ACU_Tugas Makalah Money Laundry_Kel 1.doc

download ACU_Tugas Makalah Money Laundry_Kel 1.doc

of 15

Transcript of ACU_Tugas Makalah Money Laundry_Kel 1.doc

  • 7/24/2019 ACU_Tugas Makalah Money Laundry_Kel 1.doc

    1/15

    BAB I

    PENDAHULUAN

    Dana-dana yang berasal dari berbagai macam kejahatan pada umumnya

    tidak langsung dibelanjakan atau digunakan oleh para pelaku kejahatan. Sebab

    konsekuensinya akan mudah dilacak oleh aparat penegak hukum mengenai

    sumber memperolehnya. Biasanya, dana yang terbilang besar dari hasil kejahatan

    dimasukkan terlebih dahulu ke dalam sistem keuangan, terutama dalam sistem

    perbankan. Model perbankan inilah yang sangat menyulitkan untuk dilacak oleh

    penegak hukum, para pelaku kejahatan tersebut seringkali menanamkan uang

    hasil kejahatannya ke dalam berbagai macam bisnis legal, seperti cara-cara

    membeli saham perusahaan-perusahaan besar di bursa efek yang tentu memiliki

    keabsahan yuridis dalam operasionalnya seolah-olah terlihat bahwa kekayaan para

    penjahat yang diputar melalui proses-proses sepertinya menjadi sah adanya.

    Pada beberapa tahun terakhir ini, kejahatan-kejahatan yang melibatkan

    uang dana! mulai bermunculan.. Pencucian uang atau money laundry adalah

    perbuatan menempatkan, mentransfer, membayarkan, membelanjakan,

    menghibahkan, menyumbangkan, menitipkan, membawa keluar negeri,

    menukarkan atau perbuatan lainnya atas harta kekayaan yang diketahuinya atau

    patut diduga merupakan hasil tindak pidana dengan maksud untuk

    menyembunyikan atau menyamarkan asal usul harta kekayaan sehingga seolah-

    olah menjadi harta kekayaan yang sah. "ntuk itu, kasus pencucian uang atau

    money laundry harus dipersulit atau dicegah.

    Dengan mempersulit dan mencegah Money laundry diharapkan ada sistem

    yang bisa mengurangi kegiatan-kegiatan ilegal seperti penyelundupan, korupsi,

    pembiayaan tindak terorisme, penggelapan pajak, dan lain-lain. #alau seorang

    kriminal tidak bisa menikmati uang hasil kejahatannya, maka jelas akan berkurang

    kesempatan bagi mereka untuk melakukan tindak kejahatan. Dan itulah tujuan

    kegiatan anti money laundry.

