BAB. I PENDAHULUAN - esakip.net fileDari Formasi 8 (delapan) Jabatan Struktural bezettingnya sudah...

33
LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017 1 BAB. I PENDAHULUAN 1. LATAR BELAKANG Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2006 Instruksi Presiden Republik Indonesia nomor 07 Tahun 1999 tentang Akuntabiltas Kinerja Instansi Pemerintah dan Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja dan Tata cara Review atas Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP) di dalamnya ditegaskan bahwa instansi yang wajib menyusun Laporan Kinerja Tahunan di antaranya adalah Pemerintah Propinsi/Pemerintah Kabupaten/Kota, dan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) . Berkaitan dengan hal dimaksud, Pemerintah Kecamatan Bluluk yang sebagai salah satu Organisasi Perangkat Daerah (OPD) merupakan unsur pelaksana urusan di wilayah Kecamatan Bluluk mempunyai kewajiban menyusun Laporan Kinerja Instansi Pemerintah ( LKjIP ) tahun 2017 dan menyusun Penetapan Kinerja Tahun 2018 sebagai sarana evaluasi penyelenggaraan Pemerintahan di wilayah Kecamatan Bluluk selama tahun 2018. 2. GAMBARAN UMUM ORGANISASI : Sebagaimana Perda Nomor: 8 Tahun 2008 tentang Organisasi dan tata kerja Kecamatan dan Kelurahan Kabupaten Lamongan, dengan formasi jumlah personil sebanyak 26 orang Pegawai/PNS, tetapi sampai dengan dibuatnya LkjIP ini bezetting sebanyak 9 orang termasuk personil yang diperbantukan sebanyak 1 orang. Adapun Struktur Organisasi di SKPD Kecamatan Bluluk sebagai berikut :

Transcript of BAB. I PENDAHULUAN - esakip.net fileDari Formasi 8 (delapan) Jabatan Struktural bezettingnya sudah...

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

1

BAB. I

PENDAHULUAN

1. LATAR BELAKANG

Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2006

Instruksi Presiden Republik Indonesia nomor 07 Tahun 1999 tentang

Akuntabiltas Kinerja Instansi Pemerintah dan Peraturan Menteri

Negara Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi

Republik Indonesia nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis

Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja dan Tata cara Review atas

Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP) di dalamnya ditegaskan

bahwa instansi yang wajib menyusun Laporan Kinerja Tahunan di

antaranya adalah Pemerintah Propinsi/Pemerintah Kabupaten/Kota,

dan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) .

Berkaitan dengan hal dimaksud, Pemerintah Kecamatan

Bluluk yang sebagai salah satu Organisasi Perangkat Daerah

(OPD) merupakan unsur pelaksana urusan di wilayah Kecamatan

Bluluk mempunyai kewajiban menyusun Laporan Kinerja Instansi

Pemerintah ( LKjIP ) tahun 2017 dan menyusun Penetapan Kinerja

Tahun 2018 sebagai sarana evaluasi penyelenggaraan

Pemerintahan di wilayah Kecamatan Bluluk selama tahun 2018.

2. GAMBARAN UMUM ORGANISASI :

Sebagaimana Perda Nomor: 8 Tahun 2008 tentang

Organisasi dan tata kerja Kecamatan dan Kelurahan Kabupaten

Lamongan, dengan formasi jumlah personil sebanyak 26 orang

Pegawai/PNS, tetapi sampai dengan dibuatnya LkjIP ini

bezetting sebanyak 9 orang termasuk personil yang

diperbantukan sebanyak 1 orang. Adapun Struktur Organisasi di

SKPD Kecamatan Bluluk sebagai berikut :

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

2

1. Personil

Dari Formasi 8 (delapan) Jabatan Struktural

bezettingnya sudah terisi secara definitif sebagaimana formasi

yang ada, permasalahannya adalah masih sangat

membutuhkan personil/ staf/ pemangku jabatan fungsional

umum, mengingat volume tugas yang harus diselesaikan

semakin meningkat , oleh karena itu mohon agar dapatnya ada

penambahan personil dengan harapan tugas yang dilaksanakan

dapat diselesaikan secara cepat dan tepat.

Sesuai ketentuan Analisis Jabatan selain Pejabat

Struktural dibutuhkan personil yang bertugas sebagai Pengelola

Administrasi atau Pejabat Fungsional Umum (JFU) sebanyak

26 personil. Bezetting yang ada adalah sebanyak 9 personil,

jumlah tersebut masih belum mencukupi dari kebutuhan yang

semestinya.

SEKRETARIAT

JABATAN FUNGSIONAL

SUBAG UMUM SUBAG KEU & PERLENGKAPAN

SEKSI TATA PEM

SEKSI PMD

SEKSI TRANTIBUM

SEKSI EKBANG

D E S A

KELURAHAN

CAMAT

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

3

Bezetting pegawai pada Kantor Camat Bluluk pada

Desember 2017, sejumlah 11 Orang PNS, TKK 5 Orang dan

TKK intern 5 Orang yang terdiri dari :

- Golongan IV : 2 orang

- Golongan III : 7 orang

- Golongan II : 1 orang

> termasuk UPTD 1 org

- Golongan II : 1 orang

- TKK : 5 orang

- TKK intern Kec. : 5 orang

Catatan : tidak termasuk dalam hitungan di atas ;

- Gol II : 6 orang ( Sekdes)

Susunan Formasi dan Bezetting Jabatan Kantor Kecamatan Bluluk :

No Jabatan Pemangku Jabatan Pangkat/

Gol. Ruang

Ket.

1 Camat SYAM TEGUH WAHONO,SH,MM. 19660515 199112 1 002

Pembina (IV/a)

2 Sekretaris Kecamatan

AGUS NURKHOZIN, S.Pd, M.Si 19740807 199903 1 012

Pembina (IV/b)

3 Ka Subbag Umum ZAINURI, SE 19600728 198602 1 003

Penata Tk. I (III/d)

4 Pengelola Administrasi umum

SRI WAHYUNI - TKK

5 Pengelola Data Kepegawaian

NURUL DWI WIJAYANTI-

-

TK Kec

6 Pramu Kantor - -

7 Sopir -

-

8 Ka subbag Keuangan dan perlengkapan

SATIP, SH. 19690818 199203 1 010

Penata Tk. I (III/d)

9 Pengelola Administrasi Keuangan

ABDUL BASITH AZHAM -

TKK

10.

