FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS PROGRAM STUDI …eprints.ums.ac.id/32101/1/03. Halaman Depan.pdf · 6....

16
i PENGARUH REPUTASI AUDITOR, DISCLOSURE DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP OPINI AUDIT GOING CONCERN (Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di BEI Tahun 2010-2012) SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta Oleh: BAMBANG SUPRIYADI B 200 100 340 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS PROGRAM STUDI AKUNTANSI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2014

Transcript of FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS PROGRAM STUDI …eprints.ums.ac.id/32101/1/03. Halaman Depan.pdf · 6....

i

PENGARUH REPUTASI AUDITOR, DISCLOSURE DAN UKURAN

PERUSAHAAN TERHADAP OPINI AUDIT GOING CONCERN

(Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di BEI Tahun 2010-2012)

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat Guna Memperoleh Gelar

Sarjana Ekonomi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Oleh:

BAMBANG SUPRIYADI

B 200 100 340

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

PROGRAM STUDI AKUNTANSI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2014

iv

MOTTO

“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan. Maka apabila engkau telah

selesai (dari sesuatu urusan), tetaplah bekerja keras (untuk urusan yang lain.”

(Q.S. Al Insyiroh: 6-8)

“Allah akan meninggikan orang-orang yang beriman diantaramu dan orang –

orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat”

(Q.S. Al Mujadalah: 11)

“Ketika waktu pagi tiba, jangan menunggu sampai sore. Hiduplah dalam

batasan hari ini. Kerahkan seluruh semangat yang ada untuk kebaikan hari ini”

(Dr. ‘Aidh al Qarni)

“Bermimpilah, buatlah tujuan dari mimpi kita, buatlah rencana, lakukan

rencana dan capailah mimpi kita”

(Motivasi Islam)

v

PERSEMBAHAN

Alhamdulillahi Robbil’Alamin, dengan ucapan rasa

syukur, karya sederhana ini penulis persembahkan

untuk:

Allah SWT, sang pencipta alam semesta

yang telah memberikan segala nikmat dan

karunia-Nya

Nabi Muhammad SAW, sholawat dan salam

senantiasa tercurah kepada beliau, keluarga,

dan sahabatnya

Almarhum Bapakku tercinta dan semua

keluarga besarku yang telah memberikan

semangat, dan inspirasi

Ibu dan Kakak-kakakku tercinta, terima kasih

atas doa, kasih sayang, semangat, motivasi,

kesabaran, perhatian yang tak pernah henti-

hentinya

semua teman-temanku dan sahabat-sahabatku

yang telah mewarnai hidupku

Almamaterku UMS

vi

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Dengan mengucap rasa puji syukur Alhamdulillah kehadirat Allah SWT

karena berkat rahmat dan hidayah-Nya, akhirnya penulis dapat menyelesaikan

skripsi ini dengan judul “PENGARUH REPUTASI AUDITOR, DISCLOSURE

DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP OPINI AUDIT GOING

CONCERN (Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Tahun

2010-2012 )”.

Skripsi ini disusun dengan maksud untuk memenuhi salah satu syarat

dalam rangka menyelesaikan program pendidikan strata I pada Fakultas Ekonomi

dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Dalam penyusunan skripsi ini penulis banyak mendapatkan bimbingan,

dukungan, saran, dan lain sebagainya. Oleh karena itu, pada kesempatan ini

penulis ingin mengucapkan terima kasih yang tulus dan penghargaan yang

setinggi-tingginya kepada semua pihak yang telah membantu baik secara langsung

maupun tidak langsung. Maka pada kesempatan ini penulis menyampaikan

ucapan terima kasih kepada:

1. Bapak Dr. Triyono, M.Si. selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

vii

2. Bapak Zulfikar, SE. M.Si. selaku Ketua Program Studi Akuntansi Fakultas

Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Bapak Drs. Wahyono, MA, Ak. selaku Dosen Pembimbing Skripsi yang telah

menyediakan waktunya untuk memberikan masukan, bimbingan dan arahan

kepada penulis dalam penyusunan skripsi.

