Analisis masalah

6
Tuan B, 26 tahun, turis dari Belanda, diantar oleh temannya ke IGD, dengan keluhan BAB cair> 6x/hari sejak 1 hari yang lalu. BAB cair tanpa disertai darah dan lender. Tn.B juga mengeluh mual, muntah, kram perut, disertai badan lemas, demam(-). Dari anamnesis, dietahui bahwa Tn.B sudah 2 hari berada di Palembang. Pemeriksaan Fisik: Kesadaran tampak sakit ringan, bibir kering, turgor kulit baik Tekanan darah: 110/70 mmHg Nadi: 90x/menit RR:20X/menit Temperature: 36,8 C Pemeriksaan Laboratorium: Mikroskopis: amoeba negative Daerah samar negative Kultur feses: Pada media endo agar tampak koloni kecil, cembung, berwarna kilat logam Pada media TCBS, kolera negative Klarifikasi Istilah 1. Endo Agar: Media mikrobiologi differensial dan selektif yang dapat digunakan untuk isolasi kultifasi dan membedakan mikroorganisme gram negative dari specimen klinis dan non klinis.

description

analisis

Transcript of Analisis masalah

Page 1: Analisis masalah

Tuan B, 26 tahun, turis dari Belanda, diantar oleh temannya ke IGD, dengan

keluhan BAB cair> 6x/hari sejak 1 hari yang lalu. BAB cair tanpa disertai darah

dan lender. Tn.B juga mengeluh mual, muntah, kram perut, disertai badan lemas,

demam(-). Dari anamnesis, dietahui bahwa Tn.B sudah 2 hari berada di

Palembang.

Pemeriksaan Fisik:

Kesadaran tampak sakit ringan, bibir kering, turgor kulit baik

Tekanan darah: 110/70 mmHg

Nadi: 90x/menit

RR:20X/menit

Temperature: 36,8 C

Pemeriksaan Laboratorium:

Mikroskopis: amoeba negative

Daerah samar negative

Kultur feses:

Pada media endo agar tampak koloni kecil, cembung, berwarna kilat

logam

Pada media TCBS, kolera negative

Klarifikasi Istilah

1. Endo Agar: Media mikrobiologi differensial dan selektif yang dapat

digunakan untuk isolasi kultifasi dan membedakan mikroorganisme gram

negative dari specimen klinis dan non klinis.

2. TCBS: (Thiosulphate-citrate-bite salts-sucrose agar) merupakan tipe

kultur agar yang digunakan untuk mengisolasi vibrio spp.

3. Amoeba: Organisme bersel tunggal yang terdiri dari struktur yang disebut

sitoplasma.

4. Daerah samar negative: Darah samar adalah pemeriksaan kimia tinja

yang terpenting yang dilakukan untuk mengetahui adanya perdarahan

kecil yang tidak dapat dinyatakan secara mikroskopik atau makroskopik.

5. Kolera negative: Penyakit infeksi akut yang disebabkan endemic dan

epidermik di Asia yg disebabkan oleh vibrio cholera.

6. Koloni: Sekelompok organisme tersendiri

Page 2: Analisis masalah

7. Turgor kulit: Keadaan menjadi Turgid (membengkak dan terkongesti)

Identifikasi masalah

1. Tuan B, 26 tahun, turis dari Belanda, diantar oleh temannya ke IGD,

dengan keluhan BAB cair> 6x/hari sejak 1 hari yang lalu. BAB cair tanpa

disertai darah dan lender. Tn.B juga mengeluh mual, muntah, kram perut,

disertai badan lemas, demam(-). (***)

2. Dari anamnesis, dietahui bahwa Tn.B sudah 2 hari berada di Palembang.

(**)

3. Pemeriksaan fisik: (*)

Kesadaran tampak sakit ringan, bibir kering, turgor kulit baik

Tekanan darah: 110/70 mmHg

Nadi: 90x/menit

RR:20X/menit

Temperature: 36,8 C

4. Pemeriksaan lab(*)

Mikroskopis: amoeba negative

Daerah samar negative

Kultur feses:

