Hernia

43
HERNIA & HERNIA & PERITONITIS PERITONITIS dr. H. Adam Suyadi, Sp.B, MM FK UII 1

description

mm

Transcript of Hernia

Page 1: Hernia

HERNIA & HERNIA & PERITONITISPERITONITIS

dr. H. Adam Suyadi, Sp.B, MM

FK UII 1

Page 2: Hernia

HERNIA

• Adalah protrusi atau penonjolan isi suatu rongga melalui defek / bagian lemah dari dinding rongga bersangkutan.

• Hernia abdomen : isi perut menonjol melalui defek

2

Page 3: Hernia

3

Page 4: Hernia

• Hernia terdiri dari cincin, kantong dan isi hernia

• Ada hernia bawaan, ada kongenital• Menurut letaknya, hernia diafragmatika,

inguinal, umbilical, femoral, obturatoria• Bila dapat masuk kembali disebut hernia

reponibilis• Bila tidak : irreponibilis• Bila terjepit cincin, inkaserata

4

Page 5: Hernia

Macam hernia eksterna

5

Page 6: Hernia

• There are multiple types of hernia defects that can and should be surgically repaired;

• Inguinal hernia

•  Umbilical hernia

•   Epigastric hernia

•  Spigelian hernia

•   Incisional hernia

6

Page 7: Hernia

7

Page 8: Hernia

8

Page 9: Hernia

9

Page 10: Hernia

HERNIA STRANGULATA

• Bila terjadi penjepitan pembuluh darah yang mensuplai usus STRANGULATA nyeri sekali

• Bila terjadi strangulata akan terjadi gangguan pasasi usus yang disebut ileus

• Dan perlu pembedahan darurat• Hernia insipiens bila isi hernia masih ada di

dalam kantong• Hernia imminens bila isi hernia masih bisa

masuk kembali10

Page 11: Hernia

HERNIA STRANGULATA

11

Page 12: Hernia

12

Page 13: Hernia

• Sliding hernia/hernia geser bila isi hernia berisi organ retroperitoneal, mis. Caecum

• Disebut hernia inguinalis bila hernia melewati kanalis inguinalis lateral, kiri atau kanan. Bila isi hernia masuk lebih ke bawah sampai kantong scrotum disebut hernia scrotalis

• Bila hernia tidak masuk kanalis ingunalis dan hanya menonjol di segitiga Hasselbach, disebut hernia medialis

13

Page 14: Hernia

14

Page 15: Hernia

Hernia scrotalis

15

Page 16: Hernia

• Kanalis femoralis : terjadi hernia femoralis yang banyak terjadi pada wanita. Dapat inkaserata sehingga menimbulkan strangulasi dan ileus obstruksi

• Predisposisi : – Tekanan intra abdominal meningkat– Batuk khronis– Mengejan karena mengangkat berat, faeces keras,

menderita pembesaran prostat, sering melahirkan.16

Page 17: Hernia

17

Page 18: Hernia

18

Page 19: Hernia

Diagnosis Hernia

• Anamnese; ada keluhan benjolan dilipat paha terutama kalau mengejan berdiri dan hilang bila berbaring

• Apabila inkaserata baru timbul rasa sakit, mual sampai muntah, karena terdapat gangguan pasase usus

• Pada inspeksi terlihat benjolan dilipat paha, terutama kalau berdiri dan mengejan

19

Page 20: Hernia

Diagnosis Hernia

• Bulge

20

Page 21: Hernia

• Pain – there are 3 kinds of pains that can trigger as hernia symptoms, such pains are the localized, generalized, and referred pains. Localized pain is the pain felt at the direct site of Hernia. Generalized pain can be felt in the entire part of the abdomen. Referred pain is more on the distant area of the abdomen.

21

Diagnosis Hernia

Page 22: Hernia

Diagnosis Hernia

• Vomiting – when the intestines are trapped in the hernia the normal stream of food in your intestines is blocked. This caused one to vomit the food being taken.

• Nausea – if the intestine is only blocked partially, the person will feel nausea which can result to poor appetite.

22

Page 23: Hernia

Diagnosis Hernia

• Constipation

• Urinary Symptoms – when the person’s bladder is entrapped in a hernia

• Others – other hernia symptoms could be impotence, dyspareunia, localized inflammation and many others. These are very rare to happen but possible.

23

Page 24: Hernia

• Differential diagnosis :– Hidrocele testis, dibedakan dengan

pemeriksaan transluminasi.

Bila gelap : hernia

Bila terang : hidrocele.

24

Page 25: Hernia

• Pada palpasi dapat teraba isi hernia, mungkin omentum, mungkin usus

25

Page 26: Hernia

PENATALAKSANAAN

• Prinsipnya mencegah inkaserasi/strangulasi• Konservatif : hanya pada keadaan yang

reponible. Dapat dilakukan reposisi manual. Dapat juga diberi obat-obat penenang.

