BAB I

8
 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Den gan ber kem ban gny a dun ia pendi dik an akhir -ak hir ini, maka persaingan antar lembaga pendidikan juga meningkat. Setiap lembaga pendidikan memiliki berbagai cara untuk meningkatkan citra mereka dimata masya rakat, salah satunya den gan meningka tkan media promosi. Berkemban gny a dunia pendi dik an jug a menuntut tiap-t iap lemb aga untuk lebi h gencar mel akuka n kegia tan promo si sebag ai salah satu usaha dalam mengembangkan lembaganya. Persaiangan ant ar lembag a pen did ikan mendo rong mereka unt uk ber kompet isi unt uk mengh asi lka n des ain-de sai n promosi yan g ber kua lita s dan menarik min at par a konsumen. Set iap desain selalu menawarkan inovas i dan ide -ide kreati f. Salah satu unsur yan g mempe nga ruh i kualitas media promosi yang baik adalah kejelasan informasi yang disampaikan dalam media tersebut dan mempu memberikan kesan tersendiri bagi masyarakat. 1

Transcript of BAB I

5/8/2018 BAB I - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/bab-i-559ac01ccd135 1/8

 

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Dengan berkembangnya dunia pendidikan akhir-akhir ini,

maka persaingan antar lembaga pendidikan juga meningkat. Setiap

lembaga pendidikan memiliki berbagai cara untuk meningkatkan citra

mereka dimata masyarakat, salah satunya dengan meningkatkan

media promosi.

Berkembangnya dunia pendidikan juga menuntut tiap-tiap

lembaga untuk lebih gencar melakukan kegiatan promosi sebagai

salah satu usaha dalam mengembangkan lembaganya. Persaiangan

antar lembaga pendidikan mendorong mereka untuk berkompetisi

untuk menghasilkan desain-desain promosi yang berkualitas dan

menarik minat para konsumen. Setiap desain selalu menawarkan

inovasi dan ide-ide kreatif. Salah satu unsur yang mempengaruhi

kualitas media promosi yang baik adalah kejelasan informasi yang

disampaikan dalam media tersebut dan mempu memberikan kesan

tersendiri bagi masyarakat.

1

5/8/2018 BAB I - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/bab-i-559ac01ccd135 2/8

 

2

Salah satu media promosi yang digunakan adalah dengan

menggunakan brosur. Kelebihan dari brosur ini adalah dapat

menampilkan informasi baik secara visual maupun secara verbal.

Sehingga sebuah brosur bisa menyampaikan informasi yang jelas dan

atraktif.

Sekolah Dasar Kristen Plus Pelita Kasih merupakan salah satu

lembaga pendidikan yang sudah lama berdiri, tetapi dalam

promosinya masih kurang menarik. Oleh karena itu, penulis dalam

laporan Praktek Kerja Lapangan ini ingin mengangkat judul:

“PERANCANGAN PROMOTIONKIT PADA SEKOLAH DASAR

KRISTEN PLUS PELITA KASIH MENGGUNAKAN ADOBE

PHOTOSHOP CS4 DAN COREL DRAW X5”. Diharapkan dengan

perancangan promotionkit ini, maka Sekolah Dasar Pelita Kasih –

Lawang yang memiliki pangsa pasar menengah keatas bisa

meningkatkan pendaftaran murid.

1.2. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan sebelumnya,

maka hal yang menjadi pokok permasalahan dalam penelitian ini

adalah:

Bagaimana merancang sebuah promotionkit pada Sekolah

Dasar Kristen Plus Pelita Kasih menggunakan Adobe Photoshop CS4

dan Corel Draw X5?

5/8/2018 BAB I - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/bab-i-559ac01ccd135 3/8

 

3

1.3. Batasan Masalah

Agar ruang lingkup penulisan lebih terfokus, maka dibuatlah

batasan-batasan masalah sehingga laporan ini dapat dengan baik dan

mudah untuk dipahami. Batasan-batasan masalah yang dibuat oleh

penulis yaitu pembuatan media promosi brosur Sekolah Dasar Kristen

Puls Pelita Kasih dengan menggunakan Photoshop CS4 dan Corel

Draw X5.

1.4. Tujuan Penulisan

1.4.1. Tujuan Praktek Kerja Lapangan

1. Mengaplikasi disiplin ilmu yang telah diperoleh dalam

perkuliahan di STMIK ASIA Malang.

2. Menambah kemampuan wawasan dan pengalaman

mahasiswa terutama dalam dunia kerja.

3. Mempersiapkan mahasiswa menghadapi dunia kerja sesuai

dengan bidang dan jurusannya.

4. Dapat memahami gambaran permasalahan, penyelesaian

dan kebutuhan dunia kerja melalui wawancara base problem

yang dapat menumbuhkan rasa tanggung jawab.

