Cara Mengobati Diabetes Secara Alami

6
Cara Mengobati Diabetes Secara Alami Bagaimana Cara Mengobati Diabetes Secara Alami Mengobati diabetes secara alami bisa dengan sayuran dan rempah-rempah yang bisa kita dapatkan secara mudah di sekitar kita, penyakit diabetes atau kencing manis akhir-akhir ini banyak di derita oleh kalangan atas atupun bawah, penyakit ini kebanyakan menjangkit orang dewasa. Sangat disarankan untuk mengobati penyakit diabetes secara alami, kenapa ? ya biasanya pengobatan diabetes secara alami tidak ada efek sampingnya. Cara Mengobati Diabetes Secara Alami Beberapa faktor penyebab penyakit diabetes Banyak faktor penyebab penyakit diabates yang perlu kita ketahui agar kita bisa mencegah penyakit diabetes, sebaiknya hindari seperti : Teh manis Mengkonsumsi teh manis berlebih setiap hari bisa menyebabkan kadar gula dalam darah menjadi naik.

Transcript of Cara Mengobati Diabetes Secara Alami

Page 1: Cara Mengobati Diabetes Secara Alami

Cara Mengobati Diabetes Secara Alami

Bagaimana Cara Mengobati Diabetes Secara AlamiMengobati diabetes secara alami bisa dengan sayuran dan rempah-rempah yang bisa kita dapatkan secara mudah di sekitar kita, penyakit diabetes atau kencing manis akhir-akhir ini banyak di derita oleh kalangan atas atupun bawah, penyakit ini kebanyakan menjangkit orang dewasa. Sangat disarankan untuk mengobati penyakit diabetes secara alami, kenapa ? ya biasanya pengobatan diabetes secara alami tidak ada efek sampingnya.

Cara Mengobati Diabetes Secara Alami

Beberapa faktor penyebab penyakit diabetes

Banyak faktor penyebab penyakit diabates yang perlu kita ketahui agar kita bisa mencegah penyakit diabetes, sebaiknya hindari seperti :

         Teh manisMengkonsumsi teh manis berlebih setiap hari bisa menyebabkan kadar gula dalam darah menjadi naik.

         Kurang olah ragaSering-seringlah berolah raga seperti jalan kaki atau bersepeda agar lemak dalam tubuh kita bisa terbakar usahakan sehabis makan jangn tidur karbohidrat yang menumpuk akan memicu datangnya penyakit diabetes.

         Minuman bersodaJangan terlalu sering minum minuman bersoda karena biasanya minuman ini mengandung pemanis buatan yang akan meningkatkan kadar gula dalam darah.

         Gorengan

Page 2: Cara Mengobati Diabetes Secara Alami

Gorengan ini salah satu pemicu datangnya penyakit diabetes karena mengandung kolesterol tinggi apalagi jajanan ini di beli di pinggir jalan yang minyak buat gorengya saja hitam pekat tandanya sudah berkali-kali di pakai tanpa di ganti selain bisa menyebabkan penyakit kangker ternyata bisa menyebabkan penyakit diabetes juga hati-hatilah mengkonsumsi gorengan. 

         RokokKita semua pastinya sudah tau bahanya yang terkandung di dalam rokok semuanya mengakibatkan penyakit baik yang merokok ataupun yang hanya terkena asapnya, orang yang sering merokok lama-lama juga bisa terkena penyakit diabetes.

Cara mengobati penyakit diabetes secara alami dan aman

Cara mengobati diabetes secara alami dangan sayuran yang sering kita masak atau bisa juga sebagi lalapan dan dengan rempah-rempah yang mungkin sudah ada di kebun dekat rumah

  BuncisSayur buncis yang rasanya enak ini ternyata bisa menurunkan kadar gula dalam darah hingga batas normal karena zat-zat yang terkandung di dalamnya mampu meningkatkan produksi insulin.Insulin adalah suatu hormon yang dihasilkan secara alamiah oleh tubuh kita dari organ tubuh yang dinamakan pankreas yang fungsinya menurunkan kadar gula dalam darah, sebaiknya sering-seringlah mengkonsumsi buncis.

  MengkuduKhasiat mengkudu dapat memperbaiki reseptor insulin yang tidak berfungsi dengan baik caranya ambil 2 buah mengkudu yang sudah matang lalu parut dan peras dengan kain yang bersih dan minumlah sarinya.

  Pare Pare ini berkhasiat untuk memperbaiki sel beta pankreas caranya 200 g pare lalu kita jus dan minum airnya jangan terlalu sering meminumnya karena kalau terlalu sering minum jus pare bisa menyebabkan diare.

