CPOB-INSPEKSI DIRI 2004

10
INSPEKSI DIRI

Transcript of CPOB-INSPEKSI DIRI 2004

Page 1: CPOB-INSPEKSI DIRI 2004

INSPEKSI DIRI

Page 2: CPOB-INSPEKSI DIRI 2004

INSPEKSI DIRI

Page 3: CPOB-INSPEKSI DIRI 2004

TUJUAN

MELAKUKAN PENILAIAN APAKAH SELURUH ASPEK PRODUKSI DAN PENGENDALIAN MUTU DALAM PABRIK MEMENUHI KETENTUAN CPOB

PROGRAM

PROGRAM DIBUAT DENGAN MEMPERHATIKAN ASPEK :

1. MAMPU MENDETEKSI KELEMAHAN DALAM PELAKSANAAN CPOB DAN MENETAPKAN

TINDAKAN PERBAIKAN ;

2. SARAN PERBAIKAN DAN PELAKSANAAN PERBAIKAN ;

3. PENILAIAN SECARA OBJEKTIF ;

4. DOKUMENTASI

Page 4: CPOB-INSPEKSI DIRI 2004

TIM INSPEKSI DIRI

1. SEKURANG-KURANGNYA TERDIRI DARI 3 ORANG ;

2. MEMPUNYAI PENGETAHUAN TENTANG CPOB DENGAN BAIK

3. BERASAL DARI LINGKUNGAN PEKERJAAN ATAU DARI LUAR

LINGKUNGAN PERUSAHAAN ;

4. INDEPENDENT DAN OBJEKTIF

5. DITETAPKAN OLEH MANAJEMEN ( MANAJER PABRIK ATAU DIREKTUR )

Page 5: CPOB-INSPEKSI DIRI 2004

TIM INSPEKSI DIRI

LANGKAH OPERASIONAL

1. Pembuatan “Daftar Periksa Inspeksi Diri”.

Daftar ini berisi bagian bagian yang harus diperiksa ( target inspeksi ) dan

jadwal pemeriksaan.

2. Pelaksanaan inspeksi.

3. Melakukan diskusi dan memutuskan hasil inspeksi.

4. Melaporkan hasil inspeksi.

5. Memonitor tindak lanjut terhadap bagian kerja yang harus melakukan perbaikan.

Page 6: CPOB-INSPEKSI DIRI 2004

MANAJEMEN

TIM INSPEKSI DIRI

Program

Daftar PeriksaInspeksi Diri

OBJEK / BAGIAN/ UNIT YANG

DIPERIKSAHASIL

PEMERIKSAAN

Diskusi atas Hasil pemeriksaan

L A P O R A N 1. Hasil inspeksi diri2. Penilaian & kesimpulan3. Usul tindakan perbaikan

Perintah tindakan perbaikan

Tembusan : Yang terkait : direktur, manajerproduksi, manajer QC, manajer teknik

Page 7: CPOB-INSPEKSI DIRI 2004

HAL – HAL YANG DIINSPEKSI

1. KARYAWAN ;

2. BANGUNAN ( Termasuk fasilitas untuk karyawan ) ;

3. PENYIMPANAN BAHAN AWAL DAN OBAT JADI ;

4. PERALATAN ;

5. PRODUKSI ;

6. PENGAWASAN MUTU ;

7. DOKUMENTASI ;

8. PERAWATAN GEDUNG DAN PERALATAN

Page 8: CPOB-INSPEKSI DIRI 2004

JENIS CACAT

JENIS CONTOH ______________________________________________________________________________________

1. CACAT KRITIS

Cacat yang sangat mungkin berakibat a. Pencemaran silang bahan / produk ;

penarikan kembali obat dari peredaran b. Salah penandaan ;

atau menimbulkan reaksi fisiologis yang c. Bahan aktif tidak sesuai spesifikasi ;

merugikan konsumen. d. Pembuatan dilakukan menurut prosedur

Cacat tersebut memberi dampak yang yang daluwarsa atau belum disetujui ;

berarti pada kekuatan, identitas, e. Produk steril ditempatkan terbuka di -

keamanan dan kemurnian produk. daerah non – aseptik ;

f. Karyawan yang belum terlatih bekerja di

daerah pengisian steril ;

g. Air murni atau air untuk injeksi tercemar.

Page 9: CPOB-INSPEKSI DIRI 2004

JENIS CACAT

JENIS CONTOH ______________________________________________________________________________________

2. CACAT BERDAMPAK BESAR

Cacat yang dapat mempersingkat masa jual a. Peralatan utama tidak dikalibrasi atau

atau masa pakai produk, tetapi tidak memba- di luar batas kalibrasi ;

hayakan pemakai. b. Pemisahan bahan dalam karantina tidak

memadai ;

c. Evaluasi tidak memadai terhadap proses

produksi yang berada di luar tingkat

pengambilan keputusan ;

d. Penyimpangan dalam proses tidak

didokumentasi dengan benar atau diselidiki ;

e. Operator tidak dilatih atau dibiasakan

dengan Prosedur Tetap ;

f. Perawatan pencegahan pada bagian kritis

dari sistem pengolahan air tidak dilakukan

sesuai jadwal yang telah ditetapkan ;

g. Prosedur Tetap untuk pembersihan

peralatan tidak memadai ;

h. Tidak dilakukan inspeksi terhadap pabrik

penerima kontrak. `

Page 10: CPOB-INSPEKSI DIRI 2004

JENIS CACAT

JENIS CONTOH ______________________________________________________________________________________

3. CACAT BERDAMPAK KECIL

Cacat yang kecil pengaruhnya pada mutu atau a. Ketidaklengkapan pengisian Catatan Bets ;

penggunaan produk. b. Gudang tidak dibersihkan sesuai jadwal ;

c. Permukaan dinding retak ;

d. Koreksi terhadap kesalahan dokumentasi

tidak dilakukan dengan benar ;

e. Seragam kerja tidak dikenakan dengan benar.

f. Pengkajian kembali Prosedur Tetap

terlewat ;

g. Penggunaan pita perekat pada mesin ;

h. Menggunakan larutan dapar yang daluwarsa.