Cover

5

Click here to load reader

description

afsasfasf

Transcript of Cover

Page 1: Cover

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU TERHADAP KEJADIAN DIARE PADA BALITA DI PUSKESMAS

PERAWATAN SUNGAI KUPANG

Pendamping :

dr. N. L. Tobing, M.M

Penulis :

dr. Zakky Hazami

PUSKESMAS PERAWATAN SUNGAI KUPANG, KEC.

KELUMPANG HULU, KOTA BARU, BANJARMASIN

2015

i

Page 2: Cover

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena hanya atas berkat dan

karunia-Nya, penulis dapat menyelesaikan mini project dengan judul “Hubungan Tingkat Pengetahuan Ibu Terhadap Kejadian Diare Pada Balita di Puskesmas

Perawatan Sungai Kupang”. Mini project ini disusun untuk memenuhi syarat dalam menyelesaikan program internship dokter umum.

Keberhasilan penulisan mini project ini tidak terlepas dari bimbingan, bantuan,

dorongan, dan doa yang tidak terukur nilainya dari berbagai pihak. Oleh karena itu, pada

kesempatan ini penulis ingin menyampaikan terima kasih dan penghargaan yang begitu

besar kepada:

1. dr. N.L. Tobing, M.M. selaku dokter pendamping selama mengikuti program

internship atas saran dan kritik yang membangun selama penyelesaian mini

project ini.

2. Kepala Puskesmas Perawatan Sungai Kupang, dokter senior, dan seluruh

pegawai yang telah membantu dalam penyelesaian mini project.

3. Keluarga tercinta yang terus mendoakan dan dengan sabar menanti kepulangan

penulis ke rumah.

4. Teman-teman sekelompok internship, deny, soni, king, fita, dll atas waktu

berbagi stress

5. Pihak-pihak lain yang telah membantu penulis baik secara langsung maupun

tidak langsung selama penyusunan mini project ini.

Penulis menyadari bahwa mini project ini masih memiliki kekurangan. Oleh

karena itu, penulis siap menerima kritik dan saran yang membangun. Kiranya, mini

project ini dapat memberikan manfaat bagi para pembaca.

Kelumpang Hulu, September 2015

Penulis

Page 3: Cover

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU TERHADAP KEJADIAN DIARE PADA BALITA DI PUSKESMAS PERAWATAN SUNGAI

KUPANG

Mini Project

dr. Zakky Hazami

Dengan ini menyatakan bahwa bahwa mini project yang dibuat oleh nama di atas telah diperiksa

dan disetujui sebagai salah satu syarat menyelesaikan program dokter internship.

Kelumpang Hulu, September 2015

Kepala Puskesmas

Heriansyah, SKM, M.M.

19620203 198703 1 014

Dokter Pendamping

dr. Noventius L. Tobing, M.M.

NIP 1966 1117 2006 04 1004