FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …repository.ump.ac.id/5579/9/Siska Baning Oktania_JUDUL.pdf ·...

16
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPATUHAN IBU HAMIL DALAM MENGKONSUMSI TABLET ZAT BESI DI PUSKESMAS EKS-KOTATIF PURWOKERTO SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Mencapai Derajat Sarjana S-1 Diajukan oleh SISKA BANING OKTANIA 1008010005 FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO PURWOKERTO 2014

Transcript of FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …repository.ump.ac.id/5579/9/Siska Baning Oktania_JUDUL.pdf ·...

Page 1: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …repository.ump.ac.id/5579/9/Siska Baning Oktania_JUDUL.pdf · Latar Belakang : Anemia karena defisiensi zat besi merupakan penyebab utama anemia

1

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPATUHAN IBU

HAMIL DALAM MENGKONSUMSI TABLET ZAT BESI

DI PUSKESMAS EKS-KOTATIF PURWOKERTO

SKRIPSI

Untuk memenuhi sebagian persyaratan

Mencapai Derajat Sarjana S-1

Diajukan oleh

SISKA BANING OKTANIA

1008010005

FAKULTAS FARMASI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

PURWOKERTO

2014

Page 2: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …repository.ump.ac.id/5579/9/Siska Baning Oktania_JUDUL.pdf · Latar Belakang : Anemia karena defisiensi zat besi merupakan penyebab utama anemia

2

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPATUHAN IBU

HAMIL DALAM MENGKONSUMSI TABLET ZAT BESI DI

PUSKESMAS EKS-KOTATIF PURWOKERTO

Untuk memenuhi sebagian persyaratan

Mencapai Derajat Sarjana S-1

Diajukan oleh

SISKA BANING OKTANIA

1008010005

FAKULTAS FARMASI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

PURWOKERTO

2014

i

Page 3: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …repository.ump.ac.id/5579/9/Siska Baning Oktania_JUDUL.pdf · Latar Belakang : Anemia karena defisiensi zat besi merupakan penyebab utama anemia

3

ii

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan..., Siska Baning Oktania, Fakultas Farmasi UMP, 2014

Page 4: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …repository.ump.ac.id/5579/9/Siska Baning Oktania_JUDUL.pdf · Latar Belakang : Anemia karena defisiensi zat besi merupakan penyebab utama anemia

4

iii

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan..., Siska Baning Oktania, Fakultas Farmasi UMP, 2014

Page 5: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …repository.ump.ac.id/5579/9/Siska Baning Oktania_JUDUL.pdf · Latar Belakang : Anemia karena defisiensi zat besi merupakan penyebab utama anemia

5

iv

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan..., Siska Baning Oktania, Fakultas Farmasi UMP, 2014

Page 6: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …repository.ump.ac.id/5579/9/Siska Baning Oktania_JUDUL.pdf · Latar Belakang : Anemia karena defisiensi zat besi merupakan penyebab utama anemia

6

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dari

hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi yang

berjudul “Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Ibu Hamil Dalam

Mengkonsumsi Tablet Zat Besi di Puskesmas Eks-Kotatif Purwokerto”. Penulisan

skripsi ini sebagai salah satu satu syarat menyelesaikan program pendidikan

tingkat sarjana Strata 1 (S1) pada Program Studi Farmasi, Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

Dalam penyusuna skripsi ini tidak lepas dari bantuan serta dukungan dari

semua pihak, oleh karena itu dengan segala kerendahan hati pada kesempatan ini

penulis menyampaikan penghargaan dan terima kasih yang setulus-tulusnya

kepada :

1. Ibu Dr. Nunuk Aries Nurulita,M. Si., Apt selaku Dekan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Purwokerto atas jasanya telah memberikan

kesempatan untuk menyelesaikan pendidikan di Fakultas Farmasi.

2. Ibu Indri Hapsari, S.F., M.Si, dan Ibu Wahyu Utaminingrum, M.Sc, Apt

selaku pembimbing yang telah memberikan pengarahan, bimbingan,

nasehat, motivasi dan petunjuk kepada penulis selama penelitian

berlangsung hingga dalam penyelesaian skripsi ini.

