HALAMAN PERSETUJUAN

16
HALAMAN PERSETUJUAN Judul : Perbedaan Prestasi Belajar Matematika Antara Siswa Yang Diajar Menggunakan Pembelajaran Kooperatif Teknik TPS (Think–Pare–Share) Dengan Teknik Bertukar Pasangan Pada Materi Turunan Fungsi Kelas XI IPS SMA Al MUQRI Prenduan Tahun Pelajaran 2010–2011. Skripsi ini telah disetujui pada : Hari : Rabu Tanggal : 11 Mei 2011 Oleh : Pembimbing I, Drs. ZAINAL ARIFIN Pembimbing II, AZIZ JUNAIDI, S.Pd ii

Transcript of HALAMAN PERSETUJUAN

Page 1: HALAMAN PERSETUJUAN

HALAMAN PERSETUJUAN

Judul : Perbedaan Prestasi Belajar Matematika Antara Siswa Yang Diajar

Menggunakan Pembelajaran Kooperatif Teknik TPS (Think–Pare–

Share) Dengan Teknik Bertukar Pasangan Pada Materi Turunan

Fungsi Kelas XI IPS SMA Al MUQRI Prenduan Tahun Pelajaran

2010–2011.

Skripsi ini telah disetujui pada :

Hari : Rabu

Tanggal : 11 Mei 2011

Oleh :

Pembimbing I,

Drs. ZAINAL ARIFIN

Pembimbing II,

AZIZ JUNAIDI, S.Pd

ii

Page 2: HALAMAN PERSETUJUAN

iii

Page 3: HALAMAN PERSETUJUAN

MOTTO dan PERSEMBAHAN

MOTTO :

Skripsi ini kupersembahkan untuk:

1. Kedua orang tuaku, Bapak ASAN dan Ibu SURYANI yang selalu

mendo’akanku, mencurahkan perhatian serta kasih sayangnya demi

keberhasilanku, dan merekalah yang selalu menjadi motivasiku untuk

menyelesaikan skripsi ini.

2. Bapak dan Ibu Guru di Yayasan Pesantren AL MUQRI Prenduan yang

pernah memberikan dukungan dan do’a sehingga terselesainya skripsi ini.

3.

4. Sahabat–sahabatku angkatan 2007 yang pernah memberikan semangat dan

dukungan.

5. Kampus UNIRA Pamekasan khususnya FKIP Prodi Pendidikan

Matematika.

iv

Page 4: HALAMAN PERSETUJUAN

KATA PENGANTAR

الرحيم الرحمن الله بسم

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

memberikan Rahmat, Hidayah, Taufik serta kekuatan sehingga penulis dapat

menyelesaikan skripsi ini dengan judul “Perbedaan Prestasi Belajar

Matematika Antara Siswa Yang Diajar Menggunakan Pembelajaran

Kooperatif Teknik TPS (Think–Pare–Share) Dengan Teknik Bertukar

Pasangan Pada Materi Turunan Fungsi Kelas XI IPS SMA Al MUQRI

Prenduan Tahun Pelajaran 2010–2011”.

Penulis menyadari bahwa terselesainya penyusunan skripsi ini tidak

terlepas dari bantuan, bimbingan dan dukungan serta kerja sama dari semua pihak

baik langsung maupun tidak langsung. Untuk itu, penulis menyampaikan ucapan

terima kasih dan rasa hormat yang sebesar–besarnya kepada yang terhormat:

1. Drs. H. AMIRIL, M.Si Selaku Rektor Universitas Madura.

2. Ibu Dra. SRI HARINI selaku Dekan FKIP Universitas Madura yang telah

memberi kesempatan kepada penulis dalam menyusun skripsi ini.

3. Ibu SRI INDRIATI HASANAH, S.Si.M.Pd selaku Ketua Jurusan

Matematika yang telah memberikan kesempatan dan izin kepada penulis

untuk menyusun skripsi, hingga selesai dengan baik.

4. Bapak Drs. ZAINAL ARIFIN selaku pembimbing I yang telah sangat sabar

dan telaten memberikan petunjuk dan arahan–arahan kepada penulis demi

terselesainya penyusunan skripsi ini.

v

Page 5: HALAMAN PERSETUJUAN

5. Bapak AZIZ JUNAIDI, S.Pd selaku pembimbing II yang juga telah sangat

sabar dan telaten memberikan petunjuk dan arahan–arahan kepada penulis

sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

6. Kedua Orang tuaku yang telah memberikan do’anya sehingga penulis dapat

menyelesaikan skripsi ini.

7. Rekan–rekan mahasiswa angkatan 2007 yang pernah memberikan dorongan

dalam menyelesaikan skripsi ini.

