Buletin 2011 - Vol 6

12
1 Ir. Jero Wacik dan Dr. Widjajono Partowidagdo Penasehat Pengurus IATMI Pusat 2010- 2012. Pada saat menerima tugas baru ini, Widjajono, lahir di Magelang (1951) adalah Guru Besar dalam bidang Ekonomi dan Pengelolaan Lapangan Migas Fakultas Teknologi Pertambangan dan Peminyakan ITB serta dosen Manajemen dan Analisis Ekonomi Proyek Migas dan Pengelolaan Energi, Sumber Daya Mineral dan Lingkungan pada Departemen Teknik Perminyakan ITB. Selain itu ia duduk sebagai anggota Dewan Energi Nasional (DEN), anggota Menteri ESDM dan Wakil Menteri ESDM. DUA PEJABAT BARU KEMENTERIAN ESDM P engumuman susunan kabinet dan pembantu menteri yang disampaikan Presiden Susilo Bambang Susilo Bambang Susilo Bambang Susilo Bambang Susilo Bambang Yudhoyono Yudhoyono Yudhoyono Yudhoyono Yudhoyono pertengahan November lalu memberi sedikit kejutan bagi kalangan ESDM. Hari itu Presiden mengumumkan penunjukan Ir. Jero Wacik, SE Ir. Jero Wacik, SE Ir. Jero Wacik, SE Ir. Jero Wacik, SE Ir. Jero Wacik, SE sebagai Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) dan Prof. Dr. Ir. Widjajono Prof. Dr. Ir. Widjajono Prof. Dr. Ir. Widjajono Prof. Dr. Ir. Widjajono Prof. Dr. Ir. Widjajono Partowidagdo Partowidagdo Partowidagdo Partowidagdo Partowidagdo sebagai Wakil Menteri. Penunjukan kedua pejabat itu menjawab penantian masyarakat setelah beberapa minggu sebelumnya dihangatkan dengan isyu reshuffle kabinet.  Jero Wacik yang lahir di Singaraja, Bali, 24 April 1949 sebelumnya pada Kabinet Indonesia Bersatu I menjabat Menteri Kebudayaan dan Pariwisata. Sarjana Teknik Mesin dari ITB tahun 1974 dan dari Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia tahun 1983 ini pernah menjadi anggota DPR dan Wakil Sekjen DPP Partai Demokrat. Ia menggantikan menteri yang lama Dr. Darwin Zahedy Saleh Dr. Darwin Zahedy Saleh Dr. Darwin Zahedy Saleh Dr. Darwin Zahedy Saleh Dr. Darwin Zahedy Saleh. Bukan Nama Asing Bukan Nama Asing Bukan Nama Asing Bukan Nama Asing Bukan Nama Asing Pejabat lainnya, Widjajono Partowidagdo yang dilantik sebagai Wakil Menteri, sebenarnya bukanlah nama asing bagi kalangan ESDM, khususnya mereka yang berkecimpung di bidang teknik perminyakan. Apalagi bagi IATMI karena Widjajono adalah anggota Dewan Tim P3M (Pengawasan Peningkatan Produksi Migas) Departemen ESDM periode 2007-2009, anggota Komisi Permasalahan Bangsa Majelis Guru Besar ITB serta menjadi penasehat Asosiasi Perusahaan Migas (Aspermigas) dan Kaukus Migas Nasional. Gelar sarjana Teknik Perminyakan diperolehnya dari Teknik Perminyakan ITB pada tahun 1975. Ia kemudian meraih gelar MSc dalam bidang Petroleum Engineering, MSc dalam bidang Operation Research dan MA dalam bidang Economics dan gelar PhD di University of Southern California.*** sumber: google.com PEGOLF IATMI PEREBUTKAN PIALA MENTERI ESDM IATMI Pusat pada 18 Desember 2011 menyelenggarakan "IATMI Year End Golf Tournament 2011". Berlangsung di lapangan golf Permata Sentul, Bogor, pertandingan yang juga bertujuan sebagai perkenalan dengan Menteri ESDM Jero Wacik itu diikuti oleh 159 pegolf dari lingkungan migas. Piala Menteri ESDM RI berhasil direbut oleh Ismed Arifin.

description

IATMI

Transcript of Buletin 2011 - Vol 6

  • 1Ir. Jero Wacik dan Dr. Widjajono Partowidagdo

    Penasehat Pengurus IATMI Pusat 2010-2012.

    Pada saat menerima tugas baru ini,Widjajono, lahir di Magelang (1951)adalah Guru Besar dalam bidangEkonomi dan Pengelolaan LapanganMigas Fakultas Teknologi Pertambangandan Peminyakan ITB serta dosenManajemen dan Analisis Ekonomi ProyekMigas dan Pengelolaan Energi, SumberDaya Mineral dan Lingkungan padaDepartemen Teknik Perminyakan ITB.

    Selain itu ia duduk sebagai anggotaDewan Energi Nasional (DEN), anggota

    Menteri ESDM dan Wakil Menteri ESDM.

    DUA PEJABAT BARU KEMENTERIAN ESDM

    Pengumuman susunan kabinet danpembantu menteri yang disampaikanPresiden Susilo BambangSusilo BambangSusilo BambangSusilo BambangSusilo BambangYudhoyonoYudhoyonoYudhoyonoYudhoyonoYudhoyono pertengahan Novemberlalu memberi sedikit kejutan bagikalangan ESDM.

    Hari itu Presiden mengumumkanpenunjukan Ir. Jero Wacik, SEIr. Jero Wacik, SEIr. Jero Wacik, SEIr. Jero Wacik, SEIr. Jero Wacik, SE sebagaiMenteri Energi dan Sumber Daya Mineral(ESDM) dan Prof. Dr. Ir. WidjajonoProf. Dr. Ir. WidjajonoProf. Dr. Ir. WidjajonoProf. Dr. Ir. WidjajonoProf. Dr. Ir. WidjajonoPartowidagdoPartowidagdoPartowidagdoPartowidagdoPartowidagdo sebagai Wakil Menteri.Penunjukan kedua pejabat itu menjawabpenantian masyarakat setelah beberapaminggu sebelumnya dihangatkandengan isyu reshuffle kabinet.

    Jero Wacik yang lahir di Singaraja, Bali,24 April 1949 sebelumnya pada KabinetIndonesia Bersatu I menjabat MenteriKebudayaan dan Pariwisata. SarjanaTeknik Mesin dari ITB tahun 1974 dandari Fakultas Ekonomi UniversitasIndonesia tahun 1983 ini pernah menjadianggota DPR dan Wakil Sekjen DPP PartaiDemokrat. Ia menggantikan menteriyang lama Dr. Darwin Zahedy SalehDr. Darwin Zahedy SalehDr. Darwin Zahedy SalehDr. Darwin Zahedy SalehDr. Darwin Zahedy Saleh.

    Bukan Nama AsingBukan Nama AsingBukan Nama AsingBukan Nama AsingBukan Nama Asing

    Pejabat lainnya, Widjajono Partowidagdoyang dilantik sebagai Wakil Menteri,sebenarnya bukanlah nama asing bagikalangan ESDM, khususnya mereka yangberkecimpung di bidang teknikperminyakan. Apalagi bagi IATMI karenaWidjajono adalah anggota Dewan

    Tim P3M (Pengawasan PeningkatanProduksi Migas) Departemen ESDMperiode 2007-2009, anggota KomisiPermasalahan Bangsa Majelis Guru BesarITB serta menjadi penasehat AsosiasiPerusahaan Migas (Aspermigas) danKaukus Migas Nasional.

    Gelar sarjana Teknik Perminyakandiperolehnya dari Teknik PerminyakanITB pada tahun 1975. Ia kemudianmeraih gelar MSc dalam bidangPetroleum Engineering, MSc dalambidang Operation Research dan MAdalam bidang Economics dan gelar PhDdi University of Southern California.***

    sumber: google.com

    PEGOLF IATMI PEREBUTKANPIALA MENTERI ESDM

    IATMI Pusat pada 18 Desember 2011 menyelenggarakan "IATMI Year End Golf Tournament 2011". Berlangsung di lapangan golf PermataSentul, Bogor, pertandingan yang juga bertujuan sebagai perkenalan dengan Menteri ESDM Jero Wacik itu diikuti oleh 159 pegolf darilingkungan migas. Piala Menteri ESDM RI berhasil direbut oleh Ismed Arifin.

  • 2Minggu ketiga November lalu IATMIbekerjasama dengan Badan KejuruanKimia Persatuan Insinyur Indonesia(BKPII) menyelenggarakan diskusi paneldan seminar di Jakarta. Topik yangdibahas adalah Peran Teknologi IOR(Improved Oil Recovery) untukPeningkatan Produksi Migas Nasional.

    Acara itu dihadiri oleh lebih 300 peserta,dibuka oleh Dirjen Migas mewakiliMenteri ESDM dan ditutup oleh WakilMenteri ESDM Widjajono Widjajono Widjajono Widjajono WidjajonoPartowidagdoPartowidagdoPartowidagdoPartowidagdoPartowidagdo. Ini merupakanpenampilan pertama Widjajono dilingkungan para pemain industri migassejak dilantik untuk jabatan barunya.