3. Dosen- dosen fakultas Farmasi yang penulis hormati dan cintai yang telah

memberikan ilmu, pengalamannya, nasehat, motivasi kepada penulis

sehingga penulis memiliki wawasan yang luas terkait bidang farmasi

hingga dapat menyelesaikan perkuliahan ini. Semoga ilmu yang Bapak-

Ibu berikan dapat penulis amalkan secara benar dalam kehidupan

bermasyarakat kelak.

4. Bapak Kepala Dinas Kesehatan Banyumas beserta jajarannya yang telah

memberikan ijin penelitian dan membantu penulis selama proses

penelitian.

v

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan..., Siska Baning Oktania, Fakultas Farmasi UMP, 2014

Page 7: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …repository.ump.ac.id/5579/9/Siska Baning Oktania_JUDUL.pdf · Latar Belakang : Anemia karena defisiensi zat besi merupakan penyebab utama anemia

7

5. Kepala Puskesmas Eks-Kotatip Purwokerto beserta jajarannya yang telah

memberikan ijin penelitian dan membantu penulis selama proses

penelitian.

6. Ibu, ayah dan adik yang tiada lelah memberi semangat, dukungan dan doa.

7. Semua teman- teman Farmasi Universitas Muhammadiyah Purwokerto

angkatan 2010 khususnya kepada dan seluruh teman- teman lain yang

telah memberikan senyuman, canda, tawa, bantuan, dukungan, doa serta

semangat hingga akhir penulisan ini.

Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam penyusunan

skripsi ini. Oleh karena itu kritik serta saran penulis harapkan guna tercapainya

kesempurnaan dalam skripsi ini. Semoga penelitian ini dapat bermanfaat dan

menambah wawasan ilmu pengetahuan kita semua. Amin

Purwokerto, Agustus 2014

Penulis

vi

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan..., Siska Baning Oktania, Fakultas Farmasi UMP, 2014

Page 8: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …repository.ump.ac.id/5579/9/Siska Baning Oktania_JUDUL.pdf · Latar Belakang : Anemia karena defisiensi zat besi merupakan penyebab utama anemia

8

PERSEMBAHAN

Dengan penuh rasa syukur yang tak terhingga terucapkan kepada ALLAH

SWT Sang Maha Pengasih, Maha Penyayang serta junjungan Nabi Muhammad

SAW yang telah memberikan kemudahan, kelancaran hingga akhir penelitian.

Tulisan ini penulis persembahkan untuk Keluarga tercinta Ayah Baharudin

S. KM, Ibu Nining Supriiyati A. MdKep,adikku tercinta Ervin Bahar Panunthun

yang telah memberikan nasehat doa serta dukungannya untuk tidak menyerahkan

di setiap langkah.

- Terima kasih kepada ayah dan ibu atas dukungan yang tak ternilai dari

kecil hingga dewasa ini. Tanpa support dan motivasi beliau penulis hanya

ranting kecil yang rapuh.

- Terima kasih kepada adikku dan Zamais Priambodoyang telah

memberikan bantuan yang tak terduga serta support hingga akhir

penelitian.

- Terima kasih kepada Seluruh Petugas Kesehatan di Puskemas Eks-Kotatif

Purwokerto yang telah membantu jalannya penelitian,

- Terima kasih kepada teman- temanku Alayers ( Nurul, Febrian, Arrum,

Ita, Azmi, Gonjang, Mei, Ely, Tika, Kurnia, Tami, Fenny, Yusron, Mega),

Firly, Ergina, Suhri, FiaTerima kasih untuk semua yang telah kalian

berikan semoga ini bukan akhir melainkan awal untuk menjalin

silahturahmi

vii

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan..., Siska Baning Oktania, Fakultas Farmasi UMP, 2014

Page 9: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …repository.ump.ac.id/5579/9/Siska Baning Oktania_JUDUL.pdf · Latar Belakang : Anemia karena defisiensi zat besi merupakan penyebab utama anemia

9

MOTTO HIDUP

“MAN JADDA WA JADDA”

“ Kekeyaan bukan banyaknya harta benda yang dimiliki, tetapi kekeyaan

jiwa”

(H.R Bukhari)