    $

  • 7/24/2019 ACU_Tugas Makalah Money Laundry_Kel 1.doc

    2/15

    BAB II

    PEMBAHASAN

    A. SEJARAH MONEY LAUNDRY

    Money laundering sebagai salah satu jenis kejahatan kerah putih

    whitecollar crime! yang sebenarnya sudah ada sejak tahun $%&'. Pada saat

    itu, seorang perompak di laut, (enry )*ery, dalam perompakannya terakhir

    merompak kapal Portugis berupa berlian senilai +./// poundsterling

    setara 0p.&'$././//!. (arta rampokan tersebut kemudian dibagi bersama

    anak buahnya, dan bagian (enry )*ery ditanamkan pada transaksi

    perdagangan berlian dimana ternyata perusahaan berlian tersebut juga

    merupakan perusahaan pencucian uang milik perompak lain di darat. 1amun

    istilah money laundering baru muncul ketika 2l 3apone, salah satu mafia

    besar di 2merika Serikat, pada tahun $%/-an, memulai bisnis Laundromats

    tempat cuci otomatis!. Bisnis ini dipilih karena menggunakan uang tunai

    yang mempercepat proses pencucian uang agar uang yang mereka peroleh

    dari hasil pemerasan, pelacuran, perjudian, dan penyelundupan minuman

    keras terlihat sebagai uang yang halal. 4alau demikian, 2l 3apone tidak

    dituntut dan dihukum dengan pidana penjara atas kejahatan tersebut, akan

    tetapi lebih karena telah melakukan penggelapan pajak. Selain 2l 3apone,

    terdapat juga Meyer 5ansky, mafia yang menghasilkan uang dari kegiatan

    perjudian dan menutupi bisnis ilegalnya itu dengan mendirikan bisnis hotel,

    lapangan golf dan perusahaan pengemasan daging. "ang hasil bisnis illegal

    ini dikirimkan ke beberapa bank-bank di Swiss yang sangat mengutamakan

    kerahasian nasabah, untuk didepositokan. Deposito ini kemudian diagunkan

    untuk mendapatkan pinjaman yang dipergunakan untuk membangun bisnis

    legalnya. Berbeda dengan 2l 3apone, Meyer 5ansky justru terbebas dari

    tuntutan melakukan penggelapan pajak, tindak pidana termasuk tindak pidana

    pencucian uang yang dilakukannya.

    B. PERKEMBANGAN PRAKTEK MONEY LAUNDRY

    2sal mula money laundry dilakukan oleh organisasi kriminal yang

    sering dikenal dengan sebutan mafia. Money laundry biasanya dilakukan atas

  • 7/24/2019 ACU_Tugas Makalah Money Laundry_Kel 1.doc

    3/15

    beberapa alasan, seperti karena dana yang dimiliki adalah hasil

    curian6korupsi, hasil kejahatan semisal pada sindikat kriminal!, penjualan

    ganja, pelacuran, penggelapan pajak, dan sebagainya. 2tas hal tersebut maka

    uang tersebut harus 7dicuci8 atau ditransaksikan ke pihak ketiga, lewat badan

    hukum, atau melalui negara dunia ketiga. Sehingga uang tersebut dapat

    diterima kembali oleh pemilik asal uang tersebut seolah-olah berasal dari

    hasil usaha yang legal. "ntuk itu, perlu diperketat mengenai pengawasan

    aliran dana baik asal usul sumbernya maupun tujuan dana pemakaian dana

    tersebut. 9ujuannya adalah tidak lain untuk memutus dan mencegah rantai

    aliran dana yang tidak jelas tersebut yang akan 7dicucikan8 oleh pemiliknya.

    2da dua sumber dana haram yang biasanya digunakan dalam praktek

    money laundry, yaitu dana yang berasal dari dalam negeri dan luar negeri.

    Dana tersebut bergentayangan dan dicarikan tempat yang aman untuk

    menyimpannya oleh pemiliknya. (al tersebut dapat dilihat dengan munculnya

    7Dragon Bank8. 7D02:;1 B21#8 merupakan salah satu lembaga

    keuangan yang mengelola 7uang haram8 setelah menerima pemutihan

    money laundering ! dari pemilik dana dan berpusat di

  • 7/24/2019 ACU_Tugas Makalah Money Laundry_Kel 1.doc

    4/15

    atau harta kekayaan tersebut tampak seolah-olah berasal dari kegiatan yang

    sah6legal.

    Pada umumnya pelaku tindak pidana berusaha menyembunyikan atau

    menyamarkan asal usul harta kekayaan yang merupakan hasil dari tindak

    pidana dengan berbagai cara agar harta kekayaan hasil kejahatannya sulit

    ditelusuri oleh aparat penegak hukum sehingga dengan leluasa memanfaatkan

    harta kekayaan tersebut baik untuk kegiatan yang sah maupun tidak sah. ;leh

    karena itu, tindak pidana pencucian uang tidak hanya mengancam stabilitas

    dan integritas sistem perekonomian dan sistem keuangan, melainkan juga

    dapat membahayakan sendi-sendi kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan

    bernegara berdasarkan Pancasila dan "ndang-"ndang Dasar 1egara 0epublik

    =ndonesia 9ahun $%>.

    D. TAHAPAN/LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN MONEY LAUNDRY

    #egiatan pencucian uang melibatkan akti*itas yang sangat kompleks.

    Pada dasarnya, kegiatan tersebut terdiri dari tiga langkah yang masing-masing

    berdiri sendiri tetapi seringkali dilakukan bersama-sama yaitu placement,

    layering, dan integration.

    $. Placement

    Placement diartikan sebagai upaya untuk menempatkan dana yang

    dihasilkan dari suatu akti*itas kejahatan ke dalam sistem keuangan.

