EFEK ANALGETIKA EKSTRAK ETANOL DAUN KAYU PUTIH ( .efek analgetika ekstrak etanol daun kayu putih
date post
02-Mar-2019Category
Documents
view
219download
2
Embed Size (px)
Transcript of EFEK ANALGETIKA EKSTRAK ETANOL DAUN KAYU PUTIH ( .efek analgetika ekstrak etanol daun kayu putih
EFEK ANALGETIKA EKSTRAK ETANOLDAUN KAYU PUTIH (Melaleuca leucadendron L)
PADA MENCIT JANTAN
SKRIPSI
Oleh:
PRATITA FEBRI SETYO TUHUK 100 020 031
FAKULTAS FARMASIUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
SURAKARTA2008
EFEK ANALGETIKA EKSTRAK ETANOLDAUN KAYU PUTIH (Melaleuca leucadendron L)
PADA MENCIT JANTAN
SKRIPSI
Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat mencapai
derajat Sarjana Farmasi (S. Farm) pada Fakultas Farmasi
Universitas Muhammadiyah Surakarta
di Surakarta
Oleh:
PRATITA FEBRI SETYO TUHUK 100 020 031
FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
SURAKARTA2008
i
PENGESAHAN SKRIPSIBerjudul:
EFEK ANALGETIKA EKSTRAK ETANOLDAUN KAYU PUTIH (Melaleuca leucadendron L)
PADA MENCIT JANTAN
Oleh:PRATITA FEBRI SETYO TUHU
K 100 020 031
Dipertahankan dihadapan Panitia Penguji Makalah skripsiFakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta
Pada tanggal: 11 juli 2008Mengetahui,
Fakultas FarmasiUniversitas Muhammadiyah Surakarta
Dekan
Dra. Nurul Mutmainah, M.Si., Apt
Pembimbing Utama Pembimbing Pendamping
Purwantiningsih, M.Si., Apt Arifah Sri Wahyuni, S.Si., Apt
Penguji:
1. dr. EM Sutrisna, M. Kes _______________
2. Maryati, M.Si, Apt. _______________
3. Purwantiningsih, M.Si., Apt _______________
4. Arifah Sri Wahyuni, S.Si., Apt _______________
ii
HALAMAN PERSEMBAHAN
Dengan Menyebut Nama Allah Swt Yang Maha Pengasih Lagi MahaPenyayang
Dan bersabarlah dalam menunggu ketetapan Tuhanmu, maka sesungguhnyakamu dalam penglihatan Kami, dan bertasbihlah dengan memuji Tuhanmu
ketika kamu bangun dan berdiri(QS. Ath Thuur: 48
Orang yang beriman kepada Allah akan selalu berusaha mencari ilmu danmengembangkannya dan kemudian mempergunakannya untuk mencari kebaikan
dan manfaat bagi dirinya, keluarga dan masyarakat(QS. Al Isra: 85)
Allah Tidak Akan Membebani SeseorangMelainkan Sesuai Kemampuannya
(Q.S. Al-Baqoroh: 286).
Karya kecil ini, kupersembahkanuntuk orang-orang yang selaludihatiku dan aku sayangi, teruntuk: Ibu dan bapak yang tiada habisnya
mendoakan dan mencurahkan kasihsayangnya, pengorbanan kalian tiadapernah terbalaskan
Adikku Ogi, terima kasih perhatian dandukungannya yang menjadi semangatbagiku
Sandra Aristyani Ratnakusuma, thanksfor support, advice and love
Sahabat-sahabatku terimaksih ataskebersamannya selama ini.
Dan ALMAMATERKUSemoga Allah SWT selalumencurahkan Kasih dan Sayang-Nyauntuk kita semua
iii
DEKLARASI
Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat
karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu
Perguruan Tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau
pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara
tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.
Surakarta, Juni 2008
Penyusun
(Pratita Febri Setyo Tuhu)
iv
KATA PENGANTAR
Assalamu alaikum Wr. Wb
Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala
berkah, rahmat serta taufik dan hidayah-Nya, penulis dapat menyelesaikan
penelitian dan penyusunan skripsi dengan judul Efek Analgetika Ekstrak Etanol
Daun Kayu Putih (Melaleuca leucadendron L) Pada Mencit Jantan.
Skripsi ini diajukan untuk memenuhi salah satu syarat mencapai gelar
derajat Sarjana Farmasi (S.Farm) di Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah
Surakarta. Dalam pelaksanaan penelitian dan penyusunan skripsi ini penulis
mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya atas segala bantuan dan
dukungan kepada:
1. Dra. Nurul Mutmainah, M.Si., Apt selaku dekan Fakultas Farmasi
Universitas Muhammadiyah Surakarta.
