Buletin LAZNas Chevron KLO Balikpapan edisi April 2014

5
Edisi Jumadil Tsaniyah 1435 H Ibu Misinah, beliau seorang janda miskin. Beliau menderita penyakit muntaber darah dan butuh penanganan yang serius. Saat team LAZNas bertemu ibu Misinah, beliau sedang dirawat di Rumah Sakit Umum Kanujoso Flamboyan A.22. sedangkan alamat rumah ibu Misinah sendiri di Jalan Manuntung I RT. 14 Sepinggan . Allhamdulilah, dengan dana dari para Muzaki, LAZNas Chevron Klo memberikan bantuan dana sebesar Rp. 1.750.000 kepada ibu Misinah yang insyaallah dapat bermanfaat untuk tambahan biaya pengobatan. Bantuan tersebut diberikan langsung kepada ibu Misinah di Rumah Sakit. Ibu Tamusih, tinggal di Jalan Gunung Mulia RT. 14 Blok B Kecamatan Babulu Darat Kabupaten Kutai Kartanegara. Beliau harus dirawat di Rumah Sakit Umum Kanujoso karena menderita kanker paru- paru . Sesuai amanah dari para muzaki, LAZNas Chevron memberikan bantuan pengobatan untuk Ibu Tamusih sebesar Rp. 1.750.000 yang diterima oleh suami nya dan disaksikkan oleh ibu Tamusih . Semoga bantuan kami dapat bermanfaat . Amien

Transcript of Buletin LAZNas Chevron KLO Balikpapan edisi April 2014

Page 1: Buletin LAZNas Chevron KLO Balikpapan edisi April 2014

EdisiJumadil Tsaniyah 1435 H

Ibu Misinah, beliau seorang janda miskin. Beliaumenderita penyakit muntaber darah dan butuhpenanganan yang serius. Saat team LAZNasbertemu ibu Misinah, beliau sedang dirawat diRumah Sakit Umum Kanujoso Flamboyan A.22.sedangkan alamat rumah ibu Misinah sendiri diJalan Manuntung I RT. 14 Sepinggan .Allhamdulilah, dengan dana dari para Muzaki,LAZNas Chevron Klo memberikan bantuan danasebesar Rp. 1.750.000 kepada ibu Misinah yanginsyaallah dapat bermanfaat untuk tambahan biayapengobatan. Bantuan tersebut diberikan langsungkepada ibu Misinah di Rumah Sakit.

Ibu Tamusih, tinggal di Jalan Gunung Mulia RT. 14Blok B Kecamatan Babulu Darat Kabupaten KutaiKartanegara. Beliau harus dirawat di Rumah SakitUmum Kanujoso karena menderita kanker paru-paru . Sesuai amanah dari para muzaki, LAZNasChevron memberikan bantuan pengobatan untukIbu Tamusih sebesar Rp. 1.750.000 yang diterimaoleh suami nya dan disaksikkan oleh ibu Tamusih .Semoga bantuan kami dapat bermanfaat . Amien

Page 2: Buletin LAZNas Chevron KLO Balikpapan edisi April 2014

Bantuan pengobatan selanjutnya kami berikan kepada Agus Erick yang mengalami Dispepsia dan di rawat di rumah sakit Restu Ibu Balikpapan sudah hampir sebulan . Bantuan diterima oleh ibu dari Agus Erick , di kantor LAZNas KLO. Agus sendiri berusia 32 tahun dan sudah tidak dapat bekerja lagi karena penyakitnya tersebut. Allhamdulilah LAZNas Chevron masih diberikan kesempatan untuk dapat membantu , dengan memberikan bantuan pengobatan sebesar Rp. 1.750.000. Semoga dengan bantuan ini, dapat meringankan biaya pengobatan Agus dan segera diberikan kesembuhan oleh Allah SWT, Amien

Gambar tersebut adalah gambar dari Ibu Mujibabdulrahman yang kami berikan bantuan dana pengobatan karena menderita tumor cairan getah bening di kepala dan sekarang dirawat di ruang ICU Rumah Sakit Kanujoso Djatiwibowo . Mujibabdulrahman adalah guru Tahfiz Alikhwan Pelayaran Balikpapan. Allhamdulilah sesuai amanah dari Muzaki, LAZNas Chevron dapat memberikan bantuan sebesar Rp. 1.750.000 yang diterima langsung oleh Ibu nya di RSUD. Semoga bantuan ini dapat membantu biaya pengobatan nya.

Page 3: Buletin LAZNas Chevron KLO Balikpapan edisi April 2014

Bantuan kami berikan kepada panitia Istiqomah Balikpapan dalam rangka acara kegiatan Islamic Book Fair yang akan dilaksanakan tanggal 25 April 2014. Kami dari LAZNas Chevron KLO memberikan bantuan sebesar Rp. 1.000.000 untuk mendukung acara ini berlangsung. Acara tersebut akan berlangsung di halaman masjid istiqomah pertamina balikpapan yang beralamat di jalan Sport No. 1 Gunung Dubbs . Semoga acara dapat berjalan dengan lancar…

Kami berikan bantuan kepada Yayasan Ibnu Umar yang akan mengadakan Dauroh “ Metode Rasulullah dalam mendidik anak sesuai tahapan usia “ . Bantuan dana untuk acara tersebut kami berikan sebesar Rp. 1.000.000 dan langsung kami berikan dan diterima oleh panitia acara, ibu Shanti Puruhita di kantor LAZNas. Semoga bantuan tersebut dapat membantu acara tersebut.

Page 4: Buletin LAZNas Chevron KLO Balikpapan edisi April 2014

Bantuan pengadaan tandon air kami berikan kepada Mushola Al- Firdaus yang terletak di Jalan Soekarno Hatta Km. 23 Karang Joang . Tandon tersebut diterima langsung oleh Pak Sulaiman, pengurus Mushola. Selain Mushola Al-Firdaus, tandon air juga kami berikan ke warga Kampung Baru Tengah , Jalan Letjend Suprapto RT. 27 Balikpapan Barat yang sedang membuat sumur bor di kampungnya, karena selama ini air bersih yang mereka dapat hanya mengandalkan air hujan. Sehingga untuk membantu warga RT 27, kami berikan 1 buah tandon air berukuran 1200 liter. Total tandon air yang kami berikan ke mustahik adalah sebanyak 2 unit tadon 1200 liter dengan total harga Rp. 2.600.000. semoga bantuan ini dapat bermanfaat….

* Warga Kampung Baru Tengah RT. 27

* Mushola Al- Firdaus

Page 5: Buletin LAZNas Chevron KLO Balikpapan edisi April 2014

Gambar tersebut adalah salah satu tempat – tempat yang mendapat pembagian tempat sampah dari LAZNas Chevron KLO. Program sosial kali ini, LAZNas Chevron membagikan tempat sampah kepada panti-panti asuhan dan pondok pesantren disekitaran Balikpapan. Sebanyak 24 unit tempat sampah yang kami bagikan kepada 24 panti ataupun pondok pesantren. Total dana yang kami keluarkan adalah sebesar Rp. 2.040.000 . Semoga kita semua dapat menjaga kebersihan dilingkungan kita.