Pengelola Administrasi Keuangan

ERFIN ALFIANSYAH B - TK Kec

11 Bendahara Barang SRI WAHYUNI -

- TKK

12 Kasi Tata Pemerintahan

MUJIANTO, SE 19590623 198208 1 001

Penata Tk. I (III/d

13 Pengelola Data Pemerintahan Umum

- -

14 Penglola Data Pemdes/ Kel

YANIS WILUJENG -

- TKK

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

4

15 Penglola Data Dukcapil

BENY SUWISWANTO

- TKK

16 Sda BAGUS ADITYA NR -

- TK Kec

17 Kasi Pemberdayaan Masyarakat dan Desa

ENDIK KUSWANO, SE 19760720 199901 1 001

Penata Tk. I (III/d)

18 Pengelola Data Pemberdayaan Masyarakat

DEWI WULUANTI,SE -

- TKK

19 Pengeloa Data Kesejahteraan Sosial

JOHAN KRISWANTO -

- TK Kec

20 Kasi Ketentraman dan Tibum

IMRON SALIM, SE. 196312071986031018

Penata (III/c)

21 Pengelola Data Ketentraman dan Ketertiban

- -

21 Pelaksana / Petugas Trantib

- -

22 Pelaksana/ Petugas Keamanan

- -

23 Pelaksana Petugas Penangulangan Bencana

- -

24 Operator DARMOJO 19690806 200701 1 035

Pengatur (II/c)

25 Kasi Ekonomi dan Pembangunan

Bambang Purwantoro, S.Sos 19600307 198602 1 015

Penata Tk. I (III/d )

26 Pengelola Data Perekonomian dan Perijinan

SUWANTO- - TK Kec

Pengelola data Pembangunan

- -

*) Dan seorang Petugas UPT DPPKA : SUBIYANTO NIP. 19660506 2007 1 020 Pengatur (II/c)

2. Sarana dan Prasarana

Dalam rangka meperlancar pelaksanaan tugas

penyelenggaran Pemerintahan di OPD Kecamatan Bluluk

ditunjang adanya Sarana dan Prasarana Pemerintah

Kecamatan Bluluk.

No. Jenis Barang Jumlah Ket.

1. Pendopo, Kantor & Rumah Dinas Camat 4 buah

2. Kendaraan Dinas Roda Empat 1 buah

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

5

3. Kendaraan Dinas Roda Dua 26 buah

4. Komputer 14 buah

5. Laptop 3 buah

6. Komputer Simduk 3 buah

7. Printer 12 buah

8. Almari 12 buah

9. Filling Kabinet 5 buah

10. Televisi 1buah

11. Podium Ruangan/ Rapat 1 buah

12. Podium Upacara 1 buah

13. Pesawat Telepon 2 buah

14. Pesawat HT RIG 1 buah

15. Pesawat HT Ggm 1 buah

16. Meja Tulis 29 buah

17. Meja Rapat 5 buah

18. Meja Absen Rapat 1 buah

19. Meja Telepon 2 buah

20. Meja Simduk 4 buah

21. Mebel 2 unit

22. Kursi Simduk 4 buah

23. Kursi Rapat 65 buah

24. Kursi Kerja 26 buah

25. Papan Data 2 buah

26. Papan Struktur Organisasi 1 buah

27. Papan Pengumuman 1 buah

28. Rak Besi 2 buah

29. Rak Kayu 3 buah

30. Cassete Recorder 2 buah

31 Meja tenis 1 Unit

32 Genset 1 Unit

33 Camera Handycam 1 Unit

34 Faximle 1 Unit

35 Camera 1 Unit

36 Sound System 2Unit

37 AC 5 Unit

38 Papan tulis elektrik 1 Unit

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

6

3. Pembiayaan

Dalam rangka pelaksanaan kegiatan, pemerintah Kecamatan

Bluluk mendapat pembiayaan/pendanaan dari APBD

Kabupaten Lamongan berupa dana operasional sebesar Rp.

2.079.455.000,- (dua milyar tujuh puluh sembilan juta empat

ratus lima puluh lima ribu rupiah) dan telah terealisasi / diserap

oleh OPD Kecamatan Bluluk sebesar Rp. 2.004.807.285,-

( dua milyar empat juta delapan ratus tuju ribu dua ratus

delapan puluh lima rupiah) yang digunakan belanja lansung

dan belanja tidak langsung

3. SISTEMATIKA PENYAJIAN LKjIP

Berdasarkan surat Bupati Lamongan tanggal 05 Januari

2018 Nomor : 706/370/413.032/2018 perihal tentang

penyampaian LKjIP SKPD Tahun 2017 dan penetapan kinerja

Tahun 2018, Penyusunan Laporan Kinerja Instansi Pemerintah

( LKjIP ) Tahun 2017 yang disajikan secara sistematika sebagai

berikut :

KATA PENGANTAR

DAFTAR ISI

IKHTISAR EKSEKUTIF

BAB. I PENDAHULUAN

1. LATAR BELAKANG

2. MAKSUD DAN TUJUAN

3. GAMBARAN UMUM ORGANISASI

1. Personil

2. Sarana Prasarana

3. Pembiayaan

4. SISTEMATIKA PENYAJIAN LKjIP

BAB. II PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KINERJA

A. RENCANA STRATEGIS

1. Visi dan Misi

2. Tujuan Sasaran dan Indikator Sasaran

3. Program dan Kegiatan

B. RENCANA KINERJA TAHUNAN TAHUN 2017

C. PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

7

BAB.III

AKUNTABILITAS KINERJA

A. CAPAIAN KINERJA TAHUN 2017

1. Perbandingan Target dan Realisasi Kinerja Tahun

2017

2. Perbandingan Realiasi dan Capaian Kinerja Tahun

2017 dengan tahun lalu dan beberapa tahun terakhir

3. Perbandingan Realisasi Kinerja dengan Target Jangka Menengah yang terdapat pada Renstra

4. Analisis Kinerja

a. Analisis penyebab keberhasilan / kegagalan atau

peningkatan / penurunan kinerja serta alternatif

solusi yang telah dilakukan

b. Analisis efisiensi penggunaan sumber daya

( dana, sarana prasarana &SDM )

c. Analisis Program / kegiatan yang menunjang

keberhasilan ataupun kegagalan pencapaian

Pernyataan Kinerja

B. REALISASI ANGGARAN TAHUN 2017

BAB.IV PENUTUP

1. Kesimpulan

2. Saran

Lampiran – lampiran

1. Matriks Rencana Strategis ( RS) Tahun 2016-2021

2. Pengukuran Kinerja ( PK ) Tahun 2017

3. Perjanjian Kinerja Tahun 2017

4. Lampiran, penghargaan

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

8

BAB II

PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KINERJA

A. RENCANA STRATEGIS

Rencana Strategis ( Renstra ) Kecamatan Bluluk

merupakan dokumen perencanaan Kecamatan Bluluk untuk

periode 5 tahun yang digunakan sebagai pedoman dalam

menyusun Rencana Kerja Kecamatan Bluluk. Rencana

Strategis Kecamatan Bluluk merupakan penjabaran dari

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten

Lamongan.