    Butuh DukunganButuh DukunganButuh DukunganButuh DukunganButuh Dukungan

    Menurut data Ditjen Migas (2011)cadangan minyak bumi Indonesia saatini sebesar 7,99 milyar barel. Denganproduksi rata-rata 346 juta barel pertahun diperkirakan aktivitas produksimasih dapat berlangsung selama 23tahun. Sementara itu cadangan gassebesar 159,64 TSCF dengan produksirata-rata 2,95 TSCF per tahundiperkirakan akan bertahan selama 55tahun. Pemerintah telah mengeluarkanberbagai kebijakan untuk mem-pertahankan atau bahkan meningkatkankapasitas produksi migas. Namundibutuhkan dukungan para stakeholdermigas di Indonesia untuk meningkatkanaktivitas eksplorasi. Seminar inibertujuan menjadi pemicu peningkatanproduksi migas nasional.

    Sebagai pembicara kunci tampil DirjenMigas Dr. Evita LegowoDr. Evita LegowoDr. Evita LegowoDr. Evita LegowoDr. Evita Legowo dan KepalaBPMIGAS R. PriyonoR. PriyonoR. PriyonoR. PriyonoR. Priyono. Pada Sesi I pagihari dengan moderator anggota IATMIDarmawan SamsuDarmawan SamsuDarmawan SamsuDarmawan SamsuDarmawan Samsu, tampil sebagaipanelis Ditjen Basis Industri ManufakturKementerian Perindustrian diwakili olehPanggah Susanto, Panggah Susanto, Panggah Susanto, Panggah Susanto, Panggah Susanto, DeputiPerencanaan BPMIGAS HaposanHaposanHaposanHaposanHaposanNapitupulu, Napitupulu, Napitupulu, Napitupulu, Napitupulu, Direktur Pertamina HuluM. Husen M. Husen M. Husen M. Husen M. Husen dan Rektor UniversitasGadjah Mada diwakili oleh ProfProfProfProfProfSu ryopra tomo.Su ryopra tomo.Su ryopra tomo.Su ryopra tomo.Su ryopra tomo.

    Pada acara makan siang diisi presentasiteknis dari MAERSK. Sesi II siang haridengan moderator Yanto SianiparYanto SianiparYanto SianiparYanto SianiparYanto Sianipar,dengan panelis Direktur Utama

    MENINGKATKAN INDUSTRI MIGAS MELALUI IOR

    Para peserta diskusi panel dan seminar IOR/EOR.

    Schlumberger Oilfield Service IndonesiaAhmad YuniartoAhmad YuniartoAhmad YuniartoAhmad YuniartoAhmad Yuniarto dan Direktur & ChiefOperation Officer E&P PT Medco EnergiInternasional Frila Berlini Yamani,Frila Berlini Yamani,Frila Berlini Yamani,Frila Berlini Yamani,Frila Berlini Yamani,Direktur EP Ditjen Migas Eddy Eddy Eddy Eddy EddyHermantoro Hermantoro Hermantoro Hermantoro Hermantoro dan peneliti LemigasBambang Widarsono.Bambang Widarsono.Bambang Widarsono.Bambang Widarsono.Bambang Widarsono.

    Dalam acara hari itu juga para panelissecara terbuka melakukan sharing bestpractice dan success stories dalampelaksanaan teknologi IOR berdasarkanpengalaman masing-masing.Diharapkan diskusi panel ini membukapeluang bagi para pelaku bisnis migasnasional untuk lebih berperan dalammendukung kebijakan pemerintahmeningkatkan ekplorasi.***

    Edi Rahmatdi Rahmatdi Rahmatdi Rahmatdi Rahmat, profesional TeknikPerminyakan lulusan ITB, terpilih sebagaiketua baru IATMI Chapter Kuwait. Ia akanmemimpin organisasi IATMI di negaraTimur Tengah itu selama periode 2011-2013.

    Pengumuman ketua terpilihnya baru inidisampaikan oleh Tim FormaturPemilihan Pengurus setelah melakukanproses pemilihan melalui voting onlinepada tanggal 28-29 November 2011.Pemilihan diikuti oleh dua kandidat yaituEdi Rahmat dan calon petahana ChairulChairulChairulChairulChairulDaniDaniDaniDaniDani yang menjabat ketua dalamperiode 2009-2011. Masing-masing

    EDI RAHMAT, KETUA IATMI KOMISARIAT KUWAIT

  • 3Bagi Salis AprilianSalis AprilianSalis AprilianSalis AprilianSalis Aprilian, berkunjung kekampus ITB bukanlah hal baru. SebagaiKetua Umum IATMI Pusat atau sebagaipejabat tinggi PT Pertamina berbagaitugas sering membawanya ke fakultastempat ia pernah menuntut ilmu. Tapiapa yang dilakukannya pertengahanNovember lalu agak berbeda.

    Hari itu Ketua Umum IATMI ini hadir dikampus untuk acara khusus yaituAlumni Meet and Share yangdiselenggarakan IATMI Seksi Mahasiswa(SM) ITB. Tujuan acara itu adalahmenjalin silaturahmi antara IATMI Pusatdengan IATMI ITB sekaligus menjalinhubungan para alumni dengan almamaternya serta berbagi ilmu sertapengalaman. Selain mahasiswa hadirpula Kepala Program Studi PerminyakanITB Dr. Utjok WR SiagianDr. Utjok WR SiagianDr. Utjok WR SiagianDr. Utjok WR SiagianDr. Utjok WR Siagian serta

    beberapa orang dosen teknikperminyakan dan anggota pengurusIATMI.

    Sukses di DuniaSukses di DuniaSukses di DuniaSukses di DuniaSukses di Dunia

    Begitu duduk di depan para hadirin, Salislangsung didaulat untuk menceritakankehidupannya sebagai mahasiswa. Tentusaja sangat menarik mendengarkanperjalanan seorang yang kini suksesmencapai jabatan presiden direktur.

    Sejak mahasiswa ternyata Salis tidakhanya berkutat di antara kelas dan diktatakademik. Selain menjadi asistenbeberapa mata kuliah, ia juga mengisikehidupan mahasiswanya denganaktivitas non akademik sepertiberorganisasi, bermain, dan mengelolaMajalah Tembok. Dalam sesi berikutnya

    k e t i k ab e r b i c a r adengan topikKemarin danEsok adalahHari Ini, lebihrinci Salismemberikankiat suksesy a n gmembawanyap a d ak e d u d u k a nsekarang. Iamenjelaskanfalsafah IngNgarso SungTulodo dari Ki

    Hajar Dewantara yang menginspirasinya.Ia juga memberikan tips bagaimanasukses dalam belajar dan berkarir.

    Namun kepada para mahasiswa yanghadir Salis mengingatkan. Sukses didunia hanyalah semu, katanya. MenurutSalis, jabatan, harta dan materi hanyalahamanah yang nantinya harus bisadipertanggungjawabkan kepada Tuhan.

    Ceramah ini sangat berkesan bagimereka yang hadir terlihat dari minathadirin untuk bertanya. Di akhir acara,Salis Aprilian menerima plakat dansertifikat dari Prodi Teknik Perminyakan,IATMI SM ITB dan Himpunan MahasiswaTeknik Perminyakan (HMTM) ITB. Paramahasiswa pun mendapat pengetahuanyang sangat berharga bagi perjalananhidup mereka kelak.***

    PAK SALIS GOES TO CAMPUS

    tampil berkampanye denganmenampilkan visi masing-masing. EdiRahmat mengusung visi EnhancingProfessional Organization withRespected and Trusted sedangkanChairul Dani menyodorkan To EnhanceProfessionalism of IATMI KuwaitMembers and Promote IATMI Kuwait toBecome Wider Not Only (O&G)Professional Organization.

    Pemilu kali ini sedikit terlambatdiselenggarakan, namun penundaan itutidak mengurangi semangat paraanggota untuk memilih. Dari jumlahanggota sebanyak 33 orang, yang ikut

    memberikan hak suaranya berjumlah 27orang (82%).

    Selama proses pemilu, Tim Formaturyang diketuai oleh Rinaldi, secara aktifmenghubungi anggota melalui sms,email, fb maupun telepon. Perhitunganakhir mencatat hasil perolehan 17 suarauntuk Edi Rahmat dan 10 suara untukChairul Dani.

    Kedua kandidat saat ini bekerja padaperusahaan yang sama, Kuwait OilCompany (KOC). Edi Rahmat mulaibekerja di KOC sejak April 2010.Sebelumnya ia pernah berkarya di

    Chevron Pacific Indonesia di Duri danVico. Sementara Chairul Dani, lulusanUniversitas Trisakti, yang kini adalahSenior PE at FD & NK bekerja di KOC sejak2007 setelah berkarir di Gulf Resources,Conoco Philips dan Star Energy.

    Ketua Tim Formatur Rinaldimengucapkan terimakasih kepadaChairul Dani yang telah memimpin IATMIKuwait dengan baik, serta juga kepadaseluruh anggota atas partisipasi mereka.Proses serah terima jabatan akandibicarakan dan diumumkan dalamwaktu dekat. Kini mari kita sama-samadukung ketua yang baru, ujarnya.***

    Salis Aprilian bersama seksi mahasiswa (SM) ITB.

  • 4Setahun waktu telah berlalu. Berarti setahunpula usia masa kepengurusan IATMI Pusat2010-2012. Untuk mengetahui perkembanganterakhir organisasi ini, termasuk pengalamansetahun dan rencana untuk tahun berikutnya,BI mewawancarai Sekjen Tri Atmaja SugengRiyadi. Berikut rangkumannya:

    Buletin IATMI : Dengan berlalunya waktusetahun, kesan dan pelajaran apa yang bisadiambil dari segi jalannya roda organisasi?