    Dalam hal ini terdapat pergerakan fisik dan uang tunai baik melalui

    penyelundupan uang tunai dari satu negara ke negara lain,

    menggabungkan antara uang tunai yang berasal dari kejahatan dengan

    uang yang diperoleh dari hasil kegiatan yang sah, ataupun denganmelakukan penempatan uang giral ke dalam sistem perbankan, misalnya

    deposito bank, cek atau melalui real estate atau saham-saham atau juga

    mengkon*ersikan ke dalam mata uang lainnya atau transfer uang ke

    dalam *aluta asing.

    Bentuk kegiatan ini antara lain sebagai berikut?

    a. Penyelundupan Dana Menempatkan Dana pada Bank!.

    b. Menyetorkan uang pada bank pada bank sebagai pembayaran

    kredit untuk mengaburkan audit trail.

    >

  • 7/24/2019 ACU_Tugas Makalah Money Laundry_Kel 1.doc

    5/15

    c. Menyeludupkan uang tunai dari suatu 1egara ke 1egara lain.

    d. Membiayai suatu usaha yang seolah-olah sah sehingga mengubah

    kas menjadi kredit pembiayaan.

    e. Membeli barang-barang berharga yang bernilai tinggi untuk

    keperluan pribadi, misalnya bisnis properti, membelikan hadiah

    yang nilainya tinggi6 mahal sebagai penghargaan6 hadiah kepada

    pihak lain yang pembayarannya dilakukan melalui bank atau

    perusahaaan jasa keuangan lain.

    . 5ayering

    5ayering diartikan sebagai memisahkan hasil kejahatan dari sumbernya

    yaitu akti*itas kejahatan yang terkait melalui beberapa tahapan transaksi

    keuangan. Dalam hal ini terdapat proses pemindahan dana dari beberapa

    rekening atau lokasi tertentu sebagai hasil placement ke tempat lainnya

    melalui serangkaian transaksi yang kompleks yang didesain untuk

    menyamarkan6mengelabui sumber dana 8haram8 tersebut. 5ayering dapat

    pula dilakukan melalui pembukaan sebanyak mungkin perusahaan-per

    usahaan fiktif dengan memanfaatkan ketentuan rahasia bank.

    Bentuk kegiatan ini antara lain@

    a. 9ransfer dana dari suatu bank ke bank lain

    b. Penggunaan simpanan tunai sebagai agunan untuk mendukung

    transaksi yang sah

    c. Memindahkan uang tunai lintas batas 1egara melalui jaringan

    kegiatan usaha yang sah.

    . =ntegration

    =ntegration adalah upaya menggunakan harta kekeyaan yang telah

    tampak sah baik untuk dinikmati langsung, diin*estasikan ke dalam

    berbagai bentuk kekayaan material maupun keuangan, dipergunakan

    untuk membiayai kembali kegiatan tindak pidana. Dalam melakjukan

    pencucian uang, pelaku tidak terlalu mempertimbangkan hasil yang akan

    diperoleh dan biaya yang harus dikeluarkan, karena tujuan utamanya

    adalah menyamarkan atau menghilangkan asal-usul uang sehingga hasil

    akhirnya dapat dinikmati atau digunakan secara aman.

    #etiga kegiatan di atas dapat terjadi secara terpisah atau simultan,

    namun umumnya dilakukan secara tumpang tindih. Modus operandi

  • 7/24/2019 ACU_Tugas Makalah Money Laundry_Kel 1.doc

    6/15

    pencucian uang dari waktu ke waktu semakin kompleks dengan menggunakan

    teknologi dan rekayasa keuangan yang cukup rumit.

    E. MONEY LAUNDRY BERDASARKAN TIPOLOGI

    Berdasarkan tipologinya dalam perbuatan tindak pidana pencucian

    uang terdapat pengkategorian beberapa modus antara lain ?

    $. 9ipologi dasar ?

    a! Modus orang ketiga, yaitu dengan menggunakan seseorang untuk

    menjalankan perbuatan tertentu yang diinginkan oleh pelaku

    pencurian uang, dapat dengan menggunakan atau mengatasnamakan

    orang ketiga atau orang lain lagi yang berlainan. 3iri-cirinya adalah ?

    orang ketiga hampir selalu nyata dan bukan hanya nama palsu dalam

    dokumen, orang ketiga biasanya menyadari dia dipergunakan, orang

    ketiga tersebut merupakan orang kepercayaan yang bisa

    dikendalikan, dan hubungannya dengan pelaku sangat dekat sehingga

    dapat berkomunikasi setiap saat.

