BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan...

27
22 BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI 3.1 Analisa Kebutuhan Aplikasi Perancangan aplikasi pengenalan aksara jawa berbasis android (Mobile) adalah suatu aplikasi yang digunakan untuk memberikan suatu trobosan atau opsi lain cara belajar anak dengan metode belajar dan bermain. Tujuan nya dalah memberikan pengetahuan kepada anak-anak dan masyarakat umum mengenai aksara jawa, penulisan, pelafalan, dan terdapat kuis di dalam nya. Seiring dengan perkembangan teknologi, Android bisa menjadi sebuah alternatif media pembelajaran aksara jawa yang menarik. Android telah menyediakan banyak tolls Application Programming Interface (API) untuk membantu pengembangan aplikasi. Telah banyak apliksi yang di kembangkan dengan Android. Pada aplikasi yang akan di rancang oleh penulis akan ada beberapa fitur yang tersedia. Spesifikasi fitur pada aplikasi pengenalan aksara jawa terdiri atas: 1. Pengenalan aksara Pada media konvensional seperti buku buku atau gambar dinding, pengenalan aksara hanya menampilkan bentuk aksara yang sudah jadi tanpa membantu anak- anak bagaimana cara melafalkan aksara jawa tersebut. Butuh bantuan seorang guru untuk mengetaui bagaimana cara melafalkan aksara yang terdapat pada

Transcript of BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan...

Page 1: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

22

BAB III

ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI

3.1 Analisa Kebutuhan Aplikasi

Perancangan aplikasi pengenalan aksara jawa berbasis android (Mobile)

adalah suatu aplikasi yang digunakan untuk memberikan suatu trobosan atau opsi

lain cara belajar anak dengan metode belajar dan bermain. Tujuan nya dalah

memberikan pengetahuan kepada anak-anak dan masyarakat umum mengenai

aksara jawa, penulisan, pelafalan, dan terdapat kuis di dalam nya.

Seiring dengan perkembangan teknologi, Android bisa menjadi sebuah

alternatif media pembelajaran aksara jawa yang menarik. Android telah

menyediakan banyak tolls Application Programming Interface (API) untuk

membantu pengembangan aplikasi. Telah banyak apliksi yang di kembangkan

dengan Android.

Pada aplikasi yang akan di rancang oleh penulis akan ada beberapa fitur

yang tersedia. Spesifikasi fitur pada aplikasi pengenalan aksara jawa terdiri atas:

1. Pengenalan aksara

Pada media konvensional seperti buku buku atau gambar dinding, pengenalan

aksara hanya menampilkan bentuk aksara yang sudah jadi tanpa membantu anak-

anak bagaimana cara melafalkan aksara jawa tersebut. Butuh bantuan seorang

guru untuk mengetaui bagaimana cara melafalkan aksara yang terdapat pada

Page 2: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

23

buku. Sedangkan dengan aplikasi ini memungkinkan pengguna bisa mengenal

aksara jawa, arti dari setiap aksara sampai pengucapan secara mandiri. Untuk bisa

mengetahui cara pengucapan dari suatu aksara, pengguna bisa menekan tombol

aksara yang di maksud. Selain itu juga terdapat arti dari setiap aksara yang di klik

atau di tekan. Pada halaman ini terdapat fitur yang berisi 20 huruf dasar aksara

dasar, dan jika di klik salah satu dari aksara kan menampilkan halaman berikutnya

yang berisi detail dari aksara dan pelafalan aksara.

2. Kuis

Fitur kuis berguna untuk mengukur sejauh mana hasil pembelajaran yang telah

di lakukan. Fitur ini berisi soal tentang huruf dasar aksara yang di buat seperti

pilihan ganda dan dapat menampilkan dialog jawaban benar dan jawaban salah

jika salah satu jawaban di klik.

