booklet PEP-B - rev002

15
Alamat: Jl. Jend. Sudirman No.623 Bandung 40211 082219995001 @pep_bandung pep kesdm www.pepbandung.ac.id Profil PEP Bandung POLITEKNIK ENERGI DAN PERTAMBANGAN BANDUNG

Transcript of booklet PEP-B - rev002

Page 1: booklet PEP-B - rev002

Ala

mat

: Jl.

Jend

. Sud

irman

No.

623

Band

ung

4021

108

2219

9950

01@

pep_

band

ung

pep

kesd

mwww.pepbandung.ac.id Profil

PEPBandung

POLITEKNIK ENERGIDAN PERTAMBANGANBANDUNG

Page 2: booklet PEP-B - rev002

Profil

PoliteknikEnergi dan

PertambanganBandung

Badan PengembanganSumber Daya Manusia, Energi, dan

Sumber Daya MineralKementerian Energi dan

Sumber Daya Mineral

2021

Page 3: booklet PEP-B - rev002

TentangKami

Menjadi Politeknik Terbaik diIndonesia dan mampu bersaingsecara internasional

02 PROFIL2021

PEPBANDUNG 01

Komitmen KamiOur Commitment

Menyelenggarakan dan mengembangkan pendidikan vokasi dengan kurikulum, metode pembelajaran, sarana dan prasarana, serta Dosen yang kompeten dalam bidangnya untuk setiap program studi

Menyiapkan sumber daya manusia yang siap kerja, terampil, profesional, berkarakter yang baik, dan bermartabat serta mampu bersaing di pasar global di bidang energi dan pertambangan

Berperan aktif dalam penelitian dan pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang energi dan pertambangan yang berwawasan lingkungan

Berperan aktif dalam kegiatan pemberdayaankepada masyarakat; dan Menyelenggarakan tata kelola organisasi yang baik

V

M

Memajukan, mengembangkan dan menyebarluaskan ilmu pengetahuan, dan teknologi dibidang energi dan sumber daya mineral untuk mencerdaskan kehidupan bangsa sejalan dengan dinamika masyarakat Indonesia serta dunia, dengan tetap menjunjung tinggi nilai-nilai kemanusiaan, sosial, dan lingkungan melalui kegiatan Tridharma Perguruan Tinggi

T

Politeknik Energi dan Pertambangan (PEP)Bandung merupakan Pendidikan Vokasi dilingkungan Kementerian Energi dan SumberDaya Mineral yang didirikan untuk memenuhikebutuhan tenaga kerja terampil dan siapkerja di subsektor mineral dan batubara. PEP Bandung secara resmi berdiri semenjakterbitnya Kepmenristekdikti No. 648/KPT/I/2019 tentang izin pembukaan program studi dalam rangka pendirian Politeknik Energi dan Pertambangan Bandung tanggal 26 Juli 2019 dengan tiga program studi, yaitu: Program Studi D3 Teknologi Geologi, D3 Teknologi Pertambangan, dan D3Teknologi Metalurgi.

VISI

MISI

TUJUAN

Page 4: booklet PEP-B - rev002

VISI

TeknologiGeologi

Program Studi

Menjadi program studi yang unggul dan inovatif menghasilkan sumber daya manusia profesional dan bermartabat di bidang eksplorasi mineral dan batubara, serta geoteknik, hidrogeologi, dan geoinformatika yang berbasis ilmu pengetahuan dan teknologi terapan.

V

04 PROFIL2021

PEPBANDUNG 03

Page 5: booklet PEP-B - rev002

MMenyelenggarakan pendidikan dan pengajaran teknologi geologi dalam bidang eksplorasi mineral dan batubara, serta geoteknik, hidrogeologi, dan geoinformatika yang berbasis teknologi terapan, melalui jenjang Diploma Tiga Teknologi Geologi yang unggul dan bermartabat.

Menyelenggarakan penelitian untuk meningkatkan penguasaan dasar dan langkah dalam pengajaran dan pengembangan di bidang eksplorasi mineral dan batubara, serta geoteknik, hidrogeologi, dan geoinformatika.

Melaksanakan pengabdian masyarakat dengan dengan mengaplikasikan ilmu pengetahuan dan keterampilan dalam bidang geologi terapan.