Pada media endo agar tampak koloni kecil, cembung, berwarna kilat

logam

Pada media TCBS, kolera negative

Analisis masalah

1. Tuan B, 26 tahun, turis dari Belanda, diantar oleh temannya ke IGD,

dengan keluhan BAB cair> 6x/hari sejak 1 hari yang lalu. BAB cair tanpa

disertai darah dan lender. Tn.B juga mengeluh mual, muntah, kram perut,

disertai badan lemas, demam(-).

a. Apa yang menyebabkan BAB cair tanpa disertai darah dan lendir?

b. Apa yang menyebabkan BAB dengan disertai darah dan lendir? (darah,

lendir, dan darah dan lendir)

c. Bagimana dampak dari BAB cair lebih dari 6x/hari?

d. Organ apa yang mengalami gangguan ketika terjadi kram perut?

Page 3: Analisis masalah

e. Apa kemungkinan penyakit yang diderita Tuan B berdasarkan gejala

dan anamnesis?

f. Apa saja komplikasi dari penyakit yang diderita Tuan B?

g. Flora normal apa saja yang terdapat dalam traktus digestivus?

h. Berapa banyak jumlah organisme flora normal yang dapat

menyababkan diare?

i. Apa yang menyebabkan Tuan B tidak demam?

2. Dari anamnesis, dietahui bahwa Tn.B sudah 2 hari berada di Palembang.

(**)

a. Apa hubungan Tuan B sudah 2 hari berada di Palembang dengan

keluhan yang ada?(masa inkubasi)

b. Bagaimana endemisitas yang berhubungan dengan kasus diatas?

c. Bagaimana perbedaan higienitas Negara maju dengan Negara

berkembang?

3. Pemeriksaan fisik: (*)

Kesadaran tampak sakit ringan, bibir kering, turgor kulit baik

Tekanan darah: 110/70 mmHg

Nadi: 90x/menit

RR:20X/menit

Temperature: 36,8 C

a. Bagaimana interpretasi pemeriksaan fisik yang normal?

b. Bagaimana interpretasi dari sakit ringan dan bibir kering?

4. Pemeriksaan lab: (*)

Mikroskopis: amoeba negative

Daerah samar negative

Kultur feses:

Pada media endo agar tampak koloni kecil, cembung, berwarna kilat

logam

Pada media TCBS, kolera negative

a. Mikroorganisme apa yang mungkin menginfeksi Tuan B?

Page 4: Analisis masalah

b. Mengapa amoeba negative?

c. Mengapa darah samar negative?

d. Bagaimana siklus hidup mikroorganisme tersebut?

e. Bagaimana morfologi dari bakteri yang menginfeksi Tuan B?

f. Bagaimana penularan dari penyakit yang diderita Tuan B?

g. Bagaimana pencegahan penyakit yang diderita oleh Tuan B?

h. Bagaimana tahapan pembiakan dalam media endo agar?

i. Bagaimana tatalaksana dari penyakit yang diderita Tuan B?

j. Bagaimana patologi dari mikroorganisme yang menyerang Tuan

B?

k. Apa saja jenis-jenis E.coli?

l. Bagaimana membedakan kelima jenis E.coli?

m. Bagaimana Toxigenitas E.coli?

n. Bagaimana diagnosis pasti dari yang menentukan E.coli?

1. Bagaimana cara membaca hasil pembiakan pada media endo

agar?

o. Bagaimana serotype E.coli?

Keterkaitan Masalah

Learning Issue

1. E.coli (Davin, Intan, Egi, Esya, Putri, Nindy, Prima, Beverly, Alberth)

2. Pemeriksaan fisik dan pemeriksaan lab (Esya, Nindy, Prima, Beverly, Alberth,

Ulfa, Amy, Madang, Ahda)

3. Travellers Diare (Egi, Davin, Intan, Putri, Ulfa, Amy, Madang, Ahda)

Tuan B