5/8/2018 BAB I - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/bab-i-559ac01ccd135 4/8

 

4

1.4.2. Tujuan Penulisan Praktek Kerja Lapangan

1. Memenuhi syarat kelulusan Praktek Kerja Lapangan di

STMIK ASIA Malang.

2. Sebagai media perbandingan antara teori dan praktek kuliah

dengan praktek nyata.

3. Menambah kemampuan dan wawasan mahasiswa dalam

penulisan karya tulis yang baik dan benar.

1.5. Manfaat

1.5.1. Manfaat Praktek Kerja Lapangan

1. Dapat memahami gambaran permasalah penyelesaian dan kebutuhan

dalam dunia kerja sesungguhnya.

2. Meningkatkan rasa percaya diri mahasiswa karena telah mengetahui

gambaran tentang dunia kerja.

3. Menggali peluang bisnis melalui kemampuan dan pengalaman dalam

penanganan masalah.

4. Meningkatkan kreatifitas clan pengetahuan mahasiswa terutama dalam

hal pembuatan media promosi.

5. Meningkatkan Sumber Daya Manusia yang handal dan profesional.

6. Mengetahui lebih jauh kegunaan dan fungsi desain serta penerapannya.

5/8/2018 BAB I - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/bab-i-559ac01ccd135 5/8

 

5

1.5.2. Kegunaan Penulisan Laporan Praktek Kerja Lapangan

1. Meningkatkan kreatifitas dan pengetahuan mahasiswa

terutama dalam pembuatan karya tulis yang baik dan benar.

2. Memperoleh pengalaman dan pengetahuan dalam bidang

desain terutama pada bidang advertising.

3. Sebagai bahan referensi dan pengalaman apabila nantinya

mahasiswa mendapat tugas karya tulis yang lebih tinggi dan

rumit.

1.6. Teknik Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data sebagai bahan laporan ini

menggunakan berbagai teknik diantaranya:

1.6.1. Teknik Observasi

Observasi dapat diartikan sebagai sebuah pengamatan

atau penelitian terhadap suatu hal. Penulis menggunakan

metode ini untuk mengetahui bagaimana proses pembuatan

media promosi Sekolah Dasar Kristen Plus Pelita Kasih.

1.6.2. Teknik Wawancara

5/8/2018 BAB I - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/bab-i-559ac01ccd135 6/8

 

6

Wawancara adalah teknik pengumpulan data dengan

cara berkomunikasi langsung dengan nara sumber. Dengan

teknik ini dapat dimungkinkan bertanya dan berbicara langsung

dengan sumber untuk menggali data-data yang diperlukan.

1.6.3. Studi Pustaka

Pengumpulan data juga tak menutup kemungkinan

berasal dari sumber-sumber lainnya seperti internet, buku-

buku, ataupun data-data lainnya yang dianggap dapat dijadikan

sebagai bahan pembuatan laporan ini.

1.6.4. Dokumentasi

Dokumentasi terbagi menjadi dua ,yaitu:

a. Foto

Yaitu data-data berupa foto-foto yang diperoleh dari

lembaga pendidikan. Misalnya foto tentang media promosi

Sekolah Dasar Kristen Plus Pelita Kasih.

b. Surat

Yaitu data-data berupa dokumen/arsip yang diperoleh

dari lembaga pendidikan.

1.7. Sistematika Penulisan Penelitian

5/8/2018 BAB I - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/bab-i-559ac01ccd135 7/8

 

7

Dalam penyusunan laporan Praktek Kerja Lapangan ini akan

diuraikan menjadi beberapa bab, dan masing-masing bab akan

dipaparkan dalam beberapa sub bab, diantaranya :

BAB I PENDAHULUAN

Dalam bab ini akan menjelaskan Latar belakang,

rumusan masaiah, tujuan penulisan, kegunaan penulisan,

ruang lingkup penulisan, jenis dan sumber data, teknik

pengumpulan data dan sistematika penulisan laporan

Praktek Kerja Lapangan.

BAB II LANDASAN TEORI

Dalam bab ini akan membahas dan menjelaskan

mengenai dasar teoritis yang menjadi landasan dan

mendukung penulisan laporan praktek kerja lapangan.

BAB III PENYAJIAN DATA

Dalam bab ini menyampaikan informasi tentang

lembaga dan laporan kegiatan Praktek Kerja Lapangan.

BAB IV PEMBAHASAN

5/8/2018 BAB I - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/bab-i-559ac01ccd135 8/8

 

8

Dalam bab ini akan membahas mengenai hasil,

konsep, software penunjang untuk membuat katalog dan

tahap pembuatan katalog.

BAB V PENUTUP

Dalam bab ini akan disampaikan kesimpulan dan

saran dari keseluruhan bahasan.