Askep Sehat Dewasa Awal

download Askep Sehat Dewasa Awal

of 8

Transcript of Askep Sehat Dewasa Awal

  • 8/11/2019 Askep Sehat Dewasa Awal

    1/8

    ASUHAN KEPERAWATAN KLIEN Ny. S

    DENGAN TUGAS PERKEMBANGAN DEWASA AWAL

    DI KELURAHAN BANDAR HARJO RW 10 SEMARANG

    Disusun Oleh :

    NELI

    PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI NERS

    FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN

    UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG

    2014

  • 8/11/2019 Askep Sehat Dewasa Awal

    2/8

    ASUHAN KEPERAWATAN KLIEN Ny. S

    DENGAN TUGAS PERKEMBANGAN DEWASA AWAL

    DI KELURAHAN BANDAR HARJO RW 10 SEMARANG

    A. IDENTITAS KLIEN

    Nama : Ny. S

    Jenis Kelamin : Perempuan

    Umur : 28 tahun

    Pekerjaan Ibu : IRT

    Agama : Islam

    Suku : Jawa

    Alamat : Bandarharjo RW 10/RT 03

    Tanggal pengkajian : 26 Juni 2014

    Sumber Informasi : Klien

    B. RIWAYAT KESEHATAN

    1.

    Riwayat kehamilan, kelahiran dan persalinan

    a. Prenatal :

    Selama hamil ibu tidak pernah sakit, minum obat-obatan

    b.Natal :

    Persalinan Normal, jumlah anak 1 dengan jenis kelamin laki-laki

    c.

    Post-Natal :

    Perkembangan dan pertumbuhan sampai anak berjalan normal

    2. Riwayat Kesehatan Keluarga

    a. Komposisi keluarga

    Keluarga baru memiliki 1 orang anak, klien adalah seorang ibu rumah

    tangga. Klien memiliki banyak teman di sekitar rumahnya. Ketika klien

    diajak bicara, klien mau menjawab, kooperatif dan aktif dalam kegiatan

    di masyarakat.

  • 8/11/2019 Askep Sehat Dewasa Awal

    3/8

    b.

    Tipe keluarga

    Keluarga Ny. A adalah keluarga dengan tipe extended family, dimana

    dalam keluarga terdiri dari keluarga inti dan nenek.

    c.

    Status gizi

    Klien mengatakan kadang tidak nafsu makan makan, dan mempunyai

    riwayat sakit lambung.

    d. Lainnya

    Dalam keluarga klien tidak ada anggota keluarga yang memiliki

    penyakit menular.

    C. PERKEMBANGAN USIA DEWASA AWAL

    Pada masa ini seseorang berada pada puncak intelektual dan

    fisik. Selama periode ini kebutuhan untuk mencari kepuasan diri tinggi.

    Selain itu masa dewasa awal seseorang berpindah melalui tahap dewasa

    baru, dari asumsi peran yunior pada pekerjaan, memulai perkawinan dan

    peran orang tua dan memulai pelayanan pada komunitas ke suatu tempat

    yang lebih senior di rumah, pekerjaan dan di komunitas. Kegagalan dalam

    berhubungan akrab dan memperoleh pekerjaan dapat menyebabkan individu

    menjauhi pergaulan dan merasa kesepian lalu menyendiri ( Levinson, 1978)

    D. FISIK

    TD : 120/70 mmHg

    N : 80 x/mnt

    RR : 22 x/mnt

    BB : 46 kg

    TB : 152 cm

    Keluhan fisik: tidak ada

  • 8/11/2019 Askep Sehat Dewasa Awal

    4/8

    E. PSIKOSOSIAL

    1. Genogram

    Keterangan :

    : Klien

    : Meninggal

    : TinggalSerumah

    : Wanita

    : Laki-laki

    Dalam keluarga klien selalu berkomunikasi dengan anggota keluarga

    yang lain. Pengambilan keputusan dalam keluarga diambil oleh

    suaminya. Dalam satu rumah di tempati oleh tiga keluarga. Klien

    mengatakan belum puas karena belum memiliki rumah sendiri dan masih

    ikut dengan rumah orang tuanya.

    2.

    HubunganSosial

    a. Orang yang paling dekat dengan klien dalam keluarganya adalah ibu,

    suami, anak, dan kakak.

    b.

    Klien rajin mengikuti kegiatan di warga seperti pengajian, arisan dan

    aktif dalam kegiatan kader posyandu.

