Artikel 1 Metil

download Artikel 1 Metil

of 1

Transcript of Artikel 1 Metil

  • 8/16/2019 Artikel 1 Metil

    1/1

    NAMA : RIFIAL ALIFSTBK : C 301 15 333

    ARTIKEL 1

    PEREKAYASAAN INFORMASI AKUNTANSI UNTUK ALOKASI SUMBERDAYA

    EKONOMIK SECARA EFISIEN MELALUI PASAR MODAL

    Prinsip akuntansi memberi fleksibilitas dengan mengijinkan perusahaan untuk memilih kebijakan penggunaan aktual dalam merekayasa dan melaporkan laba akuntansi.

    Tujuan utama dilakukannya rekayasa laba akuntansi adalah memberikan informasi yang lebih baik kepada investor, kreditor serta pengguna laporan akuntansi lainnya. Informasi akuntansi berupa laporan keuangan merupakan hasil perekayasaan pelaporan keuangan dari suatu prosestertentu yang sarat dengan berbagai muatan kepentingan. Perekayasaan melibatkan pemilihandan pertimbangan ideology, teori, konsep dasar dan teknologi yang tersedia secara praktis danteoritis dengan mempertimbangkan faktor lingkungan maupun lingkup wilayah negara.

    Akuntansi bukan tujuan tetapi alat untuk mencapai tujuan. Struktur akuntansi yang berlaku dalam suatu wilayah negara tertentu dapat berbeda dengan struktur yang berlakudalam suatu wilayah negara yang lain. Perbedaan dapat terjadi karena perbedaan tujuan sosialyang ingin dicapai dalam suatu negara tertentu. Perbedaan tujuan merefleksi perbedaankondisi ekonomi, sosial, politik dan budaya negara tempat akuntansi diterapkan. Tujuanekonomik dapat dicapai melalui tindakan para pelaku ekonomi dan tindakan tersebutmerupakan konsekuensi dari suatu pengambilan keputusan. eputusan yang diambil para

    pelaku ekonomi sangat dipengaruhi oleh informasi yang masuk dalam pola pengambilankeputusan. Akuntansi adalah sistem pengukuran dan pengkomunikasian untuk menyediakaninformasi ekonomik dan sosial suatu unit organisasi !kesatuan" untuk membantu pihak yang

    berkepentingan dalam membuat pertimbangan !judgment" dan keputusan yang beralasanuntuk mengendalikan alokasi sumber ekonomik yang optimal dan pencapaian tujuan unitorganisasi.

    #erdasarkan segmentasi akuntansi para investor menanaman modalnya. $engandemikian para investor sangat bergantung dengan informasi akuntansi yang disediakan agar lebih mengetahui pada perusahaan mana ia menanamkan modalnya. Akan tetapi, para

    penyedia informasi keuangan dalam hal ini perusahaan tidak hanya melihat sejauhmanakelengkapan informasi yang diberikan. Akan tetapi perusahaan juga harus melihat sebaik apainformasinya diterima oleh calon investornya dengan artian bahwa informasi yang diberikandifahami oleh para calon investor guna untuk menghimpun modal sebesar%besarnya yangmenjadi implikasi dari informasi akuntansi yang diberikan.