3.2 Analisa dan Perancangan

3.2.1 Analisa

Mengidentifikasi permasalahan-permasalahan yang ada pada aplikasi yang

di bangun, meliputi perangkat keras (Hardware), perangkat lunak (software) dan

calon pengguna. Membuat analisa terhadap data yang sudah di peroleh dari hasil

observasi yaitu menggabungkan hasil survey dan calon pengguna menjadi

spesifikasi yang terstruktur dengan menggunakan pemodelan. Adapun analisa

kebutuhan aplikasi yang akan dibuat meliputi dua hal yaitu kebutuhan hardware

dan juga software, berikut adalah analisa kebutuhan dalam perancangan aplikasi

pengenalan aksara jawa berbasis android:

Page 3: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

24

1. Analisa kebutuhan hardware yang digunakan adalah:

a. Laptop.

1) Processor Intel(R) Core(TM) i3-2330M CPU @2.20GHz.

2) Hardisk 500 GB.

3) Memory (RAM) 4 GB.

4) DVD RW.

b. Smartphone.

1) Lebar 7,0 Inci.

2) OS Android v5.1.1 (Lollipop).

3) Chipset : Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410.

4) CPU : Quad-core 1.3 GHz Cortex-A53.

5) Memori Internal 8 GB.

6) RAM 1,5 GB.

2. Analisa kebutuhan software yang di gunakan:

a. System Operasi Windows 7 Home Basic.

b. System Operasi Android versi 4.1 Jelly Bean (API level16).

c. Rancangan bagan dan gambar (Pencil 3.0.4).

d. Bahasa Pemrograman pengolah aplikasi (Java).

e. Tools pengolah aplikasi (Android Studio).

Page 4: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

25

3.2.2 Identifikasi Masalah

Minat Anak-anak dalam mempelajari aksara Jawa belum sepenuhnya

terbangun. Hal ini bisa disebabkan oleh beberapa hal, dengan kondisi seperti ini

sangat kecil harapannya untuk anak-anak dapat tertarik untuk mempelajari bahasa

jawa khusunya aksara jawa, hal ini berpengaruh juga terhadap kelestarian aksara

tersebut. Kedepannya aksara Jawa bisa punah dan hanya menjadi sejarah. Dengan

melihat fenomena yang seperti itu, sudah sepantasnya kita sebagai generasi

penerus bangsa ikut melestarikan warisan budaya tersebut. Keadaan seperti ini

jika dibiarkan terus-menerus akan memberika kontribusi pada proses kepunahan

aksara jawa, karena seharusnya anak-anak sebagai generasi penerus turut dalam

pelestarian aksara tersebut. Maka diciptakanlah sebuah aplikasi Pengenalan

Aksara Jawa yang berbasis android untuk membantu dan menarik minat kepada

anak-anak untuk belajar aksara jawa dengan mudah.

3.2.3 Perancangan

Memahami rancangan system sesuai data yang ada dan

mengimplementasikan model yang diinginkan dari hasil analisa. Pemodelan

sistem ini berupa pembuatan use case diagram, sequence diagram, class diagram,

design layout dan Pengkodean (Coding).

Page 5: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

26

3.3 Perancangan Sistem

3.3.1. Flowchart

Pada flowchart ini menggambarkan alur proses yang ada pada rancangan

aplikasi pengenalan aksara jawa, menu utama terdiri dari tombol aksara dan

tombol kuis. Jika dipilih tombol aksara maka akan tampil 20 huruf aksara ha,na,ca

sampai nga, dan jika di pilih salah satu dari aksara akan menampilkan detail dari

aksara dan dapat memutar pelafalan aksara dalam bentuk suara. Sedangkan untuk

menu kuis jika di klik tombol kuis akan menampilkan beberapa soal kuis untuk di

kerjakan.

Gambar III.1.

Flowchart

Page 6: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

27

3.3.2 Use Case Diagram

Untuk mengenal proses dari suatu sistem digunakan diagram Use Case.

