Adaptasi Dan Spesiasi

download Adaptasi Dan Spesiasi

of 20

Transcript of Adaptasi Dan Spesiasi

SPESIASI

AdaptasiAdalah penyesuaian diri yang dilakukan oleh tumbuhan terhadap lingkungan yang baru, baik perubahan fisiologis maupun morfologis dan proses penyesuaian ini berjalan lambat dan sangat tergantung kepada kondisi lingkungan barunya, apakah sesuai dengan sangat hidup tumbuhan tersebut dan kandungan unsur hara yang terdapat di lingkungan tersebut.

Macam-Macam AdaptasiAdaptasi Fisiologipenyesuaian yang dipengaruhi oleh lingkungan sekitar yang menyebabkan adanya penyesuaian pada alat-alat tubuh untuk mempertahankan hidup dengan baik.Adaptasi Morfologipenyesuaian pada organ tubuh yang disesuaikan dengan kebutuhan organisme hidup.Adaptasi Tingkah Lakupenyesuaian mahkluk hidup pada tingkah laku / perilaku terhadap lingkungannya. Tahap Proses Adaptasi Tumbuhantahap di mana tumbuhan berusaha keras untuk dapat mempertahankan hidup di tempat baru dengan mengubah kemampuan fisiologis dan atau morfologi dalam menyesuaikan diri dengan lingkungan baru.tahap di mana tumbuhan telah mampu menyesuaikan dirinya dengan faktor lingkungan dan terus berusaha untuk menyempurnakan proses adaptasinya ke arah yang positif. tahap di mana proses adaptasi tumbuhan sudah dapat menyesuaikan diri dengan, lingkungan barunya dan sudah mulai dapat menjalankan kehidupannya untuk melewati siklus hidupnya dengan baik.132Berdasarkan kemampuan beradaptasinyaHidrofitMesofitTropofitHalofitXerofitHigrofit

Hidrofit merupakan tanaman yang hidup pada lingkungan basah atau tergenang. Contoh tanaman hidrofit adalah Anacharies lilies, memiliki akar utama yang kecil dan tidak memiliki bulu-bulu akar (Kimball, 1965).

Hidrofit

Mesofit adalah tanaman yang lazimnya terdapat di daerah yang lebih basah dan tidak memperlihatkan morfologi yang ekstrim, tetapi tanaman ini dimungkinkan mengalami panjangnya waktu stress air selama kekeringan. Tanaman mesofit menggunakan stomata untuk mengkonvensi keadaan stress yang ringan sampai yang berat (Anonim, 2006).

Mesofit

Tropofit yaitu golongan tumbuhan yang hidup di lingkungan yang mengalami pergantian antara basah dan kering dengan cara menggugurkan daun pada musim kemarau. Misal jati, randu, kapuk, dan cemara.

TropofitHigrofit yaitu kemampuan suatu tumbuhan yang hidup di daerah yang lembab. Misal, lumut dan paku-pakuan.Higrofit

beradaptasi terhadap kekurangan air dengan menutup stomata, menggunakan lapisan kutikula yang tebal, memperkecil bidang penguapan dan menyimpan air (Levitt, 1980).

XerofitHalofit yaitu kemampuan suatu tumbuhan untuk hidup di lingkungan yang berkadar garam tinggi.

Halofit

CahayaNutrisiAnginHerbivorSPESIASI+Variasi di dalam tingkat populasi (jenis) membentuk variasi dari unit yang terpisah (taksa)+Terjadinya variasi fenotipe dan genotipe yang dapat dipisahkan menjadi kelompok tersendiri+Atas pengaruh posisi geografi atau habitatSPESIASI+Kelompok merupakan unit evolusi, yang mengalami isolasi reproduksi

Definisi spesiasispesiasi adalah proses pembentukan spesies baru definisi spesies baru dapat dirujuk pada konsep spesies yang ada (biologis, morfologis, pengenalan, kohesi, ekologis dan evolusioner)SPESIASISpesiasi Simpatriksimpatrik berasal dari kata syn (Yunani) yang berarti bersama-sama dan patria (Latin) yang artinya tanah airSpesiasi Allopatrikalopatrik berasal dari kata allos (Yunani) yang berarti berlainan dan patria (Latin) yang artinya tanah airadalah suatu adalah suatu proses spesiasi yang terjadi di daerah yang berjauhan atau berlainan dari suatu spesies yang berkerabat dekat.

Sebagian dari populasi suatu spesies yang terpisah dan hidup di daerah yang berlainan. Karena adanya suatu sasar, keanekaragaman yang terbawa populasi yang terpisah, berbeda dalam hal frekuensi SPESIASI ALOPATRI

Contoh yang terjadi adalah padaMacaca brunnescensyang hidup di Pulau Muna dan Pulau Buton, denganMacaca ochreatayang hidup di Pulau Sulawesi Tenggara.

Oleh karena keduanya memiliki perbedaan dalam banyak hal, seleksi alam yang bekerja pada masing-masing area akan berbeda pula. Ketika kedua populasi tersebut bertemu di kemudian hari, maka tidak akan ada interaksi sosial di antara mereka, padahal kedua populasi tersebut berasal dari satu populasi. SPESIASI ALOPATRI

Proses yang terjadi dalam area geografi yang sama dari suatu spesies yang memiliki kekerabatan yang terdekat. Spesiasi terjadi karena aspek genetik, morfologi, dan tingkah laku, serta fisiologi, meskipun yang dapat diketahui saat ini hanya dari segi genetik. Contohnya populasiMus musculus domesticusdi Eropa Barat memiliki sejumlah kecil yang infertilisasi dengan populasi di sebelahnya walaupun penyebarannya sangat luas di Eropa Barat.SPESIASI SIMPATRI18Spesiasi Peripatrik1terjadi ketika sebagian kecil populasi organisme menjadi terisolasi dalam sebuah lingkungan yang baru2berbeda dengan spesiasi alopatrik dalam hal ukuran populasi yang lebih kecil dari populasi tetua3hal ini,menyebabkan spesiasi cepat melalui hanyutan genetika yang cepat dan seleksi terhadap lungkang gen yang kecil)mirip dengan spesiasi peripatrik dalam hal ukuran populasi kecil yang masuk ke habitat yang baru, namun berbeda dalam hal tidak adanya pemisahan secara fisik antara dua populasiSpesiasi ini dihasilkan dari evolusi mekanisme yang mengurangi aliran genetika antara dua populasi. Secara umum, ini terjadi ketika terdapat perubahan drastis pada lingkungan habitat tetua spesiesSpesiasi Parapatrik