    Tri Atmaja : Banyak pelajaran yang kami terimaterutama bagaimana menumbuhkan ide,menyiapkan pelaksanaannya, koordinasi danbagaimana semua tim bisa bergerakmencapainya. Juga bagaimana mengelolakeuangan sehingga bisa mendukungpelaksanaannya. Peran Sekretariat sebagaikepanjangan tangan pengurus sangatdiperlukan dalam menindak-lanjuti hasil-hasilrapat menjadi aktivitas sehari-hari. Selain ituteamwork sangat terbina dengan baik, salingrespek dan bahu membahu. Semua bekerjadengan ikhlas dan sadar bahwa IATMI adalahorganisasi profesi. Yang masih harusditingkatkan adalah disiplin, perencanaan dandokumentasi administrasi yang, baik sebagaibagian dari tata kelola organisasi yang baik.

    Berapa jumlah anggota yang tercatat sekarang?

    Jumlah anggota sekarang sekitar 5500-ananggota dan dengan bertambahnya SM tentuada tambahan anggota. Tambahan anggotayang banyak dari mahasiswa. Pembenahankeanggotaan ini ada kendala minimnya datayang diterima Sekretariat, misalnya adaanggota yang pindah atau mendaftar dengannama berbeda. Kadang anggota juga lupaapakah sudah membayar iuran. Kami selalumengadakan perbaikan sistem pengelolaannyadan tentu bisa lebih baik jika dibantu anggotadengan mengecek data keanggotaannya keSekretariat atau melalui website atau email.

    Bagaimana kordinasi dengan Komisariat ?

    Dalam kepengurusan ada Pak YudhiHerlambang yang berhubungan langsungdengan komisariat-komisariat. Beliaumengatur pertemuan pengurus denganpengurus komisariat dan melaporkanperkembangan komisariat. Pengurus Pusatsudah melakukan kunjungan ke beberapakomisariat dari delapan di dalam negeri danempat di luar negeri. Selain itu ada sembilanSeksi Mahasiswa (SM) yaitu Trisakti, UI, ITB,UPN, Undip, STT Migas Balikpapan, Unsri danAkamigas Palembang.

    Bagaimana pembinaan kegiatan mahasiswayang telah dilakukan selama ini?

    IATMI HARUS HIDUP DALAM KONDISILINGKUNGAN YANG BERUBAH

    Jujur, kami kewalahan melayani mahasiswakarena hampir tiap bulan mereka mengadakankegiatan. Mahasiswa yang terwadahi dalam SMjuga terwadahi dalam web IATMI . Bahkan kitalihat sekarang Buletin IATMI juga dilengkapidengan Barrel yang merangkum kegiatanmahasiswa. Ke depan juga sedang digarappenerbitan buku-buku perminyakan yang bisadipakai sebagai buku kuliah mahasiswa. Bukuini nanti akan disumbangkan kepadamahasiswa. Di sini dukungan BPMIGAS dan KKKSsangat luar biasa.

    IATMI banyak menyelenggarakan kegiatanbesar selama tahun 2011 seperti INDOQHSEE,APOGCE dan lain-lain. Apakah Pengurus melihatsemua hasil kegiatan sesuai dengan harapan ?

    Sejak tiga bulan pertama, Pengurus sudahmencanangkan target kegiatan dalam 100 haripertama. Kegiatan Seksi Mahasiswa (SM),kordinasi dengan Komisariat mendominasiprogram-program itu. Kita me-nyelenggarakan guest lecture, sharingknowledge dilakukan di hampir semua SM.Kita juga menyelenggarakan IndoQHSSE danterakhir kita ikut dalam APOGCE bekerjasamadengan SPE. Dalam kegiatan sport rutintahunan ada turnamen golf Piala KepalaBPMIGAS. Akhir tahun ini ada turnamen golfPiala Menteri ESDM. IATMI juga memberikannaskah akademik RUU Migas ke DPR,memberikan sumbangan ke Migas untukpengajuan naskah standar perhitungancadangan untuk diajukan menjadi StandarNasional.

    Dalam pertemuan dengan para sesepuh dansenior, mereka banyak memberi masukan apayang sebaiknya dilakukan IATMI. Misalnya,sebagai profesional untuk berbicara lebihlantang. Apakah itu dijalankan dan bagaimanapelaksanaannya?

    Nah, ini dia yang menarik. Berbicara lantangtentunya harus memberi solusi berdasarkanprofesi. Menurut saya, sarana sharingmustinya bisa menjadi sarana mendapatkanrekomendasi terbaik dari sudut profesi.Memang sarana sharing belum banyakterealisasi. Adanya komunikasi dengan sesepuhbermanfaat banyak. Untuk menghindari adanyapro dan kontra, lebih bijak jika yang mewakiliIATMI berbicara kepada publik adalahPengurus yang diberi kewenangan. Dalam halini ketua umum sebagai single point yangpaling baik. Dalam banyak event sering kitamerangkul media untuk meliput danmelakukan wawancara.

    Dari sisi ilmu teknik perminyakan adakah hal,baik teori atau praktek yang bisa dibagi olehpara praktisi anggota IATMI?

    Wawancara dengan Sekjen IATMI Pusat Tri Atmaja Sugeng Riyadi

    Saya sendiri masuk ke industri migas denganbasis kompetensi sebagai petroleum engineer.Di IATMI saya banyak belajar dan meningkatkankemampuan saya dengan sharing denganrekan pengurus lainnya dan para senior.Apalagi sekarang bukan hanya pemikiran textbook tetapi banyak hal berkembang karenacara berfikir out of the box. Misalnya, shalehydrocarbon. Dulu itu dianggap bukanreservoir, tetapi dengan kemajuan teknologidan kebutuhan pasar, nyatanya sekarang shalegas sudah dikembangkan secara ekonomis dinegara-negara Kanada, Amerika dan Australia.Dari sudut drilling juga demikian. Ternyatabukan hanya tanpa kendala di operasipengeboran, tetapi cabotage juga menjadimasalah besar.

    Sekarang juga faktor public affairs menjadipenting dalam operasional industri migas,misalnya pembebasan lahan, CSR perusahaanterutama dalam membina danmengembangkan lingkungan sekitar daerahoperasi. Semua itu bisa didapat dalam kegiatansharing di antara anggota. Bagi saya dalamkesempatan apapun, bentuk share adalahuntuk menambah wawasan dan mungkin,kompetensi.

    Sekarang banyak pergantian pejabat danreorganisasi di Kementerian ESDM atauBPMIGAS. Apakah pergantian itu berpengaruhberhadap IATMI? Bagaimana sebenarnyahubungan IATMI dengan lembaga-lembagatersebut ?

    Sesuai arahan Ketua Umum, tiga pilar dalamindustri migas harus terjalin yaitu pilarakademi, birokrasi dan praktisi. Setiap pilarberdiri independen tanpa salingmempengaruhi. Rasanya pergantian pejabatadalah hal yang wajar dalam siklus kehidupan.Berpengaruh atau tidaknya tergantung pejabattersebut berkenan untuk menyediakan waktubagi IATMI. Selama ini tidak ada masalah dansetiap pergantian pejabat kami juga mintacourtesy call untuk menghadap. Rasanyakerjasama dengan semua lembaga itu enak.

    Bagaimana langkah IATMI ke depan ?

    Sebagai organisasi independen, keberlanjutanorganisasi sangat penting. IATMI harus bisahidup dan struggle dalam kondisi lingkunganyang berubah. Kami, Pengurus juga harusmemikirkan bagaimana supaya IATMI terusberkembang dalam kompetisi denganorganisasi profesi yang lain. Organisasi inisudah sewajarnya juga dikelola sebagai suatuorganisasi modern yang menuntut efisiensi,efektivitas dan memenuhi tata kelola yang baiksehingga IATMI mempunyai reputasi sebagaiorganisasi profesi.***

  • 5Ruang Ballroom Hotel Le Meridien malam14 Desember itu penuh sesak. Semua matatertuju ke atas pentas. Di situ duduk enamsrikandi migas, perempuan yang suksesmeniti karir di bidang migas. Acara dalambentuk diskusi panel ini diselenggarakan olehIATMI Pusat dalam rangka menyambut HariIbu yang jatuh pada 22 Desember 2011.

    Para srikandi itu adalah Dirjen Migas EvitaEvitaEvitaEvitaEvitaLegowoLegowoLegowoLegowoLegowo, Dirut Pertamina KarenKarenKarenKarenKarenAgustiawanAgustiawanAgustiawanAgustiawanAgustiawan, CEO dan General ManagerSantos Indonesia Marjoli jn Wayong,Marjoli jn Wayong,Marjoli jn Wayong,Marjoli jn Wayong,Marjoli jn Wayong,Direktur dan Chief Operation Officer MedcoFrila Berlini Yaman,Frila Berlini Yaman,Frila Berlini Yaman,Frila Berlini Yaman,Frila Berlini Yaman, Wakil RektorUniversitas Trisakti Asri NugrahatiAsri NugrahatiAsri NugrahatiAsri NugrahatiAsri Nugrahati sertaPenasehat dan Staf Ahli Kepala BPMIGASCornelia OentartiCornelia OentartiCornelia OentartiCornelia OentartiCornelia Oentarti.