Pemerintah Kecamatan sebagai salah satu Organisasi

Perangkat Daerah (OPD) merupakan unsur pelaksana Urusan

di wilayah Kecamatan, diharapkan mampu dan mendukung

pelaksana program Kabupaten yang ditetapkan dalam RPJMD

tersebut sehingga dapat mempercepat pencapaian tujuan

Pembangunan Daerah

1. Visi dan Misi Kecamatan Bluluk

Dalam masa kepemimpinan Bupati terpilih untuk lima

tahun mendatang Kabupaten Lamongan telah menetapkan

Pembangunan Jangka Menengah Daerah ( RPJMD ) tahun

2016-2021 untuk mempercepat Tujuan Pembangunan Daerah.

Visi adalah merupakan gambaran yang menantang tentang

keadaan masa depan, berisiskan cita dan citra yang ingin

diwujudkan, dibangun melalui proses refleksi dan proyeksi yang

digali dari nilai-nilai luhur yang dianut oleh seluruh komponen

stakeholder’s. Pernyataan Visi Kabupaten Lamongan adalah :

” Terwujudnya Lamongan Lebih Sejahtera dan Berdaya Saing ”

Pemahaman atas pernyataan visi tersebut mengandung makna

terjalinya sinergi yang dinamis antara masyarakat, Pemerintah

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

9

Kabupaten dan seluruh stakeholder’s dalam merealisasikan

Pembangunan Kabupaten Lamongan secara terpadu. Secara

filosofis visi tersebut dapat dijelaskan melalui makna yang

terkandung di dalamnya yaitu ;

1.Terwujudnya terkandung upaya dan peran Pemerintah

Daerah dalam mewujudkan Kabupaten Lamongan yang Lebih

Sejahtera, dan Berdaya Saing

2.Lamongan adalah satu kesatuan masyarakat hukum dengan

segala potensi dan sumber dayanya dalam sistem Pemerintah

di Wilayah Kabupaten Lamongan.

3. Lebih Sejahtera dalam pengertikan semakin mantap dan

tercukupinya kebutuhan lahiriah dan batiniah yang ditandai

dengan meningkatnya kualitas kehidupan yang layak dan

bermartabat. Kesejahteraan yang akan diwujudkan adalah

suatu tatanan yang sesuai dengan kondisi sosial-budaya-

agama masyarakat dan kearifan lokal Kabupaten Lamongan.

4. Lebih berdaya saing dalam pengertian terwujudnya

Peningkatan lebih lanjut keunggulan komparatif dan kompetitif

daerah, sehingga mampu bersaing secara optimal dengan

mengembangkan dan memanfaatkan segala potensi yang

dimiliki dalam Masyarakat Ekonomi ASEAN

Misi adalah rumusan umum mengenai upaya-upaya yang

akan dilaksanakan untuk mewujudkan visi,” Terwujudnya

Lamongan Lebih Sejahtera dan Berdaya Saing “ ditempuh

memalui lima Misi sebagai berikut:

1. Mewujudkan Sumber Daya Manusia berdaya saing melalui peningkatan kualitas pelayanan pendidikan dan kesehatan.

2. Mengembangkan perekonomian yang berdaya saing dengan mengoptimalkan potensi daerah.

3. Memantapkan sarana dan prasarana dasar dengan menjaga kelestarian lingkungan.

4. Mewujudkan reformasi birokrasi bagi pemenuhan palayanan publik.

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

10

5. Memantapkan kehidupan masyarakat yang tenteram dan damai dengan menjunjung tinggi budaya lokal.

2. Tujuan, Sasaran dan Indikator Sasaran

Bahwa untuk menjabarkan Visi dan Misi Kecamatan Bluluk

yang menggambarkan ke arah mana tujuan, sasaran dan

Indikator Sasaran yang akan dicapai terhadap program /

kegiatan yang dlaksanakan. Program dan kegiatan diambil

melalui misi 4 yaitu :

" Mewujudkan reformasi birokrasi bagi pemenuhan palayanan publik.”

Misi dimaksud memiliki tujuan dan sasaran

Tujuan :

1. Meningkatnya tatakelola Pemerintahan yang baik ;

Sasaran :

a. Meningkatnya kualtas perencanaan, dan pengendalian

program serta kegiatan Pembangunan ;

2. Menigkatnya kualitas pelayanan masyarakat ;

Sasaran :

a. Meningkatnya tertib administrasi kependudukan dan

peningkatan kualitas layanan kependudukan

Indikator sasaran

Untuk mewujudkan Visi dan Misi seperti diuraikan di depan,

telah dijabarkan dalam strategis dan kebijakan serta

diaplikasikan dalam program kegiatan yang akan dilaksanakan

5 (lima) tahun ke depan. Bahwa Strategi untuk pencapaian

tujuan dan sasaran sesuai Misi diperlukan Kebijakan dan

Program dengan memperhatikan Program Kabupaten, yang

telah ditetapkan dalam RPJMD Tahun 2016-2021. Kebijakan

dimaksud yang sesuai dengan Kondisi Kecamatan Bluluk

adalah :

Meningkatkan kepuasan masyarakat terhadap

pelayanan di Kecamatan Bluluk dengan indikator sasaran

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

11

1. Terlaksananya Peningkatan kualitas Pelayanan Publik di

Kecamatan ;

2. Terlaksananya Peningkatan kinerja penyelenggaraan tugas

umum Pemerintahan ;

3.Terlaksananya Peningkatan akuntabilitas kinerja di

Kecamatan

3. Program dan Kegiatan

Untuk melaksanakan tugas pokok dan fungsi sebagai

perangkat Daerah Kecamatan Bluluk menetapkan program-

programnya sesuai RPJMD, yaitu program utama (teknis) dan

program pendukung (generik), sebagai berikut:

1. Program teknis

Program ini dimaksudkan untuk mendukung pelaksanaan

tugas-tugas utama Kecamatan dalam proses perencanaan,

pemantauan, evaluasi, kajian dan koordinasi kebijakan

pembangunan.

Program Teknis dimaksud adalah sbb. :

1. Program Peningkatan Kualitas Pelayanan Kecamatan ;

2. Program Penyelenggaraan Pemerintahan dan

Pembangunan Kecamatan.

2. Program generik

Program ini dimaksudkan adalah Program pendukung

(generik), sebagai instrumen pelaksanaan program utama

sebagaimana tugas pokok dan fungsi Kecamatan.

Program Generik dimaksud adalah sbb. :

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran ;

2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur ;

3. Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan

Capaian Kinerja dan Keuangan.

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

12

Selanjutnya program dimaksud dapat dijabarkan sebagai

berikut, dan mungkin dapat dijabarkan kegiatan lainnya sesuai

kebutuhan wilayah.

