisiannya narasi maka tiap perawat bertanya  dan mengisi berbeda-beda ( tidak standard )    Sda.2. FORMAT CEK LISTf         Pengisiannya dengan memberi tanda / memilih  data yang sesui dengan kondisi pasien f         KEUNTUNGAN :  pertanyaannya standard, dapat untuk memasukan data dengan cepat    Sda.3. FORMAT CEK LIST TERINTEGRASI f

7 / 11

Page 8: index

dokumentasi pengkajian keperawatan

Written by christantie effendyThursday, 09 April 2009 07:30 -

         Merupakan bentuk format yang terintegrasi antara data pengkajian ( yg berupa cek list ) dengandiagnosa yang sesuai dengan data yang ada ( berupa cek list juga )f         KEUNTUNGAN :  TERFOCUS  ---  memfasilitasi pengambilan keputusan klinis .f         Kombinasi data list dan problem list PENGGUNAAN FORMAT PENGKAJIAN v                  JANGAN BERTANYA DENGAN PERTANYAAN TERTUTUPMisal : apakah mata anda ada katarak, buram atau penglihatan ganda ? v                  GUNAKAN PERTANYAAN TERBUKAMisal : bagaimana mata anda ?Jika jawaban tidak ada masalah gunakan pertanyaan singkat . PERHATIAN KHUSUSh           masukan isi pengkajian tambahan h           mulai  dengan keluhan utamah           diikuti dengan masalahh           tentukan alas anh

8 / 11

Page 9: index

dokumentasi pengkajian keperawatan

Written by christantie effendyThursday, 09 April 2009 07:30 -

           belajar tentang pengalaman laluh           libatkan pengasuh PENGORGANISASIAN  ( PENGATURAN ) FORMAT PENGKAJIANFormat pengkajian umumnya ditampilkan dlm bentuk :_                 MODEL SISTEM TUBUH ( PERSISTEM TUBUH)_                 MODEL GORDON  ( GORDON’S FUNCTIONAL HEALTH PATTERN) model ini pengelompokan pengkajian berdasar  fungsi kesehatan )_                 MODEL NANDA’S HUMAN RESPONSE PATTERN. Model ini pengelompokannya berdasarrespon manusia )  FORMAT PENGKAJIAN PADA RUANG KHUSUSPada ruang khusus seperti ICU UGD, NICU, kamar operasi, kebidanan dll, memiikikekhusussan dalam pelayanan keperawatan  & kebutuhan perawatan pasiennya maka umumnya format pengkajian pada ruangan tersebutmemiliki spesifikasi  data tersendiri misalnya : a.                  DI RUANG OPERASI, ONE DAY CARE (ODC), UGDIsi  Pengkajian  meliputi :f

9 / 11

Page 10: index

dokumentasi pengkajian keperawatan

Written by christantie effendyThursday, 09 April 2009 07:30 -

               alasan dirawatf               keadaan yang menyebabkan masalah kesehatan sekarang f               berat badan, tinggi badan, tanda vital, status kardiorespirasif               anastesi, reaksi anastesif               operasi akhir-akhir ini yang telah dijalanif               terapi  yang diberikan untuk kondisi yang samaf               alergif               waktu terakhir makan dan jenis makanan tang masukf               waktu dan jenis obat yang diberikan / dimakan pada 24 jam terakhirf               gigi palsu, kontaks lens yang digunakanf               hasil laboratoriumf               rontgen thoraks,rontgen lainnya, dll b.                  RUANG MATERNITASIsi pengkajiannya antara lain meliputi :  b                  GRAVIA,

10 / 11

Page 11: index

dokumentasi pengkajian keperawatan

Written by christantie effendyThursday, 09 April 2009 07:30 -

PARAb                  PRENATAL CAREb                  TEST PRENATAL, USG TERAKHIRb                  RIWAYAT RESIKO KEHAMILAN  DAN PERSALINANb                  JENIS ANASTESI YANG DIGUNAKAN SEBELUMNYA, REAKSI ANASTESIb                  METODE PEMBERIAN MAKANAN PD INFANTb                  PERINEAL CARE DAN LOCKHEAb                  TINGGI FUNDUSb                  KEBUTUHAN UNTUK BELAJAR MERAWAT INFANTb                  RIWAYAT KELUARGA BERENCANAb                  DLL 

 

11 / 11