ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PKN DI SMA … filei ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL . GURU PKN...

14
i ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PKN DI SMA ISLAM BATU TUGAS AKHIR SKRIPSI Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang Sebagai Salah Satu Prasyarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana (S1) Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan OLEH : SITI HARYATI LAMAROBAK NIM: 201210090311013 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2016 LEMBAR PERSETUJUAN

Transcript of ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PKN DI SMA … filei ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL . GURU PKN...

Page 1: ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PKN DI SMA … filei ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL . GURU PKN DI SMA ISLAM BATU . TUGAS AKHIR . SKRIPSI . Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan

i

ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL

GURU PKN DI SMA ISLAM BATU

TUGAS AKHIR

SKRIPSI

Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Malang

Sebagai Salah Satu Prasyarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana (S1)

Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

OLEH :

SITI HARYATI LAMAROBAK

NIM: 201210090311013

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2016

LEMBAR PERSETUJUAN

Page 2: ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PKN DI SMA … filei ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL . GURU PKN DI SMA ISLAM BATU . TUGAS AKHIR . SKRIPSI . Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan

ii

Skripsi dengan Judul:

“ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PKN di SMA

ISLAM BATU ”

Oleh

SITI HARYATI LAMAROBAK

201210090311013

telah memenuhi persyaratan untuk dipertahankan

di depan Dewan Penguji dan disetujui

pada tanggal 1 Februari 2016

Menyetujui,

SURAT PERNYATAAN

Page 3: ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PKN DI SMA … filei ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL . GURU PKN DI SMA ISLAM BATU . TUGAS AKHIR . SKRIPSI . Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan

iii

Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Siti Haryati Lamarobak

Tempat Tanggal Lahir: Kikilay, 7 January 1994

NIM : 201210090311013

Fakultas : Kegururan dan Ilmu Pendidikan

Program studi : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

Dengan ini menyatakan sebenar-benarnya bahwa:

1. Skripsi dengan berjudul “Analisis Kompetensi Professional Guru PKn di

SMA Islam Batu” adalah hasil karya saya, dan dalam Naskah Skripsi ini tidak

terdapat Karya Ilmiah yang pernah diajukan oleh orang lain untuk

memperoleh gelar Akademik di suatu Perguruan Tinggi, dan tidak terdapat

karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, baik

sebagian atau keseluruhan, kecuali secara tertulis dikutip dalam naskah ini dan

disebutkan dalam sumber kutipan atau daftar pustaka.

2. Apabila ternyata di dalam Naskah Skripsi ini dapat dibuktikan terdapat unsur-

unsur plagiasi, saya bersedia Skripsi ini digugurkan dan gelar akademik yang

telah saya peroleh di batalkan, serta diproses dengan ketentuan hukum yang

berlaku.

3. Skripsi ini dapat dijadikan sumber pustaka yang merupakan hak bebas royalty

non eksklusif

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya untuk dipergunakan

sebagaimana mestinya.

Page 4: ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PKN DI SMA … filei ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL . GURU PKN DI SMA ISLAM BATU . TUGAS AKHIR . SKRIPSI . Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan

iv

LEMBAR PENGESAHAN

Dipertahankan di depan Dewan Penguji Skripsi

Program Studi Pendidikan Kewarganegaraan

Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Malang

dan Diterima untuk Memenuhi Persyaratan

Memperoleh Gelar Sarjana (S1)

Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

Pada tanggal 3 Mei 2016

Mengesahkan:

Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Malang

Page 5: ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PKN DI SMA … filei ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL . GURU PKN DI SMA ISLAM BATU . TUGAS AKHIR . SKRIPSI . Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan

v

KATA PENGANTAR

Puji syukur Alamdulillah kepada Allah SWT. yang Maha Mengetahui lagi Maha

Penyayang, karena dengan Rahmat dan Hidayah-nya, penulis menyelesaikan Tugas

Akhir dengan judul “Analisis Kompetensi Profesional Guru PKn di SMA Islam

Batu”. Shalawat serta salam semoga tercurah kepada Rosulullah Saw., keluaraga, dan

para sahabatnya.

