Fobia sosial.pptx

download Fobia sosial.pptx

of 13

Transcript of Fobia sosial.pptx

  • 8/14/2019 Fobia sosial.pptx

    1/13

    Fobia sosial

    Fobia Sosial

  • 8/14/2019 Fobia sosial.pptx

    2/13

    Fobia adalah suatu ketakutan yang tidakrasional yang menyebabkan penghindaranyang disadari thd objek, akitivitas atau situasiyang ditakuti.

    Fobia sosial / gangguan kecemasan sosial,ditandai ketakutan yang berlebihan terhadappenghinaan dan rasa memalukan didalamberbagai lingkungan sosial.

  • 8/14/2019 Fobia sosial.pptx

    3/13

    Tipe fobia sosial kronis & menimbulkanketidak berdayaan yang ditandai oleh

    penghindaran fobik terhadap sebagian besarsituasi sosial.

  • 8/14/2019 Fobia sosial.pptx

    4/13

    Epidemiologi

    2-3 per 100 orang Wanita >> laki-laki

    Onset usia puncak usia belasan tahun Rentang usia 5-35 tahun.

  • 8/14/2019 Fobia sosial.pptx

    5/13

    Etiologi

    Faktor neurokimiawi : adrenergik beta, epinefrin dan norepinefrin

    Faktor genetika: derajat pertama 3x >> normal

  • 8/14/2019 Fobia sosial.pptx

    6/13

    Gambaran klinis

    Mencoba menghindari stimulus fobik Ketakutan yang irasional dan egodistonik thdp

    situasi, aktivitas atau objek tertentu. Depresi

  • 8/14/2019 Fobia sosial.pptx

    7/13

    Diagnosis DSM IVa. Rasa takut yg jelas dan menetap thdp satu/ lebih situasi sosial atau

    kinerja dimana orang bertemu dengan orang yang tidak dikenal ataudengan kemungkinan diperiksa oleh orang lain. Individu merasa takutbahwa ia akan bertindak dalam cara (atau menunjukkan gejalakecemasan) yang akan memalukan atau merendahkan. Catatan: padaanak2, hrs terdapat bukti adanya kemampuan utk melakukan hub sosialyg sesuai dg usia dg org yg dikenalnya & kecemasan hrs tjd dlm lingksebaya, dan tdk dlm interaksi dg org dewasa.

    b. Pemaparan dengan situasi sosial yang ditakuti hampir selalumencetuskan kecemasan, yang dapat berupa serangan panik yangberikatan dengan situasi atau dipredisposisikan oleh situasi. Catatan:

    pada anak2, kecemasan dpt diekspresikan dg menangis, tantrum,membeku, atau menarik diri dari situasi sosial dg org yg tdk dikenal.c. Orang menyadari bahwa rasa takut adalah berlebihan atau tidak

    beralasan. Catatan: pada anak-anak, ciri ini mungkin tidak ditemukan.

  • 8/14/2019 Fobia sosial.pptx

    8/13

    d. Situasi sosial atau kinerja yang ditakuti adalahdihindari, atau jika tidak dapat dihindari,dihadapi dengan kecemasan atau penderitaan

    yang kuat.e. Penghindaran, antisipasi fobik, atau penderitaandalam situasi sosial atau kinerja secarabermakna mengganggu rutinitas normal orang,

    fungsi pekerjaan (akademik), atau aktivitas sosialdan hubungan dengan orang lain, atau terdapatpenderitaan yang jelas tentang menderita fobia

  • 8/14/2019 Fobia sosial.pptx

    9/13

    f. Pada individu dibawah usia 18 tahun, durasisekurangnya adalah 6 bulan.

    g. Rasa takut atau penghindaran adalah bukankarena efek fisiologis langsung suatu zat(misalnya, obat yang disalahgunakan, medikasi)atau kondisi medis umum, dan tidak dapatditerangkan lebih baik oleh gangguan mental lain(misalnya, gangguan panik dengan atau tanpaagorafobia, gangguan cemas perpisahan, gangguadismorfik tubuh, gangguan perkembanganpervasif, atau gangguan kepribadian skizoid).

  • 8/14/2019 Fobia sosial.pptx

    10/13

    h. Jika terdapat duatu kondisi medis umum ataugangguan mental lain, rasa takut dalamkriteria A adalah tidak berhubungandnegannya, misalnya, rasa takut adalah bukangagap, gemetar pada penyakit parkinson, ataumenunjukkan perilaku makan abnormal pada

    anoreksia nervosa atau bilimia nervosa.

  • 8/14/2019 Fobia sosial.pptx

    11/13

    Diagnosis banding

    Skizofrenia Agorafobik

  • 8/14/2019 Fobia sosial.pptx

    12/13

    Perjalana penyakit & prognosis

    Tergantung pada derajat mana perilaku fobikmengganggu kemampuan seseoranguntukberfungsi

  • 8/14/2019 Fobia sosial.pptx

    13/13

    Terapi

    MAO i phenelzine Antagonis reseptor adrenergik-beta :

    Atenolol 50-100mg tiap pagi/ 1 jam sblm kerja Propanolol 20-40mg

    Psikoterapi berorientasi tilikan

    Hipnosis, terapi suportif san terapi keluarga