  BrotowaliBrotowali berkhasiat menghilangkan rasa sakit dan dapat menurunkan panas caranya ambil 6 cm batang brotowali dan akarnya cuci bersih potong dan rebus dengan air 3 gelas menjadi 2 gelas dan minumlah setelah makan bisa diminum setiap hari kalau masih merasakan sakit dan panasnya belun turun.

  GinsengGinseng ini sudah terkenal dapat meningkatkan stamina khasiat lainnya juga bisa menurunkan kadar gula dalam darah.

  Kayu manisKayu manis selain sebagai bumbu dapur berkhasiat menghambat radikal bebas yang dapat berbahaya bagi ketahanan tubuh usahakan sering menambahkan kayu manis dalam masakan kita sehari-hari.

Page 3: Cara Mengobati Diabetes Secara Alami

Diabetes melitus adalah penyakit yang disebabkan oleh :

Tubuh tidak mampu menggunakan insulin yang telah dihasilkn oleh pankreas, atau Organ pankreas tidak mampu memproduksi hormon insulin dalam jumlah yang cukup

untuk membantu gula masuk kedalam sel – sel darah, ataupun Kedua hal tersebut terjadi didalam tubuh kita sehingga kita terkena penyakit diabetes

melitus

Faktor – faktor yang dapat menyebabkan seseorang menderita diabetes :

Faktor keturunan Obesitas / kegemukan yang biasanya terjadi pada usia 40 tahunan Terjadi kerusakan pada sistem pankreas Tingkat / kadar kolesterol yang tinggi Gaya hidup yang tidak sehat yang kebanyakan mengkonsumsi makanan instant / junk

food Tekanan darah yang tinggi Sering merokok dan stress Terlalu banyak mengkonsumsi karbohidrat

Cara Mengobati Diabetes Secara Alami ~ Penderita diabetes biasanya sering terlihat lemah, lemas dan tidak bertenaga, semua itu karena tubuh kekurangan energi yang disewbabkan oleg terganggunya sistem metabolisme karbohidrat.

Berikut gejala umum yang dirasakan oleh penderita diabetes :

Mudah lapar dan menjadi banyak makan Gampang haus dan banyak minum Banyak buang air kecil terutama pada malam hari

Page 4: Cara Mengobati Diabetes Secara Alami

Jumlah urine yang dikeluarkan lebih banyak Penglihatanh menjadi kabur Sering pusing dan mual Mudah terkena infeksi pada kulit Mudah mengantuk dan mudah lelah Berat badan menurun terus menerus Jika tergores oleh sesuatu benda yang menyebabkan luka, maka luka itu sangat susah

untuk sembuh bahkan bisa menjadi lebih besar Sering merasa kesemutan dan gatal – gatal pada daerah kaki dan tangan Kordinasi gerak anggota tubuh terganggu

Cara Mengobati Diabetes Secara Alami ~ Gejala – gejala tersebut terjadi karena kadar gula darah yang tinggi sehingga menyebabkan ginjal menghasilkan air kemih dengan jumlah yang berlebihan yang bertujuan untuk mengencerkan glukosa / gula sehingga penderita menjadi sering buang air kecil. Dan karena itu penderita jadi banyak minum karena proses tersebut yang menyebabkan rasa haus yang tak terkendali oleh penderita. Akibat proses tersebut pulalah kalori dalam tubuh penderita menjadi berkurang sehingga menyebabkan penurunan pada berat badan penderita dan menyebabkan nafsu makan yang meningkat. Oleh sebab itu untuk para penderita diabetes disarankan untuk bisa mengatur pola makan dan banyak melakukan olahraga, semua itu untuk mempertahankan kadar gula yang normal pada darah

Makanan yang dianjurkan untuk penderita diabetes adalah :

Apel , aprikot dan pir Ikan makarel, sarden dan salmon Labu dan biji rami Sayuran dan bauh – buahan Oat Roti gandum dan ubi jalar Beras merah

Makan tersebut dianjurkan karena dianggap dapat memberikan asupan zat yang sangat dibutuhkan penderita diabetes, tanpa membahayakan kesehatan. Selain jenis makanan, penderita diabetes juga harus memperhatikan porsi makanan dan pola/ jadwal makannya. Dengan memperhatikan ketiga hal tersebut, kemungkinan meningkatnya kadar gula dalam darah dapat diminimalisir.

Pantangan – pantangan makanan untuk penderita diabetes :

Page 5: Cara Mengobati Diabetes Secara Alami

Nasi putih Kentang Pasta putih Saus tomat Roti Pemanis buatan Minuman berenergi Makanan atau minuman yang mengandung kafein Nangka dan durian Makanan yang banyak mengandung gula