Tugas Akhir ini merupakan hasil penelitian menggunakan jenis penelitian

deskriptif, menggambarkan bagaimana kinerja atau kompetensi yang di miliki oleh

seorang Guru PKn yang professional di SMA Islam Batu. Penelitian ini juga

termasuk penelitian kualitatif karena melibatkan manusia sebagai instrument

penelitian yang di ukur kompetensi profesionalnya. Sifat keprofesionalannya dapat

dilihat dari hasil analisis data yang diperoleh melalui teknik pengumpulan data, yaitu:

Observasi, Wawancara, dan Dokumentasi.

Dari hasil yang penulis dapatkan, penulis sangat menyadari bahwa Tugas Akhir

ini dapat selesai berkat bimbingan, bantuan, dan motivasi dari banyak pihak. Oleh

karena itu, dengan ketulusan hati penulis menghantarkan rasa hormat dan terima

kasih kepada:

1. Rektor Universitas Muhammadiyah Malang Drs. Fauzan, M.Pd yang saya

hormati, karena telah bersedia menerima tanggung jawab yang begitu besar dalam

mengurus Universitas ini. Dengan hati yang penuh rasa bangga penulis

mengucapkan banyak terima kasih atas kesediaan dalam mengurus Universitas

ini.

2. Dekan kami yang saya hormati, Dekan Universitas Muhammadiyah Malang Dr.

Poncojari Wahyono, M.Kes atas segala bentuk tanggung jawab yang telah

diberikan selama menjadi Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Malang. Dengan penuh rasa bangga penulis

mengucapkan banyak terimaksih.

3. Dr. Agus Tinus, M.Pd., selaku ketua jurusan program studi Pancasila dan

Kewarganegaraan sekaligus dosen pembimbing II yang telah meluangkan waktu

dan kesabaran dalam memberi petunjuk dan pengarahan kepada penulis sehingga

terselesaikan skripsi ini. Dengan hati yang tulus penulis mengucapkan banyak

terima kasih atas kesediaan bapak dalam membimbing penulis untuk

menyelesaikan Tugas Akhir ini.

4. Dr. M. Syahri, M.Si., selaku dosen pembimbing I yang telah meluangkan waktu

dan kesabaran dalam memberi petunjuk dan pengarahan kepada penulis sehingga

terselesaikan skripsi ini. Dengan hati yang tulus penulis mengucapkan banyak

Page 6: ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PKN DI SMA … filei ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL . GURU PKN DI SMA ISLAM BATU . TUGAS AKHIR . SKRIPSI . Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan

vi

terima kasih atas kesediaan bapak dalam membimbing penulis untuk

menyelesaikan Tugas Akhir ini.

5. Drs. H. Robby Harmono, selaku kepala sekolah, Dra. Chuzaimah dan Wiwik

Dwika Rocheta, SH selaku Guru PKn di SMA Islam Batu yang telah memberikan

kesempatan dan menerima penulis dengan berbesar hati kepada kepada penulis

dalam melakukan penelitian. Penulis mengucapkan banyak terima kasih karena

telah menerima dan membantu dalam penyelesaian Tugas Akhir ini.

6. Bapak dan Ibu Dosen serta kampus tercinta ku, kampus kebanggaan ku

Universitas Muhammadiyah Malang. Terima kasih atas segala pengetahuan dan

pengalaman yang diberik an kepada penulis. Penulis merasa sangat bangga berada

di kampus tercinta ini.

Semoga Allah Swt. Menunjukkanjalan dan meberikan cahaya-Nya, serta

melapangkan dada kita dengan limpahan iman dan keindahan tawakal kepada-Nya.

Penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi semua pihak yang

berkepentingan. Namun demikian tiada manusia yang sempurna, oleh karena itu

kritik dan saran yang membangun sangat kami harapkan untuk menjadikan skripsi ini

lebih sempurna.

Malang, 26 April 2016

Penulis

SITI HARYATI LAMAROBAK

Page 7: ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PKN DI SMA … filei ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL . GURU PKN DI SMA ISLAM BATU . TUGAS AKHIR . SKRIPSI . Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan

vii

PERSEMBAHAN

Rasa syukur kepada Allah SWT yang memberikan Rahmat-Nya, nikmat-Nya

dan hidayah-Nya dan Rosulullah SAW yang memberikan petunjuk ke jalan terang

dan benar sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini.