“Boleh jadi kamu membenci sesuatu, padahal ia amat baik bagimu. Dan

boleh jadi (pula) kamu menyukai sesuatu padahal ia amat buruk bagimu”

(Q.S. Al-Baqarah: 216(

viii

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan..., Siska Baning Oktania, Fakultas Farmasi UMP, 2014

Page 10: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …repository.ump.ac.id/5579/9/Siska Baning Oktania_JUDUL.pdf · Latar Belakang : Anemia karena defisiensi zat besi merupakan penyebab utama anemia

10

RIWAYAT HIDUP

A. IDENTITAS Nama : Siska Baning Oktania Nim : 1008010005 Tempat / Tanggal lahir : Banyumas, 16Oktober 1992 Agama : ISLAM Jenis Kelamin : Perempuan Alamat : Kebumen 01/IV Baturaden, Banyumas

B. RIWAYAT PENDIDIKAN - TK Baiturrahim - SD N 1 Kebumen - SMP N 1 Baturaden - SMA N 1 Baturaden - Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Purwokerto

ix

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan..., Siska Baning Oktania, Fakultas Farmasi UMP, 2014

Page 11: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …repository.ump.ac.id/5579/9/Siska Baning Oktania_JUDUL.pdf · Latar Belakang : Anemia karena defisiensi zat besi merupakan penyebab utama anemia

11

ABSTRAK

SISKA BANING OKTANIA. Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Ibu Hamil Dalam Mengkonsumsi Tablet Zat Besi di Puskesmas Eks-Kotatif Purwokerto. Dibawah Bimbingan INDRI HAPSARI, S.F, M.Si, Apt dan WAHYU UTAMININGRUM, M. Sc, Apt Latar Belakang : Anemia karena defisiensi zat besi merupakan penyebab utama anemia pada ibu hamil dibandingkan dengan defisiensi zat gizi lain. Penanggulangan masalah anemia gizi besi saat ini terfokus pada pemberian tablet tambah darah (Fe) pada ibu hamil. Salah satu faktor yang menyebabkan masih tingginya anemia defisiensi besi pada ibu hamil adalah rendahnya kepatuhan ibu hamil dalam mengkonsumsi tablet zat besi. Kepatuhan dalam mengkonsumsi tablet zat besi dapat dipengaruhi dari faktor pendidikan, pengetahuan, sikap dan dukungan keluarga. Tujuan Penelitian: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi kepatuhan dengan kepatuhan ibu hamil dalam mengkonsumsi tablet besi di Puskesmas Eks-Kotatif Purwokerto. Metode Penelitian :Penelitian ini menggunakan studi analitik dengan pendekatan kuantitatif dan rancangan waktu Cross Sectional dan metode pengambilan data dengan kuesioner dan perhitungan sisa obat. Uji statistik yang digunakan adalah uji chi square dengan program Statistical Package For Social Sciense (SPSS)

dengan program computer.Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah tingkat pendidikan, tingkat pengetahuan, sikap, dan dukungan keluarga (variabel bebas) dan kepatuhan dalam mengkonsumsi tablet zat besi (variabel terikat). Hasil : Dari 92 ibu hamil trimester II dan III yang masuk dalam populasi penelitian, menunjukkan bahwa ada hubungan yang bermakna antara pendidikan, pengetahuan, dan sikap dengan kepatuhan dalam mengkonsumsi tablet zat besi (p

value pendidikan=0,024 , p value pengetahuan=0,013 , p value sikap=0,004 ). Tidak ada hubungan yang bermakna antara dukungan keluarga dengan kepatuhan dalam mengkonsumsi tablet zat besi (p valuedukungan keluarga=0,564 ). Variabel yang paling berpengaruh terhadap kepatuhan dalam mengkonsumsi tablet zat besi adalah sikap dengan Exp (B) 3,282. Kesimpulan : Dengan sikap yang positif ibu hamil hendaknya lebih memperhatikan kesehatan dirinya dengan mengkonsumsi makanan yang bergizi dan mengkonsumsi tablet Fe sesuai dengan kepatuhan selama hamil. Kata kunci : Kepatuhan, Tablet Zat Besi, Ibu Hamil

x

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan..., Siska Baning Oktania, Fakultas Farmasi UMP, 2014