Menjalin jejaring dan kerjasama dengan stakeholder dan perguruan tinggi lain untuk menunjang pendidikan dan pembelajaran di PEP Bandung.

Meningkatkan dosen dan tenaga kependidikan yang kompeten serta sarana dan prasarana perkuliahan, laboratorium, dan praktek lapangan memadai.

Turut serta dalam pengembangan sains dan inovasi teknologi terapan bidang eksplorasi geologi mineral dan batubara, serta geoteknik, hidrogeologi, dan geoinformatika.

MISI

06 PROFIL2021

PEPBANDUNG 05

Lulusan Teknologi Geologi

Teknisi Eksplorasi Mineral dan Tambang Teknisi Geoteknik Teknisi Hidrogeologi Teknisi Geoinformatika di industri pertambangan

PROFIL LULUSANL

Page 6: booklet PEP-B - rev002

08 PROFIL2021

PEPBANDUNG 07

KA123B4567891011121314C151617181920

6222

37211121281

162

77221112

x

xxx

xxxxxx

xxx

xx

xx

x

x

Mata Kuliah UmumPancasila dan KewarganegaraanAgama dan EtikaBahasa IndonesiaMata Kuliah PoliteknikMatematika TerapanFisika TerapanPraktikum Fisika TerapanTeknik Penulisan LaporanKewirausahaan PertambanganPraktikum Kewirausahaan PertambanganPendidikan Anti KorupsiPraktek Kerja Industri ILaporan Praktek KerjaPraktek Kerja Industri IITugas AkhirMata Kuliah KeahlianBahasa InggrisKimia AnalitikPraktikum Kimia AnalitikGeologi DasarPraktikum Geologi DasarSedimentologi

Nama Mata Kuliah SKSSemester

1 2 3 4 5 6

KURIKULUM

Menghasilkan tenaga ahli madya terapan dalam bidang eksplorasi mineral dan batubara, serta geoteknik, hidrogeologi, dan geoinformatika melalui jenjang D-III Teknologi Geologi yang unggul dan bermartabat.

Menjadi program studi yang terdepan dengan penelitian-penelitian yang mengikuti perkembangan teknologi bidang mineral dan batubara.

Menjadi program studi yang ikut serta dalam pengabdian masyarakat dengan dengan mengaplikasikan ilmu pengetahuan dan keterampilan dalam bidang eksplorasi mineral dan batubara, serta geoteknik, hidrogeologi, dan geoinformatika.

Menjadi program studi yang terakreditasi sangat baik serta terjalin jejaring dengan stakeholder dan perguruan tinggi lain.

Menjadi program studi berkualitas didukung oleh dosen dan tenaga kependidikan yang kompeten serta sarana dan prasarana perkuliahan, laboratorium, dan praktik lapangan memadai.

Menjadi pusat pengembangan sains dan inovasi teknologi geologi terapan bidang eksplorasi mineral dan batubara, serta geoteknik, hidrogeologi, dan geoinformatika.

Menghasilkan lulusan yang:a. menguasai basis ilmu eksplorasi mineral dan batubara, serta

geoteknik, hidrogeologi, dan geoinformatika secara umum dan mendalam, serta mampu memformulasikan penyelesaian masalah.

b. Mampu mengaplikasikan keahlian eksplorasi serta memanfaatkan IPTEK eksplorasi mineral dan batubara dalam menyelesaikan masalah serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi.

c. Mampu mengambil keputusan yang tepat berdasarkan analisis data dan informasi, dan mampu memberikan petunjuk dalam memilih berbagai alternatif solusi secara mandiri dan kelompok.

d. Bertanggung jawab pada pekerjaan sendiri dan dapat diberi tanggung jawab atas pencapaian hasil kerja organisasi.

