dns

7
Tujuan DNS mempermudah user karena user tidak lagi direpotkan untuk mengingat IP address sebuah komputer, cukup host name. Konsistensi yang diberikan Host name. IP address sebuah komputer bisa saja berubah, tapi host name tidak harus berubah. Simple, DNS server mudah untuk dikonfigurasikan (bagi admin). DNS mudah untuk di implementasikan di protocol TCP/IP DNS server mudah untuk di konfigurasikan(Bagi admin) User tidak lagi di repotkan untuk mengingat IP address Alat yang digunakan 2 laptop atau PC Dasar Teori Domain Name System (DNS) adalah suatu sistem yang memungkinkan nama suatu host pada jaringan komputer atau internet ditranslasikan menjadi IP address. Dalam pemberian nama, DNS menggunakan arsitektur hierarki. Atau istilah lainnya yaitu sebuah aplikasi service di internet yang berguna menerjemahkan sebuah domain name ke IP address dan salah satu jenis system yang melayani permintaan pemetaan IP address ke FQPN (Fany Qualified Domain Name) dan dari FQDN ke IP address. DNS biasanya digunakan pada aplikasi yang berhubungan ke internet sererti Web Browser atau e-mail, Dimana DNS membantu memetakan host name sebuah computer ke IP address. Selain digunakan di internet DNS juga dapat di implementasikan ke private network atau internet. o Root-level domain: merupakan tingkat teratas yang ditampilkan sebagai tanda titik (.). o Top level domain: kode kategori organisasi atau negara misalnya: .com untuk dipakai oleh perusahaan; .edu untuk dipakai oleh perguruan tinggi; .gov untuk dipakai oleh badan pemerintahan. Selain itu untuk membedakan pemakaian nama oleh suatu negara dengan negara lain digunakan tanda misalnya .id untuk Indonesia atau .au untuk australia. o Second level domain: merupakan nama untuk organisasi atau perusahaan, misalnya: microsoft.com; yahoo.com, dan lain-lain. Langkah-langkah pembuatan Perancangan Arsitektur

description

jaringan

Transcript of dns

Tujuan DNS mempermudah user karena user tidak lagi direpotkan untuk mengingat IP address sebuah komputer, cukup host name. Konsistensi yang diberikan Host name. IP address sebuah komputer bisa saja berubah, tapi host name tidak harus berubah. Simple, DNS server mudah untuk dikonfigurasikan (bagi admin). DNS mudah untuk di implementasikan di protocol TCP/IP DNS server mudah untuk di konfigurasikan(Bagi admin) User tidak lagi di repotkan untuk mengingat IP address Alat yang digunakan2 laptop atau PC Dasar Teori

Domain Name System (DNS)adalah suatu sistem yang memungkinkan nama suatu host pada jaringan komputer atau internet ditranslasikan menjadi IP address. Dalam pemberian nama, DNS menggunakan arsitektur hierarki.Atau istilah lainnya yaitu sebuah aplikasi service di internet yang berguna menerjemahkan sebuah domain name ke IP address dan salah satu jenis system yang melayani permintaan pemetaan IP address ke FQPN (Fany Qualified Domain Name) dan dari FQDN ke IP address. DNS biasanya digunakan pada aplikasi yang berhubungan ke internet sererti Web Browser atau e-mail, Dimana DNS membantu memetakan host name sebuah computer ke IP address. Selain digunakan di internet DNS juga dapat di implementasikan ke private network atau internet. Root-level domain: merupakan tingkat teratas yang ditampilkan sebagai tanda titik (.). Top level domain: kode kategori organisasi atau negara misalnya: .com untuk dipakai oleh perusahaan; .edu untuk dipakai oleh perguruan tinggi; .gov untuk dipakai oleh badan pemerintahan. Selain itu untuk membedakan pemakaian nama oleh suatu negara dengan negara lain digunakan tanda misalnya .id untuk Indonesia atau .au untuk australia. Second level domain: merupakan nama untuk organisasi atau perusahaan, misalnya:microsoft.com;yahoo.com, dan lain-lain.

Langkah-langkah pembuatan Perancangan Arsitektur

Langkah-langkah konfigurasi

Install paket dns yang diperlukan# apt-get install bind9

Mengedit file /etc/bind/named.conf.local# cd /etc/bind# nano named.conf.local

Isikan sub domain tb-jarkom.net dan 192.in-addr.arpa pada named.conf.local

Keterangan: zone tb-jarkom.net { Awal dari zona lks11.sch.id Segala sesuatu yang berhubungan dengan zona lks11.sch.id harus ditulis di dalam tanda kurung kurawal ( {.....} ). type master; Baris ini untuk primary atau master NS. Jika anda ingin membangun zone 192.in-addr.arpa {Awal dari zona reverse. Merupakan kebalikan network address dari zona tb-jarkom.net Network address lks11.sch.id adalah 192.168.10.9,jika ditulis terbalik menjadi 9.10.168.192. Jika 3 angka didepan dihapusmenjadi 192. Jika ditambahkan in-addr.arpa maka hasilnya menjadi192.in-addr.arpa

Mengedit file db.tb-jarkom.net# nano db.tb-jarkom.net

`Isikan nama sub domain tb-jarkom.net dan mengisikan IP Address 192.168.10.9 untuk mengisi IP Address pada DNS tersebut. Kemudian isikan mail, www, ftp, dns, elearning.NS yaitu name server, MX yaitu Mail Exchanger, dan A yaitu .

Mengedit file db.192# nano db.192

Isikan nama sub domain tb-jarkom.net. dan isikan alamat IP dengan terbalik 9.10.168. Dan isikan Setting file /etc/resolv.conf# nano /etc/resolv.conf

Isikan nameserver client 192.168.10.5

Setting pada /etc/bind/named.conf.default# nano /etc/bind/named.conf.default

Pengujian

Dalam kasus ini, DNS server berhasil di buat dan sukses dijalankan.Untuk mengecek keberhasilan DNS tersebut dengan perintah nslookup

nslookup tb-jarkom.net

nslookup www.tb-jarkom.net

nslookup 192.168.10.9

Kesimpulan