Dengan diagram use case ini dapat diketahui proses yang terjadi pada aplikasi.

Gambar use case bisa dilihat pada gambar di bawah ini:

Gambar III.2.

Use Case Diagram

Page 7: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

28

Use Case Diagram di atas di jelaskan dalam tabel di bawah ini.

Tabel III.1.

Penjelasan Use Case Diagram

Page 8: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

29

3.3.3 Activity Diagram

1. Activity Diagram dari Use Case Diagram Menu Utama

Activity diagram ini digunakan untuk memilih menu dimana terdapat dua

menu yang bisa di pilih oleh pengguna, yaitu menu aksara dan menu kuis.

Gambar III.3.

Activity Diagram dari Use Case Diagram Menu Utama

2. Activity Diagram dari Use Case Diagram Aksara.

Activity diagram ini digunakan untuk melihat 20 aksara jawa, dimana

aksara tersebut dapat menampilkan detile dan memutar pelafalan aksara dalam

bentuk suara.

Page 9: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

30

Gambar III.4.

Activity Diagram dari Use Case Diagram Aksara

3. Activity Diagram dari Use Case Diagram Kuis

Use Case ini digunakan sebagai kuis yang berisikan beberapa soal dan

bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara

jawa.

Gambar III.5.

Activity Diagram dari Use Case Diagram Kuis

Page 10: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

31

3.3.4 Squence Diagram

1. Squence Diagram dari Use Case Menu Utama

Gambar III.6.

Squence Diagram dari Use Case Menu Utama

Pada diagram ini menjelaskan mengenai proses untuk menampilkan

tampilan dari menu yang ada dalam aplikasi, penjelajahan dari menu utama,

menu aksara jawa dan menu kuis. Proses untuk gambar di atas yaitu:

a. Aktor atau user membuka apliksai.

b. Aktor atau user dapat membuka menu aksara jawa.

c. Aktor atau user dapat membuka menu juis.

d. Kembali ke menu utama.

Page 11: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

32

2. Squence Diagram dari Use Case Menu Aksara Jawa

Gambar III.7.

Squence Diagram dari Use Case Menu Aksara Jawa

Pada diagram ini menjelaskan mengenai proses untuk menampilkan

tampilan dari menu aksara jawa, dalam menu ini berisi 20 aksara jawa dimana

aksara tersebut dapat menampilkan detail dan memutar pelafalan aksara dalam

bentuk suara. Proses untuk gambar di atas yaitu:

a. Aktor atau user memilih menu aksara jawa.

b. Aktor atau user dapat melihat 20 aksara jawa.

c. Aktor atau user dapat melihat detail dari aksara dan memutar pelafalan

aksara dalam bentuk suara dengan cara klik salah satu dari aksara yang

ada.

Page 12: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

33

d. Kembali ke menu utama.

3. Squence Diagram dari Use Case Menu Kuis.

Gambar III.8.

Squence Diagram dari Use Case Menu Kuis

Pada diagram ini menjelaskan mengenai proses untuk menampilkan

tampilan dari menu Kuis, dalam menu ini digunakan sebagai kuis yang

berisikan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna

dalam memahami aksara jawa. Proses untuk gambar di atas yaitu:

a. Aktor atau user memilih menu Kuis.

b. Aktor atau user dapat melihat beberapa soal yang terdapat pada menu ini.

c. Aktor atau user dapat mengerjakan kuis yang tersedia dengan cara klik

salah satu dari jawaban yang tesedia sampai soal terakhir.

d. Kembali ke menu utama.

Page 13: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

34

3.3.5 Class Diagram.

Class diagram membantu kita dalam visualisasi struktur kelas-kelas dari

suatu sistem dan merupakan tipe diagram yang paling banyak dipakai. Class

diagram memperlihatkan hubungan antar kelas dan penjelasan detail tiap-tiap

kelas didalam model desain dari suatu sistem, seperti gambar berikut ini:

Gambar III.9.