No. Program Kegiatan

Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik

Penyediaan jasa peralatan dan perlengkapan kantor

Penyediaan jasa pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Penyediaan alat tulis kantor

Penyediaan barang cetakan dan penggandaan

Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor

Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan

Penyediaan makanan dan minuman

Penyediaan Jasa Administrasi/Teknis Kegiatan

Peningkatan Sarana

dan Prasarana

Aparatur

Pengadaan peralatan gedung kantor

Pengadaan mebeleur

Pemeliharaan rutin/berkala gedung kantor

Pemeliharaan rutin/berkala kendaraan dinas/operasional

Rehabilitasi sedang/berat rumah gedung kantor

Peningkatan

Pengembangan

Sistem Pelaporan

Capaian Kinerja dan

Keuangan

Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja Kecamatan

Penyusunan laporan keuangan semesteran

Penyusunan pelaporan keuangan akhir tahun

Penyusunan Dokumen Perencanaan Dan Evaluasi

Peningkatan

Kualitas Pelayanan

Kecamatan

Aplikasi Pelayanan Administrasi Terpadu Kecamatan

Penyelenggaraan

Pemerintahan dan

Pembangunan

Kecamatan

Pelaksanaan Musyawarah Perencanaan Pembangunan

Pembinaan Organisasi Kepemudaan

Pengendalian Keamanan Lingkungan

Monitoring Dan Evaluasi Apbd Desa

Fasilitasi Penyelenggaraan Pemerintahan Desa

Monitoring dan Pelaporan Pemilihan Kepala Desa

Monitoring dan Pelaporan Pemilihan Kepala Daerah/Presiden

Whorkshop/Sosialisasi Bidang Pemerintahan Desa

Pendataan UMKM di wiilayah Kecamatan

Fasilitasi Kemiskinan

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

13

B. RENCANA KERJA TAHUNAN TAHUN 2017

Rencana Kerja ini adalah untuk mempertajam fokus

pelaksanaan misi dan meletakkan kerangka prioritas dalam

penyelenggaraan Pemerintahan di OPD Kecamatan Bluluk untuk

melaksanakan program dan kegiatan 1 ( satu ) tahun kedepan

sesuai dengan Keputusan Bupati Lamongan tanggal 1 Juni 2001

Nomor 55 Tahun 2001 tentang Pelimpahan sebagian

Kewenangan Kepala Daerah kepada Camat, program dan

kegiatan, indikator kinerja dan kelompok sasaran dalam Tahun

2016 sebagai berikut :

1. URUSAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN.

1. Program : Perencanaan pembangunan Daerah.

2. Kegiatan : Pelaksanaan musyawarah perencanaan

pembangunan Kecamatan.

3. Indikator Kinerja : Musyawarah Pembangunan Tingkat

Kecamatan.

4. Sasaran :Terlaksananya Musyawara Pembangunan

Tingkat Kecamatan.

2. URUSAN KEPEMUDAAN DAN OLAH RAGA.

1. Program : Peningkatan peran serta kepemudaan

2. Kegiatan : Pembinaan organisasi kepemudaan

3. Indikator Kinerja : Terlaksananya Pembinaan organisasi

Kepemudaan di Kecamatan Bluluk

4. Sasaran : Meningkatnya peran serta kepemudaan

di Kecamatan Bluluk.

3. URUSAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK DALAM

NEGERI

1. Program : Peningkatan keamanan dan kenyamanan

lingkungan

2. Kegiatan : Pengendalian keamanan lingkungan

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

14

3. Indikator Kinerja : Terlaksananya pengendalian keamanan

dan kenyamanan lingkungan

4. Sasaran : Terciptanya keamanan dan kenyamanan

lingkungan Kecamatan Bluluk

4. OTONOMI DAERAH, PEMERINTAHAN UMUM,

ADMINISTRASI KEUANGAN DAERAH, PERANGKAT

DAERAH, KEPEGAWAIAN DAN PERSANDIAAN.

1.1. Program :- Pelayanan Administrasi Perkantoran

2. Kegiatan :- Penyediaan jasa komunikasi sumber

daya air dan listrik

- Penyediaan jasa peralatan dan

perlengkapan kantor

- Penyediaan jasa pemeliharaan dan

perijinan kendaraan dinas/

operasional.

- Penyediaan jasa kebersihan kantor

- Penyediaan alat tulis kantor

- Pengadaan barang cetakan dan

penggandaan

- Penyediaan komponen instalansi

listrik/ penerangan bangunan kantor

- Penyediaan bahan bacaan dan

peraturan perundang - undangan

- Penyediaan makanan dan minuman

- Penyediaan jasa tenaga administrasi

/teknis kegiatan

3. Indikator Kinerja : -Terbayarnya tagihan jasakomunikasi,

sumber daya air dan listrik tepat waktu

- Terpenuhinya jasa peralatan dan

perlengkapan kantor

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

15

- Tersedianya jasa pemeliharaan dan

perijinankendaraan dinas/operasional

- Peningkatan pelayanan adm.

perkantoran

- Tersedianya alat tulis kantor

- Tersedianya barang cetakan dan

penggandaan kantor

- Tersedianya komponen instalansi

listrik/ penerangan bangunan kantor

- Tersedianya bahan bacaan dan

peraturan perundang - undangan

- Tersedianya makanan dan minuman

rapat

- Tersedianya jasa administrasi

teknis/ kegiatan

4.Sasaran : -Terbayarnya tagihan jasa komunikasi,

sumber daya air dan listrik.

- Adanya peralatan dan perlengkapan

yang dibutuhkan

- Terbayarnya pemeliharaan dan

terbitnya STNK kendaraan Dinas

roda 4

- Terbayarnya tenaga jasa kebersihan

- Penyediaan Alat tulis kantor

- Barang cetakan dan penggandaan

kantor

- Komponen instalasi listrik/

penerangan bangunan kantor

- Bahan bacaan dan peraturan

perundang - undangan

- makanan dan minuman rapat

- Penyediaan jasa administrasi teknis/

kegiatan

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

16

2.1. Program : Peningkatan pengembangan sistem

pelaporan capaaian kinerja dan

keuangan

2. Kegiatan : - Penyusunan laporan capaian kinerja

dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD

- Penyusunan laporan keuangan

semesteran

- Penyusunan laporan keuangan

akhir tahun

- Penyusunan Dokumen perencanaan

dan evaluasi

3.Indikator Kinerja : -Tersusunnya laporan capaian kinerja

dan ikhtisar realisasi kinertja SKPD

- Tersusunnya laporan keuangan

semester yang tepat waktu

- Tersusunnya laporan Keuangan

akhir tahun yg tepat waktu

- Tersusunnya Dokumen perencanaan

dan evaluasi

4.Sasaran : - Laporan capaian kinerja dan ikhtisar

realisasi kinerja SKPD

- Laporan keuangan semesteran

- Laporan Keuangan akhir tahun

- Dokumen perencanaan dan evaluasi

3.1. Program : Peningkatan sarana & prasarana

Aparatur

2.Kegiatan : - Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

- Pengadaan Meubeler

- Pemeliharaan rutin berkala gedung

kantor

- Pemeliharaan rutin berkala kendaraan

dinas/operasional

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

17

- Rehabilitasi Sedang / berat Gedung

Kantor / Pagar samping

3. Indikator Kinerja : - Peningkatan kwalitas sarana dan

prasarana aparatur

- Peningkatan kualitas sarana dan

prasarana aparatur

- Pemeliharaan rutin / berkala gedung

kantor

- Pemeliharaan rutin / berkala

kendaraan dinas/ operasional

- Tersedianya Gedung Kantor yang

representatif

4.Sasaran : - Komputer, Note Book, printer

- Meja dan Kursi

- Bangunan gedung kantor

- Kendaraan dinas/ operasional

- Gedung Kantor yang representatif

5. URUSAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA.

1.1.Program : Peningkatan keberdayaan Masyarakat

pedesaan.