    Satu-satunya ArjunaSatu-satunya ArjunaSatu-satunya ArjunaSatu-satunya ArjunaSatu-satunya Arjuna

    Tidak mudah menjadi wanita karir diIndonesia, kata Ketua Umum IATMI PusatSalis Aprilian Salis Aprilian Salis Aprilian Salis Aprilian Salis Aprilian ketika menyampaikan katasambutan. Karena itu, mari kita galipengalaman para Srikandi ini bagaimanamereka membagi waktu dan energi, katanya.

    Dipenuhi oleh kebanyakan hadirin perempuan,acara itu berjalan menarik. Sebagai satu-satunya arjuna yang bertindak sebagaimoderator, Wakil Menteri WidjajonoWidjajonoWidjajonoWidjajonoWidjajonoPartowidagdoPartowidagdoPartowidagdoPartowidagdoPartowidagdo berhasil mengorek berbagaiinformasi dan pengalaman hidup yang menarikdari para panelis.

    Moderator membuka diskusi denganpertanyaan, Kalau di belakang pria yang hebatada wanita yang hebat, apakah demikian pulasebaliknya ? Secara bergiliran para srikandipun bertutur terus terang.

    KISAH PARA SRIKANDI MIGAS

    Tanpa pengertian suami saya tak akan sukses,kata Evita Legowo, lulusan Teknik Kimia ITB1979 yang memulai karir di Lemigas itu. Danrekan srikandi lainnya sepakat bahwa faktordukungan keluarga adalah yang paling utama.Tentu saja, karena hampir semua tokoh inimempunyai pengalaman bekerja tak kenalwaktu yang membutuhkan pengertian seluruhanggota keluarga. Sebagai pimpinan puncakPT Pertamina tak jarang Karen Agustiawansudah meninggalkan rumah pada pukul 05.30dan pulang ketika anak-anaknya sudah tidur.Saya sering pulang rapat hingga pukul 01.00malam, tutur Frila Yaman, alumni TeknikKimia ITB 1981, menambahkan.

    Pulang larut, perjalanan dinas berhari-hari,atau berbagai persoalan mulai dari produksinasional hingga masalah tetek bengek dikantor tentu memberi beban pikiran yangberat untuk dibawa pulang ke rumah. Biasanyasaya tak mau lagi ada pillow talk. Di kamartidur tak ada lagi pembicaraan soal pekerjaan,cerita Karen Setiawan, lulusan Teknik FisikaITB 1980 itu.

    Bagi mereka soal pekerjaan di dunia maskulinyang kadang bertentangan dengan kodratwanita pun bukan masalah lagi. Dunia sudahmakin luas, kata Marjolijn Wayong. Kita semuasudah menyadari tantangan sejak awal, ujarlulusan ITB Teknik Perminyakan 1981 ini pula.Pengalamanberkarir sebagai productionengineer di lapangan offshore, memanjatmenara dan bergelut dalam pekerjaan denganrekan pria, sudah lama dilakoninya. Hal serupadialami oleh Asri Nugrahati, alumni TP ITB1981. Sambil berkarir dalam industri iaberkecimpung sebagai dosen. Sukadukamendidik mahasiswa membutuhkan kesabarandan pengorbanan, katanya.

    Kesibukan kerja memang harus dinikmatiseperti kata Cornelia Oentarti. LulusanPsikologi Unpad yang mengawali karirnyasebagai PNS pada Departemen Dalam Negeriia banyak berhubungan dengan masyarakat didaerah. Masalah-masalah seperti tumpangtindih lahan, sengketa kepemilikan tanah danurusan pajak yang memusingkan kepaladilahapnya dengan sabar.

    Bahasa HatiBahasa HatiBahasa HatiBahasa HatiBahasa Hati

    Acara semakin hidup ketika dibuka kesempatantanya-jawab. Berbagai pertanyaan muncul dariwanita karir dan mahasiswa, terutamamengenai bagaimana membagi waktu,mengurus anak dan menjalankan tugas-tugasrumah tangga.

    Menurut Karen, dalam memimpin, perempuanmemiliki kelebihan dibandingkan pria.Kelebihan kami adalah bahasa hati, katanya.Dengan bahasa hati, kami bisa memimpindengan bijaksana, lanjutnya pula.Kepadakaryawan yang sudah memiliki anak, Karenberpesan, Sebagai orangtua berilahkesempatan yang sama kepada anak laki atauperempuan.

    Perempuan-perempuan pekerja migas yangtelah mengorbankan tenaga, pikiran, bebanpsikologi meninggalkan keluarga dan laintidaklah melupakan kodratnya sebagaiperempuan. Perempuan bisa mengubah dunia.Tapi kami tak akan melupakan kodrat kami ,kata Bu Cornelia.

    Acara semarak itu dilanjutkan denganpenyerahan penghargaan berupa patungwayang Srikandi oleh Ketua Umum IATMI Pusat.Selamat Hari Ibu.***

    Moderator Widjayono bersama panelis dari kiri ke kanan Marjolijn Wayong, Cornelia Oentarti, Evita Legowo, Karen Agustiawan, Frila Berlini Yaman, dan Asri Nugrahati.

  • 6Seiring dengan pemulihan ekonomi setelah krisis finansialdi tahun 1998, konsumsi energi tumbuh secara cepat dalambeberapa tahun belakangan ini. Rata-rata penggunaan minyakmeningkat sebanyak 7% dalam 10 tahun terakhir (MEMR 2010).Walaupun Indonesia diberkahi dengan sumber daya migasyang cukup besar, negara kita harus menjadi net oil importersejak tahun 2004. Saat ini, kontribusi minyak masih dominandalam komponen energy mix nasional. Selain itu, telah terjadikonsepsi yang salah mengenai kondisi energi di Indonesia.Persepsi di masyarakat menyatakan bahwa negara kita kayaakan minyak, sementara faktanya jumlah cadangan minyakkita hanya berkisar 3 -4 milyar barel saja. Selain itu, strategikebijakan harga BBM murah tidaklah tepat karena akanmenguras anggaran pemerintah untuk subsidi. Untuk itu, kitaperlu meningkatkan penggunaan sumber energi yang lain,salah satunya adalah energi terbarukan, yang sekarang belumdioptimalkan.

    PT. Chevron Pacific Indonesia (CPI) merupakan salah satuperusahaan migas yang telah lama berkiprah di Indonesiasebagai Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS). Bermitradengan Pemerintah Indonesia sejak lebih dari 85 tahun yanglalu, perusahaan ini telah memproduksi minyak mentah secarakumulatif lebih dari 11 miliar barel. Dua lapangan terbesaryang dioperasikan Chevron adalah Lapangan Minas (yang jugamerupakan lapangan terbesar di Asia Tenggara) dan LapanganDuri, yang merupakan salah satu dari proyek injeksi uap (steamflooding) terbesar di dunia.

    Dalam usahanya menahan laju penurunan produksi, Chevronmemfokuskan diri pada base business dengan carameningkatkan keandalan operasi, membor sumur-sumursisipan, dan mengembangkan area baru seperti Proyek NorthDuri. Namun, usaha-usaha tersebut tidaklah secara mudahdapat menahan penurunan produksi. Walaupun perusahaanini berhasil menambah jumlah sumur yang dibor secarasignifikan dan menyelesaikan proyek-proyek pengembangantepat waktu, masih terjadi penurunan produksi alamiahsebesar 5% yang terjadi setiap tahunnya. Bayangkan berapabesar angka penurunan tersebut apabila upaya-upaya recoverybesar di atas tidak dilakukan.

    Lapangan Duri merupakan contoh keberhasilan penggunaanteknologi peningkatan perolehan minyak (enhanced oilrecovery) untuk membalikkan angka penurunan menjadikenaikan produksi dengan dijalankannya proyek injeksi uapyang ekstensif. Lapangan Duri ditemukan tahun 1941 danmemulai produksi secara konvensional tahun 1958. Setelahmencapai puncak produksi sebesar 65.000 BOPD di tahun1965, Duri mengalami penurunan produksi di tahun 1966.Pengembangan lapangan dengan menggunakan teknologiinjeksi uap dimulai tahun 1981. Delapan tahun kemudian,tahun 1989, angka produksi naik dan mencapai 130.000 BOPD,

    MENINGKATKAN PRODUKSI MIGAS DENGANMENINGKATKAN PRODUKSI MIGAS DENGANMENINGKATKAN PRODUKSI MIGAS DENGANMENINGKATKAN PRODUKSI MIGAS DENGANMENINGKATKAN PRODUKSI MIGAS DENGANFOKUS KEPADA BASE BUSINESSFOKUS KEPADA BASE BUSINESSFOKUS KEPADA BASE BUSINESSFOKUS KEPADA BASE BUSINESSFOKUS KEPADA BASE BUSINESS

    sebuah prestasi kinerja di atas proyek serupa lainnya di dunia.Saat ini, angka produksi Lapangan Duri berada disekitar170.000 BOPD.

    Berikut adalah paparan kinerja Lapangan Duri.

    Belajar dari pengalaman di Lapangan Duri, saat ini Chevronsedang melakukan studi untuk penerapan teknik tertiaryrecovery lainnya, yaitu injeksi surfaktan di Lapangan Minas.