    b! Modus topeng usaha sederhana, merupakan kelanjutan modus orang

    ketiga, dimana orang tersebut akan diperintahkan untuk mendirikan

    suatu bidang usaha dengan menggunakan kekayaan yang merupakan

    hasil tindak pidana.

    c! Modus perbankan sederhana, dapat merupakan kelanjutan modus

    pertama dan kedua, namun juga dapat berdiri sendiri. Disini terjadi

    perpindahan sistem transaksi tunai yang berubah dalam bentuk cek

    kontan, cek perjalanan, atau bentuk lain dalam deposito, tabungan

    yang dapat ditransfer dengan cepat dan digunakan lagi dalampembelian aset-aset. Modus ini banyak meninggalkan jejak melalui

    dokumen rekening koran, cek, dan data-data lain yang mengarah pada

    nasabah itu, serta keluar masuknya dari proses transaksi baik yang

    menuju pada seseorang maupun pada aset-aset, atau pun pada

    pembayaran-pembayaran lain.

    d! Modus kombinasi perbankan atau usaha, yang dilakukan oleh orang

    ketiga yang menguasai suatu usaha dengan memasukkan uang hasil

    &

  • 7/24/2019 ACU_Tugas Makalah Money Laundry_Kel 1.doc

    7/15

    kejahatan ke bank untuk kemudian ditukar dengan cek yang

    kemudian digunakan untuk pembelian aset atau pendirian usaha-

    usaha lain.

    . 9ipologi ekonomi ?

    a! Modus smurfing, yakni pelaku menggunakan rekan-rekannya yang

    banyak untuk memecah sejumlah besar uang tunai dalam jumlah-

    jumlah kecil dibawah batas uang tunai sehingga bank tidak

    mencurigai kegiatan tersebut untuk kemudian uang tunai tersebut

    ditukarkan dibank dengan cek wisata atau cek kontan. Bentuk lain

    adalah dengan memasukkan dalam rekening para smurfing di satu

    tempat pada suatu bank kemudian mengambil pada bank yang sama

    di kota yang berbeda atau disetorkan pada rekening-rekening pelaku

    pencucian uang di kota lain sehingga terkumpul dalam beberapa

    rekening pelaku pencucian uang. 0ekening ini tidak langsung atas

    nama pelaku namun bisa menunjuk pada suatu perusahaan lain atau

    rekening lain yang disamarkan nama pemiliknya.

    b! Modus perusahaan rangka, disebut demikian karena perusahaan ini

    sebenarnya tidak menjalankan kegiatan usaha apapun, melainkan

    dibentuk agar rekening perusahaannya dapat digunakan untuk

    memindahkan sesuatu atau uang. Perusahaan rangka dapat digunakan

    untuk penempatan (placement) dana sementara sebelum dipindah

    atau digunakan lagi.

    c! Modus pinjaman kembali, adalah suatu *ariasi dari kombinasi modus

    perbankan dan modus usaha. 3ontohnya ? pelaku pencucian uang

    menyerahkan uang hasil tindak pidana kepada 2 orang ketiga!, dan2 memasukkan sebagian dana tersebut ke bank B dan sebagian dana

    juga didepositokan ke bank 3. Selain itu 2 meminjam uang ke bank

    D. Dengan bunga deposito bank 3, 2 kemudian membayar bunga dan

    pokok pinjamannya dari bank D. Dari segi jumlah memang terdapat

    kerugian karena harus membayar bunga pinjaman namun uang illegal

    tersebut telah berubah menjadi uang pinjaman yang bersih dengan

    dokumen yang lengkap.

    '

  • 7/24/2019 ACU_Tugas Makalah Money Laundry_Kel 1.doc

    8/15

    d! Modus under invoicing, yaitu modus untuk memasukkan uang hasil

    tindak pidana dalam pembelian suatu barang yang nilai jual barang

    tersebut sebenarnya lebih besar daripada yang dicantumkan dalam

    faktur.

    . 9ipologi =9 ?

    a! Modus )-Bisnis, hampir sama dengan modus menyerupai M5M,

    namun menggunakan sarana internet.

    b! Modus scanner merupakan tindak pidana pencucian uang dengan

    predicate crime berupa penipuan dan pemalsuan atas dokumen

    dokumen transaksi keuangan.

