Gangguan Gerak Dan Koordinasi

20

Click here to load reader

description

fisiologi Gangguan Gerak Dan Koordinasi

Transcript of Gangguan Gerak Dan Koordinasi

Gangguan Gerak dan Koordinasi

Gangguan Gerak dan Koordinasi Oleh : Kelompok 5

Ganguan gerak dan koordinasi Tn . Bakri (67 tahun) sudah 5 tahun terakhir ini menderita gangguan pergerakan pada ekstremitasnya. Mula mula ia sering gemetar pada tangan nya, merasakan kaku pada anggota geraknya (tulisan semakin kecil dan jelek), agak lamban dalam berbicara, berpikir dan bergerak. Wajahnya seperti topeng (tanpa ekspresi). Ia sudah berobat ke dokter tetapi penyakitnya belum menunjukan kemajuan yang berati. Istrinya sangat membantu dalam aktifitasnya sehari hari. Dimasa mudanya ia pernah menjadi atlit tinju amatir dan sering dijadikan sparing partner oleh petinju petinju yang terkenal.

Step II : klasifikasi term dan konsep Bagaimana mekanismeterjadinya gangguan pergerakan pada ekstremitas?Apa penyebab Tn. Bakri lamban dalam berpikir dan berbicara?Apa penyebab wajah seperti topeng?Bagaimana hub.gangguan pergerakan tn.bakri dengan profesinya di masa muda?Bagaimana cara memotivasi pasien pada kasus?Apa saja penyakit dan gejala gangguan gerak dan kordinasi?Mengapa setelah berobat tn.bakri tidak menunjukan kemajuan?Apa kemungkinan penyakit yang di derita tn.bakri?Pemeriksaan apa yang di perlukan untuk mengerakan diagnosis penyakit tn.bakri?Apa kriteria diagnosis untuk menegakan dignosis tn.bakri?Apa saja menifestasi klinis yang muncul pada peyakit tn.bakri?Bagaimana gambaran epidemiologi nya?Apa komplikasi dari penyakit tersebut?Bagaimana prognosis nya?Bagaimana tatalaksana penyakit tersebut?Apa faktor resiko penyakit tersebut?Bagaimana pencegahan penyakit tersebut?

Step III : BRAINSTORMING

Step Penyakit parkinson Defenisi Etiologi Kriteria diagnosisklasifikasi Manifestasi klinis patofisiologiepidemiologiPemeriksaan PenatalaksaanDiagnosis bandingprognosisKomplikasi Stadium

Step 5 Mahasiswa mampu memahami : definisi, epidemiologi dan faktor resiko penyakit parkinsonMahasiswa mampu memahami : patofisiologi, manifestasi klinis dan stadium PPMahasiswa mampu memahami : pemeriksaan dan tatalaksana PP baik farmako dan non farmako

Penyakit Parkinson Definisi : Kelainan fungsi otak Karena proses degeneratif progresifBerhubungan dengan proses menua di sel-sel substansia nigra pars compactaDitandai dengan : tremor saat istrirahat, rigidity, bradikinesia dan postural instability

Epidemiologi PP sekitar 1,5x lebih sering terjadi pada pria dibanding wanita.Di USA : prevalensi 160/100.000 (1%) populasi > 66thInsiden 20/100.000Insiden terendah terdapat pada populasi Asia dab kulit hitam afrika, sedangkan insiden tertinggi kaum kulit putih

Faktor Resiko Faktor genetikFaktor lingkungan Umur (proses menua)Ras Cedera kranioserebral Stres emosional

Patofisiologi

kadar dopamin fungsi neuron sistem saraf pusat Bradikinesi, bradifrenia

tremorRigiditas Kematian neuron di SNc

Manifestasi Klinis Gejala Std 1 Std 2 Std 3 Std 4 Std 5 Ekspresi wajah Bekurang Berkurang bilateral Tanpa ekspresi Posisi tubuh Fleksi Bungkuk ke depan Tidak stabil Cenderung jatuh Lengantremor unilateral, ayunan