Class Diagram

3.3.6 Spesifikasi Aplikasi Pengenalan Aksara Jawa

Suatu aplikasi yang baik tidak akan berjalan dengan baik apabila tidak

didukung oleh sarana pendukung yang baik pula. Sarana pendukung yang

dimaksud bukan harus menggunakan suatu unit komputer atau smartphone

dengan merek tertentu dan dengan harga yang mahal, tetapi harus berintegrasi

dengan baik antara satu dengan yang lainnya. Sistem dikatakan baik dan akan

Page 14: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

35

berhasil digunakan atau diterapkan jika didukung dengan beberapa unsur atau

beberapa aspek antara lain, perangkat keras (Hardware), perangkat lunak

(Software). Diantara unsur tersebut yaitu prasarana atau peralatan pendukung

yang dibutuhkan harus sesuai dengan spesifikasi sistem yang diusulkan adalah:

1. Spesifikasi Perangkat Keras

Perangkat keras adalah seluruh komponen yang membentuk suatu sistem

komputer dan peralatan lainnya yang memungkinkan komputer dapat

melaksanakan tugasnya. Perangkat keras yang digunakan untuk membuat aplikasi

ini menggunakan komputer dan Smartphone dengan spesifikasi :

Page 15: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

36

Tabel III.2.

Spesifikasi Perangkat Keras

Spesifikasi Komputer Spesifikasi Smartphone

1. Processor Intel(R) Core(TM)

i3-2330M CPU @2.20GHz.

2. Hardisk 500 GB.

3. Memory (RAM) 4 GB.

4. DVD RW.

5. Keyboard dan Mouse.

1. Lebar 7,0 Inci

2. Chipset : Qualcomm

MSM8916 Snapdragon 410

3. CPU : Quad-core 1.3 GHz

Cortex-A53

4. Memori Internal 8 GB

5. RAM 1,5 GB

6. Baterai Li-Ion 4000 mAh

Spesifikasi di atas adalah spesifikasi yang penulis gunakan untuk

membangun aplikasi pengenalan aksara jawa.

2. Spesifikasi Perangkat Lunak

Bagian penting lain yang mendukung program adalah perangkat lunak

yang digunakan dalam mengeksekusi program aplikasi serta sistem operasi

yang akan digunakan untuk menjalankan program tersebut. Untuk membangun

aplikasi pengenalan aksara jawa berbasis android penulis menggunakan

spesifikasi sebagai berikut:

a. Sistem Operasi : Windows 7 Home Basic.

b. Software Development Kit : Android 4.1 Jelly Bean (API level16).

c. Software Pendukung : Android Studio.

d. Bahasa Pemrograman : Pengolah aplikasi (Java).

Page 16: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

37

3.4 Implementasi

3.4.1 Implementasi Rancangan Desain Layout

Desain atau rancangan merupakan tahap awal dalam sebuah pembuatn

spesifikasi mengenai arsitektur program yang akan dibuat termasuk tampilan,

kebutuhan untuk program yang akan dibuat. Untuk spesifikasi dibuat serinci

mungkin sehingga pada tahap berikutnya yaitu pengumpulan data atau informasi

yang kemudian dilanjutkan ke tahap pengkodean.

1. Rancangan Desain Layout Menu Utama

Nama Program : Menu Utama.

Fungsi : Merupakan Activity yang berisi bagian program yang lain.

Bahasa Program : Java.

Proses : Untuk memilih menu, dimana terdapat dua menu yang

bisa di pilih oleh pengguna, yaitu menu aksara dan menu

kuis.

Gambar III.10.

Rancangan Desain Layout Menu Utama.

Page 17: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

38

2. Rancangan Desain Layout Menu Aksara Jawa

Nama Program : Menu Aksara Jawa.

Fungsi : Berfungsi untuk menampilkan 20 aksara jawa.