8. Semua pihak yang baik secara langsung atau tidak langsung telah membantu

terselesainya skripsi ini.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih belum sempurna, maka dari

itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang sifatnya membangun untuk

kesempurnaan isi skripsi ini.

Akhir kata penulis mohon do’a kepada Allah SWT semoga skripsi ini

dapat bermanfaat bagi dunia pendidikan dan bagi penulis sendiri khususnya.

Amien.......!!!

Pamekasan, 03 Juni 2011

Penulis

vi

Page 6: HALAMAN PERSETUJUAN

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ............................ i

LEMBAR PERSETUJUAN ............................ ii

HALAMAN PENGESAHAN ............................ iii

HALAMAN MOTTO DAN PENGESAHAN ............................ iv

KATA PENGANTAR ............................ v

DAFTAR ISI ............................ vii

ABSTRAKSI ............................ x

BAB I – PENDAHULUAN ............................ 1

A. Latar Belakang ............................ 1

B. Permasalahan ............................ 4

1. Rumusan Masalah ............................ 4

2. Penegasan Konsep Variabel ............................ 4

3. Deskripsi Masalah ............................ 5

4. Batasan Masalah ............................ 7

C. Tujuan Penelitian ............................ 8

D. Postulat Dan Hipotesis ............................ 8

E. Manfaat Penelitian ............................ 10

F. Alasan Pemilihan Judul ............................ 10

G. Pengertian Istilah Dalam Judul ............................ 11

H. Ruang Lingkup Penelitian ............................ 12

I. Sistematika Penulisan ............................ 13

BAB II – KAJIAN PUSTAKA ............................ 15

A.Kajian Teoritis Tentang Pembelajaran Matematika

............................ 15

1. Pengertian prestasi belajar matematika ............................ 15

2. Faktor–faktor yang mempengaruhi prestasi belajar

............................ 16

3. Faktor yang menghambat prestasi belajar ............................ 19

B.Kajian Teoritis Tentang Pembelajaran Kooperatif

............................ 21

vii

Page 7: HALAMAN PERSETUJUAN

1. Pengertian pembelajaran kooperatif ............................ 21

2. Langkah–langkah pembelajaran kooperatif ............................ 23

3. Kelebihan dan kelemahan pembelajaran kooperatif

............................ 24

C.Kajian Teoritis Tentang Pembelajaran Kooperatif Teknik TPS (Think–Pare–Share)

............................ 25

1. Pengertian TPS ............................ 25

2. Langkah–langkah TPS ............................ 26

3. Kelebihan dan kelemahan teknik TPS ............................ 27

D.Kajian Teoritis Tentang Pembelajaran Kooperatif Teknik Bertukar Pasangan

............................ 28

1. Pengertian teknik bertukar pasangan ............................ 28

2. Langkah–langkah teknik bertukar pasangan ............................ 28

3. Kelebihan dan kelemahan teknik bertukar pasangan

............................ 29

E.Kajian Tentang Turunan Fungsi Sub Pokok Materi Rumus–Rumus Turunan Fungsi Aljabar

............................ 30

F.Perbedaan Pembelajaran Kooperatif Teknik TPS Dengan Teknik Bertukar Pasangan Pada Materi Turunan Fungsi

............................ 34

BAB III – METODE PENELITIAN ............................ 40

A. Pengertian Metode Penelitian ............................ 40

B. Jenis Penelitian ............................ 40

C. Penentuan Subjek Penelitian ............................ 41

D. Teknik Pengumpulan Data ............................ 42

1. Validitas tes ............................ 43

2. Reliabilitas tes ............................ 44

3. Taraf kesukaran ............................ 45

4. Daya beda ............................ 46

E. Teknik Analisis Data ............................ 46

BAB IV – LAPORAN EMPIRIS ............................ 50

A. Tahap Persiapan ............................ 50

B. Tahap pelaksanaan ............................ 51

C. Tahap Penyajian ............................ 52

viii

Page 8: HALAMAN PERSETUJUAN

BAB V – ANALISIS DATA ............................ 55

BAB VI – PENUTUP ............................ 59

A. Kesimpulan ............................ 59

B. Saran – saran ............................ 59

Daftar Pustaka ............................ 61

LAMPIRAN – LAMPIRAN

A. Perangkat pembelajaran

B. Instrumen penelitian

C. Hasil instrumen penelitian

D. Tabel statistik

E. Kartu bimbingan dan surat ijin

F. Nilai raport matematika

ix

Page 9: HALAMAN PERSETUJUAN

ABSTRAKSI SKRIPSI

Nama : ASMONI

NPM : 06.02031.616

Program Studi : PENDIDIKAN MATEMATIKA

Judul : Perbedaan Prestasi Belajar Matematika Antara Siswa Yang Diajar Menggunakan Pembelajaran Kooperatif Teknik TPS (Think–Pare–Share) Dengan Teknik Bertukar Pasangan Pada Materi Turunan Fungsi Kelas XI IPS SMA Al MUQRI Prenduan Tahun Pelajaran 2010–2011

