BAB 1 Landasan Dan Tujuan Pendidikan Pancasila

download BAB 1 Landasan Dan Tujuan Pendidikan Pancasila

of 6

description

Pancasila merupakan dasar negara indonesia

Transcript of BAB 1 Landasan Dan Tujuan Pendidikan Pancasila

PowerPoint Presentation

BAB 1Landasan dan Tujuan Pendidikan PancasilaOleh :Drs. H Utomo, M.PdLandasan Pendidikan PancasilaLandasan HistorisSecara historis pancasila dirumuskan dengan tujuan untuk dipakai sebagai Dasar Negara Indonesia Merdeka. Bukti historis yang menjadi landasan bahwa Pancasila akan dijadikan Dasar negara dapat disimak sebagai berikut : Prof Mr Supomo dalam pidato pertama Badan Penyelidik tanggal 31 Mei 1945, antara lain mengatakan soal yang kita bicarakan ialah bagaimanakah akan dasar-dasar negara Indonesia MerdekaIr. Sukarno dalam pidato tanggal 1 Juni 1945 yang memberi nama Dasar Falsafah Negara Indonesia Merdeka yang disebut PancasilaTerdapat di Piagam JakartaDidalam Pembukaan UUD 1945Landasan FilosofisSecara intrinsik nilai-nilai pancasila berwujud dan bersifat filosofis dan secara praktis nilai-nilai tersebut berupa pandangan hidup bangsa Indonesia. Pendidikan Pancasila secara filosofis sangatlah logis dan strategis sebagai landasan untuk mengkaji, mengembangkan, melaksanakan dan mengamankan Pancasila. Dengan demikian nilai-nilai pancasila yang bersifat abstrak akan lebih memungkinkan dan memiliki peluang untuk dapat dikongkritkan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara Indonesia.

Landasan YuridisPendidikan Nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, bertujuan untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan YME, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri dan menjadi warganegara yang demokratis serta bertanggungjawab. Sampai saat ini mata kuliah Pendidikan pancasila dilaksanakan dengan merujuk pada Keputusan Mendiknas RI No. 232/U/2000 tentang Pedoman Penyusunan Kurikulum Pendidikan Tinggi dan Penilaian Hasil Belajar Mahasiswa yang dinyatakan Pendidikan Agama, Pendidikan Pancasila dan Pendidikan Kewarganegaraan merupakan Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian yang wajib diberikan diperguruan tinggi.SK Dirjen Dikti No. 038/Dikti/Kep/2002 tentang Rambu-rambu Pelaksanaan Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian di Perguruan Tinggi yang mengetahui visi, misi, kompetensi dan substansi kajian MPK yang terdiri Pendidikan Agama, pendidikan Pancasila dan Pendidikan KewarganegaraanKompetensi Pendidikan PancasilaBeriman dan bertaqwa terhadap Tuhan Yang Maha EsaBerperikemanusiaan yang adil dan beradabMendukung persatuan bangsaMendukung kerakyatan yang mengutamakan kepentingan bersama di atas kepentingan perseoranganMendukung upaya untuk mewujudkan keadilan sosialSekian dan Terima Kasih