I'...B. Perusahaan berbentuk Koperasi 1. Asli dan Copy Akta Pendirian Koperasi; 2. Copy KTP...

4
I' I WALIKOTA LUBUKLINGGAU KEPlJTlJSAN WALIKOTA LlJBlJKLlNGGAlJ NOM OR 47 TAHUN 2004 TENTANG PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH KOTA LUBUKLINGGAU NOMOR 47 TAHUN 2003 TENTANG PEMBINAAN DAN RETRIBUSI WAJIB DAFTAR PERUSAHAAN a. bahwa untuk memenub~, ketentuan pasal 41 Peraturan Daerah Kota Lubuklinggau Nomor 47 Tahun 2004 tentang Pembinaan dan Retribusi Wajib Daftar Perusahaan yang telah diundangkan tanggal 31 Desember 2003 dalam Lembaran Daerah Kota Lubuklinggau Tahun 2003 Nomor 02, perlu menetapkan Peraturan Pelaksanaannya; b. bahwa untuk memenuhi maksud tersebut huruf a perlu diatur dan ditetapkan dengan Keputusan Walikota Lubuklinggau. 1. Undang - undang nomor 3 tahun 1982 tentang Wajib Daftar Perusahaan (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 1982 nomor 7, Tambahan Lembaran Negara nomor 3214); 2. Undang - undang nomor 25 tahun 1992 tentang Perkoperasian ( Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 1992 nomor 116, Tambahan Lembaran Negara nomor 3502 ); 3. Undang-undang nomor 1 tahun 1995 tentang Perseroan Terbatas ( Lembaran Negara Republik Indonesia tabun 1995 nomor 13, Tambahan Lembaran Negara nomor 3587 ); 4. Undang-undang nomor 18 tahun 1997 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah ( Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 1997 nomor 41, Tambahan Lembaran Negara nomor 3685 ) sebagaimana telah diubah dengan Undang-undang nomor 34 tahun 2000 tentang Perubahan atas Undang-undang nomor 18 tahun 1997 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2000 nomor 246, Tambahan Lembaran Negara nomor 4048); 5. Undang-undang nom or 22 tahun 1999 tentang Pemerintahan Daerah ( Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 1999 nomor 60, Tambahan Lembaran Negara nom or 3839 ); 6. Undang ...:. undang nomor 25 tahun 1999 tentang Perimbangan Keuangan antara Pusat dan Daerah ( Lembaran Negara Republik Indonesia nomor 72, Tambahan Lembaran Negara nomor 3848 ); 7. Undang-undang nomor 7 tahun 2001 tentang Pembentukan Kota Lubuklinggau (Lembaran Negara RI tahun 2001 nomor 87, Tambahan Lembaran Negara nomor 4114); 8. Peraturan Pemerintah nom or 66 tahun 2001 tentang Retribusi Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2001 nomor 119, Tambahail Lembaran Negara nomor 4139 );

Transcript of I'...B. Perusahaan berbentuk Koperasi 1. Asli dan Copy Akta Pendirian Koperasi; 2. Copy KTP...

  • I' I

    WALIKOTA LUBUKLINGGAU

    KEPlJTlJSAN WALIKOTA LlJBlJKLlNGGAlJNOM OR 47 TAHUN 2004

    TENTANG

    PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH KOTA LUBUKLINGGAU NOMOR 47TAHUN 2003 TENTANG PEMBINAAN DAN RETRIBUSI WAJIB

    DAFTAR PERUSAHAAN

    a. bahwa untuk memenub~, ketentuan pasal 41 Peraturan Daerah KotaLubuklinggau Nomor 47 Tahun 2004 tentang Pembinaan dan RetribusiWajib Daftar Perusahaan yang telah diundangkan tanggal 31 Desember2003 dalam Lembaran Daerah Kota Lubuklinggau Tahun 2003Nomor 02, perlu menetapkan Peraturan Pelaksanaannya;

    b. bahwa untuk memenuhi maksud tersebut huruf a perlu diatur danditetapkan dengan Keputusan Walikota Lubuklinggau.

    1. Undang - undang nomor 3 tahun 1982 tentang Wajib DaftarPerusahaan (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 1982nomor 7, Tambahan Lembaran Negara nomor 3214);

    2. Undang - undang nomor 25 tahun 1992 tentang Perkoperasian( Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 1992 nomor 116,Tambahan Lembaran Negara nomor 3502 );

    3. Undang-undang nomor 1 tahun 1995 tentang Perseroan Terbatas( Lembaran Negara Republik Indonesia tabun 1995 nomor 13,Tambahan Lembaran Negara nomor 3587 );

    4. Undang-undang nomor 18 tahun 1997 tentang Pajak Daerah danRetribusi Daerah ( Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 1997nomor 41, Tambahan Lembaran Negara nomor 3685 ) sebagaimanatelah diubah dengan Undang-undang nomor 34 tahun 2000 tentangPerubahan atas Undang-undang nomor 18 tahun 1997 tentang PajakDaerah dan Retribusi Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesiatahun 2000 nomor 246, Tambahan Lembaran Negara nomor 4048);