4. Bapak Drs. Agus Endro Suwarno, M.Si. selaku Pembimbing Akademik yang

selama ini selalu memberikan arahan kepada penulis dalam menempuh

perkuliahan.

5. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan ilmu yang bermanfaat

kepada penulis.

6. Seluruh staff dan karyawan di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

Muhammadiyah Surakarta.

7. Ibu dan Almarhum Bapakku tercinta yang telah memberikan doa, dukungan,

kasih sayang, motivasi, bantuan, yang tidak pernah lelah menjaga dan

merawatku sampai sekarang ini, kalian berdua adalah harta terindah dalam

hidupku.

8. Kakak-kakakku yang telah memberikan semangat, motivasi dan perhatian

untuk terus maju dalam menggapai semua cita-cita.

9. Keponakanku Dewi dan Rizky yang telah memberikan semangat dan

keceriaan.

10. Sri Wahyuningsih terimakasih atas semua bantuan, saran dan dukungan

dalam menyelesaikan skripsi ini.

ix

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL…………………………………………………….…

HALAMAN PENGESAHAN……………………………………………...

HALAMAN KEASLIAN SKRIPSI……………………………………….

HALAMAN MOTTO……………………………………………………...

HALAMAN PERSEMBAHAN…………………………………………...

KATA PENGANTAR…………….……………………………………….

DAFTAR ISI…………...……………………………………….…………..

DAFTAR TABEL…...………………………………………………….….

DAFTAR GAMBAR……………………………………………….………

DAFTAR LAMPIRAN…………………………………………….………

ABSTRAKSI……………………………………………………….………

BAB I. PENDAHULUAN………………………………………………….

A. Latar Belakang Masalah………………………………………....

B. Rumusan Masalah……………………………………….………

C. Tujuan Penelitian…………………………………….………….

D. Manfaat Penelitian………………………………………….…...

E. Sistematika Penulisan…………………………………………....

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA………………………………………….

A. Landasan Teori…………………………………………………...

1. Teori Keagenan……………………………...………………...

i

ii

iii

iv

v

vi

ix

xiii

xiv

xv

xvi

1

1

4

4

5

6

8

8

8

x

2. Going Concern………………………..……………………….

3. Auditing Dan Opini Audit……………………………………..

4. Opini Audit Going Concern…………...………………………

5. Reputasi Auditor……………………………………………….

6. Disclosure…………………………..………………………….

7. Ukuran Perusahaan………………..…………………………...

B. Tinjauan Penelitian Terdahulu…………………………………...

C. Kerangka Pemikiran………………………………………….......

D. Pengembangan Hipotesis…………………………………..….....

1. Pengaruh reputasi auditor terhadap opini audit going

concern…………………………………………………......

2. Pengaruh disclosure terhadap opini audit going

concern…………………………………………………......

3. Pengaruh ukuran perusahaan terhadap opini audit going

concern………….........………………....……………….....

BAB III. METODE PENELITIAN……………………………………….

A. Jenis Penelitian……….....………………………………………..

B. Populasi, Sampel dan Teknik Pengambilan Sampel………….....

1. Populasi……………………………………………………......

2. Sampel dan Teknik Pengambilan Sampel…………………......

C. Jenis dan Sumber Data, Teknik Pengambilan Data………..….....

1. Jenis Data dan Sumber Data……………………………...…....

2. Teknik Pengumpulan Data………………………………...…..

9

11

14

17

18

19

20

22

24

24

24

25

27

27

27

27

27

28

28

28

xi

D. Variabel Penelitian dan Definisi Operasional Penelitian…….......

1. Variabel Penelitian……………………………………….……

2. Definisi Operasional Penelitian…………………….………….

E. Teknik Analisis Data……………………………….…………….

1. Statistik Deskriptif………………………………….………….

2. Pengujian Hipotesis…...………………………….....................

a. Menilai Model Fit (Overall Model Fit Test)………………

b. Koefisien Determinasi (Nagelkerke R Square)…………..

c. Menguji Kelayakan Model Regresi…………………..……

d. Matriks Klasifikasi…………………………………………

e. Estimasi Parameter…………………………………….…

BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN………………...