    >. 9ipologi (itek adalah suatu bentuk kejahatan terorganisir secara skema

    namun orang-orang kunci tidak saling mengenal, nilai uang relatif tidak

    besar tetapi bila dikumpulkan menimbulkan kerugian yang sangat besar.

    Dikenal dengan nama modus cleaning dimana kejahatan ini biasanya

    dilakukan dengan menembus sistem data base suatu bank.

    Mahmoeddin, (.2S yang dikutip oleh Munir Auady mengemukakan

    ada delapan! modus operandi pencucian uang ?

    $. #erjasama Penanaman Modal

    "ang hasil kejahatan dibawa ke luar negeri. #emudian uang itu

    dimasukkan lagi ke dalam negeri lewat proyek penanaman modal asing

    joint *enture!. Selanjkutnya keuntungan dari perusahaan joint *enture

    diin*estasikan lagi ke dalam proyek-proyek yang lain, sehingga

    keuntungan dari proyek terse-but sudah uang bersih bahkan sudah

    dikenakan pajak.. #redit Bank Swiss

    "ang hasil kejahatan diselundupkan dulu ke luar negeri lalu

    dimasukkan di bank tertentu, lalu di transfer ke bank Swiss dalam

    bentuk deposito. Deposito dijadikan jaminan hutang atas pinjaman di

    bank lain di negara lain. "ang dari pinjaman ditanamkan kembali ke

    negara asal dimana kejahatan dilakukan. 2tas segala kegiatan ini

    menjadikan uang itu sudah bersih.

  • 7/24/2019 ACU_Tugas Makalah Money Laundry_Kel 1.doc

    9/15

    . 9ransfer ke luar 1egeri

    "ang hasil kejahatan ditransfer ke luar negeri lewat cabang bank luar

    negeri di negara asal. Selanjutnya dari luar negeri uang dibawa kembali

    ke dalam negeri oleh orang tertentu seolah-olah uang itu berasal dari

    luar negeri.

    >. "saha 9ersamar di dalam 1egeri

    Suatu perusahaan samaran di dalam negeri didirikan dengan uang hasil

    keja-hatan. Perusahaan itu berbisnis tidak mempersoalkan untung atau

    rugi. 2kan tetapi seolah-olah terjadi adalah perusahaan itu telah

    menghasilkan uang bersih.

    . 9ersamar Dalam Perjudian

    "ang hasil, kejahatan didirikanlah suatu usaha perjudian, sehingga uang

    itu dianggap sebagai usaha judi. 2tau membeli nomor undian berhadiah

    dengan nomor menang dipesan dengan harga tinggi sehingga uang itu

    dianggap sebagai hasil menang undian.

    &. Penyamaran Dokumen

    "ang hasil kejahatan tetap di dalam negeri. #eberadaan uang itu

    didukung oleh dokumen bisnis yang dipalsukan atau direkayasa

    sehingga ada kesan bahwa uang itu merupakan hasil beberbisnis yang

    berhubungan dengan do-kumen yang bersangkutan. 0ekayasa itu

    misalnya dengan melakukan double in*oice dalam hal ekspor impor

    sehingga uang itu dianggap hasil kegiatan ekspor C impor.

    '. Pinjaman 5uar 1egeri

    "ang hasil kejahatan dibawa ke luar negeri. #emudian uang itu

    dimasukkan lagi ke dalam negeri asal dalam bentuk pinjaman luarnegri. Sehingga uang itu dianggap diperoleh dari pinjaman bantuan

    kredit! dari luar negeri.

    . 0ekayasa Pinjaman 5uar 1egeri.

    "ang hasil kejahatan tetap berada di dalam negeri. 1amun dibuat

    rekayasa dokumen seakan-akan bantuan pinjaman dari luar negeri

    %

  • 7/24/2019 ACU_Tugas Makalah Money Laundry_Kel 1.doc

    10/15

    F. DAMPAK MONEY LAUNDRY

    Baik cara perolehan uang yang illegal maupun transaksi keuangan

    untuk melegalkan uang hasil tindakan illegal menimbulkan dampak ekonomi

    mikro dan makro.

    Dampak ekonomi mikro ?

    $. 3ara perolehan uang yang illegal mengganggu jalannya mekanisme

    pasar. )sensi sistem pasar adalah adanya pengakuan dan perlindungan

    terhadap pemilikan pribadi atas faktor-faktor produksi maupun atas

    barang-barang serta jasa-jasa yang digunakan untuk keperluan konsumsi.