2. Ibu Purwantiningsih, M.Si., Apt dan Ibu Arifah Sri Wahyuni, S.Si., Apt
selaku pembimbing. Terima kasih atas bimbingan dan nasehat selama
pembuatan skripsi ini hingga terselesaikan dengan baik.
3. Bapak dr. EM Sutrisna, M. Kes dan Ibu Maryati, M. Si, Apt, selaku dosen
penguji. Terima kasih atas kritik dan saran yang telah diberikan kepada
kami.
v
4. Seluruh Dosen Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta
yang telah mendidik dan membimbing penulis selama studi.
5. Kedua orang tuaku, Adib Setyo Tuhu, S.Pd. dan Suwarsih, atas
pengorbanan, dukungan serta doanya selama ini, tiada mampu kubalas kasih
sayangmu kecuali surga yang selalu kupanjatkan kepadaNya, dan adikku
Pramudita Ogi Setyo Tuhu.
6. Sandra Aristyani Ratnakusuma terima kasih buat perhatian, motivasi,
kesabaran serta cinta dan kasih sayangnya.
7. Sahabat-sahabatku, Agus P, S.Farm, Agung R, S.Farm, Supriawan, S.Farm,
Lukman Topik H, Nur Budi S, Agus Purboyo, Takriul Fuad, S.Farm, Sofyan
Zuhri, Sri Wityarko S.Farm, Terimakasih atas waktu, dukungan, perhatian
dan pengertiannya selama ini.
8. Teman-teman kost Gito-gati terima kasih atas kenangan kita bersama.
9. Teman-temanku Endah Aprilia K, Risza U, Anita Setia P, terima kasih atas
dukungannnya selama ini.
10. Teman-teman Farmasi angkatan 2002 terima kasih kebersamaan kita selama
ini.
11. Dan semua pihak yang tidak dapat kami sebutkan satu persatu yang baik
secara langsung maupun tidak langsung ikut membantu jalannya penelitian
dan penyusunan skripsi ini
Penulis menyadari sepenuhnya bahwa skripsi ini masih banyak
kekurangan dan masih jauh dari sempurna, oleh karena itu saran dan masukan
akan senantiasa diterima untuk menjadikan skripsi ini lebih baik, penulis berharap
vi
penelitian ini bisa menjadi acuan dalam penelitian selanjutnya dan bermanfaat
baik untuk penulis, masyarakat pada umumnya serta untuk ilmu pengetahuan.
Wassalamu alaikum Wr. Wb
Surakarta, Juni 2008
Penulis
vii
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL .................................................................................. i
HALAMAN PENGESAHAN ..................................................................... ii
HALAMAN PERSEMBAHAN ................................................................. iii
HALAMAN DEKLARASI ........................................................................ iv
KATA PENGANTAR ................................................................................ v
DAFTAR ISI .............................................................................................. viii
DAFTAR TABEL ....................................................................................... xi
DAFTAR GAMBAR .................................................................................. xiii
DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................... xiv
INTISARI ................................................................................................. xvi
BAB I. PENDAHULUAN
A. Latar Belakang ................................................................... 1
B. Perumusan Masalah ............................................................ 2
C. Tujuan Penelitian ................................................................ 2
D. Tinjauan Pustaka ................................................................ 3
1. Sistematika Tanaman .................................................... 3
2. Obat Tradisional ........................................................... 5
3. Patofisiologi Nyeri ........................................................ 7
4. Analgetika .................................................................... 11
5. Parasetamol .................................................................. 13
6. Asam Asetat ................................................................. 14
viii
7. Penyarian ...................................................................... 15
8. Uji Analgetika .............................................................. 18
E. Keterangan Empiris ............................................................. 21
BAB II. METODE PENELITIAN
A. Rancangan Penelitian .......................................................... 22
B. Definisi Operasional Variabel Penelitian ............................. 22
C. Bahan dan Alat ................................................................... 23
D. Jalannya Penelitian ............................................................. 24
1. Determinasi Tanaman ................................................... 24
2. Penyiapan Bahan dan Pembuatan Serbuk ...................... 24
3. Pembuatan Ekstrak Etanol Daun Kayu Putih ................. 25
4. Penetapan Kadar Air Ekstrak Etanol Daun Kayu Putih . 25
5. Penetapan Dosis Parasetamol ........................................ 25
6. Perhitungan Volume Parasetamol.................................. 26
7. Pembuatan Suspensi CMC Na 1% (b/v) ........................ 26
8. Pembuatan Suspensi Parasetamol 1% (b/v) ................... 26
9. Pembuatan dan Orientasi Asam Asetat .......................... 26
10. Penetapan Dosis Ekstrak Etanol Daun Kayu Pu