    Dari paparan di atas, jelas bahwa perlu dilakukan upaya-upayaterobosan baru untuk mempertahankan tingkat produksimigas Indonesia demi memenuhi kebutuhan energi yangmeningkat saat ini dan di masa depan. Kita harus tetap fokusuntuk mencapai target produksi dari tahun ke tahun. Hal-halyang menghambat eksekusi proyek maupun program-program yang sudah dimasukkan dalam perencanaan tahunanharuslah diminimalkan.

    Biaya operasi yang dibutuhkan ke depan juga akan semakinmeningkat karena semakin tuanya lapangan-lapangan migas.Investasi juga dibutuhkan untuk eksplorasi danpengembangan sumber daya yang bersifat non konvensional,seperti pengembangan migas laut dalam yang membutuhkanteknologi spesifik, modal besar dan kinerja keselamatantingkat dunia.

    Karena modal yang dibutuhkan semakin besar, Indonesia perlumemperbaiki iklim investasi untuk menarik lebih banyakinvestor ke Indonesia. Contract sanctity masih menjadi isuyang berkelanjutan. Untuk menjamin kontinuasipengembangan lapangan migas, keputusan perpanjangankontrak yang lebih dini (apabila memang akan diberikan) jugadibutuhkan, agar tingkat kegiatan investasi dapatdipertahankan yang pada akhirnya mendukung produksimigas untuk Indonesia.

    Pemaparan ini kiranya dapat menggugah kita semua dalammengembangkan potensi sumber daya migas yang masih adadi sekitar kita.***

    Oleh : Yanto SianiparAnggota dan Wakil Ketua Pengurus Pusat IATMI

  • 7Terhentinya pasokan minyak mentah, berakibat naiknya hargaminyak, pasokan dapat terhenti akibat bencana alam (seperti: BadaiKatrina dan Rita di lepas pantai teluk Meksiko), sabotase (di Nigeriahal ini sering terjadi), ketegangan politik khususnya di wilayahnegara penghasil minyak (misal: revolusi Iran, 1979), perang (Irakvs. Iran, Irak vs. Kuwait, Irak vs. Amerika Serikat) dan embargo olehnegara penghasil minyak.

    Pergantian musim di berbagai benua berpengaruh terhadappergerakan harga minyak. Pada musim panas, karena banyak orangyang berlibur, terjadi peningkatan permintaan bahan bakar minyak,yang mendorong kenaikan harga minyak mentah. Sementara, padamusim salju yang sangat dingin (cold winter), dapat berakibat naiknyapermintaan bahan bahar untuk pemanas (heater), hal ini juga akanmendorong kenaikan harga. Sebaliknya, musim salju yang normal(mild winter), dapat menyebabkan turunnya permintaan, yangberakibat turunnya harga.

    Besar kecilnya kapasitas ekstra (spare capacity) OPEC juga secaratidak langsung dapat berpengaruh terhadap pergerakan hargaminyak, kapasitas ekstra yang besar, mengindikasikan keamananpasokan, hal ini dapat menahan harga untuk tidak bergerak naik,sebaliknya kapasitas ekstra yang mengecil dapat menimbulkankekhawatiran tentang pasokan, yang dapat mendorong hargabergerak naik.

    OPEC secara rutin mengadakan konferensi dua kali setahun bertempatdi Sekretariat OPEC di Wina, namun bila dianggap perlu, dapatdiadakan konferensi tambahan yang dikenal dengan konferensi luarbiasa. Konferensi akan memonitor perkembangan pasar minyak.keputusan konferensi dapat berupa: menambah, mengurangi ataumempertahankan tingkat produksi. Keputusan ini berpengaruhterhadap perkembangan harga minyak. Sebagai contoh: pada saatharga minyak turun secara drastis akibat krisis keuangan global,dari 130 140 $ per barel (Juli 2008), menjadi 40 $ per barel (Desember2008). Pada saat konferensi luar biasa di Oran, Aljazair, OPECmemutuskan utuk memotong produksi sebanyak 4.2 juta barrel perhari effektif Januari 2009. Timbulnya kekhawatiran akan kurangnyapasokan ditambah dengan persepsi akan adanya pemulihan krisisglobal berakibat harga minyak kembali meningkat ke level 60 80$ per barel beberapa bulan kemudian.

    Level persediaan (inventory) di negara yang tergabung dalam OECD8,khususnya Amerika Serikat, juga secara tidak langsungmempengaruhi pergerakan harga minyak. Level persediaan yangmenurun, menimbulkan kekkhawatitran yang dapat mendorongkenaikan harga minyak. Sebaliknya, level persediaan yang tinggimerefleksikan keamanan pasokan, yang dapat menurunkan hargaminyak. Namun demikan, korelasi ini tidak selalu terjadi. Studi internalOPEC menunjukkan, setelah tahun 2004, korelasi negatif antara levelpersedian dan harga minyak sering tidak terjadi.

    Karena harga minyak internasional per barel didasarkan pada matauang US dollar, melemah atau menguatnya US dollar terhadap matauang lain akan berpengaruh terhadap harga minyak.

    Beberapa faktor lainnya, seperti: kenaikan biaya produksi, perubahanteknologi sektor migas, konfigurasi kilang dan lain lain, juga dapatmempengaruhi permintaan dan penawaran minyak mentah, yang padaakhirnya akan mempengaruhi pergerakan harga minyak. Faktor lainyang juga berpengaruh belakangan adalah munculnya produk pasarfinansial, dimana minyakl hanya merupakan tranksasi turunan,perdagangan minyak hanya diatas kertas (paper market), transaksiberupa pengiriman secara fisik minyak mentah tidak terjadi.

    DINAMIKA HARGA MINYAKDINAMIKA HARGA MINYAKDINAMIKA HARGA MINYAKDINAMIKA HARGA MINYAKDINAMIKA HARGA MINYAK(Bagian III)Oleh : Benny Lubiantarakaryawan BPMIGAS yang ditempatkan sebagai Petroleum Fiscal PolicyAnalyst, di sekretariat OPEC, Viena

    Mengingat pentingnya memahami pengaruh produk pasar finansialterhadap harga minyak, maka hal ini akan dibahas terpisah.

    Pada suatu saat, dapat terjadi kondisi dimana perkiraan permintaandan penawaran minyak mentah dianggap cukup, namun terjadimasalah pasokan untuk produk hasil kilang akibat adanya masalahkapasitas kilang. Selain masalah kapasitas kilang, ada juga masalahkompleksitas kilang sebagai akibat ketidakseimbangan permintaanproduk hasil minyak mentah. Secara global, permintaan untuk lightproducts (gasoline, naphtha) meningkat, sebaliknya permintaan heavyproducts relatif turun. Konfigurasi kilang jenis simpel tidakmempunyai kemampuan untuk meng-upgrade crude residue menjadilight products. Maka terjadilah perebutan minyak mentah jenisringan, sementara tambahan pasokan minyak mentah yang tersediasebagian besar jenisnya minyak berat (heavy crude), yang terjadiakhirnya: surplus heavy crude, defisit light crude yang juga dapatmendorong kenaikan harga minyak.

    Memantau pasokan dan permintaan di pasar minyakMemantau pasokan dan permintaan di pasar minyakMemantau pasokan dan permintaan di pasar minyakMemantau pasokan dan permintaan di pasar minyakMemantau pasokan dan permintaan di pasar minyak

    Dalam rangka memantau apakah pasokan dan permintaan minyakdalam jangka pendek sudah berimbang, biasanya para analis melihatkurva (forward curve) yang menunjukkan perbedaan harga saat inidan harga penyerahan kemudian. Dalam hal ini ada dua istilahpenting, yaitu: Contango dan Backwardation.

    Istilah ini untuk membedakan antara harga minyak spot (saat ini)dengan harga untuk penyerahan kemudian (future delivery). Misalkanharga minyak spot besarnya 60 $/bbl, sementara penyerahan (misal:3 bulan kedepan) harganya 63 $/bbl, maka struktur kurva disebutContango. Sementara, kalau kejadian itu sebaliknya (hargapenyerahan kemudian lebih rendah dari harga saat ini), makadisebutnya: Backwardation.

    Pada struktur contango, karena harga penyerahan pada masa datanglebih mahal, maka ada insentif bagi pihak yang mempunyai tangkipenyimpan (storage) untuk menimbun stock atau persediaan. Hal iniakan mengundang aksi arbitrase, karena dipastikan akan diperolehkeuntungan, dengan cara membeli dengan harga sekarang, simpandi tangki, pada saat yang sama bikin kontrak untuk penjualan denganharga untuk penyerahan kemudian yang lebih mahal. Tentu sajadengan catatan bahwa selisih harga penyerahan dan harga sekaranglebih besar dari biaya marginal yang timbul akibat penyimpanan ditangki (storage) selama periode tersebut.

    Apa implikasi dari struktur contango ini? Adanya struktur contangoini oleh pelaku pasar dianggap sinyal bahwa market kelebihanpasokan (over supply). Penjelasan lebih sederhananya kira kira sepertiini: karena ada insentif untuk menimbun persedian minyak mentah,maka di pasar akan terjadi peningkatan permintaan (untuk menimbunpersediaan), karena meningkatnya permintaan, otomatis harga akanterus naik dan semakin mendekati atau sama dengan harga untukpenyerahan kemudian.

