Buku Rapor Mentoring SMU

8
Buku Laporan Perkembangan Mentoring TIM P-MAIN 4 BOGOR 1423 H Tim Pembina Mentoring Agama Islam Kata Sambutan Assalamu’alaikum Wr.Wb. Alhamdulillahi Robbil’alamin. Allah telah menciptakan bumi, langit dan diantara keduanya dengan sebaik-baiknya. Sholawat dan salam semoga tercurah kepada Nabi dan Rasul yang terakhir, Muhammad SAW, kepada keluarganya, para sahabatnya dan kepada umatnya yang istiqomah sampai akhir zaman. Buku yang antum dan antunna pegang dan dilihat ini adalah buku laporan perkembangan mentoring yang dibuat dan disusun untuk membantu mentor dalam melakukan penilaian terhadap perkembangan mad’u sehingga dapat

description

mentoring

Transcript of Buku Rapor Mentoring SMU

Page 1: Buku Rapor Mentoring SMU

Buku Laporan Perkembangan Mentoring

TIM P-MAIN 4

BOGOR

1423 H

Tim Pembina Mentoring Agama Islam

Kata Sambutan

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Alhamdulillahi Robbil’alamin. Allah telah

menciptakan bumi, langit dan diantara keduanya

dengan sebaik-baiknya. Sholawat dan salam semoga

tercurah kepada Nabi dan Rasul yang terakhir,

Muhammad SAW, kepada keluarganya, para

sahabatnya dan kepada umatnya yang istiqomah

sampai akhir zaman.

Buku yang antum dan antunna pegang dan dilihat

ini adalah buku laporan perkembangan mentoring yang

dibuat dan disusun untuk membantu mentor dalam

melakukan penilaian terhadap perkembangan mad’u

sehingga dapat diketahui parameter keberhasilan dari

mentoring yang telah dilaksanakan.

Kami berharap buku ini dapat digunakan dengan

sebaik-baiknya. Semoga dapat membawa ke arah yang

lebih baik. Atas perhatiannya, kami ucapkan terima

kasih.

Page 2: Buku Rapor Mentoring SMU

Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

Dari kami,

Tim P-MAIN 4

Berita Acara Mentoring

Institusi :…………… Semester :… Kelas :…… Mentor :

……………

NO

Hari/Tanggal Hadir

Tilawah Materi

Jenis Kegiatan Mulai-

SelesaiAbsen

Mentor Pengganti

Tempat M D G

* Keterangan : M = Monolog

D = Dialog

G = Game

Daftar Hadir Mentoring

Kelas :………… Tahun Ajaran :

……………

Mentor :………… Institusi :…………… Semester :

………

NO

Bulan

Tanggal

Nama Mad’u

1.2.3.4.5.6.7.8.9.10.11.12.

Page 3: Buku Rapor Mentoring SMU

13.14.15.16.17.18.19.20.21.22.23.24.25.% KehadiranChek Mentor ( )

Definisi Penilaian Sikap/Sifat Mad’u

1. Kerjasama Menciptakan suasana yang kondusif Memperhatikan kegiatan mentoring Tolong-menolong dalam games/outbound Mengerjakan tugas bersama-sama

2. Setiakawan : Kepedulian terhadap teman (tali ukhuwah kuat) Tahu kabar teman yang tidak hadir Menjenguk yang sakit Tidak mengganggu teman Itsar, jika diberi hadiah oleh mentor dibagi-bagi, mendahulukan

kepentingan yang lain, dsb 3. Sopan santun dan keramahan

Pada semua : ramah, mengucapkan salam dan tersenyum Pada teman : tidak mengejek, tidak berkata kasar, suka berjabat

tangan, dsb Pada mentor : ramah, tidak cuek/menyapa, dsb

4. Daya tangkap Percepatan perubahan (hijrah); dari tidak tahu menjadi tahu Cepat mengerti maksud dari materi/games yang disampaikan Respon yang baik (dilihat dari pernyataan/pertanyaannya)

5. Kepatuhan Menaati semua aturan bersama Taat perintah mentor Disiplin, tidak terlambat Tidak malas untuk mengikuti kegiatan mentoring

6. Tanggung Jawab Menepati janji Komitmen Amanah (mengerjakan tugas)

7. Aktivitas (di luar mentoring)Mengikuti ekskul, les dan atau kegiatan lainnya di luar kegiatan sekolah

8. Inisiatif Mengajak teman untuk mengikuti mentoring (tanpa diminta oleh

mentor) Menyiapkan sarana & prasarana mentoring (membereskan

bangku, menyiapkan Al-Qur’an, dsb) Membuka/menutup majelis Mencatat Kreatif

9. Keberanian Mengungkapkan pendapat Bertanya Menjawab pertanyaan Menegur teman/memberikan tausiyah Membentuk tim nasyid Mengisi kultum