    1amun dengan adanya peluang perolehan uang yang ilegal telah

    menunjukkan tidak adanya perlindungan dari penguasa atas hak milik,

    pasar menjadi tidak efisien yang ditunjukkan dengan meningkatnya biaya

    transaksi pasar, adanya akses yang asimetris pada informasi pasar yang

    menyebabkan transaksi bersifat zero sum game dalam arti bahwa

    keuntungan suatu pihak dapat membawa kerugian bagi pihak lain.

    . 9ransaksi keuangan untuk melegalkan hasil perolehan uang yang illegal

    membawa dampak penurunan produktifitas masyarakat.

    Dampak ekonomi makro ?

    $. 9indak pidana pencucian uang menghindarkan kewajiban pembayaran

    pajak yang berarti mengurangi penerimaan 1egara@

    . 2pabila transaksi keuangan yang dilakukan adalah dengan membawa

    uang yang ilegal ke luar negeri maka akan menambah defisit neraca

    pembayaran luar negeri, selain itu juga mengakibatkan berkurangnya

    dana perbankan yang menyebabkan kesulitan bank melakukan ekspansi

    kredit@. 2pabila 1egara memperoleh sejumlah uang ilegal dari luar negeri maka

    akan menambah kegoncangan stabilitas ekonomi makro. 9erlebih untuk

    1egara yang tidak memiliki cukup banyak instrumen moneter sehingga

    tidak mampu mensterilisasi dampak moneter pemasukan modal. ika

    bank sentral membeli de*isa yang masuk itu sebagai upaya untuk

    mempertahankan nilai tukar luar negeri mata uang nasionalnya, jumlah

    uang beredar akan bertambah dengan cepat dan tambahan jumlah uang

    $/

  • 7/24/2019 ACU_Tugas Makalah Money Laundry_Kel 1.doc

    11/15

    beredar itu akan menyulut inflasi sehingga menimbulkan gangguan pada

    keseimbangan internal perekonomian. 2kan tetapi jika bank sentral tidak

    membeli de*isa yang masuk akan menguatkan nilai tukar mata uang

    nasional yang menyebabkan berkurangnya insentif kegiatan ekspor.

    Pengurangan ini akan menambah defisit neraca pembayaran luar negeri.

    G. PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN PENCUCIAN UANG

    Pemberantasan kegiatan money laundering pencucian uang! dapat

    dilakukan melalui pendekatan pidana atau pendekatan bukan pidana, seperti

    pengaturan dan tindakan administratif. Partisipasi Pemerintah 0= dalam upaya

    pemberantasan kegiatan pencucian uang merupakan pelaksanaan dari amanta

    PBB dalam the "1 3on*ention 2gainst =llicit 9raffic in 1arcotics, Drugs and

    Psychotropic Substances of $% yang kemudian diratifikasi oleh Pemerintah

    melalui "" 1o. ' 9ahun $%%'. Dengan penandatanganan kon*ensi tersebut

    maka setiap negara penandatangan diharuskan untuk menetapkan kegiatan

    pencucian uang sebagai suatu tindak kejahatan dan mengambil langkah-

    langkah agar pihak yang berwajib dapat mengidentifikasikan, melacak dan

    membekukan atau menyita hasil perdagangan obat bius. Di bawah ini adalah

    beberapa langkah yang telah diambil Pemerintah 0= untuk menindaklanjuti

    komitmen pemberantasan kegiatan pencucian uang.

    $. "ndang-undang Eang Berkaitan dengan Psikotropika

    Pemerintah telah menetapkan beberapa peraturan perundang-undangan

    yang berkaitan dengan psikotropika, antara lain "" 1o. 9ahun $%%&

    tentang Pengesahan #on*ensi Psikotropika $%'$,"" 1o. 9ahun $%%'

    tentang Psikotropika. Di samping itu, terdapat beberapa Peraturan

    Menteri #esehatan tahun $%%' tentang Peredaran Psikotropika dan)kspor =mpor Psikotropika. Dalam "" ini diatur antara lain mengenai

    persyaratan dan tata cara ekspor dan impor peredaran serta penyaluran

    psikotropika agar hal-hal tersebut tidak digunakan sebagai sarana

    kegiatan pencucian uang.