Bahasa Program : Java.

Proses : Jika menekan button aksara yang terdapat pada menu

utama akan berpindah ke menu aksara.

Gambar III.11.

Rancangan Desain Layout Menu Aksara Jawa.

Page 18: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

39

3. Rancangan Desain Layout Detail

Nama Program : Menu Detail.

Fungsi : Berfungsi untuk menampilkan detail aksara yang berisi

gambar, arti dari aksara dalam tulisan latin dan dapat

memutar pelafalan aksara dalam bentuk suara.

Bahasa Program : Java.

Proses : Jika menekan salah satu aksara yang berada di menu

aksara akan muncul detail aksara.

Gambar III.12.

Rancangan Desain Layout Detail

Page 19: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

40

4. Rancangan Desain Layout Menu Kuis

Nama Program : Menu Kuis.

Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan

untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam

memahami aksara jawa.

Bahasa Program : Java.

Proses : Jika menekan button kuis pada menu utama akan

langsung muncul menu kuis yang bisa langsung di

kerjakan, di bagian bawah terdapat tombol

selanjutnya yang berfungsi untuk masuk ke soal

berikutnya.

Gambar III.13.

Rancangan Desain Layout Menu Kuis

Page 20: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

41

3.4.2 Spesifikasi file

Pada aplikasi pengenalan aksara jawa terdapat beberapa file-file tersebut

adalah sebagasi berikut:

1. Spesifikasi file Menu Utama.

Nama File : Home.

Akronim : Activity_home.xml.

Fungsi : Untuk menampung menu-menu lain nya.

Tipe file : File Master.

Software : Android Studio.

Tabel III.3.

Spesifikasi File Menu Utama

No Objek Name Text

1 Linear Layout Linear Layout -

2 Text View Text View Mari Kenalan Dengan Aksara

Jawa

3 Button Btnaksara Aksara

4 Button Btnkuis Kuis

2. Spesifikasi file Menu Aksara Jawa.

Nama File : Main Activity.

Akronim : Activity_main.xml.

Fungsi : Untuk menampung 20 huruf aksara jawa.

Tipe file : File Master.

Software : Android Studio.

Tabel III.4.

Spesifikasi File Menu Aksara Jawa

No Objek Name Text

1 Linear Layout Linear Layout -

2 Button Btnha -

Text View Text View HA

3 Button Btnna

Text View Text View NA

4 Button Btnca

Text View Text View CA

5 Button Btnra

Text View Text View RA

Page 21: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

42

6 Button Btnka

Text View Text View KA

7 Button Btnda

Text View Text view DA

8 Button Btnta

Text View Text View TA

9 Button Btnsa

Text View Text View SA

10 Button Btnwa

Text View Text View WA

11 Button Btnla

Text View Text View LA

12 Button Btnpa

Text View Text View PA

13 Button Btndha

Text View Text View DHA

14 Button Btnja

Text View Text View JA

15 Button Btnya

Text View Text View YA

16 Button Btnnya

Text View Text View NYA

17 Button Btnma

Text View Text View MA

18 Button Btnga

Text View Text View Ga

19 Button Btnba

Text View Text View BA

20 Button Btntha

Text View Text View THA

21 Button Btnnga

Text View Text View NGA

Page 22: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

43

3. Spesifikasi file Detail Aksara Jawa

Nama File : Detail.

Akronim : Activity_ha.xml (Sampail aksara nga).

Fungsi : Untuk menampilkan detail aksara jawa.

Tipe file : File Master.

Software : Android Studio.

Tabel III.5.

Spesifikasi File Detail Aksara Jawa

No Objek Name Text

1

Linear Layout Linear Layout

Image View Image ha

Button Dtlha

Text View Text View

Ha adalah salah satu aksara

nglegena dalam aksara

Jawa Hanacaraka yang

melambangkan bunyi /hɔ/, /ha/,

/ɔ/, atau /a/.