• Dan posisi tidur trendelenburg, kompres es• Operative bila strangulasi atau dikhawatirkan

inkacerata Herniotomi dan hernioplastik

26

Page 27: Hernia

27

Page 28: Hernia

28

Page 29: Hernia

KOMPLIKASI

• Isi hernia dapat besar dan tidak sakit tetapi mengganggu aktivitas

• Bila terdapat cincin, pembuluh darah strangulasi, necrose pertonitis sepsis

• Bila isi hernia berupa usus dapat terjadi perforasi sepsis

• Bila perforasi di dalam kantong dan tidak masuk abdomen dapat terjadi abces terjadi fistel

29

Page 30: Hernia

30

Page 31: Hernia

Penanganan Hernia

• Hernia bila masih keluar masuk disebut reponibel. Bila keluar tidak bisa masuk lagi disebut irreponibel

• Bila keluar tidak bisa masuk lagi dan terjepit sehingga menimbulkan rasa sakit karena terjepitnya usus disebut incarcerata.

• Pada kasus reponibel belum mengganggu sehingga tidak dilakukan pembedahan, hanya motivasi operasi sebelum terjadi incacerata.

31

Page 32: Hernia

• Bila sudah irreponible apalagi sudah menimbulkan rasa sakit, dapat ditempuh 2 jalan :– Konservative dengan posisi tidur kepala agak

kebawah, kaki di atas (trandelenberg)– Bila konservative gagal, tindakan

pembedahan HERNIOREPAIR

32

Page 33: Hernia

Herniotomi

• Herniotomi adalah tindakan pembedahan membuka kantong hernia, melepaskan dinding hernia dari perlengketan di sekitarnya, memotong kantong hernia dan mengikat sehingga kantong hernia tidak ada lagi. Perlu diketahui bahwa kantong hernia ini terdiri atas peritoneum.

33

Page 34: Hernia

Hernioraphy

• Hernioraphy adalah tindakan menjahit dan mengikat kantong hernia.

34

Page 35: Hernia

Hernioplasty

• Adalah tindakan menutup canalis hernia, dengan menjahit conjoined tendon dengan dasar fascia abdomen (canalis inguinalis)

• Jahitan ini di bawah funiculus spermaticus untuk mencegah recurens

• Ada beberapa cara : McVey, Bassini dll

35

Page 36: Hernia

Herniorepair

Herniorepair merupakan urutan tindakan :• Herniotomy • Hernioraphy• Hernioplasty

Pada operasi hernia anak, hanya dilakukan herniotomy

Tanpa hernioraphy dan hernioplasty36

Page 37: Hernia

Kalau sampai terjadi ileus

• Dilakukan laparotomi, dicari penyebab ileusnya, kalau memang karena hernia, setelah diatasi ileusnya, tetap dilakukan herniorepair.

37

Page 38: Hernia

I L E U SI L E U S

• Yaitu terganggunya passage/aliran saluran pencernaan

• Dapat partial dapat total• Gejala-gejala : rasa sakit perut luar biasa, tidak

bisa flatus dan tidak bisa defecasi• Pada inspeksi dinding perut lebih tinggi dari

dinding dada• Ada gambaran usus di dinding

perut/darmsteifung• Pada auscultasi ada suara usus hyperperistaltik

sampai ada metalic sound

38

Page 39: Hernia

• Pada palpasi : rasa sakit apabila perut ditekan, teraba gambaran usus yang berkelok-kelok

• Pada ileus tinggi teraba defans muskulair

• Pada percusi ada suara tympany pada dinding perut

39

Page 40: Hernia

Pemeriksaan tambahan

• Rectal toucher/colok dubur untuk mengetahui adanya massa di dubur

• Pemeriksaan laboratorium terutama Lekosit dan hemoglobin

• Foto polos 3 posisi untuk mengetahui pelebaran usus

40

Page 41: Hernia

Macam-macam ileus

• Ileus obstruksi

• Ileus paralytic

Obstruksi dapat berupa :

• Terpuntir (volvulus)

• Adhesi (saling melengket)

• Tersumbat karena fecalith, tumor, batu

• Terjerat karena infeksi

41

Page 42: Hernia

Kemungkinan-kemungkinan penyebab ileus obstruksi

1. Hernia incarcerata/strangulasi/terjepit. Pada wanita biasanya hernia femoralis atau hernia obturatoria. Pada pria : hernia inguinalis lateralis yang masuk sampai scrotum

2. Pada anak-anak karena invaginasi/intususepsi (masuknya usus ke dalam usus bag. Distalnya, misal ileum masuk ke caecum)

3. Appendicitis perforasi sehingga usus melengket/adhesi.

42

Page 43: Hernia

4. Carcinoma pada usus besar. Paling banyak terjadi di daerah sigmoid/rectum.

– (lebih dari 50%) kemungkinan lain di cecum, colon ascendens, colon traversum dan colon desendens

5. Ileus karena gangguan vasculair di mesenterium

43

Kemungkinan-kemungkinan penyebab ileus obstruksi