Kupersembahkan skripsi ini untuk:

1. Ayah dan Ibu ku (Drs. Ahmad Mamang Lamarobak dan Sitti Jaenab S.

Lamarobak) yang aku sayangi, hormati dan banggakan, karena kalianlah aku

bisa sampai ke tahap sekarang ini. Tanpa kalian aku tidak ada artinya sama

sekali. Sekali lagi, dengan hati yang tulus ini aku ucapkan banyak terima kasih

yang sebesar-besarnya karena kalian telah banyak memberikan Nasehat,

Dukungan, Kasih sayang yang Tulus dan Ikhlas, Membesarkan, Menyayangi,

Membimbing, Mendoakan, serta Mendukung dan Berkorban untuk masa depan

ku. Kalian selalu hadir dalam setiap Do’aku. Karena kasih sayang kalian lah

sehingga membuat saya ingin cepat-cepat menyelesaikan tugas akhir ini.

2. Saudara-saudara ku, Paman, Bibi, dan sepupu-sepupu ku terutama kepada Kakak

sulung perempuan ku (Sitti Apriani Jamilah Lamarobak, SP). Terima kasih

karena selama ini kalian sudah menjadi yang terbaik bagi ku. Tanpa Do’a dan

dukungan kalian, saya tidak mungkin sampai ke tahap sekarang ini. Terima kasih

juga atas kasih sayang yang kalian berikan kepada ku. Karena kasih sayang

itulah yang membuat saya ingin cepat-cepat menyelesaikan tugas ini. Saya tidak

ingin membuat kalian kecewa.

3. Kepada kekasih ku yang selama ini kurang lebih 7 Tahun telah berada di

samping ku, menemani dan memberikan masukan-masukan kepada ku untuk

melakukan tugas akhir ini dan juga setia menemani ku selama melakukan tugas

akhir ini.

MOTTO

(QS. Ar-Rahman : 2-4)

(Allah) yang maha pengasih. Yang telah mengajarkan Al Quran. Dia

menciptakan manusia. Mengajarnya pandai berbicara.

(HR. Bukhori)

“Apabila suatu perkara diserahkan kepada yang bukan ahlinya maka

tunggulah kehancurannya”.

Page 8: ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PKN DI SMA … filei ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL . GURU PKN DI SMA ISLAM BATU . TUGAS AKHIR . SKRIPSI . Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan

viii

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL DEPAN ............................................................................. i

LEMBAR PERSETUJUAN ................................................................................... ii

LEMBAR PERNYATAAN ..................................................................................... iii

LEMBAR PENGESAHAN ..................................................................................... iv

KATA PENGANTAR ............................................................................................. v

PERSEMBAHAN DAN MOTTO ........................................................................... vii

DAFTAR ISI ............................................................................................................ viii

DAFTAR BAGAN .................................................................................................. x

DAFTAR TABEL .................................................................................................... xi

DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................................ xii

ABSTRACT (English) ............................................................................................ xiii

ABSTRAK (Indonesia) ........................................................................................... xiv

BAB I PENDAHULUAN ....................................................................................... 1

1.1. Latar Belakang Masalah ............................................................................. 1

1.2.Rumusan Masalah ....................................................................................... 8

1.3.Tujuan Penelitian ........................................................................................ 8

1.4.Manfaat Penelitian ...................................................................................... 8

1.5.Batasan Masalah ......................................................................................... 9

1.6.Penegasan Istilah ........................................................................................ 10

BAB II KAJIAN PUSTAKA ................................................................................. 1 2

2.1. Istilah Kompetensi Profesional Seorang Guru ........................................... 12

2.2. Hasil Penelitian yang Relevan ................................................................... 15

Page 9: ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PKN DI SMA … filei ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL . GURU PKN DI SMA ISLAM BATU . TUGAS AKHIR . SKRIPSI . Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan

ix

2.3. Landasan Teori .......................................................................................... 19

BAB III METODE PENELITIAN ....................................................................... 25

3.1. Jenis dan Pendekatan Penelitian ................................................................ 25

3.2. Tempat dan Waktu Penelitian ................................................................... 26

3.3. Prosedur Penelitian ................................................................................... 27

3.4. Teknik Pengumpulan Data ........................................................................ 28

3.5. Teknik Analisis Data ................................................................................. 33

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ..................................... 37

4.1. Hasil Penelitian ................................................................................................. 37

