diare

download diare

of 52

Transcript of diare

  • Menilai status hidrasi

    penilaianABCKeadaan umumBaik, sadar*Gelisah, rewel*Lesu, tdk sadarMata Normal Cekung Sangat cekungAir mataAda Tidak adaTidak adaMulut / LidahBasah Kering Sangat keringRasa hausMinum biasa tidak haus*Haus, ingin minum banyak*Malas minum/ tdk bisa minumTurgor kulitKembali cepat*Kembali lambat*Sangat lambatHasil pemeriksaanTANPA DEHIDRASIDEH. RINGAN-SEDANG1* + 1 td lainDEHIDRASI BERAT1* + 1 td lainTerapi Rencana th/ ARencana th/ BRencana th/ C

    Tanda klinis dehidrasi

    TERAPI A (tanpa dehidrasi)Pengobatan diare di rumah

    Berikan cairan lebih banyak dari biasanyaOralit, cairan RT (air tajin, sup, yogurt, air)

    Berikan makanan cegah kurang giziASI, susu formula yg biasa diberikanSari buah segar (pisang : kalium)Makanan tambahan selama & setelah diare (2 mg) Oralit : 10 cc/kgBB/diare cair

    Rujuk ke Petugas KesehatanBAB cair & sering sekaliMuntah berulang-ulangSangat haus sekaliMakan atau minum sedikitDiare tidak membaik dalam 3 hariDemamTinja berdarah

    TERAPI BDiare dehidrasi ringan-sedangUpaya Rehidrasi Oral (URO)Larutan oralit : 75 ml/kgBB dalam 3 jamSusu formulaASI, air putih (100-200 cc) pada bayi < 6 bulanEvaluasi klinis setelah 3-4 jam th/ A/B/COral (sendok,gelas), pipa nasogastrikPemberian zinc selama 10 hari6 bulan : 1 tablet (20 mg) per hari

    TERAPI CDehidrasi berat cairan parenteral

    * dapat diulangi bila nadi masih lemah

    Berikan oralit setelah 3-4 jam (bayi), 1-2 jam (anak)Evaluasi klinis terapi A/B/C

    Umur Pemberian I 30 ml/kgBB dalam Selanjutnya 70 ml/kgBB dalam Bayi < 12 bulan 1 jam* 5 jamAnak > 12 bulan 0,5 1 jam 2,5 3 jam

    TERAPI CYang perlu diperhatikan Sarana Kesehatan pemberian cairan parenteralPenggunaan pipa nasogastrik

    Rehidrasi dengan pipa nasogastrikOralit 20 ml/kgBB/jam selama 6 jam, pelan-pelan/dripEvaluasi penderita setiap 1-2 jamMuntah, kembung, tidak perbaikan dalam 3 jam IV

    Tatalaksana diareTerapi rehidrasi : oral/parenteral

    Terapi nutrisi

    Terapi antibiotik : atas indikasiTersangka kolera (tetrasiklin)Tersangka disentri (kotrimoksazol,ampisilin)Terbukti amebiasis (metronidazol)Terbukti giardiasis (metronidazol)

    Edukasi orangtua

    Komplikasi DehidrasiGangguan keseimbangan asam basaGangguan sirkulasiGGAHipoglikemiaGangguan giziPrognosis Dengan penggantian cairan yang adekuat, perawatan yang mendukung, dan terapi antimikrobial jika diindikasikan, prognosis diare infeksius hasilnya sangat baik dengan morbiditas dan mortalitas yang minimal. Seperti kebanyakan penyakit,

    Pencegahan Memberikan ASIMemperbaiki makanan pendamping ASIMenggunakan air bersih yang cukupMencuci TanganMenggunakan JambanMembuang tinja bayi yang benarMemberikan imunisasi campak

    Kesimpulan Dari hasil anamnesis, pemeriksaan fisik dan dibantu dengan pemeriksaan laboratorium berupa pemeriksaan darah rutin, diagnosis dari kasus diatas adalah diare akut dengan dehidrasi ringan sedang et causa infeksi virus yang disertai dengan Kurang Energi Protein (KEP) ringan.Pemeriksaan penunjang lain yang dibutuhkan untuk memperkuat diagnosa adalah pemeriksaan/analisa feses karena dapat diketahui pada feses pasien tersebut mikroorganisme apa yang menjadi penyebab diarenya.

    Penatalaksanaan yang diberikan meliputi rehidrasi oral dengan oralit, memberikan ASI dan susu formula lebih sering dari biasanya, memberikan makanan yang biasa dimakan seperti bubur sedikit-sedikit tetapi sering untuk mencegah atau mengembalikan berat badan yang hilang akibat diare serta memperbaiki status gizi pasien, berikan sari buah atau pisang untuk menambah kalium dan pemberian zinc selama 10 hari. Setelah dehidrasi teratasi, berikan terapi untuk KEP ringan. Prognosis pada pasien ini baik selama rehidrasi dan perawatan dilakukan dengan baik.

    Saran Saran yang dapat diberikan pada ibu dalam kasus ini antara lain :Upaya pencegahan terhadap diare lebih baik dibandingkan upaya penanggulangan diare. Oleh sebab itu peran ibu pada kasus diare sangat dominan. Melengkapi status imunisasi anaknya.Memperkenalkan makanan lain selain susu formula dan bubur susu seperti buah-buahan dan nasi tim

    TERIMA KASIH

    **