    . "ndang-undang Eang Berkaitan dengan 1arkotika

    Pemerintah telah menetapkan beberapa peraturan perundang-undangan

    yang berkaitan dengan narkotika, antara lain "" 1. 9ahun $%'&

    $$

  • 7/24/2019 ACU_Tugas Makalah Money Laundry_Kel 1.doc

    12/15

    tentang Pengesahan #on*ensi 9unggal 1arkotika $%&$ beserta Protokol

    yang Mengubahnya, "" 1o. 9ahun $%'' tentang 1arkotika yang

    menggantikan"" 1o. % 9ahun $%'& tentang 1arkotika. "" 1arkotika

    ini mengatur masalah narkotika yang dibutuhkan sebagai obat dan

    sekaligus mencegah dan memberantas bahaya penyalahgunaan dan

    peredaran gelap narkotika. Dalam Pasal '' ayat $! "" 1o. 9ahun

    $%%' disebutkan, bahwa narkotika dan peralatan yang dipergunakan

    dalam pelanggaran narkotika dan hasil-hasilnya dapat disita untuk

    negara.

    . "" 1o. 9ahun $%%% tentang Bank =ndonesia

    Pasal $ ayat $! mengatur sebagai berikut? 7Bank =ndonesia dapat

    memerintahkan bank untuk menghentikan sementara sebagian atau

    seluruh kegiatan transaksi tertentu apabila menurut penilaian Bank

    =ndonesia terhadap suatu transaksi patut diduga merupakan tindak

    pidana di bidang perbankan8. Penjelasan atas ayat $! tersebut

    menguraikan bahwa yang dimaksud dengan tranaksi tertentu antara lain

    hFdala transaksi dalam jumlah besar yang diduga berasal dari kegiatan

    melanggar hukum. Dalam pengertian ini tentunya termasuk pula

    kegiatan pencucian uang.

    >. "" 1o. > 9ahun $%%% tentang 525" 5intas De*isa dan Sistem 1ilai

    9ukar

    Sebagaimana diketahui, kegiatan pencucian uang dapat dilakukan

    melalui pergerakan dana dalam transaksi internacional. "" 1o.

    >6$%%%, secara tidak langsung memberikan landasan untuk memantau

    kegiatan ini. Pasal ayat !, misalnya, mengatur sebagai berikut?7Setiap penduduk wajib memberikan keterangan dan data mengenai

    kegiatan lalu lintas de*isa yang dilakukannya, secara langsung atau

    melalui pihak lain yang ditetapkan oleh Bank =ndonesia8. #eterangan

    dan data yang diminta antara lain meliputi nilai dan jenis transaksi,

    tujuan atau maksud transaksi, pelaku transaksi, dan negara tujuan atau

    asal pelaku transaksi.

    . #etentuan Bank =ndonesia

    $

  • 7/24/2019 ACU_Tugas Makalah Money Laundry_Kel 1.doc

    13/15

    Banyak sekali ketentuan yang dikeluarkan oleh Bank =ndonesia yang

    secara langsung atau tidak langsung dapat mencegah atau memberantas

    kegiatan money laundering secara administrati*e.

    H. HUKUM PENCUCIAN UANG DI INDONESIA

    Di =ndonesia, hal ini diatur secara yuridis dalam "ndang-"ndang

    0epublik =ndonesia 1omor 9ahun /$/ tentang Pencegahan dan

    Pemberantasan 9indak Pidana Pencucian "ang.

    Dalam "ndang-"ndang 9indak Pidana Pencucian "ang Pasal ayat $!,

    hasil tindak pidana adalah harta kekayaan yang diperoleh dari tindak pidana?

    korupsi, penyuapan, narkotika, psikotropika, penyelundupan tenaga kerja,

    penyelundupan migran, di bidang perbankan, di bidang pasar modal, di bidang

    perasuransian, kepabeanan, cukai, perdagangan orang, perdagangan senjata

    gelap, terorisme, penculikan, pencurian, penggelapan, penipuan, pemalsuan

    uang, perjudian, prostitusi, bidang perpajakan, di bidang kehutanan, di bidang

    lingkungan hidup, di bidang kelautan dan perikanan, atau tindak pidana lain yang

    diancam dengan pidana penjara > empat! tahun atau lebih, yang dilakukan di

    wilayah 1egara #esatuan 0epublik =ndonesia atau di luar wilayah 1egara

    #esatuan 0epublik =ndonesia dan tindak pidana tersebut juga merupakan

    tindak pidana menurut hukum =ndonesia.