Page 12: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …repository.ump.ac.id/5579/9/Siska Baning Oktania_JUDUL.pdf · Latar Belakang : Anemia karena defisiensi zat besi merupakan penyebab utama anemia

12

ABSTRACT

SISKA BANING OKTANIA, Determinant Factors on Iron Supplementation Compliance Of Pregnant Women in All Puskesmas of Ex Administrative City’s Purwokerto. Advisor : Indri Hapsari, S. F, M. Si, Apt. and Wahyu Utaminingrum, M.Sc., Apt Introduction: Iron supplementation deficiency is a major cause anemia of pregnant women compared the other nutrients.Currently coping iron anemia is only focused on the provision of iron supplementation (Fe) in pregnant women. One factors of the high iron deficiency anemia because low iron supplementation compliance of pregnant women. Compliance factors to consume the iron tablets such as education, knowledge, attitudes, and family support. Object: This study aims to determine factors which significance effect to iron supplementation compliance of pregnant women in all Puskesmas of Ex Administrative City’s Purwokerto. Method: This study uses an analytical study with a quantitative approach and a cross-sectional design. Methods of analysis data collection are questionnaire and residual drug. The statistical test is used Chi Square test with applied the Statistical Package For Social Sciense (SPSS) Program. Research variables are level of education, level of knowledge, attitudes, and family support (as independent variable) and iron supplementation compliance of pregnant women (as dependent variable). Result: Base on the research provide thatthe 92 pregnant womens in trimester II and III indicate are significant association between education, knowledge, and attitudes to compliance in iron supplementation compliance of pregnant women (p value of every variables are education = 0.024, knowledge = 0.013, attitude = 0.004). But there isn’t significance association for family support (p=0,564). The most influential variables on Iron Supplementation Compliance Of Pregnant Women is the attitude with Exp (B) 3.282 Conclusion: pregnant women should pay more attention to her health by eating nutritious foods and compliance consume iron supplementation tablet. Keyword : Compliance, Iron Tablets, Pregnant Women.

xi

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan..., Siska Baning Oktania, Fakultas Farmasi UMP, 2014

Page 13: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …repository.ump.ac.id/5579/9/Siska Baning Oktania_JUDUL.pdf · Latar Belakang : Anemia karena defisiensi zat besi merupakan penyebab utama anemia

13

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL …………………………………………………….. i

HALAMAN PERSETUJUAN ………………………………………….. ii

HALAMAN PERNYATAAN …………………………………………... iii

HALAMAN KATA PENGANTAR ……………………………………. iv

HALAMAN PERSEMBAHAN ………………………………………… vi

HALAMAN MOTTO …………………………………………………… vii

RIWAYAT HIDUP ……………………………………………………… viii

ABSTRAK ……………………………………………………………….. ix

ABSTRAK ……………………………………………………………….. x

PRAKATA ………………………………………………………………. xi

DAFTAR ISI …………………………………………………………….. xii

DAFTAR TABEL ……………………………………………………….. xiiii

DAFTAR LAMPIRAN …………………………………………………. xiv

BAB I Pendahuluan

A. Latar Belakang Masalah ………………………………………

B. Perumusan Masalah …………………………………………...

C. Tujuan Penelitian ……………………………………………...

D. Manfaat Penelitian …………………………………………….

1

2

3

3

BAB II Tinjauan Pustaka

A. Zat Besi (Fe) ……………………………………………..

1. Pengertian ……………………………………………..

2. Sumber Zat Besi ………………………………………

3. Manfaat Tablet Zat Besi ………………………………

4. Faktor-faktor Yang mempengaruhi Absorbsi Besi …...

5. Kabutuhan Tablet Zat Besi Dalam Kehamilan ……….

6. Dosis dan Cara Pemberian ……………………………

B. Kepatuhan ……………………………………………….

1. Definisi ……………………………………………….

2. Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan ………

4

4

4

4

5

6

7

8

8

9

xii

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan..., Siska Baning Oktania, Fakultas Farmasi UMP, 2014