    Untuk struktur Backwardation, kondisi sebaliknya terjadi. Karenaharga untuk penyerahan kemudian lebih rendah, maka ada insentifbagi yang mempunyai persedian minyak mentah untuk melepas(menjualnya) saat ini, akibatnya persediaan akan semakin menipis,yang kemudian dibaca oleh pelaku pasar sebagai sinyal bahwa pasarkekurangan pasokan (tight market).

    (bersambung ke Buletin IATMI edisi berikutnya...)

    -------------------------------------------------------8 Organisation for Economic Co-operation and Development (OECD) (www.oecd.org)

  • 8Dari Redaksi

    Penasehat :Salis S. Aprilian

    Koordinator :Tri Atmaja Sugeng Riyadi

    Tim Redaksi :Renville Almatsier

    Elly M. JusufAna Masbukhin

    Redaktur Pelaksana :Renville Almatsier

    Tata Muka & Foto :Alief Syahru

    Abdul MananEndy Hadianto

    Alamat Redaksi :Patra Office Tower, 1st Floor, Suite 1-C

    Jl. Jend. Gatot Subroto Kav 32-34Jakarta Selatan 12950

    Telp/Fax : 021 - 5203057Email : [email protected]

    www.iatmi.or.id

    Menjelang berakhirnya tahun 2011, parapengasuh Buletin IATMI ikut menyampaikan

    Selamat Natal kepada yang merayakannya sertaSelamat Berlibur dan Selamat tahun Baru 2012kepada segenap pembaca dan anggota IATMI.

    Semoga tahun depan kita bisa tetap bekerjakeras mendukung kegiatan organisasi kita ini.

    REDAKSI

    JJJJJADADADADADWWWWWAL PELAAL PELAAL PELAAL PELAAL PELATIHANTIHANTIHANTIHANTIHANKKKKKOPUM IAOPUM IAOPUM IAOPUM IAOPUM IATMITMITMITMITMI

    Yogya & Bandung, 05 - 09 Desember 2011- Electrical Submersible Pump

    - Open Hole Formation & Evaluation- Drilling Planning & Problem Solving

    - IADC Certification for Drilling Personals

    Bangka & Bandung, 12 - 16 Desember 2011- Petroleum Engineering for Exc. Secretary,

    PR & General Affairs- Gas Lift Design, Calculation & Optimization

    - EOR Method Concept & Mechanisms- Surface Production System & Facility

    Yogya & Bandung, 19 - 23 Desember 2011- Oil & Gas Pipeline Design, Operation & Maintenance - Well Stimulation (Acidizing & Hydraulic Fracturing)

    - Integrated Production Optimization of Oil & GasProduction System

    - Leadership Strategy

    Contact Person : Bambang Pudjianto - 0816911959

    Heri Hermawan - 081578726088

    * Siapa yangm e n y a n g k abahwa PakSalis AprilianSalis AprilianSalis AprilianSalis AprilianSalis Aprilianketua Umumkita itu dulunyaadalah seorangk a r t u n i s .Hanya teman-temannya se-angkatan di TM

    ITB yang masih ingat bahwa ia dulupernah aktif mengelola Majalah Tembok(Mabok). Hal itu terungkap ketika Salisbercerita tentang masa mahasiswanya dihadapan mahasiswa SM ITB di kampusJalan Ganesha, bulan November lalu.Selain tekun kuliah dan pernah menjadiasisten dosen pada mata kuliah TeknikReservoir, Mekanika Reservoir dan lain-lain, ia juga aktif berorganisasi danmengisi kehidupan sebagai mahasiwaumumnya. Pesannya kepada paramahasiswa terangkum dari 3M: Mulai daridiri sendiri, Mulai dari yang kecil dan Mulaidari sekarang. Resep ini sudah terbuktikemanjurannya. Ia kini menjadi pejabattertinggi di Pertamina Hulu Energi(PHE).***

    .

    * Bagi kalanganp e r m i n y a k a nnama dan wajahWakil MenteriW i d j a j o n oW i d j a j o n oW i d j a j o n oW i d j a j o n oW i d j a j o n oP a r t o w i d a g d oP a r t o w i d a g d oP a r t o w i d a g d oP a r t o w i d a g d oP a r t o w i d a g d osudah sangatfamiliar. GuruBesar ITB inisudah lamaberkiprah dalam

    kegiatan akademik maupun ekstrakulikuler. Merintis karir sebagai dosenhingga kini menjadi guru besarmembuatnya dikenal oleh para praktisiyang kini meramaikan duniaperminyakan. Widjajono juga dikenal dikalangan pecinta alam, khususnyapendaki gunung. Tergabung dalamorganisasi Wanadri, ia pernah mendakiKilimanjaro dan pegunungan Himalaya.Di luar jam dinasnya, wakil menteri ESDMitu tetaplah Widjajono yang dulu sepertiyang dikenal dan mudah ditemui teman-temannya. Layaknya penjelajah alam, iatetap gondrong, santai dan berpakaianseenaknya dengan blujin atau cargo yangberkantong banyak itu.***

    Salis S Aprilian Widjajono Partowidagdo

    * Mens sana en corpore sano. Slogan yang hampir dilupakan itu tetap menjadi acuanbagi Pengurus IATMI Pusat. Bekerja, bekerja, bekerja harus juga diselingi denganolahraga. Awal Desember lalu, Pengurus IATMI Pusat berkumpul di Lapangan GolfEmeralda, Cimanggis. Acara "Turnamen Golf Pengurus IATMI Plus" itu diikuti oleh 17peserta. Setelah menguras keringat, acara dilanjutkan dengan silaturahmi danmengadakan rapat konsolidasi pengurus.***

  • DEPARTEMEN JURNALISTIK IATMI SM Ul

    IATMI SM UPDATE Edisi 4 (November- Desember 2011)

    Kepala Tim Redaksi: Jacquin Suryadi Tim Redaksi Barrels: - Danny Radityo - Eka Budiarti - Ria Wulansarie - Ricky Kristanda - Jony Tan

    IATMI SM STT MIGAS BALIKPAPAN

    Tim Kontributor Barrels: - Lamdamatra Arliyando - Karinka Adiandra - Syahnaz A ina D. - Yulis Trianto - Muhammad Haris - Sodikin Mandala Putra - Rahmat AI Hafizh

    (SM ITB Bandung) (SM Usakti Jakarta) (SM Undip Semarang) (SM UPN Yogyakarta) (SM UIR Pekanbaru) (SM Unsri lnderalaya) (SM STT Migas Balikpapan)

    PETROCOURSE & LAUNCHING BADIN USAHA IATMI STT MIGAS Pada tanggal4 Desember 2011 yang lalu, IATMI SM STT Migas Balik-papan kembali mengadakan acara Petrocourse dengan tema "Kiat Membuat CV dan Menghadapi Sejuta Pertanyaan Interview". Acara ini dilaksanakan di kampus STT Migas Balikpapan dan dihadiri oleh para peserta yang berasal dari tiga jurusan berbeda di STT Migas Balikpa-pan yaitu jurusan Teknik Perminyakan, Teknik Pengolahan Migas, dan Teknik lntrumentasi & Elektronika Migas. Dua pembicara yang hadir berasal dari KMI (Komunitas Migas Indonesia), yakni Bapak Johanes Anton Witono dan Bapak Muammar Khadafi. Di sesi pertama, Bapak Johanes Anton Witono memaparkan materi ten-tang membuat CV (Curriculum Vitae) yang baik, serta menjelaskan bagian-bagian penting dari CV yang harus diperhatikan oleh para pela-

    mar. Penjelasan dilanjutkan dengan pemberian motivasi kepada para peserta Petrocourse agar lebih bersemangat meng-hadapi dunia kerja di kemudian hari. Pada sesi kedua, dibawakan materi mengenai bagaimana menghadapi pertanyaan wawancara dari interviewer. Materi ini sangat menarik, terlebih lagi disampaikan langsung oleh Bapak Muammar Khadafi, yang memiliki latar belakang pekerjaan sebagai human resource di salah satu oil company di Balikpapan. Acara semakin lengkap dengan dilakukannya simulasi wawancara secara langsung. Dalam kesempatan yang sama, juga dilakukan launching Badan Usaha IATMI SM STT Migas Balikpapan. Sebagai bentuk promosi produk Badan Usaha, maka panitia Petrocourse, diwakili oleh Ketua IATMI SM STT Migas, Theo Andi Setio, dan Ketua Panitia Petrocourse, Erina Suhartini, menyerahkan 1 buah kaos masing-masing kepada kedua pembicara, disaksi-kan oleh para peserta dan segenap panitia acara Petrocourse. (RAH)

    NEXT EVENT GAMBARAN SINGKAT POSISI SEKSI MAHASISWA KETERANGAN Desember 2011 Kuliah Umum Perminyakan: Teknik Produksi Pelaksana Tunggal

