Bab 2 Martha

download Bab 2 Martha

of 14

Transcript of Bab 2 Martha

  • 7/26/2019 Bab 2 Martha

    1/14

    BAB 2

    TINJAUAN PUSTAKA

    2.1 Tanaman Kelapa Sawit

    Tanaman kelapa sawit (Elaeis guineensis jack)berasal dari Afrika. Dalam bahasa Inggris

    tanaman ini dikenal dengan namaoil palm. Tanaman kelapa sawit memiliki bentuk

    menyerupai pohon kelapa. Di Indonesia, tanaman kelapa sawit termasuk tanaman pendatang

    yang mulai dikenal sejak sebelum perang Dunia II (Roosita, 2!".

    #entra utama produksi sawit Indonesia antara lain #umatera $tara, Riau, %ambi,

    #umatera #elatan, dan &alimantan 'arat.otensi areal perkebunan Indonesia masih terbuka

    luas untuk tanaman kelapa sawit.engembangan perkebunan tidak hanya di arahkan pada

    sentra)sentra produksi seperti #umatera dan &alimantan, tetapi daerah potensi pengembangan

    seperti #ulawesi, %awa, apua juga terus dilakukan (*an, 2+2".

    &elapa sawit merupakan tanaman tropis penghasil minyak nabati yang hingga saat ini

    diakui paling produktif dan ekonomis dibandingkan tanaman penghasil minyak nabati

    lainya,misalnya kedelai, kaang tanah, kelapa, bunga matahari,dan lain)lain.%ika

    dibandingkan dengan minyak nabati lain, minyak kelapa sawit memiliki keistemewaan

    tersendiri, yakni rendahnya kandungan kolesterol dan dapat diolah lebih lanjut menjadi suatu

    produk yang tidak hanya dikonsumsi untuk kebutuhan pangan (minyak goreng, margarin,

    -anaspati, lemak, dan lain)lain", tetapi juga untuk memenuhi kebutuhan nonpangan (gliserin,

    sabun, deterjen, bahan bakar minyak, dan lain)lain".

  • 7/26/2019 Bab 2 Martha

    2/14

    7

    Tanaman kelapa sawit merupakan tanaman tingkat tinggi dengan klasifikasi sebagai

    berikut

    Di-isio Traheophyta

    #ubdi-isio teropsida

    &elas Angiospermae

    #ubkelas /onootiledonae

    0rdo 1ooideae

    amilia almae

    3enus 4laeis

    #pesies Elaeis guinensis

    5arietas Dura, sifera, Tenera

    Gambar 2.1 Tandan Kosong Kelapa Sawit(6adi, 27"

    8aju perkembangan industri kelapa sawit yang semakin pesat membutuhkan

    perhatian besar terutama dampaknya terhadap kelestarian lingkungan sekitarnya

    (9idhiastuti, 2+". #elama pengolahan kelapa sawit menjadi minyak sawit, + ton T'# akan

    menghasilkan minyak sawit sebesar ,2+ ton dan inti sawit ,: ton, sisanya merupakan

    limbah padat seperti T&, sabut, dan angkang biji (Darnoko, +;;2". Dapat dilihat pada

    gambar 2.+.

  • 7/26/2019 Bab 2 Martha

    3/14

    8

    2.2 Tandan Kosong Kelapa Sawit

    8imbah industri kelapa sawit adalah limbah yang dihasilkan pada saat proses pengolahan

    kelapa sawit. #alah satu limbah padat industri adalah T&. T& merupakan limbah

    terbesar yang dihasilkan oleh perkebunan kelapa sawit. %umlah T& menapai

  • 7/26/2019 Bab 2 Martha

    4/14

    9

    Gambar 2.2 Str!tr !imia sellosa(#treitweiser, +;>!".

    #elulosa berfungsi sebagai bahan struktur dalam jaringan tumbuhan dalam bentuk

    ampuran polimer homolog dan biasanya disertai polisakarida lain seperti lignin dalam

    jumlah yang beragam. 8ignin dapat dihilangkan dengan ara delignifikasi.

    'erdasarkan derajat polimerisasi (D" dan kelarutan dalam senyawa @atrium

    6idroksida (@a06" +!,: =,selulosa dapat dibagi menjadi tiga jenis yaitu

    +. )selulosa adalah selulosa berantai panjang yang tahan dan tidak larut dalam

    @a06 +!,: = atau larutan basa kuat dengan derajat polimerisasi (D" ?)+:.

    )selulosa di gunakan sebagai penduga tingkat kemurnian selulosa. #elulosa

    dengan derajat kemurnian di atas ;2 = memenuhi syarat untuk bahan baku

    pembuatan bahan peledak. #emakin tinggi kadar ) selulosa,maka akan semakin

    baik mutu bahanya.2. B) selulosa, adalah selulosa berantai pendek yang larut dalam larutan @a06 +!,:=

    atau basa kuat dengan derajat polimerisasi (D" berkisar antara +:);. B) selulosa

    dapat mengendap jika ekstrak dinetralkan.

    ".

    2." #ignin

  • 7/26/2019 Bab 2 Martha

    5/14

    10

    &ebanyakan selulosa berasosiasi dengan lignin sehingga sering disebut sebagai lignoselulosa.

    ada saat yang sama, komponen)komponen utama penyusun tanaman ini diuraikan oleh

    akti-itas mikroorganisme. 'eberapa mikroorganisme mampu menghidrolisis selulosa untuk

    digunakan sebagai sumber energi, seperti bakteri dan kapang (4nary, +;>

  • 7/26/2019 Bab 2 Martha

    6/14

    11

    Gambar 2.3 Str!tr Kimia #ignin (6aygreen, +;>!".

    8ignin terdapat diantara sel)sel dan didalam dinding sel. #eperti tertera pada gambar

    2.

  • 7/26/2019 Bab 2 Martha

    7/14

    12

    8ignin bersifat termoplastik. Artinya lignin akan menjadi lunak dan dapat dibentuk

    pada suhu yang lebih tinggi dan keras kembali apabila menjadi dingin. #ifat termoplastik

    lignin menjadi dasar pembuatan papan kertas (Hardboard" dan lain)lain produk kayu yang

    dimampatkan (6aygreen, +;>!".

    8ignin merupakan polimer kompleks phenylpropana, amorf, bersifat aromatis +,