1.1.1 Profil SMA Islam Batu, Visi, Misi, Indikator, dan Tujuan ..................... 37

1.1.2 Tingkat Kompetensi Profesional Guru PKn di SMA Islam Batu ............ 41

1.1.3 Peranan Guru PKn di SMA Islam Batu ................................................... 49

1.1.4 Faktor-faktor penghambat dan pendukung dalam PBM .......................... 51

4.2. Pembahasan ...................................................................................................... 54

4.2.1 Tingkat Kompetensi Profesional Guru PKn di SMA Islam Batu ............ 59

4.2.2 Peranan Guru PKn di SMA Islam Batu ................................................... 69

4.2.3 Factor penghambat dan pendukung dalam PBM ..................................... 72

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ................................................................. 81

5.1. Kesimpulan ........................................................................................................ 81

5.2. Saran .................................................................................................................. 82

DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................. 84

Page 10: ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PKN DI SMA … filei ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL . GURU PKN DI SMA ISLAM BATU . TUGAS AKHIR . SKRIPSI . Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan

x

DAFTAR BAGAN

Bagan 3.1 Macam-Macam Teknik Pengumpulan Data ............................... 29

Bagan 3.2 Sumber Data Sama ...................................................................... 32

Bagan 3.3 Wawancara Mendalam ................................................................ 33

Bagan 3.4 Langkah-Langkah Analisis data Selama di Lapangan ................ 34

Bagan 3.5 Model Interaktif dalam Analisis ................................................. 36

Page 11: ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PKN DI SMA … filei ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL . GURU PKN DI SMA ISLAM BATU . TUGAS AKHIR . SKRIPSI . Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan

xi

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Statistik Siswa .............................................................................. 39

Page 12: ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PKN DI SMA … filei ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL . GURU PKN DI SMA ISLAM BATU . TUGAS AKHIR . SKRIPSI . Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan

xii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Time Schedule .......................................................................... 87

Lampiran 2 (Pedoman Observasi) ................................................................. 88

Lampiran 3 (Pedoman Wawancara) .............................................................. 89

Lampiran 4 (Penelusuran Dokumen) ............................................................ 100

Lampiran 5 (Gambar/Foto Gedung Sekolah dan objek penelitian) .............. 101

Lampiran 6 (RPP kelas X2) ........................................................................... 106

Lampiran 7 (RPP kelas XI.IPA).................................................................... 112

Lampiran 8 (Daftar Ruangan Ruangan di SMA Islam Batu ......................... 118

Lampiran 9 (Data guru dan karyawan 2015/2016) ....................................... 119

Lampiran 10 (Nilai rapor XI.IPA dan IPS ) .................................................. 120

Lampiran 11 (Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian)..................... 122

Page 13: ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PKN DI SMA … filei ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL . GURU PKN DI SMA ISLAM BATU . TUGAS AKHIR . SKRIPSI . Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan

xiii

DAFTAR PUSTAKA

Aqib, Zainal.2008.Standar Kualifikasi-Kompetensi-Sertifikasi Guru-Kepala Sekolah-

Pengawas. Bandung: Yrama Widya

Azwar, Saifuddin.2001.Metode Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar (Anggota

IKAPI)

B. Uno, Hamzah.2012.Profesi Kependidikan. Jakarta : Bumi Aksara

Barizi, Ahmad, Dkk.2010.Menjadi Guru Unggul. Jogjakarata: Ar-Ruzz Media

Bestari. 28 Mei 2015. Hardiknas, Membentuk Karakter Professional Guru, hal 4.

Chang, William.2014.Metodelogi Penulisan Ilmiah. Jakarta: Erlangga

Daryanto.2012.Media Pembelajaran. Bandung: PT. Sarana Tutorial Nurani Sejahtera

Fathurrohman, Pupuh, Dkk.2012.Guru Profesional. Bandung: PT Refika Aditama

In’am, Ahsanul.2004. Analisis Kompetensi Professional Guru Matematika SLTP.

Jurnal Alternatif (Pemikiran Pendidikan), hal. 107-117

Kasiram, H.Moh.2008.Metodologi Penelitian Kualitatif-Kuantitatif. UIN-Malang

Press

Kunandar.2009.Guru professional (Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan

Pendidikan dan Sukses dalam Sertifikasi Guru). Jakarta: rajawali Pers

Mudlofir, Ali.2012.Pendidik Professional (Konsep, Strategi, dan Aplikasinya Dalam

Peningkatan Mutu Pendidikan Di Indonesia). Jakarta: PT Rajagrafindo

Persada

Mulyadi.2009.Clasroom Management. UIN-Malang Press

Nawawi, H.1989.Organisasi Sekolah dan Pengelolaan Kelas. Jakarta: Haji

Masagung.