    3. Spiritual

    a.Nilai dan Keyakinan

    Klien beragama islam.

    b. Kegiatan ibadah : Klien di rumah biasanya sholat bareng keluarga.

    +

    +

  • 8/11/2019 Askep Sehat Dewasa Awal

    5/8

    F. STATUS MENTAL

    Penampilan klien secara menyeluruh rapi, bersih. Penggunaan pakaian

    sesuai usia klien dan cara berpakaian sesuai dengan waktu, tempat, identitas,

    situasi atau kondisi, berganti pakaian 2 kali sehari.

    1. Pembicaraan

    Saat dilakukan pengkajian klien mampu menjawab beberapa pertanyaan

    dari perawat, cara berbicara klien lancar dan terbuka.

    2. Alam perasaan

    Saat dikaji klien terlihat perasaannya senang.

    3.

    Interaksi selama wawancara

    Kooperatif, mampu memulai komunikasi dengan orang lain.

    4. Proses pikir

    Pembicaraan klien dapat dimengerti. Selama berinteraksi klien tidak

    mengalami bloking.

    5. Tingkat kesadaran

    Tingkat kesadaran klien baik, orientasi tempat, waktu dan orang baik.

    Klien mengetahui sekarang berada di rumah sendiri.

    6. Tingkat konsentrasi dan berhitung

    Tingkat konsentrasi klien baik, sering tidak fokus. Klien mampu

    berhitung dengan baik.

  • 8/11/2019 Askep Sehat Dewasa Awal

    6/8

    G. ANALISA DATA

    Tgl/jam Data Fokus Masalah

    26 Juni

    14

    Jam

    10.00

    DS :

    Klien mengatakan kurang puas

    karena belum memiliki rumah

    sendiri, dan masih ikut rumah orang

    tuanya. klien aktif dalam kegiatan

    kader posyandu.

    DO :

    Klien mampu berinteraksi dengan

    orang lain, klien tenang.

    Resiko Ketidaksiapan

    peningkatan

    perkembangan Usia

    Lanjut

    H. DIAGNOSA KEPERAWATAN

    1. Resiko Ketidaksiapan peningkatan perkembangan Usia Lanjut

    I. INTERVENSI

    TGL DXRENCANA TINDAKAN KEPERAWATAN

    TUJUAN TINDAKAN KEPERAWATAN

    26 6 14 1 1.Klien mampu menilai

    pencapaian hidup

    2.

    Mampu mengikuti

    kegiatan yang ada

    lingkungan

    3.Menerima perubahan

    fisik dan psikologis

    yang terjadi

    4.Bertanggung jawab

    1. Anjurkan individu membuka diri,

    menjalin hubungan dengan orang

    lain

    2. Bantu menemukan pedoman dan

    nilai-nilai kehidupan serta

    konsep diri yang jelas

    3. Tetap menjalin hubungan baik

    dengan individu

    4. Anjurkan klien mengembangkan

  • 8/11/2019 Askep Sehat Dewasa Awal

    7/8

    terhadap keluarga minat, bakat, dan kemampuan

    yang dimiliki

    J. IMPLEMENTASI

    Tgl/jam Dx Implementasi Evaluasi

    26 6 14 1 Data :

    Klien mengatakan ingin

    memiliki rumah sendiri

    untuk di tempati bersama

    anak dan suaminya.

    Diagnosa :

    Resiko Ketidaksiapan

    peningkatan perkembangan

    Usia Lanjut.

    Implementasi :

    1.

    Menganjurkan klien

    menilai pencapaian

    hidup.

    2. Membantu menemukan

    pedoman dan nilai-nilai

    kehidupan serta konsep

    diri yang jelas

    3.

    Tetap menjalin hubungan

    baik dengan individu

    4. Menganjurkan klien

    mengembangkan minat,

    bakat, dan kemampuan

    yang dimiliki

    Plan P:

    S :

    Klien mengatakan ingin

    berusaha mengumpulan uang

    untuk membeli rumah.

    O :

    Klien kooperatif, klien terbuka,

    Klien mampu menjalin

    hubungan baik dengan orang di

    rumah dan lingkungan

    A :

    Hubungan saling percaya sudah

    terbina dengan baik

    P :

    Lanjutkan Intervensi

  • 8/11/2019 Askep Sehat Dewasa Awal

    8/8

    Lanjutkan intervensi

    Plan K:

    Anjurkan klien

    mengembangkan minat,

    bakat, dan kemampuan

    yang dimiliki