Arif

3
1. Bidang Kegiatan Yang Dipilih Bidang kegiatan yang bersifat memanfaatkan papan informasi sebagai infomasi yang bergilir atau bisa dikatakan infomasi yang bertahap yang dimuat di papan informasi di gampong Reuseb. 2. Maksud, Tujuan, dan Sasaran Yang Ingin Dicapai a. Maksud Adapun kegiatan ini bermaksud untuk menumbuhkan semangat masyarakat, untuk memuat informasi-informasi yang penting dan berguna bagi semua masyarakat gampong Reuseb. b. Tujuan Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan yang berinformasi bergilir mengenai ide-ide baru yang berguna untuk desa di gampong reuseb. Selain itu dengan adanya informasi dapat menambahkan silahturahmi sesama masyarakat gampong, masyarakat dapat mengeluarkan pendapatnya yang dimuat di papan informasi dan di tanggapi semua masyarakat lainnya. c. Sasaran yang Ingin Dicapai Sasaran yang ingin dicapai ialah terciptanya lingkungan yang berinformasi yang bergilir sesama masyarakat gampong Reuseb.

description

bhb

Transcript of Arif

Page 1: Arif

1. Bidang Kegiatan Yang Dipilih

Bidang kegiatan yang bersifat memanfaatkan papan informasi sebagai infomasi

yang bergilir atau bisa dikatakan infomasi yang bertahap yang dimuat di papan informasi

di gampong Reuseb.

2. Maksud, Tujuan, dan Sasaran Yang Ingin Dicapai

a. Maksud

Adapun kegiatan ini bermaksud untuk menumbuhkan semangat masyarakat,

untuk memuat informasi-informasi yang penting dan berguna bagi semua masyarakat

gampong Reuseb.

b. Tujuan

Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan yang berinformasi bergilir

mengenai ide-ide baru yang berguna untuk desa di gampong reuseb. Selain itu dengan

adanya informasi dapat menambahkan silahturahmi sesama masyarakat gampong,

masyarakat dapat mengeluarkan pendapatnya yang dimuat di papan informasi dan di

tanggapi semua masyarakat lainnya.

c. Sasaran yang Ingin Dicapai

Sasaran yang ingin dicapai ialah terciptanya lingkungan yang berinformasi yang

bergilir sesama masyarakat gampong Reuseb.

3. Papan Informasi

Papan Informasi dilaksanakan di rumah Bpak Geusyik yang berlokasi Gampong

Reuseb yang dilakukan oleh Arifuddin dibantu oleh semua kawan KKN kelompok 53

dan anak-anak Gampong reuseb, Acara ini dilaksanakan selama 2 hari yaitu pada tanggal

24-25 Agustus 2014.

Page 2: Arif

4. Faktor Pendukung dan Faktor Penghambat

a. Faktor Pendukung

1. Tingginya antusias warga untuk memberi dukungan untuk menyelasaikan

papan informasi ini yang sangat perlu digunakan untuk masyarakat Gampong

Reuseb.

2. Banyak anak-anak dan warga yang berpartisipasi dalam kegiatan ini.

3. Ada warga yang hanya sekedar menanyakan tentang kegunaan papan

informasi ini, dan bisa dijadikan suatu factor pendukung adanya kepudulian

masyarakat.

b. Faktor Penghambat

1. Kurang peduli geusyik gampong mengenai program ini, hanya menuntut

tentang kapan siap program, dan tidak mau peduli tentang penghambatan

ketika ingin memulai program informasi ini.

2. Susahnya untuk mencari bantuan pemuda dan masyarakat gampong untuk

menyelesaikan papan informasi ini. Bantuan kepedulian untuk kelancaran

program ini bukan bantuan dalam bentuk tenaga.