    Pencucian uang dibedakan dalam tiga tindak pidana sebagai berikut ?

    $. 9indak pidana pencucian uang aktif, yaitu setiap orang yang menempatkan,

    mentransfer, mengalihkan, membelanjakan, menbayarkan, menghibahkan,

    menitipkan, membawa ke luar negeri, mengubah bentuk, menukarkan

    dengan uang uang atau surat berharga atau perbuatan lain atas harta

    kekayaan yang diketahuinya atau patut diduganya merupakan hasil tindak

    pidana sebagaimana dimaksud dalam Pasal ayat $! dengan tujuan

    menyembunyikan atau menyamarkan asal usul harta kekayaan dipidana

    karena tindak pidana pencucian uang dengan pidana penjara paling lama /

    dua puluh! tahun dan denda paling banyak 0p. $/.///.///.///,// sepuluh

    miliar rupiah!.

    . 9indak pidana pencucian uang dikenakan pula bagi mereka yang menikmati

    hasil tindak pidana pencucian uang yang dikenakan kepada setiap orang

    $

  • 7/24/2019 ACU_Tugas Makalah Money Laundry_Kel 1.doc

    14/15

    yang menyembunyikan atau menyamarkan asal usul, sumber lokasi,

    peruntukan, pengalihan hak-hak, atau kepemilikan yang sebenarnya atas

    harta kekayaan yang diketahuinya atau patut diduganya merupakan hasil

    tindak pidana sebagaimana dimaksud dalam Pasal ayat $! dipidana karena

    tindak pidana pencucian uang dengan pidana penjara paling lama / dua

    puluh! tahun dan denda paling banyak 0p. .///.///.///,// lima miliar

    rupiah!.

    . 9indak pidana pencucian uang pasif yang dikenakan kepada setiap orang

    yang menerima atau menguasai penempatan, pentransferan, pembayaran,

    hibah, sumbangan, penitipan, penukaran, atau menggunakan harta kekayaan

    yang diketahuinya atau patut diduganya merupakan hasil tindak pidana

    sebagaimana dimaksud dalam Pasal ayat $! dipidana dengan pidana

    penjara paling lama lima! tahun dan denda paling banyak 0p.

    $.///.///.///,// satu miliar rupiah!. (al tersebut dianggap juga sama

    dengan melakukan pencucian uang. 1amun, dikecualikan bagi Pihak

    Pelapor yang melaksanakan kewajiban pelaporan sebagaimana diatur dalam

    undangundang ini.

    $>

  • 7/24/2019 ACU_Tugas Makalah Money Laundry_Kel 1.doc

    15/15

    BAB III

    KESIMPULAN

    Pencucian uang atau money laundry adalah perbuatan menempatkan,mentransfer, membayarkan, membelanjakan, menghibahkan, menyumbangkan,

    menitipkan, membawa keluar negeri, menukarkan atau perbuatan lainnya atas

    harta kekayaan yang diketahuinya atau patut diduga merupakan hasil tindak

    pidana dengan maksud untuk menyembunyikan atau menyamarkan asal usul harta

    kekayaan sehingga seolah-olah menjadi harta kekayaan yang sah. Money laundry

    merupakan salah satu contoh cara menghilangkan jejak dana hasil kejahatan

    seperti korupsi, penggelapan pajak, dan sebagainya. Modus dari money laundry

    juga sederhana, yaitu menyimpan atau melarikan dana hasil kejahatan baik di

    dalam negeri maupun ke luar negeri untuk digunakan demi kepentingan pelaku.

    "paya pencegahan dilakukan baik di tiap negara secara domestik !

    maupun secara internasional. 1amun inti dari langkah pencegahan baik secara

    domestik dan internasional adalah sama, yaitu memperketat aliran dana yang

    masuk maupun keluar dari suatu negara. Seperti yang dilakukan bank yang mulai

    memperketat asal usul dana yang akan di simpan oleh nasabah. Selain itu, dengan

    adanya "nited 1ations 3on*ention 2gainst =llicit 9raffic in 1arcotic Drugs and

    Psychotropic Substances atau yang lebih dikenal "1 Drugs 3on*ention,

    diharapkan dapat meningkatkan kerjasama antar negara dan meningkatkan

    komitmen untuk memberantas money laundry.

    $