    IATMI SM UNIVERSITAS TRISAKTI SERAH TERIMA JABATAN

    Pada hari Rabu tanggal 19 Oktober 2011 , telah berlangsung acara serah terima ja- F=======:::::;;.-----c::~r] batan kepengurusan IATMI SM Trisakti. Robertus Herbowo, selaku Ketua IATMI SM Trisakti periode kepengurusan tahun 2011-2012, menggantikan Medhat Kemal, selaku Ketua IATMI SM Trisakti periode kepengurusan tahun 2010-2011 , yang selama masa jabatannya telah melaksanakan seluruh program kerja yang telah direncanakan dengan sukses. Beberapa kegiatan yang telah dilaksanakan selama periode kepengurusan tahun 2010-2011 antara lain, social event, guest lecture, pelatihan software, seminar nasional, dan juga kegiatan field trip yang ter-laksana atas kerja sama dengan IATMI SM Universitas Indonesia. Acara serah terima jabatan ini berlangsung di Fakultas Teknologi Kebumian dan Energi, juru-san Teknik Perminyakan, Universitas Trisakti. Pelantikan pengurus baru IATMI SM Trisakti disaksikan oleh perwakilan dari IATMI Pusat, perwakilan dari Universitas Trisakti, Ketua Himpunan Jurusan Teknik Perminyakan Universitas Trisakti, dan para pengurus IATM I SM Trisakti peri ode kepengurusan tahun 201 0-2011 . Pada kesempatan ini bapak Syamsullrham, selaku perwakilan dari IATMI Pusat dan lbu Onnie Ridaliani, selaku perwakilan dari Universitas Trisakti memberikan pengara-han agar kepengurusan IATMI SM Trisakti periode tahun 2011-2012 dapat melak-sanakan amanah yang diberikan dengan sebaik-baiknya. Di penghujung acara, tidak lupa kepengurusan periode lama memberikan penghargaan kepada IATMI Pusat dan juga Universitas Trisakti atas segala bantuan yang telah diberikan selama masa kepengurusan periode tahun 201 0-2011 . (KAR}

    NEXT EVENT GAMBARAN SINGKAT POSISI SEKSI MAHASISWA 20 Desember 2011 Guest Lecture: Measurement While Drilling Pelaksana Tunggal

    BARRELS - Edisi 4/Thn. 112011

    KETERANGAN Lokasi: Gedung D, Universitas Trisakti

  • IATIIIIM UPDAH

    IATMI SM UNIVERSITAS INDONESIA

    Suksesnya acara kunjungan perusahaan ke PT. Odira Energy Persada pada bulan Oktober yang lalu, mendorong Komisi Hubungan Masyarakat IATMI SM Ul kembali melak-sanakan program kerja Company Visit untuk yang kedua ka-linya. Pada kesempatan tersebut, sebanyak 30 anggota IATMI SM Ul turut serta berpartisipasi. Destinasi Company Visit kali ini adalah salah satu oil and gas service company ternama di dunia, yakni Hess. Acara dilaksanakan pada tanggal 18 November 2011 dan bertempat di kantor Hess cabang Indonesia, The Energy, 111h-121h floors, Sudirman Center Bussiness District (SCBD). Perjalanan sempat ter-hambat oleh kemacetan, sehingga peserta telat sampai di lokasi. Akan tetapi keterlambatan ini tidak mengurangi keramah-tamahan pihak Hess dalam menyambut kedatan-gan para peserta. Sesampainya di lokasi, peserta dipersi-

    NEXT STOP: HESS INDONESIA

    lakan masuk ke dalam ruang pertemuan Kayu Manis, yang telah diisi oleh beberapa pegawai internship Hess, untuk mengi-kuti presentasi awal dari departemen human resource. Sebelum presentasi tersebut dimulai, lbu Ade Tuturoong selaku per-wakilan Hess, terlebih dahulu memberikan kata sambutan, serta memperkenalkan ternan-ternan dari Hess Indonesia. Setelah sesi perkenalan selesai, dimulai sesi presentasi pertama mengenai Employee Development Model yang berlaku di Hess oleh Bapak Agus Santoso. Materi yang diterangkan adalah seputar budaya kerja dan kriteria personal yang harus kita miliki atau persiapkan bila ingin bekerja di Hess nantinya. Setelah sesi tanya jawab berakhir, para peserta dijamu lunch berupa makanan khas Manado. Memasuki sesi presentasi kedua, yang dibawakan oleh bapak Joseph Wicaksono, materi yang diterangkan semakin bersifat teknis. Diantaranya bapak Joseph menjelaskan mengenai rig offshore milik Hess di per-airan Indonesia. Rig tersebut tersebar di beberapa daerah eksplorasi, yakni antara lain: Pangkah, Semai V, South Sesulu, Natuna A, dan West Timor. Menjelang berakhirnya acara Company Visit ini, para peserta mendapatkan kesempatan untuk mendengarkan penjelasan profil perusahaan Hess di Indonesia, langsung dari Vice President External Affair Hess Indone-sia, Artis Waluyono. Beliau juga mempresentasikan beberapa tindakan Corporate Social Responsibility (CSR) yang sudah dilakukan Hess di Indonesia selama ini. (JCQ)

    NEXT EVENT GAMBARAN SINGKAT POSISI SEKSI MAHASISWA KETERANGAN 22 Oesember 2011 Kongres Umum Tahunan ke-8 Pelaksana Tunggal Pemilihan kepengurusan periode baru

    IATMI SM UNIVERSITAS ISLAM RIAU STUDENT PAPER CONTEST ISPCI UNIVERSITAS SE-PEKANBARU

    Pada awal Januari tahun 2012 yang mendatang, IATMI SM Uni-versitas Islam Riau (UIR) akan bekerja sama dengan Chevron Rumbai untuk mengadakan Student Paper Contest (SPC) Uni-versitas se-Pekanbaru. Acara ini merupakan kegiatan pertama di tahun 2012 yang diselenggarakan oleh IATMI SM UIR. Peny-elenggaran Iomba ini sendiri didasari oleh kebutuhan akan ke-mampuan berbahasa lnggris yang mumpuni, terutama bagi setiap individu yang ingin berkarier di perusahaan minyak dan gas ke depannya.

    Untuk ajang student paper contest tahun 2012, IATMI UIR mengangkat tema bertajuk Energi Migas. Tema ini dipilih dengan tujuan untuk meningkatkan kesadaran mahasiswa akan pentingnya pemanfaatan dan efisiensi energi, serta memperkenal-kan dunia perminyakan kepada para peserta Iomba. Lomba ini akan mengikutsertakan beberapa universitas swasta, maupun negeri yang berada di daerah Pekanbaru, diantaranya UR, UIN, UNILAK, UMRI, PCR, Universitas Tabrani, dan lain-lainnya. Acara akan diadakan di Rumbai Country Club Cheron. Pemenang Iomba akan mendapatkan hadiah berupa trofi, piagam, serta uang tunai. Penilaian akan dilakukan langsung oleh juri yang telah dipilih panitia acara. Para juri murni berasal dari dunia perminyakan. Selain student paper contest, juga akan diadakan Iomba yel-yel dalam bahasa inggris bagi masing-masing suporter universitas peserta. Pemenang dari Iomba yel-yel akan mendapatkan hadiah berupa uang tunai, di samping itu para penonton dan peserta juga akan diberikan suvenir. (HAR)

    NEXT EVENT GAMBARAN SINGKAT POSISI SEKSI MAHASISWA KETERANGAN Januari 2012 Student Paper Contest (SPC) Universitas se-Pekanbaru Pelaksana Tunggal -Januari 2012 Field Trip: Medco Energy Pelaksana Tunggal -

    BARRELS - Edisi 4/Thn. 1/2011

  • IATIIIIM UPDAH

    IATMI SM UPN "VETERAN" YOGYAKARTA SEMINAR ''f:ljTfl PBEfiENTIIIN jiB ElfEBBENCY BESPIINB" Kegiatan eksploitasi dalam industri migas merupakan kegiatan yang bersifat high risk dan high technology. Salah satu dari risikonya ialah kerugian peru-sahaan akibat masalah - masalah yang diakibatkan selama kegiatan eksplorasi dan eksploitasi. Dalam dunia perminyakan, kasus seperti Lumpur Sidoarjo, dikenal dengan nama crater. Crater merupakan semburan liar (blow out) yang keluar bukan dari lubang sumur, melainkan melalui rekahan-rekahan dari formasi yang dibuat akibat tekanan yang terlalu besar. Pada hari Sabtu, 22 Oktober 2011 yang lalu, IATMI SM UPN "Veteran" Yog-yakarta mengadakan seminar dengan tema Crater Prevention and Emer-gency Respond. Hadir sebagai pembicara Bapak Alfi Rusin, beliau adalah General Manager Drilling di PT. Elnusa. Diharap-kan melalui seminar ini mahasiswa dapat memperoleh informasi yang tepat dan akurat mengenai penanganan dan penang-gulangan masalah pemboran, khususnya terkait dengan masalah crater. (YTA)