2

Image View Image na

Button Dtlna

Text View Text View

Na adalah salah satu aksara

nglegena dalam aksara

Jawa Hanacaraka yang

melambangkan bunyi /na/.

3

Image View Image ca

Button Dtlca

Text View Text View

Ca adalah salah satu aksara

nglegena dalam aksara

Jawa Hanacaraka yang

melambangkan bunyi /ca/ dan

/tʃa/v.

4

Image View Image ra

Button Dtlra

Text View Text View

Ra adalah salah satu aksara

nglegena dalam aksara

Jawa Hanacaraka yang

melambangkan bunyi /ra/

5

Image View Image ka

Button Dtlka

Text View Text View

Ka adalah salah satu aksara

nglegena dalam aksara

Jawa Hanacaraka yang

melambangkan bunyi /ka/

6 Image View Image da

Page 23: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

44

Button Dtlda

Text View Text View

Da adalah salah satu aksara

nglegena dalam aksara

Jawa Hanacaraka yang

melambangkan bunyi /da/.

7

Image View Image ta

Button Dtlta

Text View Text View

Ta adalah salah

satu aksara nglegena

dalam aksara JawaHanacaraka

yang melambangkan bunyi /ta/.

8

Image View Image sa

Button Dtlsa

Text View Text View

Sa adalah salah

satu aksara nglegena

dalam aksara JawaHanacaraka

yang melambangkan bunyi /sa/.

9

Image View Image wa

Button Dtlwa

Text View Text View

Wa adalah salah

satu aksara nglegena

dalam aksara JawaHanacaraka

yang melambangkan bunyi /wa/.

10

Image View Image la

Button Dtlla

Text View Text View

La adalah salah

satu aksara nglegena

dalam aksara JawaHanacaraka

yang melambangkan bunyi /la/.

11

Image View Image pa

Button Dtlpa

Text View Text View

Pa adalah salah

satu aksara nglegena

dalam aksara JawaHanacaraka

yang melambangkan bunyi /pa/

12

Image View Image dha

Button Dtldha

Text View Text View

Dha adalah salah

satu aksara nglegena

dalam aksara JawaHanacaraka

yang melambangkan bunyi /d̪ʰa/

13

Image View Image ja

Button Dtlja

Text View Text View

Ja adalah salah

satu aksara nglegena

dalam aksara JawaHanacaraka

yang melambangkan bunyi /ɟa/

Page 24: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

45

atau /dʒa/.

14

Image View Image ya

Button Dtlya

Text View Text View

Ya adalah salah

satu aksara nglegena

dalam aksara JawaHanacaraka

yang melambangkan bunyi /ja/

15

Image View Image nya

Button Dtlnya

Text View Text View

Nya adalah salah

satu aksara nglegena

dalam aksara JawaHanacaraka

yang melambangkan bunyi /ɲa/

16

Image View Image ma

Button Dtlma

Text View Text View

Ma adalah salah

satu aksara nglegena

dalam aksara JawaHanacaraka

yang melambangkan bunyi /ma/.

17

Image View Image ga

Button Dtlga

Text View Text View

Ga adalah salah

satu aksara nglegena

dalam aksara JawaHanacaraka

yang melambangkan bunyi /ga/.

18

Image View Image ba

Button Dtlba

Text View Text View

Ba adalah salah

satu aksara nglegena

dalam aksara JawaHanacaraka

yang melambangkan bunyi ba.

19

Image View Image tha

Button Dtltha

Text View Text View

Tha adalah salah

satu aksara nglegena

dalam aksara Jawa Hanacaraka

yang melambangkan bunyi /t̪̪ʰa/.

20

Image View Image nga

Button Dtlnga

Text View Text View

Nga adalah salah

satu aksara nglegena

dalam aksara JawaHanacaraka

yang melambangkan bunyi /ŋa/

Page 25: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

46

4. Spesifikasi file Menu Kuis.

Nama File : Kuis.

