HIDROKARBON

12
HIDROKARBON MARIA YEKIANA MULYAHATI, M.Pd SMA NEGERI 1 JEPARA

description

Kimia

Transcript of HIDROKARBON

Page 1: HIDROKARBON

HIDROKARBON

MARIA YEKIANA MULYAHATI, M.PdSMA NEGERI 1 JEPARA

Page 2: HIDROKARBON

Senyawa di alam dibedakan :1. SENYAWA ORGANIK : Senyawa yang berasal

dari Makluk Hidup2. SENYAWA ANORGANIK : Senyawa yang tidak

berasal dari Makhluk Hidup

Pada saat itu Makhluk Hidup dianggap mempunyai tenaga gaib (Vital Force) yaitu tenaga yang diperlukan oleh MH agar dapat membuat senyawa organik

Page 3: HIDROKARBON

Semenjak Friedrich Wohler melakukan percobaan NH4CNO CO(NH2)2

Amonium sianat ureaPendapat bahwa senyawa organik berasal dari MH

mulai patah karena biasanya urea hanya di dapat dari urine (MH), ternyata urea juga dapat dihasilkan dari laboratorium.

Sekarang yang dapat membedakan senyawa organik dan senyawa anorganik bukan asalnya tapi cenderung ke sifatnya.

Page 4: HIDROKARBON

Perbedaan Senyawa Organik dan Anorganik

Senyawa Organik1. Berikatan kovalen2. Tidak tahan terhadap

pemanasan3. TL dan TD rendah4. Tidak larut dalam air5. Reaksinya lambat

karena reaksi antar molekul

Senyawa Anorganik1. Ada yang berikatan ion

dan kovalen2. Tahan terhadap

pemanasan3. TD dan TL tinggi4. Larut dalam air5. Reaksinya cepat karena

reaksi antarion

Page 5: HIDROKARBON

Cara mendeteksi Karbon dan Hidrogen dalam Senyawa Organik

Mendeteksi unsur CPembakaran senyawa

organik mengubah C menjadi CO2. Gas CO2 dapat dikenali jika dialirkan pada air kapur akan mengeruhkan air kapur

Mendeteksi unsur HPembakaran senyawa

organik mengubah H menjadi H2O. Gas H2O dapat dikenali dengan kertas kobalt karena air mengubah warna kertas kobalt dari biru menjadi merah

Page 6: HIDROKARBON

SIFAT KHAS ATOM KARBON

6 C = 2 4

C C C

Carbon atoms can form the carbon chains : H H H HH C C C C H CH3-CH2-CH2-CH3

H H H H

Page 7: HIDROKARBON

Carbon atoms can be distinguished into :

• Primary Carbon Atom : is carbon atom attached by one other C atom

• Secondary Carbon Atom : is carbon atom attached by two other C atom

• Tertiery Carbon atom : is carbon atom attached by three other C atom

• Quarterly Carbon atom : is carbon atom attached by four other C atom

LATIHAN

Page 8: HIDROKARBON

HYDROCARBON COMPOUNDS(SENYAWA HIDROKARBON)

Hydrogen Compounds are organic chemical compounds containing only Hydrogen and Carbon atomsHIDROKARBON :1.Alifatik (rantai terbuka)

a. Alkana (ikatan tunggal) : ikatan jenuhb. Alkena (rangkap 2) : ikatan tak jenuhc. Alkuna (rangkap 3) : ikatan tak jenuh

2.Siklik (rantai tertutup)a. Alisiklikb. Aromatik

Page 9: HIDROKARBON

Mencari Rumus Kimia Hidrokarbon1. Suatu senyawa hidrokarbon terdiri dari 84% karbon dan

16% hidrogen. Jika diketahui Mr Hidrokarbon tersebut adalah 100. Tentukan rumus molekulnya.

C = 84% = 84 gramH = 16% = 16 gram

Gram C : Gram H84 gr : 16 gramMol C : mol HgC/ArC : gH/Ar H84/12 : 16/1 7 : 16RE = C7H16

(C7H16)n = 100(7.ArC+16.ArH)n = 100(7.12 + 16.1)n = 100(100)n =100, n = 1RM = (C7H16)1 = C7H16

Page 10: HIDROKARBON

3. Suatu hidrokarbon dibakar sempurna dan menghasilkan 220 gram CO2 (Mr=44) dan 45 gram H2O (Mr = 18). Jika Mr seny tsb = 78. Tentukan Rumus molekulnya

Kita butuh gram C dan gram H Massa unsur dlm seny = ((jml unsur x Ar unsur)/Mr senyawa)x Massa seny

Massa C dlm CO2 = ((jml C x ArC)/MrCO2)x mssCO2

= ((1 x 12)/44)x 220 gram = 60 gram Massa H dlm H2O = ((jml H x ArH)/MrH2O)x mssH2O

= ((2 x 1)/18)x 45 gram = 5 gram

Page 11: HIDROKARBON

Gram C : Gram H = 60 gram : 5 grammol C : mol H = grC/ArC : gr H/ ArH = 60/12 : 5/1 = 5 : 5 = 1 : 1

Rumus Empiris = CH(CH)n = 78

(1xArC + 1xArH)n = 78

(1x12 + 1x1)n =78(13)n = 78

n = 6 Rumus molekul = (CH)6 = C6H6

Page 12: HIDROKARBON

Suatu hidrokarbon dibakar sempurna menghasilkan 88 gram CO2 dan 36 gram H2O. Mr senyawa hidrokarbon tersebut 56. Tentukan Rumus Molekul ?