Alat, Bahan, Cara Kerja Dan Hasil Praktikum BO Saliva Flow

3
Alat dan Bahan Alat Gambar 1. Tabung reaksi, rak tabung reaksi dan spidol. Bahan Gambar 2. Sampel saliva mahasiswa coba. Cara Kerja 1. Tidak diperbolehkan untuk makan, minum, sikat gigi dan merokok selama 1 jam sebelum pemeriksaan (waktu penelitian pada pukul 09.00-11.00

description

BO

Transcript of Alat, Bahan, Cara Kerja Dan Hasil Praktikum BO Saliva Flow

Page 1: Alat, Bahan, Cara Kerja Dan Hasil Praktikum BO Saliva Flow

Alat dan Bahan

Alat

Gambar 1. Tabung reaksi, rak tabung reaksi dan spidol.

Bahan

Gambar 2. Sampel saliva mahasiswa coba.

Cara Kerja

1. Tidak diperbolehkan untuk makan, minum, sikat gigi dan merokok selama 1

jam sebelum pemeriksaan (waktu penelitian pada pukul 09.00-11.00

2. Subyek sampel diminta menundukkan kepala agar saliva terkumpul dibawah

rongga mulut dan setiap 30 detik saliva dikeluarkan

3. Tampung saliva dalam tabung reaksi sampai dengan 5ml

Page 2: Alat, Bahan, Cara Kerja Dan Hasil Praktikum BO Saliva Flow

4. Hitung flow saliva dengan rumus:

5. Standard flow saliva adalah sebagai berikut:

Rendah ≥ 1 ml/menit

Sedang 0.7-1 ml/menit

Tinggi ≤ 0.7 ml/menit

Hasil Praktikum

No Nama Umur DMF-T Saliva flow Keterangan

1 Aghnia Alma 20 tahun 1 = 0.29 ml/mt Tinggi

2 Isna Nur 21 tahun - = 0.56 ml/mt Tinggi

3 Nabiela 20 tahun - = 0.45 ml/mt Tinggi

4 Nisrina Hasna 19 tahun - = 0.2 ml/mt Tinggi

5 Rizky Nugraha 20 tahun - = 0.36 ml/mt Tinggi