TTUJUAN

x

Page 7: booklet PEP-B - rev002

K21222324252627282930313233343536373839404142434445

Praktikum SedimentologiMineralogiPraktikum MineralogiGeomorfologi TerapanPraktikum Geomorfologi TerapanAplikasi Komputer GeologiPraktikum Aplikasi Komputer GeologiGeologi StrukturPraktikum Geologi StrukturStratigrafiPraktikum StratigrafiPetrologiPraktikum PetrologiSurvei dan PemetaanPraktek Survei dan PemetaanGeologi TeknikPraktikum Geologi TeknikGeohidrologiPraktikum GeohidrologiTeknik PemboranGeoteknik TambangPraktikum Geoteknik TambangGeologi Bijih SekunderPraktikum Geologi Bijih SekunderGeologi Batubara

Nama Mata Kuliah SKSSemester

1 2 3 4 5 6

KURIKULUM K464748

495051525354555657585960616263

64

65666768697071

Praktikum Geologi BatubaraGeologi Bijih PrimerPraktikum Geologi Bijih PrimerMineral Ekonomi Bukan Logam dan BatuanPraktikum Mineral Ekonomi Bukan Logam & BatuanGeologi Lingkungan Statistik TerapanPraktikum Statistik TerapanEstimasi SumberdayaPraktikum Estimasi SumberdayaPenginderaan Jauh dan SIGPraktikum Penginderaan Jauh dan SIGPengeboran EksplorasiPraktek Pengeboran EksplorasiGeofisika EksplorasiPraktek Geofisika EksplorasiGeokimia EksplorasiPraktek Geokimia EksplorasiGeologi EksplorasiPraktek Geologi EksplorasiPemetaan Geologi Bahan GalianPraktek Lapangan Pemetaan Geologi Bahan GalianK3 PertambanganPraktek K3 PertambanganHidrogeologi Daerah TambangPraktikum Hidrogeologi Daerah Tambang

Nama Mata Kuliah SKSSemester

1 2 3 4 5 6

KURIKULUM

10 PROFIL2021

PEPBANDUNG 09

x x x x x

xxxxxxxxxxxxxx

xxxxxxxx

xxxxxxxxxxxxxx

xxxxxx

1112111212121111111121212

11121112121211111111212121

xxxx

Page 8: booklet PEP-B - rev002

VISI

TeknologiPertambangan

Program Studi

Menjadi program studi yang unggul dan inovatif dalam bidang sains terapan pertambangan mineral dan batubara yang berkontribusi dalam peningkatan ekonomi dan sosial, demi kesejahteraan rakyat Indonesia yang berkelanjutan.

V

12 PROFIL2021

PEPBANDUNG 11

Page 9: booklet PEP-B - rev002

MISIMMenyelenggarakan pendidikan dan pengajaran teknologi pertambangan yang menstimulasi mahasiswa untuk lebih mandiri sehingga dapat mengembangkan potensi diri dan membentuk kepribadian yang unggul

Menyelenggarakan penelitian untuk meningkatkan penguasaan dasar dan langkah penelitian dalam pengajaran dan pengembangan di bidang teknologi pertambangan

Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat dengan mengaplikasikan ilmu pengetahuan dan keterampilan dalam bidang teknologi pertambangan

Membangun kerjasama dengan berbagai pihak yang terkait untuk menunjang pendidikan dan pembelajaran di Politeknik Energi dan Pertambangan Bandung.

14 PROFIL2021

PEPBANDUNG 13

Lulusan Teknologi Pertambangan Asisten Perencanaan Tambang Foremen Mining Operation Technician Group Leader Pengelolaan K3 dan Lingkungan Pertambangan

PROFIL LULUSANL

Page 10: booklet PEP-B - rev002

16 PROFIL2021

PEPBANDUNG 15

Menguasai teori bidang teknologi pertambangan secara umum dan mendalam, serta mampu memformulasikan penyelesaian masalah prosedural.

Mampu mengaplikasikan keahlian bidang eksplorasi, eksploitasi, pengolahan dan pemurnian mineral dan batubara serta memanfaatkan IPTEK bidang eksplorasi, eksploitasi, pengolahan dan pemurnian mineral dan batubara dalam menyelesaikan masalah serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi.

Mampu mengambil keputusan yang tepat berdasarkan analisis informasi dan data, dan mampu memberikan petunjuk dalam memilih berbagai alternatif solusi secara mandiri dan kelompok.

