Askep Maternitas Post Natal SC

download Askep Maternitas Post Natal SC

of 3

Transcript of Askep Maternitas Post Natal SC

  • 7/31/2019 Askep Maternitas Post Natal SC

    1/3

    ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN

    POST SECTIO CAESAREA

    Pengkajian

    I. Biodata

    Nama : Ny. L

    Umur : 24 tahun

    Jenis kelamin : Perempuan

    Pendidikan : Sekolah Menengah Atas (SMA)

    Status : Kawin

    Agama : Islam

    Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga

    Suku bangsa : Sunda/Indonesia

    Alamat : Jl. Kelinci Gg. Kancil. RT.03/02 Ds. Suka Terus Subang

    Jawa Barat

    Tanggal masuk RS : 25 Juli 2005

    Tanggal pengkajian: 25 Juli 2005

    No. CM / RM : 065639

    Ruangan : Rd. Dewi Sartika

    Diagnosa Medis : Partus Sectio Caesarea

    Keluarga penanggung jawab

    Nama : Tn. A

    Umur : 28 tahun

    Pendidikan : Diploma 1 Komputer

    Pekerjaan : Wiraswasta

    Hubungan dengan klien : Suami

    Alamat : Jl. Kelinci Gg. Kancil. RT.03/02 Ds. Suka Terus Subang

    Jawa Barat

  • 7/31/2019 Askep Maternitas Post Natal SC

    2/3

    II. Riwayat Kesehatan

    1. Riwayat kesehatan sekarang

    a. Keluhan utama saat masuk RS

    Klien datang pada tanggal 25 Juni 2005 pukul 12.00, dengan kesadaran Compos

    Mentis disertai keluhan mulas pada perutnya karena akan melahirkan bayi pada

    usia kandungan 9 bulan. Dikarenakan letak bayi sungsang maka klien dianjurkan

    untuk dilakukan operasi caesar.

    b. Keluhan saat dikaji

    Pada saat dikaji, klien mengeluh nyeri pada luka post operasi di area aabdomen

    kiri bawah, panjang luka sekitar 10 cm.

    P: Keluhan nyeri akan bertambah bila klien menggerakkan badannya atau

    melakukan aktifitas.

    Q: Nyeri yang dirasakan seperti disayat-sayat/ diiris-iris benda tajam.

    R: Rasa nyeri menyebar pada daerah abdomen secara keseluruhan terutama

    region kiri dan kanan bawah abdomen.

    S: Skala nyeri yang dirasakan bernilai 3 (sedang) dari 5 skala yang diberikan

    perawat, skala tersebut cukup mengganggu aktivitas dari klien tetepi tidak

    sampai membuat klien kehilangan kesadaran (pingsan).

    T: Nyeri yang dirasakan lamanya bisa sampai 5-15 menit.

    2. Riwayat kesehatan yang lalu

    Klien sebelumnya tidak pernah dirawat di RS dan belum pernah dioperasi. Kali ini,

    untuk pertama kalinya klien dioperasi dan dirawat di RS.

    3. Riwayat kesehatan keluarga

    Diantara keluarga klien belum pernah ada yang mengalami operasi caesar seperti

    yang dialami oleh klien. Klien pun menyatakan tidak terdapat penyakit keturunan

    dalam keluarganya.

  • 7/31/2019 Askep Maternitas Post Natal SC

    3/3

    III. Riwayat Obstetri Ginekologi

    a. Riwayat Ginekologi1. Menstruasi

    Menarche

    Klien mengatakan bahwa haid / menstruasi pertamanya pada usia 13 tahun

    Lama menstruasi

    Klien mengatakan biasanya lama menstruasi itu sekitar 7 hari sampai tidak

    terdapat darah menstruasi

    SiklusKlien mengatakan siklus haidnya teratur yaitu 28 hari

    Keluhan

    Klien mengatakan selama haid selalu terasa sakit di abdomen sampai sifisispubis

    2. PerkawinanKlien mengatakan bahwa ia menikah dengan suaminya baru satu tahun

    yaitu pada saat ia berumur 23 tahun, jadi ini adalah kehamilan pertama dan

    kelahiran anak pertama

    3. Keluarga Berencana

    Klien mengatakan belum / tidak menggunakan alat kontrasepsi apapun

    b. Riwayat Obstetri

    1. Riwayat Kehamilan, persalinan dan Nifas lalu

    Ini adalah persalinan atau kelahiran anak pertamanya2. Riwayat kehamilan sekarang

    3. Riwayat persalinan sekarang

    4. Riwayat nifas sekarang

    IV. Data Biologis

    V. Pemeriksaan Fisik

    VI. Data Psikologis

    VII. Data Spiritual