Artikel Manajemen Lembaga Pendidikan Islam

download Artikel Manajemen Lembaga Pendidikan Islam

of 10

Transcript of Artikel Manajemen Lembaga Pendidikan Islam

PENGERTIAN, DAN FUNGSI-FUNGSI MANAJEMEN PENDIDIKAN ISLAM Oleh : A. Farhan Syaddad dan Agus Salim A.Pendahuluan Dalam pandangan ajaran Islam, segala sesuatu harus dilakukan secara rapi, benar, tertib,danteratur.Proses-prosesnyaharusdiikutidenganbaik.Sesuatutidakboleh dilakukansecaraasal-asalan(DidindanHendri,2003:1).Mulaidariurusanterkecil seperti mengatur urusan Rumah Tangga sampai dengan urusan terbesar seperti mengatur urusansebuahnegarasemuaitudiperlukanpengaturanyangbaik,tepatdanterarah dalambingkaisebuahmanajemenagartujuanyanghendakdicapaibisadiraihdanbisa selesai secara efisien dan efektif.PendidikanAgamaIslamdenganberbagaijalur,jenjang,danbentukyangada sepertipadajalurpendidikanformaladajenjangpendidikandasaryangberbentuk MadrasahIbtidaiyah(MI)danMadrasahTsanawiyah(MTs),jenjangpendidikan menengahadayangberbentukMadrasahAliyah(MA)danMadrasahAliyahKejuruan (MAK),danpadajenjangpendidikantinggiterdapatbegitubanyakPerguruanTinggi Agama Islam (PTAI) dengan berbagai bentuknya ada yang berbentuk Akademi, Sekolah Tinggi,Institut,danUniversitas.PadajalurpendidikannonformalsepertiKelompok Bermain,TamanPenitipanAnak(TPA),MajelisTalim,PesantrendanMadrasah Diniyah.JalurPendidikanInformalsepertipendidikanyangdiselenggarakandidalam keluargaataupendidikanyangdiselenggarakanolehlingkungan.Kesemuanyaituperlu pengelolaanataumanajemenyangsebaik-baiknya,sebabjikatidakbukanhanya gambaran negatif tentang pendidikan Islam yang ada pada masyarakat akan tetap melekat dansulitdihilangkanbahkanmungkinPendidikanIslamyanghakituakanhancuroleh kebathilanyangdikeloladantersusunrapiyangberadadisekelilingnya,sebagaimana dikemukakan Ali bin Abi Thalib ra: ManajemenPendidikanIslam Page1 kebenaranyangtidakterorganisirdenganrapiakandihancurkanoleh kebathilan yang tersusun rapi. Makalahsederhanainiakanmembahastentangpengertiandanfungsi-fungsi manajemenpendidikanIslam,sebagaipengantardiskusiperkuliahanMataKuliah Manajemen Pendidikan Islam di Universitas Ibnu Khaldul Bogor. B.Pengertian Manajemen Pendidikan Islam. DarisegibahasamanajemenberasaldaribahasaInggrisyangmerupakan terjemahanlangsungdarikatamanagementyangberartipengelolaan,ketatalaksanaan, atau tata pimpinan. Sementara dalam kamus Inggris Indonesia karangan John M. Echols danHasanShadily(1995:372)managementberasaldariakarkatatomanageyang berarti mengurus, mengatur, melaksanakan, mengelola, dan memperlakukan. Ramayulis(2008:362)menyatakanbahwapengertianyangsamadenganhakikat manajemen adalah al-tadbir (pengaturan). Kata ini merupakan derivasi dari kata dabbara (mengatur) yang banyak terdapat dalam Al Quran seperti firman Allah SWT : n/ {# $9#