Akronim : Activity_kuis1.xml (Sampail kuis10).

Fungsi : Untuk menampilkan detail aksara jawa.

Tipe file : File Master.

Software : Android Studio.

Tabel III.6.

Spesifikasi File Menu Kuis

No Objek Name Text

Linear Layout Linear Layout

1

Text View Text View

1.Huruf TA jika di tulis dalam

aksara jawa di bawah ini

adalah:

Radio Button radioButton1 Ta

Radio Button radioButton2 Na

Radio Button radioButton3 Ha

Radio Button radioButton4 Ba

Button Btnkuis1 Selanjutnya

2

Text View Text View 2.Di bawah ini manakah aksara

yang berbunyi NGA:

Radio Button radioButton1 Ta

Radio Button radioButton2 Ra

Radio Button radioButton3 Nga

Radio Button radioButton4 Ba

Button Btnkuis2 Selanjutnya

3

Text View Text View 3.Sebutkan aksara CA pada

aksara di bawah ini:

Radio Button radioButton1 Pa

Radio Button radioButton2 Ca

Radio Button radioButton3 Dha

Radio Button radioButton4 Nya

Button Btnkuis3 Selanjutnya

4

Text View Text View 4.Coba pilih aksara BA di

bawah ini:

Radio Button radioButton1 Ga

Radio Button radioButton2 Sa

Radio Button radioButton3 Ra

Radio Button radioButton4 Ba

Button Btnkuis4 Selanjutnya

5

Text View Text View 5.Aksara carakan JA yang

tepat di bawah ini adalah:

Radio Button radioButton1 Ma

Radio Button radioButton2 Ja

Page 26: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

47

Radio Button radioButton3 Wa

Radio Button radioButton4 Ka

Button Btnkuis5 Selanjutnya

6

Text View Text View 6.Di bawah ini manakah aksara

yang berbunyi SA:

Radio Button radioButton1 Pa

Radio Button radioButton2 Ra

Radio Button radioButton3 Sa

Radio Button radioButton4 Ha

Button Btnkuis6 Selanjutnya

7

Text View Text View 7. Coba pilih aksara DHA di

bawah ini :

radioButton1 Ha

Radio Button radioButton2 Dha

Radio Button radioButton3 Na

Radio Button radioButton4 Wa

Button Btnkuis7 Selanjutnya

8

Text View Text View 8.Sebutkan aksara LA pada

aksara dibawah ini:

Radio Button radioButton1 La

Radio Button radioButton2 Tha

Radio Button radioButton3 Ca

Radio Button radioButton4 da

Button Btnkuis8 Selanjutnya

9

Text View Text View 9.Aksara carakan MA yang

tepat di bawah ini adalah:

Radio Button radioButton1 Ba

Radio Button radioButton2 Sa

Radio Button radioButton3 La

Radio Button radioButton4 Ma

Button Btnkuis9 Selanjutnya

10

Text View Text View

10.Huruf NA jika di tulis

dalam aksara jawa di bawah ini

adalah:

Radio Button radioButton1 Nya

Radio Button radioButton2 Na

Radio Button radioButton3 La

Radio Button radioButton4 Ha

Button Btnkuis10 Selesai

Page 27: BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI · Fungsi : Untuk menampilkan beberapa soal dan bertujuan untuk menguji seberapa jauh pengguna dalam memahami aksara jawa. Bahasa Program

48

3.5 Pengujian

Teknik pengujian yang diterapkan pada aplikasi ini adalah teknik pengujian

Black Box, dimana pengujian di lakukan pada setiap fungsi-fungsi elemen yang

ada pada aplikasi pengenalan aksara jawa berbasis android, berikut hasil

pengujian yang di lakukan:

Tabel III.7.

Pengujian Black Box pada aplikasi pengenalan aksara jawa