Page 14: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …repository.ump.ac.id/5579/9/Siska Baning Oktania_JUDUL.pdf · Latar Belakang : Anemia karena defisiensi zat besi merupakan penyebab utama anemia

14

C. Kerangka Konsep ………………………………………..

D. Hipotesis …………………………………………………

13

14

BAB III Metodologi Penelitian

A. Jenis dan Rancangan Penelitian …………………………….

B. Variabel Penelitian………………………………………...

C. Definisi Operasional……………………………………….

D. Lokasi Penelitian …………………………………………..

E. Bahan dan Alat ……………………………………………

F. Cara Penelitian …………………………………………….

1. Tahap Persiapan………………………………………...

2. Tahap Pelaksanaan Penelitian …………………………...

G. Pengolahan Data dan Analisis ……………………………...

H. Etika Penelitian……………………………………………

15

15

15

15

17

17

25

25

26

26

28

BAB IV Hasil dan Pembahasan

A. Gambaran Umum Tempat Penelitian ……………………

B. Hasil Penelitian ………………………………………….

1. Uji Validitas dan Reliabilitas ……………………………

2. Gambaran Karekteristik Respoonden ……………………

3. Deskripsi Pendidikan, Pengetahuan, Sikap, Dukungan

Keluarga dan Kepatuhan Responden …………………….

4. Analisis Hubungan Faktor Pendidikan, Pengetahuan, Sikap

dan Dukungan Keluarga Terhadap Kepatuhan Responden

……………………………………………………………

5. Analisis Multivariat ……………………………………..

29

29

29

31

33

39

47

BAB V Kesimpulan dan Saran

A. Kesimpulan ……………………………………………….

B. Saran ………………………………………………………

49

49

Daftar Pustaka ………………………………………………

Lampiran …………………………………………………….

xiii

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan..., Siska Baning Oktania, Fakultas Farmasi UMP, 2014

Page 15: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …repository.ump.ac.id/5579/9/Siska Baning Oktania_JUDUL.pdf · Latar Belakang : Anemia karena defisiensi zat besi merupakan penyebab utama anemia

15

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 1 Daftar Puskesmas & ibu Hamil …………………………… 18

Tabel 2 Karakteristik Responden…………………………………. 31

Tabel 3 Distribusi Frekuensi Pendidikan…………………………. 33

Tabel 4 Distribusi Frekuensi Pengetahuan………………………... 35

Tabel 5 Distribusi Frekuensi Sikap……………………………….. 36

Tabel 6 Distribusi Frekuensi Dukungan Keluarga………………... 37

Tabel 7 Distribusi Frekuensi Kepatuhan………………………….. 38

Tabel 8 Hubungan Pendidikan dengan Kepatuhan Ibu Hamil …….. 39

Tabel 9 Hubungan Pengatahuan dengan Kepatuhan Ibu Hamil …… 41

Tabel 10 Hubungan Sikap dengan Kepatuhan Ibu Hamil …………... 43

Tabel 11 Hubungan Dukungan Keluarga dengan Kepatuhan Ibu

Hamil……………………………………………………..

45

Tabel 12 Model Akhir Hasil Analisis Multivariat………………….. 47

xiv

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan..., Siska Baning Oktania, Fakultas Farmasi UMP, 2014

Page 16: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …repository.ump.ac.id/5579/9/Siska Baning Oktania_JUDUL.pdf · Latar Belakang : Anemia karena defisiensi zat besi merupakan penyebab utama anemia

16

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Perhitungan Ibu Hamil Puskesmas Eks-Kotatip Purwokerto

Lampiran 2 Informed Consent

Lampiran 3 Data Identitas Responden dan Kuesioner

Lampiran 4 Rekap Data Validasi & Reliabilitas

Lampiran 5 Hasil Uji Validasi

Lampiran 6 Hasil Uji Reliabilitas

Lampiran 7 Rekap Data Hasil Penelitian

Lampiran 8 Rekap Data Hasil Kuesioner Responden

Lampiran 9 Dokumentasi penelitian

Lampiran 10 Hasil Uji Analisis

Lampiran 11 Surat-surat

xv

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan..., Siska Baning Oktania, Fakultas Farmasi UMP, 2014