Bertanggung jawab pada pekerjaan sendiri dan dapat diberi tanggung jawab atas pencapaian hasil kerja organisasi

TTUJUAN K6222

3921111121281

162

Mata Kuliah UmumPancasila dan KewarganegaraanBahasa IndonesiaAgama dan EtikaMata Kuliah PoliteknikMatematika TerapanFisika TerapanPraktikum Fisika TerapanKimia TerapanPraktikum Kimia TerapanTeknik Penulisan LaporanKewirausahaan PertambanganPraktik Kewirausahaan pertambanganPendidikan Anti KorupsiKerja Praktik Industri ILaporan Kerja PraktikKerja Praktik Industri IITugas Akhir

Nama Mata Kuliah SKSSemester

1 2 3 4 5 6

KURIKULUM

x x x

A123B45678910111213141516

xxxxx

x

xxx

xx

xx

Page 11: booklet PEP-B - rev002

18 PROFIL2021

PEPBANDUNG 17

KNama Mata Kuliah SKS

Semester1 2 3 4 5 6

KURIKULUM

65112111111111121112121212

K414243444546474849505152535455565758596061626364

121212121112212211211221

Nama Mata Kuliah SKSSemester

1 2 3 4 5 6

KURIKULUM

Praktik Mekanika Tanah dan BatuanVentilasi TambangPraktik Ventilasi TambangGeoteknik TambangPraktikum Geoteknik TambangPengolahan dan Pemanfaatan BatubaraPraktik Pengolahan dan Pemanfaatan BatubaraPengolahan Bahan GalianPraktik Pengolahan Bahan GalianStatistika TerapanPraktik Statistika TerapanMekanika Teknik Pemindahan Tanah MekanisPraktik Pemindahan Tanah MekanisLingkungan PertambanganPerencanaan TambangPraktik Perencanaan TambangBudaya KerjaPenyaliran TambangPraktik Penyaliran TambangEkskursiGambar Teknik K3 PertambanganPraktik K3 pertambangan

xxxxxxxxx

xxxxxxxxxxx

xxxxxxxxxxx

xx

xxxxxxxxxxxx

xxx

C171819202122232425262728293031323334353637383940

Mata Kuliah KeahlianMineralogiPraktikum MineralogiBahasa InggrisGeologi DasarPraktik Geologi DasarPengantar Rekayasa TambangPraktik Rekayasa TambangTeknik EksplorasiPraktik Teknik EksplorasiSurvey dan PemetaanPraktik Survey dan PemetaanGeologi StrukturPraktikum Geologi StrukturTeknik Pengeboran dan PeledakanPraktik Pengeboran dan PeledakanAplikasi Komputer Pertambangan Praktik Aplikasi PertambanganGenesa Bahan GalianPraktik Genesa Bahan GalianMetode Penambangan TerbukaPraktik Metode Penambangan TerbukaMetode Penambangan Bawah TanahPraktik Metode Penambangan Bawah TanahMekanika Tanah dan Batuan

Page 12: booklet PEP-B - rev002

VISI

TeknologiMetalurgi

Program Studi

Menjadi program studi yang kompetitif, terampil dan unggul dalam bidang pengolahan mineral dan batubara, pemurnian logam, pemanfaatan batubara dan logam pada suatu kegiatan industri di dalam negeri yang berkontribusi dalam peningkatan ekonomi, teknologi, dan sosial melalui pembangunan Sumber Daya Manusia untuk memenuhi kebutuhan industri metalurgi tahun 2028 untuk kesejahteraan rakyat Indonesia yang berkelanjutan.

V

20 PROFIL2021

PEPBANDUNG 19

Page 13: booklet PEP-B - rev002

MISI

22 PROFIL2021

PEPBANDUNG 21

MMenyelenggarakan pendidikan dan pengajaran teknologi metalurgi yang menstimulasi mahasiswa untuk lebih mandiri sehingga dapat mengembangkan potensi diri dan membentuk kepribadian yang unggul,

Menyiapkan sumber daya manusia yang siap kerja, terampil, professional, berkarakter yang baik, dan bermartabat serta mampu bersaing di pasar global di bidang energi dan pertambangan;

Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat dengan mengaplikasikan ilmu pengetahuan dan keterampilan dalam bidang pengolahan mineral dan batubara, pemurnian logam, pemanfaatan batubara dan logam pada suatu kegiatan industri dan lingkungan, dan membangun kerja sama dengan berbagai pihak yang terkait untuk menunjang pendidikan dan pembelajaran di pep bandung.

