DISadLOKASI PPT

download DISadLOKASI PPT

of 54

description

asdsf

Transcript of DISadLOKASI PPT

Dislokasi

DislokasiHaryo Ganeca WVanessa ModiDislokasiTerlepasnya kompresi jaringan tulang dari kesatuan sendi

Dapat hanya komponen tulangnya saja yang bergeser atau terlepasnya seluruh komponen tulang dari tempat yang seharusnyaHistologiMacam sendiSendi fibrosaSendi kartilaginosaSendi synovial

Tulang rawanTulang rawan hialinTulang rawan elastisTulang rawan fibrosa

JENIS SENDI DAN PERGERAKANNYA

EpidemiologiPaling sering pada sendi bahu

Pria > wanita

Akibat dari cidera olahraga >25%Etiologi dan Faktor ResikoEtiologiCidera olahragaTraumaNon traumatik akibat kelainan kongenital Etiologi dan Faktor ResikoFaktor resikoKemungkinan untuk terjatuhKeturunanKecelakaanManifestasi KlinisMati rasa atau tebalPergerakan terbatasNyeriBengkak atau memarTerdapat deformitasKlasifikasi DislokasiMenurut penyebabnyaKongenitalTraumatikSpontan atau patologik

Klasifikasi DislokasiTipe klinikAkutberulangKlasifikasi DislokasiBerdasarkan daerah anatomisSendi bahu (shoulder joint)Sendi siku (elbow joint)Sendi pergelangan tangan (wrist joint)Sendi pinggang (hip joint)Sendi lutut (knee joint)Sendi pergelangan kaki (ankle joint)Dislokasi Sendi Bahu (Shoulder Joint)

Dislokasi Sendi Bahu (Shoulder Joint)

Dislokasi Sendi Bahu (Shoulder Joint)Dislokasi anteriorSering karena jatuh dengan rotasi ekternal bahuKhas : penderita biasanya menyangga lengan yang cedera pada bagian siku dengan menggunakan tangan sebelahnya.Lengan dalam posisi abduksi ringanNyeri yang sangat.

Traksi pada dislokasi anteriorTeknik Cooper-Milch

Traksi pada dislokasi anteriorTeknik Stimsons

Traksi pada dislokasi anteriorTeknik Hipocrates

Traksi pada dislokasi anteriorTeknik Kocher

Traksi pada dislokasi anteriorTeknik countertraction

Traksi pada dislokasi anteriorTeknik Spaso

Dislokasi Sendi Bahu (Shoulder Joint)Dislokasi posteriorTrauma langsung pada sendi bahu dalam keadaan rotasi interna, serta terjulur atau karena hantaman pada bagian depan bahuiorLengan terletak berotasi internal dan adduksiPenderita merasakan nyeri, dan terdapat penurunan pergerakan dari bahu.

Dislokasi Sendi Bahu (Shoulder Joint)Dislokasi inferiorPosisi lengan atas dalam posisi abduksi, kepala humerus terletak dibawah glenoid, terjepit pada kapsul yang robek, kepala humerus ditarik keluarefek lubang kancing (Button hole effect)

Dislokasi Sendi Siku (Elbow Joint)

Dislokasi Sendi Siku (Elbow Joint)Sering pada orang dewasa90% dislokasi siku, kompleks radioulna bergeser ke posterior atau ke posterolateral, sering bersama-sama deng fraktur pada prosessus tulangBiasanya jatuh pada tangan yang terentang dengan posisi siku dalam ekstensi

Dislokasi Sendi Pergelangan Tangan (Wrist Joint)

Dislokasi Sendi Pergelangan Tangan (Wrist Joint)Banyak terjadi di antara para atlet olahragaPada seseorang yang jatuh dari ketinggian dan pergelangan tangan dalam posisi hiperekstensiBagian distal tulang karpal umumnya berdislokasi dari bagian dorsal ke baris proksimalKlasifikasi MayfieldStage I - dislokasi scapholunate akibat sobekan pada ligamen interoseus scapholunate dan ligamen radiolunateStage II - subluksasi sendi Lunate-capitate yang diakibatkan dari cederanya sendi capitolunate.Stage III - dislokasi sendi Lunate-capitate yang akibat terdapatnya cedera pada ligamen interoseus triquetrolunate Stage IV - dislokasi tulang lunate yang akibat terdapatnya cedera pada ligamen radiolunate bagian dorsal.

Dislokasi Sendi Panggul (Hip Joint)

Dislokasi Sendi Panggul (Hip Joint)Dislokasi panggul dapat terjadi ketika caput femur keluar dari daerah acetabulum (socket) pada pelvisMerupakan jenis dislokasi yang amat serius dan membutuhkan penanganan yang cepat

Dislokasi Sendi Panggul (Hip Joint)Dislokasi panggul dibagi menjadi 3 jenis, yaitu:Dislokasi posteriorDislokasi anteriorDislokasi sentralKlasifikasi EpsteinTipe 1 : Dislokasi superior termasuk pubis dan subspinosa1ATidak terdapat fraktur1BTerdapat fraktur atau impaksi dari caput femur1CTerdapat fraktur dari acetabulum

Tipe 2 : Dislokasi inferior termasuk obturator dan perineal2ATidak terdapat fraktur2BTerdapat fraktur atau impaksi dari caput femur2CTerdapat fraktur acetabulum

Dislokasi Sendi Lutut (Kneecap Joint)Jarang terjadiPaling sering disebabkan oleh robeknya ligamen yang berfungsi untuk menstabilkan dari sendi lutut tersebutPaling sering adalah ligament krusiatumDapat menyebabkan cederanya otot quadriceps

Dislokasi Pergelangan Kaki (Ankle Joint)Suatu kondisi dimana rusaknya dan robeknya jaringan konektif di sekitar pergelangan kaki disertai dengan berubahnya posisi tulang dalam suatu daerah persendianBiasanya terjadi akibat trauma atau terjadi dorongan yang keras terhadap tulang pergelangan sehingga terpisahDislokasi Pergelangan Kaki (Ankle Joint)Mekanisme dari dislokasi ini terjadi sebagai kombinasi dari posisi plantar flexi pada bagian pergelangan kaki namun kaki juga mengalami baik inversi maupun eversi agar dapat menahan bebanSeseorang dengan dislokasi pada pergelangan kakinya biasanya akan merasakan nyeri yang sangat hebat ketika mengalami cedera, dan selanjutnya akan mengalami gangguan aktivitas sehari-hari

DiagnosisAnamnesisPemerikaan fisikLookFeelMoveDiagnosisPemeriksaan penunjangX-RayArteriogramKomplikasiCedera pada sarafCedera pada pembuluh darah sekitarFraktur dislokasiPenatalaksanaanRelokasiImobilisasiDirujukIndikasi OperasiIndikasi untuk dilakukan operasi atau pembedahan diantaranya Pada seseorang dengan dislokasi yang disertai fraktur di daerah sekitar persendianPada dislokasi yang tidak dapat direposisi secara tertutupPada dislokasi yang memilki resiko ketidakstabilan dari sendi berulang, osteonekrosis, serta arthritis pasca trauma

PrognosisPrognosis dislokasi sendi pada umumnya baik apabila tidak terdapat komplikasi lebih lanjut, dimana hal tersebut didukung dengan dilakukannya fisioterapi yang rutin pada daerah persendian tersebut sehingga fungsi dari sendi dapat kembali normal dalam beberapa bulan.

THANK YOU