Nurdin, Muhamad.2008.Kiat Menjadi Guru Profesional. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media

Nurdin, Syafruddin.2005.Guru Profesional dan Implementasi Kurikulum. Quantum

Teaching (PT. Ciputat Pres)

Prastowo, Andi.2013.Panduan Keatif Membuat Bahan Ajar Inovatif. Jogjakarta:

DIVA Pres

Qolawun, Awy’ A.2012. Rasulullah SAW; Guru Paling Kreatif, Inovatif, & Sukses

Mengajar. Jogjakarta: Diva Press

Soetjipto, Dkk.2009.Profesi Keguruan. Jakarta: Rineka Cipta

Sugiyono.2016.Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif,

dan R&D). Bandung: CV Alvabeta

Sukmadinata, Nana Syaodih.2013.Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: PT

Remaja Rosdakarya

Sunarto dan Haris, Abdul.2005. Analisis Terhadap Kompetensi Professional Guru

dalam Menyususn Rencana Pengajaran Di Madrasah Aliyah Muhammadiyah I

Malang. Laporan Penelitian, hal. 1-63

Widodo, Nur, Dkk.2015.Panduan Penulisan Karya Ilmiah. UMM Pres

Zuhairini, dkk.199.Metodologi Pendidikan Agama. Jakarta: Ramadhani

Lodang, Hamka.2013.analisis kompetensi professional guru biologi SMAN di kota

Makasar. Jurnal Bionature, hlm.25-32 (Online)

Page 14: ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PKN DI SMA … filei ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONAL . GURU PKN DI SMA ISLAM BATU . TUGAS AKHIR . SKRIPSI . Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan

xiv

(http://digilib.unm.ac.id) di akses pada 14 Oktober 2015, pukul 19.00

Arif, Ariyanti Irma.2013.analisis kompetensi guru di SMK Negeri 1 Watampone,

Kabupaten Bone. Skripsi, (Online)

(http://repository.unhas.ac.id), di akses pada 14 Oktober 2015, pukul 19.00

Hayati, Nur.analisis kompetensi professional guru geografi SMA Negeri dan Swasta

Kabupaten Pringsewu. Artikel Ilmiah, (Online)

(http://jurnal.fkip.unila.ac.id), di akses pada 22 Januari 2016, pukul 4.05

Atih, Ani. 2014. melatih keberanian mengajar, Penguasaan Materi, Dan Sikap Dan

Perilaku Guru Dalam Mengajar. Blogspot, (Online)

(http://aniatih.blogspot.co.id). Diakses pada 28 Maret 2016, pukul 12.33

Jumiati.2015. perbedaan profesi dengan profesional. Blogspot (Online)

(http://jumiatiadvent199.blogspot.co.id)

Fajar, Ibnu. 2012 .empat kompetensi yang harus dimilki seorang guru profesional.

Blogspot (Online)

(https://ibnufajar75.wordpress.com). Diakses pada 30 marett 2016, pukul 02.45

Harlona. 2014.peranan guru menurut pendapat para ahli. Blogspot (Online)

(http://harlona.blogspot.co.id). Diakses pada 30 marett 2016, pukul 02.59

Wahid, Fathul. 2009.analisa atau analisis. Wordpress.com (Online)

(https://fathulwahid.wordpress.com). Diakses pada 7 Mei 2016, pukul 08.16

http://eprints.uny.ac.id. (pdf) diakses pada 30 maret 2016, pukul 03.02

http://www.sekolahdasar.net (masih ada guru sertifikasi yang malas mengajar.html)

diakses pada 11-05-16, pukul 02.40

http://eprints.uny.ac.id. (pdf) diakses pada 8 April 2016, pukul 3.30

Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen menyatakan

bahwa “Guru wajib memiliki kualifikasi akademiki, kompetensi, sertifikat

pendidik, sehat jasmani dan rohani, serta memiliki kemampuan untuk

mewujudkan tujuan nasional

Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 16 Tahun 2007

Tentang Standar Kualifikasi Akademik Dan Kompetensi Guru pada Pasal 1.