2.Kegiatan : - Pemberdayaan Lembaga dan

Organisasi masyarakat Pedesaan

- Monitoring Penyelenggaraan Pemilihan

Kepala Desa

3.Indikator Kinerja : - Peningkatan partisipassi masyarakat

Dalam membangun desa

-Terlaksananya Penyelenggaraan

PILKADES

4.Sasaran : - Adanya partisipassi masyarakat

dalam membangun desa

-Terlaksananya stabilitas Pemerintahan

Desa

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

18

2.1. Program : Peningkatan Partisipasi masyarakat

dalam membangun Desa.

2. Kegiatan : - Pembinaan Kelompok Masyarakat

dalam Pembangunan Desa BBGRM

3. Indikator Kinerja : - Peningkatan partisipassi masyarakat

Dalam membangun desa

4. Sasaran : - Adanya partisipasi masyarakat dalam

membangun desa

C. PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017

Guna mewujudkan target kinerja yang telah di tetapkan

berdasarkan pada sumber daya yang dimiliki oleh OPD dalam

hal ini Kecamatan Bluluk diperlukan suatu Dokumen

pernyataan kinerja / kesepakatan kinerja / perjanjian kinerja

antara atasan dan bawahan. Berkaitan dengan hal dimaksud

Camat Bluluk telah membuat Dokumen Penetapan Kinerja

( Tapkin ) tahun 2017 sebagaimana ikhtisar berikut :

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

19

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN BLULUK KABUPATEN LAMONGAN

NO. SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA TARGET

1 2 3 4

1 Meningkatnya Sarana dan Prasarana Aparatur

Terlaksananya Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

100 %

2 Meningkatnya kualitas Pelayanan Kecamatan

Terlaksananya Peningkatankualitas Pelayanan Kecamatan

100 %

3

Terlaksananya Penyelenggaraan Pemerintahan dan Pembangunan Kecamatan

Terselenggaranya Pemerintahan dan Pembangunan Kecamatan

100 %

Jumlah Anggaran : Rp. 742.685.000,00( tujuh ratus empat puluh dua juta enam ratus delapan puluh lima ribu rupiah )

Program Anggaran Keterangan

1. Peningkatan Sarana dan

Prasarana Aparatur Rp. 298.275.000,00 5 kegiatan

2. Peningkatan Kualitas Pelayanan Kecamatan

Rp. 40.000.000,00 1 kegiatan

3. Penyelenggaraan Pemerintahan dan Pembangunan Kecamatan

Rp. 130.280.000,00 6 kegiatan

4. Pelayanan Administrasi Perkantoran

Rp. 244.130.000,00 9 kegiatan

5. Peningkatan Pengembangan Sistem pelaporan capaian Kinerja dan Keuangan

Rp. 30.000.000,00 4 kegiatan

BUPATI LAMONGAN

FADELI, SH,MM.

Lamongan, Pebruari 2017

CAMAT BLULUK

SYAM TEGUH WAHONO,SH MM Pembina

NIP. 1971031 199203 1 002

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

20

Berikut dokumen :

1. Perjanjian Kinerja / Tapkin tahun 2017 yang telah ditandatangani

antara bawahan dan atasan ( Eselon III dan Bupati ) terlampir.

2. Perjanjian Kinerja tahun 2017 yang telah ditandatangani antara

bawahan dan atasan ( Eselon III, Eselon IV dan Staf ) terlampir.

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

21

BAB. IIII

AKUNTABILITAS KINERJA ORGANISASI

A. Capaian Kinerja Organisasi

Berdasarkan Penetapan Kinerja Kecamatan Bluluk telah

ditetapkan pada Dokumen Penetapan Kinerja tahun 2015, dan

selanjutnya terjadi perubahan setelah adanya PAK maka dapat

dijelaskan sbb :

1. Perbandingan antara target dan realisasi Kinerja :

1. Sasaran I dengan sasaran Terlaksananya Musyawarah

Pembangunan Tingkat Kecamatan ; Indikator kinerja

Musyawarah Pembangunan Tingkat Kecamatan dapat

dilaksanakan berupa kegiatan Pelaksanaan Musyawarah

Perencanaan Pembangunan dengan target 100 %

terealisasi 100 %. sama dengan tercapai 100 %

2. Sasaran II dengan sasaran Meningkatnya peran serta

kepemudaan di Kecamatan Bluluk ; Indikator kinerja

Terlaksananya Pembinaan organisasi kepemudaan di

Kecamatan Bluluk dapat dilaksanakan berupa kegiatan

Pembinaan organisasi kepemudaan dengan target 75 %

terealisasi 75 % sama dengan tercapai 100 %

3. Sasaran III dengan sasaran Terciptanya keamanan dan

kenyamanan lingkungan wilayah Kecamatan Bluluk ;

Indikator kinerja Terlaksananya Pengendalian keamanan

dan lingkungan dapat dilaksanakan berupa kegiatan

Pengendalian keamanan dan lingkungan dengan target

80 % terealisasi 80 % sama dengan tercapai 100 %

4. Sasaran IV dengan sasaran Telaksananya organisasi

masyarakat Perdesaan ; Indikator kinerja Penyelengga

raan Organisasi masyarakat perdesaan dapat dilaksa

nakan berupa kegiatan Pemberdayaan lembaga dan

organisasi masyarakat perdesaan dengan target 80 %

terealisasi 80 % sama dengan tercapai 100 %

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

22

5. Sasaran V dengan sasaran Adanya Peningkatan

Partisipasi masyarakat dalam membangun Desa di

Kecamatan Bluluk; Indikator kinerja Pemeliharaan

berkala jalan poros Desa berupa kegiatan Pemberian

Stimulan Pembangunan Desa dengan target 100 %

terealisasi 100 % sama dengan tercapai 100 %

2. Perbandingan realisasi kinerja tahun ini dengan tahun lalu :

1. Sasaran I dengan sasaran Terlaksananya Musyawarah

Pembangunan Tingkat Kecamatan ; Indikator kinerja

tercapai rata-rata 100 % maka termasuk kategori sangat

berhasil dan apabila dibandingkan dengan tahun

sebelumnya dengan hasil yang sama 100 % termasuk

kategori sangat berhasil

2. Sasaran II dengan sasaran Meningkatnya peran serta

kepemudaan di Kecamatan Bluluk ; Indikator kinerja

tercapai rata-rata 100 % maka termasuk kategori sangat

berhasil dan apabila dibandingkan dengan tahun

sebelumnya dengan hasil yang sama 100 % termasuk

kategori sangat berhasil

3. Sasaran III dengan sasaran Terciptanya keamanan dan

kenyamanan lingkungan wilayah Kecamatan Bluluk ;