Pembimbing I : Drs. ZAINAL ARIFIN

Pembimbing II : AZIZ JUNAIDI, S.Pd

Matematika merupakan salah satu mata pelajaran yang diajarkan di

sekolah–sekolah. Hal ini dikarenakan matematika merupakan ilmu universal yang

mendasari perkembangan teknologi modern, sehingga mempunyai peran penting

dalam berbagai disiplin dan mampu mengembangkan daya pikir manusia. Tetapi

permasalahannya, sebagian besar guru dalam melaksanakan pembelajaran tersebut

masih menggunakan strategi pembelajaran tradisional sehingga siswa kurang aktif

dan minat untuk belajar. Oleh sebab itu, maka perlunya suatu program

pembelajaran. Yakni guru harus memperhatikan strategi dan metode yang akan

digunakan. Karena penggunan strategi dan metode yang benar/sesuai dengan

kondisi akan dapat memberikan hasil yang optimal dalam proses belajar mengajar.

Salah satu strategi pembelajaran yang dapat membuat siswa aktif dan minat untuk

belajar yakni menggunakan pembelajaran kooperatif teknik TPS dan teknik

bertukar pasangan dengan metode diskusi.

Berdasarkan uraian diatas, penulis tertarik untuk mengadakan penelitian

dengan judul “Perbedaan Prestasi Belajar Matematika Antara Siswa Yang Diajar

Menggunakan Pembelajaran Kooperatif Teknik TPS (Think–Pare–Share) Dengan

Teknik Bertukar Pasangan Pada Materi Turunan Fungsi Kelas XI IPS SMA Al

MUQRI Prenduan Tahun Pelajaran 2010–2011”.

Tujuan penelitian ini adalah ingin mengetahui ada tidaknya Perbedaan

Prestasi Belajar Matematika Antara Siswa Yang Diajar Menggunakan

Pembelajaran Kooperatif Teknik TPS (Think–Pare–Share) Dengan Teknik

x

Page 10: HALAMAN PERSETUJUAN

Bertukar Pasangan Pada Materi Turunan Fungsi Kelas XI IPS SMA Al MUQRI

Prenduan Tahun Pelajaran 2010–2011.

Sebelum penelitian dimulai, terlebih dahulu diadakan uji instrumen yang

dilaksanakan di SMA RAUDLATUL ‘ULUM Kapedi.

Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen yang bertujuan untuk

mencari hubungan sebab akibat yang terjadi antara kelompok eksperimen yang

diajar menggunakan pembelajaran kooperatif teknik TPS dengan kelompok

kontrol yang pembelajaran kooperatif teknik bertukar pasangan. Populasi dalam

penelitian ini adalah semua siswa kelas XI IPS SMA AL MUQRI Prenduan

dengan perincian kelas XI IPS–1 sebagai kelas eksperimen berjumlah 20 siswa

dan XI IPS–2 sebagai kelas kontrol berjumlah 24 siswa. Karena subjek yang akan

diteliti mencakup seluruh populasi, maka dalam hal ini peneliti tidak lagi

menggunakan istilah sampel, sehingga penelitian ini dapat dikatakan sebagai

penelitian populasi..

Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah

teknis tes dengan soal berbentuk uraian sebanyak 5 soal. Sedangkan teknik

analisis data yang digunakan adalah metode analisis statistik yaitu menggunakan

uji–t. Berdasarkan analisis data dengan menggunakan uji–t diperoleh t hitung=3,959

. Langkah selanjutnya yaitu menghitung derajat kebebasan dan

mengkonsultasikannya pada tabel uji–t. Nilai derajat kebebasan tersebut

dikonsultasikan pada tabel uji t pada taraf signifikan 5%, dk = 42 adalah 2,021.

Maka diperoleh thitung > ttabel yaitu 3,959 > 2,021. Hal ini berarti H1 diterima dan

H0 ditolak, yakni kesimpulannya bahwa “Ada perbedaan Prestasi Belajar

Matematika Antara Siswa Yang Diajar Menggunakan Pembelajaran Kooperatif

Teknik TPS (Think–Pare–Share) Dengan Teknik Bertukar Pasangan Pada Materi

Turunan Fungsi Kelas XI IPS SMA Al MUQRI Prenduan Tahun Pelajaran 2010–

2011”.

xi