10. Pemahaman Lewat quiz/ test personal Mampu mengulang materi sebelumnya Tilawah Hafalan Perilaku dan lisan sehari-hari

Kriteria Nilai Mutu

Cara perhitungan :Absen diambil 50 % (nilai maksimum 100 %)Sikap/Sifat Mad’u diambil 50 % (nilai maksimum 120, dengan kriteria :

Page 4: Buku Rapor Mentoring SMU

B = S = 10C = SS = 5 K = TP = 0Nilai Mutu :A 110 > x > 73B 73 > x > 36C 36 > x > 0

Biodata Mad’u

Nama Lengkap : Tempat/Tgl Lahir :Alamat :

Telp/E-mail :Tipe Dominan : 1) 2)Indera Pembelajaran Dominan :Asal SLTP :

Daftar Penilaian Perkembangan Mad’u

N

O

Waktu Semester Semester … Semester …

Sikap/Sifat Mad’u B C K B C K

1. Kerjasama

2. Setiakawan

3. Sopan Santun dan

Keramahan

4. Daya Tangkap

5. Kepatuhan

6. Tanggung Jawab

7. Aktivitas

8. Inisiatif

9. Keberanian

10. Pemahaman

Intensitas S SS TP S SS TP

11. Bertanya

12. Berpendapat

13. Kehadiran % %

Tanda Tangan Mentor Tgl. Tgl.

Biodata Mad’u

Nama Lengkap : Tempat/Tgl Lahir :Alamat :

Telp/E-mail :Tipe Dominan : 1) 2)Indera Pembelajaran Dominan :Asal SLTP :

Daftar Penilaian Perkembangan Mad’u

N

O

Waktu Semester Semester … Semester …

Sikap/Sifat Mad’u B C K B C K

1. Kerjasama

2. Setiakawan

3. Sopan Santun dan

Keramahan

4. Daya Tangkap

5. Kepatuhan

6. Tanggung Jawab

Foto

2x3

Foto

2x3

Page 5: Buku Rapor Mentoring SMU

7. Aktivitas

8. Inisiatif

9. Keberanian

10. Pemahaman

Intensitas S SS TP S SS TP

11. Bertanya

12. Berpendapat

13. Kehadiran % %

Tanda Tangan Mentor Tgl. Tgl.

Daftar Isi

Kata Sambutan

Hak dan Kewajiban Mentor

Biodata Mentor

Biodata Mad’u & Daftar Penilaian Perkembangan Mad’u

Lampiran

Catatan

Hak dan Kewajiban Mentor

1. Mengisi buku laporan yang diberikan oleh koordinator sesuai ketentuan.

2. Mengisi acara mentoring sesuai dengan jadwal yang telah disepakati.

3. Jika mentor terpaksa mengubah hal tersebut di atas maka diharuskan memberitahu kepada koordinator dan menuliskan dalam berita acara.

4. Mentor berhak meminta keterangan dan bantuan pemikiran serta tenaga kepada sesama mentor dan berhak mendapat penerangan lebih lanjut dari koordinator.

5. Taat dan patuh pada hasil musyawarah.6. Mengadakan rapat evaluasi bulanan bersama koordinator 7. Jika koordinator tidak melaksanakan rapat evaluasi maka

mentor berhak meminta untuk diadakan rapat evaluasi.8. Mentor harus mempersiapkan dirinya baik mental maupun

penguasaan materi sebelum mengisi mentoring. 9. Jika mentor berhalangan hadir secara syar’I maka mentor

harus mencari pengganti dan melaporkannya kepada koordinator.

10. Mentor pengganti mempunyai hak, wewenang, tugas dan kewajiban yang sama dengan mentor asli.

Page 6: Buku Rapor Mentoring SMU

11. Pada akhir semester, mentor wajib membuat laporan secara tertulis sesuai dengan mekanisme pelaporan.

12. Asisten mentor bertugas mengisi absensi mentoring, berita acara, form perkembangan mad’u, dll.

13. Mentor membagikan lembar tips dan tugas kepada mad’u dan mengumpulkan tugas atau melakukan tes terhadap tugas (jika tugas berupa hafalan).

14. Mentor senantiasa mengamati perkembangan mad’u dan mengingatkannya untuk mendengarkan, menulis, membaca dan rajin hadir dalam mentoring.

15. Mentor senantiasa membuat kesepakatan bersama dengan mad’u tentang waktu mentoring.

Biodata Mentor

1. Nama :

2. Tempat/Tanggal Lahir :

3. Alamat :

4. Telepon :

5. E-mail :

6. Pekerjaan :

7. Perguruan Tinggi/ Fakultas/ Jurusan/ Program Studi :

Biodata Mentor

1. Nama :

2. Tempat/Tanggal Lahir :

3. Alamat :

4. Telepon :

5. E-mail :

6. Pekerjaan :

7. Perguruan Tinggi/ Fakultas/ Jurusan/ Program Studi :

Foto3x4

Tanda Tangan

( )

Page 7: Buku Rapor Mentoring SMU

Foto3x4

Tanda Tangan

( )