Indikator kinerja tercapai rata-rata 100 % maka termasuk

kategori sangat berhasil dan apabila dibandingkan dengan

tahun sebelumnya dengan hasil yang sama 100 %

termasuk kategori sangat berhasil

4. Sasaran IV dengan sasaran Telaksananya organisasi

masyarakat Perdesaan ; Indikator kinerja tercapai rata-

rata 100 % maka termasuk kategori sangat berhasil dan

apabila dibandingkan dengan tahun sebelumnya dengan

hasil yang sama 100 % termasuk kategori sangat berhasil

5. Sasaran V dengan sasaran Adanya Peningkatan

Partisipasi masyarakat dalam membangun Desa di

Kecamatan Bluluk ; Indikator kinerja tercapai rata-rata

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

23

100 % maka termasuk kategori sangat berhasil dan

apabila dibandingkan dengan tahun sebelumnya dengan

hasil yang sama 100 % termasuk kategori sangat berhasil

3. Perbandingan realisasi kinerja dengan target jangka menengah yang terdapat pada Renstra :

Rencana Strategis Kecamatan Bluluk merupakan

Dokumen Perencanaan Kecamatan Bluluk untuk periode 5

(lima) tahun yang digunakan sebagai pedoman dalam

menyusun Rencana Kerja Kecamatan Bluluk. Rencana Kerja

Strategis Kecamatan Bluluk merupakan penjabaran dari

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah

Kabupaten Lamongan.

Pemerintah Kecamatan sebagai salah satu

Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) merupakan unsur

pelaksana urusan di wilayah Kecamatan, diharapkan mampu

dan mendukung pelaksana program Kabupaten yang

ditetapkan dalam RPJMD tersebut sehingga dapat

mempercepat pencapaian tujuan Pembangunan Daerah

Untuk mewujudkan Visi dan Misi seperti diuraikan di

depan, telah dijabarkan dalam beberapa kebijakan dan

program dan kegiatan setiap tahun yang mengacu pada

Rencana Strategis ( Renstra Kecamatan Bluluk tahun 2016-

2021 ). Bahwa Strategi untuk pencapaian tujuan dan sasaran

sesuai Misi diperlukan Kebijakan Program dan Kegiatan yang

memperhatikan Program dan kegiatan Kabupaten, yang telah

ditetapkan dalam RPJMD Tahun 2016-2021. Kebijakan

dimaksud yang sesuai dengan Kondisi Kecamatan Bluluk

adalah :

1. Pemantapan Struktur Organisasi dan Tata Kerja Pemerintah

yang efektif dan efisien

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

24

2. Pengadaan register yang ada di Kecamatan maupun Desa

3. Meningkatkan Pelayanan kepada masyarakat

4. Meningkatkan koordinasi dengan Instansi terkait.

5. Mengoptimalkan peran serta Masyarakat.

Program dan kegiatan pada Rencana Strategis ( Renstra

Kecamatan Bluluk tahun 2016-2021 ). sebagai acuan

pembuatan program dan kegiatan setiap tahun dalam bentuk

Rencana Kerja ( Renja ).

1. Sasaran I dengan sasaran Terlaksananya Musyawarah

Pembangunan Tingkat Kecamatan ; Indikator kinerja tercapai

rata-rata 100 % maka termasuk kategori sangat berhasil dan

apabila dibandingkan dengan target jangka menengah dengan

hasil yang sama 100 % termasuk kategori sangat berhasil

2. Sasaran II dengan sasaran Meningkatnya peran serta

kepemudaan di Kecamatan Bluluk ; Indikator kinerja tercapai

rata-rata 100 % maka termasuk kategori sangat berhasil dan

apabila dibandingkan dengan target jangka menengah dengan

hasil yang sama 100 % termasuk kategori sangat berhasil

3. Sasaran III dengan sasaran Terciptanya keamanan dan

kenyamanan lingkungan wilayah Kecamatan Bluluk ; Indikator

kinerja tercapai rata-rata 100 % maka termasuk kategori

sangat berhasil dan apabila dibandingkan dengan target

jangka menengah dengan hasil yang sama 100 % termasuk

kategori sangat berhasil

4. Sasaran IV dengan sasaran Telaksananya organisasi

masyarakat Perdesaan ; Indikator kinerja tercapai rata-rata

100 % maka termasuk kategori sangat berhasil dan apabila

dibandingkan dengan target jangka menengah dengan hasil

yang sama 100 % termasuk kategori sangat berhasil

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

25

5. Sasaran V dengan sasaran Adanya Peningkatan Partisipasi

masyarakat dalam membangun Desa di Kecamatan Bluluk ;

Indikator kinerja tercapai rata-rata 100 % maka termasuk

kategori sangat berhasil dan apabila dibandingkan dengan

target jangka menengah dengan hasil yang sama 100 %

termasuk kategori sangat berhasil

Dengan berjalannya kurun waktu tertentu terdapat program

ataupun kegiatan baru yang tidak tertuang dalam renstra,

karena melihat urgensi kebutuhan ;

1. Program Penataan Administrasi Kependudukan dengan

kegiatan pelaksanan e KTP tahun 2017 berjalan dengan

baik dengan capaian 96 %

2. Program Pendidikan Politik Masyarakat tahun 2017

dengan kegiatan monitoring tahapan Pelaksanaan Pilkada

dengan capaian 100 %

3. Program Peningkatan pengembangan sistem pelaporan

capaaian kinerja dan keuangan terdapat penambahan

Kegiatan Tersusunya Dokumen Evaluasi Renja dengan

capaian 100 %

4. Program Peningkatan sarana & prasarana Aparatur

dengan kegiatan Rehab sedang/ berat Gedung Kantor

dengan capaian 99,92 %

4. Analisis kinerja

4. 1. Analisis penyebab keberhasilan / kegagalan atau peningkatan / penurunan kinerja serta alternatif solusi yang telah dilakukan :

Keberhasilan kinerja dapat dicapai sebagaimana

penjelasan capaian kinerja yang tercatum di

Akuntabilitas Kinerja pada BAB III ini dapat disimpulkan

bahwa relaisasi target kinerja Organisasi Perangkat

Daerah ( OPD ) pada tahun 2017 dapat tercapai dan

berhasil. Keberhasilan kinerja tersebut dapat tercapai

karena adanya komitmen dari masing-masing Pejabat

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

26

yang membidangi dan ditunjang dengan sarana dan

prasarana yang sudah memadai

4. 2. Analisis atas efisiensi penggunaan sumber daya :

Sebagaimana dijelaskan pada penjelasan umum

organisasi yang terdapat pada adanya Formasi dan

Bezetting bahwa dari Formasi Pejabat Struktural sudah

dapat terisi sebagaimana formasi yang ada.