    IATMI SM UPN "VETERAN" YOGYAKARTA SEMINAR NASIONAL10-12-2012

    Kegiatan ini merupakan agenda terakhir dari IATMI SM UPN "Vet-eran" Yogyakarta selama periode kepengurusan tahun 2010-2011. Acara seminar nasional , dengan tema Revitalisasi Migas: Peranan Teknis dan Ekonomis Pengembangan Lapangan Marginal dalam Me-ningkatkan Lifting Minyak dan Gas, dapat terselenggara dengan du-kungan dari Komunitas Migas Indonesia (KMI). Jalannya acara dibagi dalam dua sesi, di mana sesi pertama adalah presentasi oleh Afar Al-zubaid Mbai, ST.,M.Sc, selaku Operational Manager TAC BWP Me-

    ruap PTE Ltd, dan oleh Prof. Dr. lr. Doddy Abdasah, M.Sc, Ph.D., yang dilanjutkan dengan talkshow bersama kedua pembi-cara yang dipandu oleh lndra Wahyudin dan M.Afif lkhsani, selaku mahasiswa program studi Teknik Perminyakan UPN "Veteran" Yogyakarta. Pada sesi kedua, presentasi pertama dibawakan oleh lr. Haposan Napitupulu, M.Sc., Ph.D, selaku Deputi Perencanaan BP Migas, dengan judul Prospek Pengembangan Lapangan Marginal di Indonesia. Sedangkan pre-sentasi kedua dibawakan oleh Bagus Sudaryanto, selaku Direktur Operasi PT.Pertamina EP, dengan judul Pengalaman pada Pengembangan Lapangan Marginal I Sub-Komersial. Presentasi terakhir pada sesi kedua disampaikan oleh Drs. Adi Purwanto, MM dengan topik bahasan Pengelolaan Sumur Tua Minyak Bumi di Kabupaten 8/ora. Sesi kedua kemudian ditu-tup dengan talkshow yang dipandu oleh moderator Joy Surya Dharma, mewakili Energy Nusantara. Sebelum pelaksanaan acara seminar ini, telah dilaksanakan kegiatan Internal Lecture pada tanggal 24 November 2011 lalu, dengan tema Produc-tion Logging oleh David Yuliana Kusuma, selaku Field Manager JOB Pertamina-PetroChina, Tuban, Jawa Timur. (YTA)

    NEXT EVENT GAMBARAN SINGKAT POSISI SEKSI MAHASISWA KETERANGAN 5 Januari 2012 IATMI Election Pelaksana Tunggal Pemilihan kepengurusan periode baru

    IATMI SM UNIVERSITAS DIPONEGORO HAPPY ANNIVERSARY 210 IATMI SM UN DIP

    Tanggal 22 November 2011 merupakan hari yang istimewa bagi SM IATMI Universi-tas Diponegoro, di mana tepat 2 tahun yang lalu, SM IATMI ini didirikan oleh para pencetusnya. Untuk merayakan hari jadi tersebut, para pengurus menyelenggarakan gathering bersama secara sederhana dengan seluruh anggota SM IATMI Universitas Diponegoro. Kegiatan diisi dengan acara makan malam dan nonton bareng (nobar) pertandingan sepakbola antara tim All Star Indonesia dengan tim LA Galaxy. Pelak-sanaan acara ini juga merupakan suatu bentuk penghargaan untuk ternan-ternan member atas kontribusinya dalam membangun SM IATMI Universitas Diponegoro yang masih terbilang baru ini. Bersamaan dengan acara peringatan ulang tahun kedua SM IATMI Universitas Diponegoro, juga dilakukan penyematan member kepada 19 orang student volunteer yang telah berkontribusi selama kurang lebih 9 bulan terakhir ini. Acara terse-but berlangsung berlangsung tanggal 20 November 2011 , bertempat di Gedung Pertamina Sukowati. Harapan para pengu-rus, semoga di tahun berikut dengan bergabungnya para anggota baru, SM IATMI Universitas Diponegoro dapat semakin menjadi organisasi yang memberikan kontrubusi lebih bagi para anggotanya. Sukses selalu SM lA TMI Undip! (SAD)

    NEXT EVENT GAMBARAN SINGKAT POSISI SEKSI MAHASISWA KETERANGAN Desember 2011 Suksesi Kepengurusan Pelaksana Tunggal Pemilihan kepengurusan periode baru

    BARRELS - Edisi 4/Thn. 1/2011

  • IATJIJIM UPDAH

    IATMI SM INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG SEMINAR NASIONAL ''PETROGLANZ" Himpunan Mahasiswa Teknik Perminyakan "Patra" ITB berkolaborasi dengan IATMI SM ITB dan SPE SC ITB, menyelenggarakan seminar nasi-onal Petroglanz. Seminar yang dihelat pada hari Sabtu tanggal 26 Novem-ber 2011 ini mengundang beberapa kalangan yang bergerak di sektor energi, di antaranya Wakil Menteri ESDM, Widjajono Partowidagdo, Pres-iden Direktur PT Petrogas Jatim Utama, Hadi lsmoyo, Pengamat Permin-yakan, Kurtubi , perwakilan Presiden Direktur Pertamina Hulu Energi, Ari Bukhari, dan Deputi Operasional BP Migas, Rudi Rubiandini. Pada semi-nar nasional ini, acara dibagi menjadi dua sesi. Sesi pertama yang ber-tema How to Start Business in Oil and Gas Industries dan sesi kedua ber-tema Memaksimalkan Potensi Min yak dan Gas Bumi Indonesia Untuk Ke-pentingan Bangsa. Pembicara pertama pada sesi pertama, Hadi lsmoyo menjelaskan bagaimana membangun bisnis di sektor migas. Beliau berkata, "saya berani diri untuk membangun BUMD, karena pada waktu itu karir saya di perusahaan stuck. Saya ingin selain sebagai orang yang memiliki financial freedom, tetapi juga mempunyai intelectual freedom". Widjajono memberikan paparan kedua pada sesi pertama. Beliau memberikan saran untuk membangun bisnis di bidang migas, "setelah lulus kuliah, kita bisa bergabung dengan dosen atau lembaga penelitian atau konsultan, atau kita bisa memulai dengan perusa-haan service dan apabila sudah baik bisa berlanjut ke oil company", saran beliau. Indonesia Bisa Maksimalkan Potensi Migas Kurtubi berpandangan bahwa potensi migas Indonesia sekarang ini masih bisa ditingkatkan lagi, "tantangan terbesar adalah peningkatan eksplorasi, eksplorasi kita masih terkendala pajak dan birokrasi yang memberatkan investor." Sedang-kan Ari Bukhari menuturkan peran Pertamina dalam memaksimalkan potensi migas, diantaranya melakukan intensifikasi sumur-sumur yang ada dengan metode EOR (enhance oil recovery) . Dalam menghadapi tantangan tersebut, Rudi Rubian-dini memaparkan beberapa solusi diantaranya yaitu membenahi UU Migas nomor 21 tahun 2002, untuk menciptakan iklim investasi yang kondusif, debirokratisasi dan penyajian jenis-jenis kontrak lain, serta pencabutan subsidi Bahan Bakar Motor (BBM).

    Sumber: www.itb.ac.id (edited by LAM) NEXT EVENT GAMBARAN SINGKAT POSISI SEKSI MAHASISWA KETERANGAN

    20-an Desember 2011 Kunjungan ke Universitas Trisakti Bermitra dengan IATMI SM Trisakti

    IATMI SM UNIVERSITAS SRIWI~AYA PROGRAM KERJA KE DEPAN

    IATMI Seksi Mahasiswa (SM) Universitas Sriwijaya (Unsri) baru saja dikukuhkan secara resmi pada tanggal 12 Mei 2011 yang lalu oleh Bapak Heru lrianto, selaku ketua IATMI Komisariat Sumatera Bagian Selatan (Sumbagsel). Dalam jangka waktu 7 bulan sampai saat ini, terjadi perubahan posisi organisasi IATMI SM Unsri yang semula berdiri sendiri, menjadi di bawah naungan PERMATA (Persatuan Mahasiswa Pertambangan). Hal ini disebabkan adanya perubahan ketentuan seir-ing dengan transisi secara struktural dalam badan kepengurusan PERMATA yaitu dari periode kepengurusan tahun 2010-2011 ke periode kepengurusan baru untuk tahun 2011-2012. Dalam menyambutnya datangnya tahun 2012, IATMI SM Unsri akan mencanangkan beberapa program kerja dalam rangka membangun potensi mahasiswa di bidang pendidikan dan organisasi. IATMI SM Unsri memposisikan organisasi ini sebagai sarana informasi dan referensi mengenai perminyakan secara nasional, maupun global. Hal ini didasarkan pada hasrat ke-ingintahuan seputar ilmu perminyakan yang tinggi dari setiap individu perminyakan Unsri, ini baik yang mengambil opsi pro-gram studi Migas, maupun yang tidak mengambilnya. Selama masa transisi yang dimaksud, IATMI SM Unsri belum dapat mengadakan acara-acara yang dapat membangun internal organisasi seputar perminyakan, namun IATMI SM Unsri telah merancang berbagai program kerja ke depannya, seperti short course, field trip, seminar, sharing perminyakan, kelompok belajar, kompetisi-kompetisi, serta pengabdian masyarakat (bakti sosial). Dalam waktu dekat, tepatnya tanggal 2-5 Februari 2012, akan diadakan acara Student Gathering, di mana penyelengga-raan acara ini merupakan hasil kolaborasi antara IATMI SM Unsri dengan IATMI SM Akamigas, dengan Komisariat Sum-bagsel sebagai tuan rumah acara. Kegiatan ini diharapkan dapat mempererat tali silaturahmi antar Seksi Mahasiswa IATMI se-lndonesia, serta memperkenalkan anggota Seksi Mahasiswa IATMI dengan para profesional perminyakan se-lndonesia. Selain itu, acara student gathering ini akan memfasilitasi seluruh anggota SM IATMI untuk saling berbagi pengalaman dan pengetahuan seputar dunia organisasi perminyakan. (SMP)

    NEXT EVENT GAMBARAN SINGKAT POSISI SEKSI MAHASISWA KETERANGAN 2-5 Februari 2012 Student Gathering Berkolaborasi dengan SM IATMI Akamigas Menunggu konfirmasi dari IATMI Komisariat SumBagSel

    BARRELS - Edisi 4/Thn_ 1/2011