A. Deskripsi Populasi dan Sampel………………………………......

B. Analisis Data………………………………….……………….....

1. Statistik Deskriptif…………………………………………….

2. Pengujian Hipotesis…...………………………………………

a. Menilai Model Fit (Overall Model Fit Tes)…………..…

b. Menganalisa Koefisen Determinasi (Nagelkerke R

Square). ………………………………….……………….

c. Menilai Kelayakan Model Regresi………………………

d. Matrik Klasifikasi....……………………………………

e. Estimasi Parameter dan Interpretasinya………………….

29

29

29

32

32

33

34

34

35

35

36

37

37

38

38

40

41

41

42

43

45

xii

C. Interpretasi Hasil…………………………….…………………...

1. Pengaruh reputasi auditor terhadap opini audit going

concern……………………………………………………....

2. Pengaruh disclosure terhadap opini audit going

concern………………………………………………………..

3. Pengaruh ukuran perusahaan terhadap opini audit going

concern……………………………………………............…

BAB V. PENUTUP………………………………………………………..

A.Simpulan…………………………………………………….........

B. Keterbatasan Penelitian………………………………………......

C. Saran………........…………………..……………………….……

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

47

48

49

49

51

51

52

53

xiii

DAFTAR TABEL

Tabel IV.1

Tabel IV.2

Tabel IV.3

Tabel IV.4

Tabel IV.5

Tabel IV.6

Tabel IV.7

Tabel IV.8

Tabel IV.9

Seleksi Sampel………………………………………………...

Klasifikasi penerimaan opini audit Going Concer…………...

Statistik Deskriptif Variabel Penelitian………………………..

Perbandingan Nilai -2Log L…………………………………...

Nilai Nagelkerke R Square……………………………………

Hosmer and Lemeshow Test…………………………………

Classification Tabel…………………………………………

Variabel in the equestion………………………………………

Ringkasan Pengujian Hipotesis………………………………..

37

38

39

41

42

43

44

45

47

xiv

DAFTAR GAMBAR

Gambar II.1 Kerangka Pemikiran……………………………………… 23

xv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1

Lampiran 2

Lampiran 3

Lampiran 4

Lampiran 5

Lampiran 6

Daftar Semua Sampel Perusahaan Tahun 2010-2012

Daftar Perhitungan Semua Variabel

Daftar Variabel Reputasi Auditor

Daftar Variabel Disclosure

Daftar Variabel Ukuran Perusahaan Tahun 2010-2012

Hasil Olah Data Dengan SPSS

xvi

ABSTRAKSI

Penelitian ini dilakukan oleh peneliti karena banyak kasus bangkrutnya

perusahaan yang disebabkan oleh kegagalan auditor dalam menilai kemampuan

perusahaan untuk mempertahankan kelangsungan usahanya. Tujuan penelitian ini

dilakukan untuk mengetahui pengaruh reputasi auditor, disclosure dan ukuran

perusahaan terhadap opini audit going concern pada perusahaan manufaktur yang

listing di Bursa Efek Indonesia.

Sampel dalam penelitian ini menggunakan perusahaan manufaktur yang

terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2010-2012, dengan populasi

sebanyak 146 perusahaan dan jumlah total sampel sebanyak 36 sampel

perusahaan, yang dipilih berdasarkan metode purposive sampling dengan periode

pengamatan 3 tahun dan metode analisis data yang digunakan adalah regresi

logistik.

Berdasarkan penelitian ini dapat diambil sebuah simpulan bahwa reputasi

auditor dan disclosure berpengaruh terhadap opini audit going concern sedangkan

ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap opini audit going concern.

Kata kunci: Opini Audit Going Concern, Reputasi Auditor, Disclosure, Ukuran

perusahaan.