Sesuai dengan ketentuan Analisis Jabatan

sebagaimana surat Sekda Kabupaten Lamongan tanggal

16 Mei 2013 nomor : 800/66/413.032/2013 selain

Pejabat Struktural dibutuhkan personil yang bertugas

sebagai Pengelola Administrasi atau Pejabat Fungsional

Umum ( JFU ) sebanyak 26 personil. Dari Bezetting

yang ada terdapat 9 personil ( Pejabat Struktural dan

JFU yang ada ).

Dengan terbatasnya personil dalam melaksanakan

tugas untuk mencapai target kinerja sebagaimana yang

telah disepakati dan tercantum dalam rencana kerja,

dilakukan pembagian kerja sesuai bidang dan urusan

masing- masing, selalu dilakukan koordinasi secara sinergi

dengan berbagai fasilitas yang ada, meskipun sebenarnya

masih membutuhkan adanya tenaga / personil yang

bertugas sebagai Pejabat Fungsional Umum

4.3. Analisis program / kegiatan yang menunjang keberhasilan ataupun kegagalan pernyataan kinerja :

Program / kegiatan yang telah tertuang dalam

rencana kerja dapat dilakukan secara baik dan tercapai

sebagaimana penjelasan antara target dan realisasi

rencana kerja tahun 2017.

Keberhasilan program/ kegiatan dimaksud

ditunjang adanya :

4.3.1. Adanya tambahan fasiltas, prasarana dan sarana

di OPD Kecamatan Bluluk ;

4.3.2. Pemerintah Kabupaten sering mengadakan Pelatihan

dan Bintek dalam melaksanakan Tugas

untuk mencapai target yang telah ditetapkan;

4.3.3. Pimpinan OPD berkomitmen dan memberikan

motivasi kepada masing – masing Pejabat terkait

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

27

B. Realisasi Anggaran Tahun 2017

Pemerintah Kecamatan Bluluk mendapat pembiayaan/

pendanaan dari APBD Kabupaten Lamongan berupa Dana

Operasional, sebesar Rp. 2.079.455.000,- dan telah terealisasi /

diserap Kecamatan Bluluk sebesar Rp. 2.004.807.285,- ( dua milyar

empat juta delapan ratus tuju ribu dua ratus delapan puluh lima

rupiah) mulai :

1. belanja lansung : Rp. 719.500.295,00

2. belanja tidak langsung : Rp. 1.285.306.990,00

Jumlah : Rp. 2.004.807.285,00

PROGRAM YANG DILAKSANAKAN

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

Urusan pelayanan administrasi perkantoran di Kecamatan

Bluluk pada tahun anggaran 2017 dilaksanakan oleh Kecamatan

Bluluk melalui program pelayanan administrasi perkantoran dengan

kegiatan pelayanan administrasi perkantoran, program dan

kegiatan yang direalisasikan oleh Kecamatan Bluluk dalam rangka

pelayanan administrasi pada tahun 2017 dengan alokasi anggaran

pembangunan (sesuai pagu APBD) sebesar Rp. 244.130.000,- dan

terealisasikan Rp. 224.163.918,- atau 91,82% adapun rincian

pembangunan anggaran pembangunan sebagai berikut :

- Program Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air & listrik

Rp.26.500.000, terealisasi Rp. 9.705.118,- atau 36,62%

- Program Penyediaan jasa peralatan dan perlengkapan kantor

Rp.12.000.000,- terealisasi Rp.12.000.000,- atau 100%.

- Program Penyediaan jasa pemeliharaan perijinan kendaraan

Dinas/Operasional Rp.1.500.000,- tertealisasi Rp. 1.214.800,-

atau 80,98%

- Program Penyediaan alat tulis kantor Rp. 40.000.000,- terealisasi

Rp.40.000.000,- atau 100%

- Program Penyediaan barang cetakan dan penggandaan

Rp.30.000.000,- terealisasi 29.900.000,- atau 99,66%

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

28

- Program Penyediaan komponen instalasi listrik / Penerangan Rp.

2.520.000,- terealisasi Rp. 2.520.000,- atau 100%

- Program Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang –

undangan Rp.4.000.000,- terealisasi Rp. 3.960.000,- atau 99,00%

- Program Penyediaan makanan dan minuman Rp. 25.000.000,-

terealisasi Rp. 25.000.000,- atau 100%

- Program Penyedia jasa tenaga administrasi / teknis kagiatan Rp.

102.610.000,- terealisasi Rp. 99.864.000,- atau 97,32%

2. Program Peningkatan Sarana Prasarana Aparatur

Program Peningkatan Sarana dan Prasarana di Kecamatan

Bluluk pada tahun anggaran 2017 dilaksanakan oleh Kecamatan

Maduran melalui program peningkatan sarana prasarana, program

dan kegiatan yang dialokasikan dalam rangka penigkatan sarana

dan prasarana aparatur pada tahun 2017 sebesar Rp.

298.275.000,- dan terealisasi sebesar Rp. 298.035.377,-atau

99,91%. dengan rincian sebagai berikut :

- Program pengadaan peralatan Gedung kantor Rp. 25.000.000,-

terealisasi Rp. 25.000.000,- atau 100%

- Program pengadaan Mebelair Rp. 8.275.000,- terealisasi Rp.

8.275.000,- atau 100%

- Program pemeliharaan rutin / berkala gedung kantor dialokasikan

Rp. 35.000.000,- terealisasi Rp. 34.998.500,- atau 100%

- Program pemeliharaan rutin / berkala kendaraan dinas /

Operasional dialokasikan Rp. 30.000.000,- terealisasi Rp.

29.900.377,- atau 99,66%

- Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung kantor dialokasikan Rp.

200.000.000 terealisasi Rp. 199.860.000 atau 99,93%.