Lulusan Teknologi Metalurgi Asisten Metalurgist Foremen Process Technician Grup Leader di industri pengolahan dan industri metalurgi.

PROFIL LULUSANL

Page 14: booklet PEP-B - rev002

24 PROFIL2021

PEPBANDUNG 23

Menyelenggarakan pendidikan tinggi dan memberikan dasar-dasar ilmu matematika, kimia, dan fisika yang memiliki pengetahuan dan pengembangan diri yang handal di bidang pengolahan mineral, ekstraksi metalurgi dan operasi teknik di industri metalurgi.

Menyelenggarakan penelitian untuk meningkatkan penguasaan dasar dan rekayasa dalam rangka pengembangan dan kemandirian usaha pada bidang pengolahan dan pemurnian mineral serta pemanfaatan batubara.

Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat dengan mengaplikasikan ilmu pengetahuan dan keterampilan dalam bidang pengolahan mineral dan batubara, pemurnian logam, pengolahan dan pemanfaatan batubara pada suatu kegiatan industri dan lingkungan, dan membangun kerja sama dengan berbagai pihak yang terkait untuk menunjang pendidikan dan pembelajaran di PEP Bandung.

TTUJUAN KA123B45678910111213141516

6222

3921111121281

162

xx

x

Mata Kuliah UmumPancasila dan KewarganegaraanBahasa IndonesiaAgamaMata Kuliah PoliteknikMatematika TerapanFisika TerapanPraktikum Fisika TerapanKimia TerapanPraktikum Kimia TerapanTeknik Penulisan LaporanKewirausahaan PertambanganPraktikum Kewirausahaan PertambanganPendidikan Anti KorupsiPraktik Kerja Industri ILaporan Praktik KerjaPraktik Kerja Industri IITugas Akhir

Nama Mata Kuliah SKSSemester

1 2 3 4 5 6

KURIKULUM

xxxxx

x

xxx

xx

xx

Page 15: booklet PEP-B - rev002

00 PROFIL2021

PEPBANDUNG 00 26 PROFIL

2021PEPBANDUNG 25

KC1718192021222324252627282930313233343536

Nama Mata Kuliah SKSSemester

1 2 3 4 5 6

KURIKULUM

7222212122222313112221

xxxxxxx

xxxxxxxxx

xxxx

K37383940414243444546474849505152535455565758

2213121212121211121232

xxxxxxxxx

xxxxxxxxxxx

xx

Nama Mata Kuliah SKSSemester

1 2 3 4 5 6

KURIKULUM

Fuel dan FurnaceK3 dan Lingkungan MetalurgiPraktikum K3 dan Lingkungan MetalurgiUtilityPraktikum. UtilityKarakterisasi Mineral dan LogamPraktikum Karakterisasi Mineral dan LogamGambar TeknikPraktikum. Gambar TeknikKimia FisikaPraktikum. Kimia FisikaTermodinamika MetalurgiPraktikum. Termodinamika MetalurgiKendali Proses MetalurgiPraktikum Kendali Proses MetalurgiPraktikum Mineralogi dan KristalografiTransformasi Fasa dan Perlakuan PanasKorosi dan PengendalianPraktikum Korosi dan Pengendalian Aplikasi Software MetalurgiNon Ferrous MetalurgiPengolahan dan Pemanfaatan Batubara

Mata Kuliah KeahlianMineralogi dan KristalografiBahasa InggrisPengantar MetalurgiDasar KelistrikanPraktikum Dasar KelistrikanDasar PemesinanPraktikum Dasar PemesinanHidrometalurgiPraktikum HidrometalurgiElektrometalurgiPraktikum ElektrometalurgiPirometalurgiPraktikum PirometalurgiPengolahan MineralPraktikum Pengolahan MineralPengantar Lingkungan MetalurgiPerhitungan Metalurgi ProsesPeristiwa Perpindahan MetalurgiKekuatan MaterialPraktikum Kekuatan Material