    5. Undang-undang nom or 22 tahun 1999 tentang Pemerintahan Daerah( Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 1999 nomor 60,Tambahan Lembaran Negara nom or 3839 );

    6. Undang ...:. undang nomor 25 tahun 1999 tentang PerimbanganKeuangan antara Pusat dan Daerah ( Lembaran Negara RepublikIndonesia nomor 72, Tambahan Lembaran Negara nomor 3848 );

    7. Undang-undang nomor 7 tahun 2001 tentang Pembentukan KotaLubuklinggau (Lembaran Negara RI tahun 2001 nomor 87, TambahanLembaran Negara nomor 4114);

    8. Peraturan Pemerintah nom or 66 tahun 2001 tentang Retribusi Daerah(Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2001 nomor 119,Tambahail Lembaran Negara nomor 4139 );

  • U 3.4.

    5.

    6.

    9. Peraturan Daerah Kota Lubuklinggau nomor 47 tahun 2003 tentangPembinaan Retribusi Wajib Daftar Perusahaan.

    KEPUTUSAN W ALIKOTA LUBUKLINGGAU TENTANG.PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH KOTA LUBUKLINGGAUNOMOR 47 TAHUN 2003 TENTANG PEMBINAAN DAN RETRIBUSIW AJIB DAFT AR PERUSAHAAN.

    Melaksanakan Peraturan Daerah Kota Lubuklinggau Nomor 47 Tahun2003 tentang Pembinaan dan Retribusi Wa,jib Daftar Perusahaan.

    Menugaskan kepada Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan KotaLubuklinggau berkoordinasi dengan Dinas, Badan dan Kantor di jajaranKota Lubuklinggau untuk melaksanakan Peraturan Daerah KotaLubuklinggau Nomor 47 Tahun 2003 tentang Pembinaan dan RetribusiWajib Daftar Perusahaan.

    Persyaratan untuk mendapatkan Tanda Daftar Perusahaan ( TDP ) adalahsebagai berikut :

    2. Data Akta Pendirian Perseroan yang telah diketahui olehDepartemen Kehakiman;

    Copy lzin Usaha atau Surat Keterangan yang dipersamakan denganSITU / HO yang diterbitkan oleh Instansi yang berwenang;

  • B. Perusahaan berbentuk Koperasi

    1. Asli dan Copy Akta Pendirian Koperasi;

    2. Copy KTP Pengurus;

    3. Copy Sural Pengesahan sebagai Badan Hukum dari Pejabat yangberwenang;

    4. Copy Izin Usaha atau Surat Keterangan yang dipersamakan dengan- SITU / HO yang diterbitkan oleh Instansi yang berwenang;.5. Copy Susunan Pengurus Koperasi;

    6. Neraca Keuangan Terakhir;.-....

    7. Nomor P~kok Wajlb Pajak;

    ~, 8. Pajak Bumi dan Bangunan ( PBB );

    9. Materai Rp. 6.000,-;

    10. Map Biasa Warna Biru;

    11. Stempel Perusahaan.

    C. Perusahaan berbentuk Persekutuan Komanditer ( CV )

    1. Asli dan Copy Akta Pendirian Perusahaan yang telah disahkan olehPengadilan Negeri;

    2. Copy KTP Pengurus;

    3. Copy lzin Usaha atau Surat Keterangan yang dipersamakan denganSITU / HO yang diterbitkan oleh lnstansi yang berwenang;

    ~'4. Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP);

    5. Pajak Bumi dan Bangunan ( PBB );

    6. Materai Rp. 6.000,-;

    7. Map Biasa Warn a Merah;

    8.' Stempel Perusahaan;

    9. Persyaratan dari No.1 s.d 7 dalam rangkap dua.

    D. Perusahaan berbentuk Perorangan ( PO )

    I. Asli dan Copy Akta Pendirian Perusahaan ( apabila ada );

    2. Copy KTP Pemilik / penanggungjawab;

    3. Copy Izin Usaha atau Surat Keterangan yang dipersamakan denganSITU / HO yang diterbitkan oleh Instansi yang berwenang;

  • E. Perusahaan Bentuk Lainnya ( BPL )

    1. Asli dan copy Akta Pendirian Perusahaan ( apabila ada ) atau SuratPenunjukan atau Surat Keterangan sebagai Kantor Cabang, KantorPembantu dan Perwakilan;

    2. Copy KTP Pemilik J·Penanggungjawab;

    3. Copy Izin Usaha atliirS,urat Keterangan yang dipersamakan denganSITU J HO yang diterbitkan oleh Instansi yang berwenang;

    9. Persyaratan dari NO.1 s.d 7 dalam rangkap dua.

    F. Kantor Agen atau Anak Perusahaan

    Persyaratan sesuai dengan Bentuk Perusahaan.

    Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan.

    Agar setiap orang dapat mengetahuinya, memerintahkan pengundanganKeputusan ini dengan penempatannya dalam Lembaran Daerah KotaLubuklinggau.

    Ij IDRUS, SH.NATKI0012311--