3. Program peningkatan pengembangan sistem pelaporan

capaian kinerja dan keuanagan

Program peningkatan pengembangan sistem pelaporan

capaian kinerja dan keuangan Kecamatan Bluluk pada tahun

anggaran 2017 dilaksanakan oleh Kecamatan Bluluk melalui

program peningkatan pengembangan sistem pelaporan capaian

kinerja dan keuangan dengan kegiatan pengembangan sistem

pelaporan capaian kinerja dan keuangan program dan kegiatan

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

29

yang direalisasikan oleh Kecamatan Bluluk dalam rangka

peningkatan pengembangan sistem pelaporan capaian kinerja dan

keuangan pada tahun 2017 dengan alokasi anggaran

pembangunan (sesuai pagu APBD) sebesar Rp. 30.000.000,- dan

terealisasikan Rp. 29.658.000,- atau 98,86% dengan rincian

sebagai berikut :

- Program Penyusunan laporan Capaian kinerja dan ikhtisar

realisasi Kinerja SKPD dialokasikan Rp.5.000.000,- terealisasi

Rp. 4.954.000,- atau 99,08%

- Program Penyusunan laporan Keuangan semesteran dialokasikan

Rp. 5.000.000, terealisasi Rp. 5.000.000,- atau 100%

- Program Penyusunan laporan Keuangan akhir tahun dialokasikan

Rp.5.000.000,- terealisasi Rp. 4.854.000,- atau 97,08%.

- Penyusunan Dokumen Perencanaan dan Evaluasi dialokasikan

Rp. 15.000.000,- terealisasi Rp. 14.850.000,- atau 99,00%.

4. Program Optimalisasi Pemanfaatan Teknologi Informasi

Program Optimalisasi Pemanfaatan Teknologi Informasi

Kecamatan Bluluk pada tahun anggaran 2017 dilaksanakan oleh

Kecamatan Bluluk melalui program Optimalisasi Pemanfaatan

Teknologi Infomasi tahun 2017 dengan alokasi anggaran

pembangunan (sesuai pagu APBD) sebesar Rp. 40.000.000,-

terealisasikan Rp. 40.000.000,- atau 100%.

5. Program Penyelenggaraan Pemerintahan dan Pembangunan

Kecamatan

Program Penyelenggaraan Pemerintahan dan

Pembangunan Kecamatan Bluluk pada tahun anggaran 2017

dilaksanakan oleh Kecamatan Bluluk melalui program

Penyelenggaraan Pemerintahan dan Pembangunan Kecamatan

pada tahun 2017 dengan alokasi anggaran pembangunan (sesuai

pagu APBD) sebesar Rp. 130.280.000,- terealisasi Rp.

127.643.000,- atau 97,97% dengan rincian sebagai berikut :

- Pelaksanaan Musrenbang dialokasikan Rp. 10.000.000,-

terealisasi Rp. 10.000.00,- atau 100%

- Pembinaan Organisasi Kepemudaan dialokasikan Rp.

10.000.000,- terealisasi Rp. 10.000.000,- atau 100%

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

30

- Pengendalian Keamanan Lingkungan dialokasikan Rp.

21.780.000,- terealisasi Rp. 21.780.000,- atau 100%

- Monitoring dan evaluasi APBDes dialokasikan Rp. 60.000.000,-

terealisasi Rp. 59.558.000,- atau 99,26%

- Fasilitas Penyelenggaraan Pemerintahan Desa dialokasikan Rp.

13.500.000,- terealisasi Rp. 12.930.000,- atau 95,77%

- Fasilitasi Kemiskinan dialokasikan Rp. 15.000.000 terealisasi Rp.

13.375.000 atau 89,16%.

C. PERMASALAHAN DAN SOLUSI

a. Permasalahan

i. Masih kurangya personel yang mempunyai SDM yang mumpuni

dibidangnya

ii. Sarana prasarana kerja kantor di Kecamatan yang masih

kurang dan berumur tua

iii. Pendanaan untuk setiap kegiatan masih kurang.

b. Usulan Pemecahan Masalah

i. Masih kurangnya personel yang mempunyai SDM yang

mumpuni dibidangnya. Perlu dilaksanakan pendidikan dan

pelatihan secara berkelanjutan bagi aparat Kecamatan

ii. Sarana prasarana kerja Kantor di Kecamatan yang masih

kurang dan berumur tua perlu adanya penggantian atau

pengadaan baru yang dananya bersumber dari APBD

Kabupaten Lamongan.

iii. Pendanaan untuk setiap kegiatan masih kurang perlu adanya

peningkatan atau penambahan dana tahun ke tahun yang

dananya bersumber dari APBD Kabupaten Lamongan.

dari Tahapan Rencana kerja ( Renja ) dan RKA sampai dengan

penetapan alokasi anggaran yang tertuang dalam Dokumen

Pelaksanaan Anggaran ( DPA ) pada OPD Kantor Kecamatan Bluluk

adalah sbb :

Jumlah Anggaran Tahun 2017 Rp. 742.685.000,-

Jumlah Realisasi Anggaran Tahun 2017 Rp. 719.500.295,- ( 96,88% )

Kebutuhan Listrik dan air di OPD Kecamatan Bluluk relatif kecil

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

31

BAB. IV

PENUTUP

a. Kesimpulan

Pembuatan Laporan Kinerja Instansi Pemerintah

( LKjIP ), dapat disimpulkan bahwa LKjIP dibuat dan disusun

untuk memenuhi kewajiban Pemerintah Kecamatan Bluluk,

sebagai Instansi Pemerintah untuk menyusun dan melaporkan

pertanggungjawaban pelaksanaan tugas pokok dan fungsi serta

kewenangan pengelolaan Sumber Daya dengan didasarkan

suatu Perencanaan Strategis yang telah ditetapkan, tersusunnya

Rencana Kerja tahunan ( Renja ) secara umum dapat

dilaksanakan dengan baik dalam kategori sangat berhasil.

b. Saran

Selanjutnya dari berbagai kendala dan permasalahan

yang ada pada Tahun 2017 ini, dapat dijadikan bahan kajian

dalam Penyusunan, Perencanaan kinerja tahun berikutnya,

sehingga dapat disusun lebih baik lagi dalam mencapai tujuan

yang diharapkan, sekaligus menetapkan upaya tindakan yang

antisipatif apabila terjadi permasalahan-permasalahan yang

sama dalam pelaksanaan kegiatan dimaksud; dalam hal

tersebut sudah dapat dilakukan penyempurnaan yang lebih baik

dan lebih trasparan dari sebelumnya.

Penyusunan LKjIP ini masih jauh dari sempurna,

sehingga diharapkan adanya saran dan petunjuk dalam

penyempurnaan penyusunannya.

Lampiran : 1. Matriks Rencana Strategis ( RS) Tahun 2016-2021

2. Pengukuran Kinerja ( PK ) Tahun 2017

3. Perjanjian Kinerja Tahun 2017

4. Lampiran, penghargaan

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

32

LKjIP KECAMATAN BLULUK TH. 2017

25